Anda di halaman 1dari 10

TEORI INOVASI DAN

KREATIVITAS
Endah Andriani P, M. Psi, Psikolog
Muhammad Hadras, S. Psi, M. Si
“Kunci utama seseorang setelah memutuskan untuk
menjadi entrepreneur ialah berpikir kreatif. Berpikir
kretaif harus memiliki dasar pola pikir kreatif. Hal ini
dapat membantu memecahkan permasalahan guna
menemukan solusinya.”
APA ITU KREATIVITAS?

• Bukan semata-mata memecahkan masalah tetapi menciptakan sesuatu yang lebih baik,
orisinil, dan pemecahan masalah yang kreatif.
• Cara optimalkan dan menggunakan pengetahuan untuk mengatasi masalah yang belum
ada jawaban pasti.
• Kemampuan utama dan dasar menjadi wirausahawan sukses
• Cara menciptakan ide, gagasan serta memunculkan inspirasi yang brilian.
• Tidak bisa ditiru atau dipaksakan pada orang lain, tetapi bisa dipelajari dan dilatih.
• Menggunakan cara yang berbeda dengan orang lain
• Kunci untuk merancang design produk baru dan muncul teknologi baru
• Tanpa kreativitas tidak akan ada penemuan (invention).
1. Menemukan gagasan,ide, peluang dan inspirasi baru
2. Mengubah masalah atau kesulitan dan kegagalan menjadi sebuah
pemikiran yang cemerlang.
3. Menemukan solusi yang inovatif
4. Menemukan pengalaman dengan hal-hal yang baru.
5. Teknologi baru
6. Mengubah keterbatasan menjadi kekuatan atau keunggulan.
Berpikir berbeda Berimajinasi Selalu berpikir bahwa
dengan orang lain/ barang, produk atau hal
Berlawanan yang diliat itu belum
sempurna

OPTIMIS Cara Membangkitkan


dan Mempelajari untuk Gabungkanlah pikiran yang terdiri
Berpikir Kreatif dari pengetahuan, pengalaman,
informasi baru, dan kejadian yang
dialami untuk diolah menjadi alat
dalam memecahkan masalah yang
Berpikir, melihat, dan belum terjadi
memvisualisasikan hal
dari segala aspek
Melihat dan Menemukan
sesuatu yang Berbeda Amati perubahan-
perubahan yang terjadi
dan temukanlah faktor
DETAIL penyebabnya
“Teori kreativitas itu berlandaskan suatu filosofi “from nothing to get or
create something”. Jadi dari suatu yang tidak ada, kita bisa ciptakan
sesuatu yang bernilai karena kita tahu bahwa hal tersebut lebih valuable
pada saat ini.”
7 Prinsip dalam Pola Pikir Kreatif
(The Basics of Creative Thinking)
1. Posisikan diri berbeda dengan yang lain (opposite atau think
differently).
2. The innovation theory: think differently dari nothing to give a
spectacular result.
3. Think more detail.
4. Have a perfect result; berpikirlah bahwa apa yang ingin dicapai
merupakan suatu yang sempurna dan tidak mungkin terlampaui oleh
orang lain.
5. Think there must be a solution.
6. Kesulitan dan inspirasi itu saling melekatkan diri
7. Knowledge only 1% and imagination 99%. Imagination is more
important than knowledge, knowledge is limited, but imagination
encircles world.
The Innovation Theory
“Teori inovasi adalah teori yang berlandaskan sesuatu yang
tidak mungkin untuk diwujudkan menjadi mungkin. “

“Inovasi adalah proses kreatif yang membuat objek-objek dan substansi


baru yang berguna bagi manusia, namun lebih luas dari sekedar
penemuan dan jangka waktu lama. “
Faktor-Faktor Pendukung Tercapainya Keberhasilan Penerapan
Kemampuan Inovatif.
(James Brian Quinn, 1955)
1. Berorientasi pasar.
2. Hubungan inovasi dengan pasar didalamnya ada 5C, yaitu
Competitor, Competition, Change of Competition, Change Driver,
dan Customer Behavior.
3. Mampu meningkatkan nilai tambahan perusahaan
4. Punya unsur efisiensi dan efektivitas
5. Harus sejalan dengan visi dan misi perusahaan
6. Harus bisa ditingkatkan lagi

Anda mungkin juga menyukai