Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

TEMATIK TERPADU

Sekolah : SD Negeri 2 PURWOKERTO


Kelas/Semester : V/1
Bab 2 : Oprasi Hitung Pecahan
Materi Pokok : Penjumlahan dan Pengurangan Pecahan
Alokasi Waktu : 35 Menit (1 x Pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan penjumlahan pecahan biasa dengan penyebut berbeda
2. Siswa dapat menentukan pengurangan pecahan biasa dengan penyebut berbeda
3. Siswa dapat menyelesaikan permasalahan sehari-hari yang berkaitan dengan
penjumlahan dua pecahan berbeda
4. Siswa dapat menyelesaikan permasalahan sehari-hari tentang pengurangan
duapecahan berbeda penyebut melalui pengamatan ilustrasi dan teks bacaan, dengan
percaya diri.

B. Langkah-langkah Pembelajaran
Kegiatan Langkah- Deskripsi Alokasi
langkah dalam Waktu
RME
Pendahulua 1. Guru membuka pembelajaran dengan
n mengucapkan salam dan menanyakan
kabar.
2. Siswa diminta untuk memeriksa
kerapian diri dan kebersihan kelas.
Lakukan operasi semut jika kelas masih
kurang rapi.
3. Siswa berdoa dipimpin oleh salah
seorang siswa.
4. Siswa difasilitasi untuk bertanya jawab
pentingnya mengawali setiap kegiatan
dengan doa.
5. Guru mengecek kehadiran siswa.
6. Siswa menyanyikan Lagu nasional “
Halo-halo bandung”. Guru
memberikan penguatan tentang
pentingnya menanamkan semangat
kebangsaan.
7. Siswa melakukan pembiasaan Literasi
yang diberikan guru, kemudian bertanya
jawab tentang isi dari teks tersebut.
8. Siswa menyimak penjelasan guru
mengenai tujuan pembelajaran yang
akan dicapai dan kegiatan yang akan
dilakukan dengan bahasa yang
sederhana dan mudah dipahami.

Inti 1. Siswa diminta mengamati gambar


semangka yang di potong (Critical
thinking)
2. Guru bertanya kepada siswa maksud
dari gambar tersebut. (Critical
thinking)
3. Siswa mengamati vidio pembelajaran
yang diberikan oleh guru.
a. Apa isi dari vidio tersebut?
4. Guru menjelaskan kepada siswa
tentang:
a. Apa itu penjumlahan dua pecahan
biasa dengan penyebut ?
b. Menentukan pengurangan dua
pecahan biasa dengan penyebut
berbeda?
(Critical Thingking)
5. Guru menjelaskan kepada siswa tenang:
a. Penjumlahan pecahan biasa dengan
penyebut berbeda

Menarik 6. Siswa bersama guru menarik


Kesimpulan kesimpulan dari materi penjumlahan dan
pengurangan dua pecahan biasa dengan
penyebut berbeda. (Critical Thinking)
7. Siswa diminta mengerjakan soal latihan
terkait dengan materi pecahan yang
telah dipelajari (Critical Thinking,
Creativity)

Penutup 1. Siswa bersama guru melakukan refleksi


atas pembelajaran yang telah
berlangsung ;
a) Apa saja yang telah dipahami
siswa?
b) Apa yang belum dipahami siswa?
c) Bagaimana perasaan selama
pembelajaran?
2. Siswa menyimak penjelasan guru
tentang aktivitas pembelajaran pada
pertemuan selanjutnya.
3. Siswa melakukan operasi semut untuk
menjaga kebersihan kelas.
4. Siswa menyanyikan lagu “Kodok
Ngorek” yang berjudul “
5. Siswa melakukan tepuk semangat untuk
menumbuhkan keceriaan.
6. Guru mengakhiri pembelajaran dengan
doa bersama dipimpin salah seorang
siswa.

C. Penilaian
1. Sikap
a. Prosedur : Proses
b. Teknik : Observasi
c. Bentuk : Jurnal harian
d. Instrumen : Lembar jurnal
2. Pengetahuan : a. Prosedur : Hasil
b. Teknik : Tes
c. Bentuk : Essay
d. Instrumen : Soal latihan
3. Keterampilan : a. Prosedur : Proses
b. Teknik : Observasi
c. Bentuk : Observasi langsung
d. Instrumen : Lembar observasi

C. Remedial
Siswa yang belum memahami materi pecahan khususnya penjumlahan dan pengurangan
dua pecahan biasa dengan penyebut berbeda, dapat mengerjakan soal-soal mengenai
materi tersebut.

D. Pengayaan
Siswa yang telah memahami materi mengenai materi oprasi hitung pecahan, dapat
membaca mengenai materi tersebut.

Mengetahui ..........................................
Kepala Sekolah Guru Kelas V

....................................
..................................... NIP. ..............................
NIP. .................................

Tujuan :
siswa dapat menjumlah pecahan berpenyebut tidak sama !
Siswa dapat mengurangkan pecahan berpenyebut tidak sama !

Tugas

4
Angka 4 merupakan ......
12 Angka 12 merupakan ......
1 2
1. Abid mempunyai seutas tali yang panjangnya meter. Marbun juga mempunyai
4 3
seutas tali dengan panjang. Jika tali kedua itu disambung berapakah panjangnya?
2. Kerjakanlah soal berikut !
4 2
a. + =…
12 3
5 1
b. + =…
16 8
4
3. Pak Andi mempunyai sebuah tali sepanjang 8 meter. Kemudian pak Andi memberi tali
1
kepada pak Soleh sebesar meter. Berapakah sisa tali yang dimiliki pak Andi?
4
4. Kerjakan soal berikut !
No. Pecahan Hasil
1. 7 1

15 3
2. 2 1

4 3

Kunci Jawaban dan Penskoran

1 2
1. + =…
4 3

Jawab :
Mencari KPK dari 4 dan 3
Kelipatan 4 adalah 4,8,12, 16, 20, dan 24
kelipatan 3 adalah 3, 6, 9, 12, 15, 18, 21, dan 24
KPK dari 4 dan 3 adalah 12
1 2 2× 4 1× 3 8 3 11
Jadi, + = + = + =
4 3 12 12 12 12 12
(Skor 25)
4 2
2. a. + =¿
12 3
KPK dari 12 adalah 12, 24, 36, 48, 60, dst
KPK dari 3 adalah 3, 6, 9, 12, 15, dst
Penyelesaian :
4 2 4 ×1 2× 4 4 8 12
+ = + = + =
12 3 12 ×1 3× 4 12 12 12
(Skor 25)
5 1
b. + =…
16 8
KPK dari 16 adalah 16, 32, 48, 64, 80....
KPK dari 8 adalah 8, 16, 24, 32, ....
5× 1 1 ×2 5 2 7
+ = + =
16 ×1 8 ×2 16 16 16
4 1
3. − =…
8 4
KPK dari 8 adalah 8,16, 24, 32, dst
KPK dari 4 adalah 4, 8, 12, 16, dst
4 × 1 1 ×2 4 2 2 1
+ = − = =
8 ×1 4 × 2 8 8 8 4
2 1
4. − =…
4 3
KPK dari 4 adalah 4, 8, 12, 16, 20 dst
KPK dari 3 adalah 3, 6, 9, 12, dst
2 ×1 1× 4 6 4 2 1
− = − = =
4 × 3 3 × 4 12 12 12 6

LEMBAR PENILAIAN

a. Sikap
a) Sikap Spiritual
Format penilaian sikap (jurnal)
Butir sikap:Ketaatan beribadah, berperilaku syukur dan toleransi dalam beribadah
Nama Catatan Tindak
No. Tanggal Karakter Butir Sikap
Siswa Perilaku Lanjut
1.
2.
3.
4.
5.
6.
dst.
Catatan : Cukup tulis perilaku siswa yang dianggap menonjol dari siswa lainnya.

b) Sikap Sosial
Format penilaian sikap (jurnal)
Butir sikap : Cermat
Nama Catatan Butir Tindak
No. Tanggal Karakter
Siswa Perilaku Sikap Lanjut
1.
2.
3.
4.
5.
6.
dst.
Catatan : Cukup tulis perilaku siswa yang lebih atau yang kurang dari siswa lainnya.

Soal Tes

Berilah tanda silang (x) pada huruf a,b,c, atau d yang merupakan jawaban yang paling benar!
1
1. Nilai lain pecahan adalah ......
2
2 1
a. 3 c. 2
3 2
b. 4 d. 4

1 3
2. 4 + 10 =⋯
11 7
a. 20 c. 12
13 5
b. 20 d. 8
2 3
3. 7 + 5 =⋯
10 31
a. 12 c. 35
5 5
b. 10 d. 35

5 1
4. Hasil dari + =¿.... adalah
6 8
11 9
a. 10 c. 20
13 5
b. 20 d. 8

2 4
5. 3 − 9 =…
6 2
a. 9 c. 9
4 3
b. 9 d. 9

Kunci jawaban dan Pedoman Penskoran


 D
 A
 D
 C
 C
 Total Skor (100)
b. Keterampilan
Berilah tanda (✓) pada nomor diskriptor yang tersedia berdasarkan hasil pengamatan.

Aspek yang di amati


No Nama Siswa

1 2 3 4
1
2
3
4
5
6
7
Dst.

Keterangan :
Kurang (K) : Jika satu deskriptor muncul
Cukup (C) : Jika dua deskriptor muncul
Baik (B) : Jika tiga deskriptor muncul
Sangat Baik (SB) : Jika empat deskriptor muncul

Deskriptor
A. Memilih penyelesaian masalah yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan
dua pecahan dengan penyebut berbeda.
1. Menuliskan apa yang diketahui dan ditanya dengan tepat
2. Menuliskan contoh dengan benar
3. Membuat kalimat matematika dengan benar
4. Menyelesaikan masalah dengan teliti

Anda mungkin juga menyukai