Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : MA Darussalam Puncak


Mata Pelajaran : Sejarah Kebudayaan Islam
Kelas / Semester : XI / Ganjil
Proses berdirinya Bani
Materi Pokok
abbasiyah
Alokasi Waktu : 4 x 35 Menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
• Menjelaskan proses lahirnya Bani Abbasiyah di Baghdad
• Menceritakan kembali proses berdirinya Bani Abbasiyah
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan Pertama
Salam dan doa
Apersepsi
Memotivasi peserta didik pentingya materi yang akan dipelajari dalam
kegiatan sehari-hari
Peserta didik mendengarkan penjelasan guru dengan seksama tentang proses
lahirnya Bani Abbasiyah di Baghdad (Mengamati/ Critical Thinking)
Peserta didik mengajukan pertanyaan tentang materi yang dijelaskan guru
(Menanya/ Communicative) Guru membagi peserta didik dalam beberapa
kelompok (Mengumpulkan informasi/
Collaborative) Guru memberikan topic kepada setiap kelompok, setiap
kelompok mencari infomasi tentang topic yang diberikan (Mengumpulkan
informasi/ Collaborative)
Secara berkelompok, peserta didik menggali informasi tentang topic yang
diberikan
(Mengumpulkan informasi/ Collaborative) o Secara berkelompok,
peserta didik mencatat infomasi yang didapatkan
(Mengumpulkan informasi/ Collaborative) o Secara berkelompok, peserta
didik mendiskusikan informasi yang diperoleh
(Mengasosiasi/ Collaborative) o Secara berkelompok, peserta didik
menyimpulkan hasil diskusi(Mengasosiasi/
Collaborative) o Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusinya di depan
kelas, kelompok lain menanggapi (Mengkomunikasikan / Communicative)
Peserta didik bersama pendidik mnyimpulkan pembelajaran
Peserta didik bersama pendidik melakukan refleksi pelajaran yang telah
dilakukan o Mengakhiri pembelajaran dengan doa dan penutup
Pertemuan kedua
Salam dan doa
Apersepsi
Memotivasi peserta didik pentingya materi yang akan dipelajari dalam
kegiatan sehari
– hari
Peserta didik mendengarkan penjelasan guru dengan seksama tentang proses
lahirnya Bani Abbasiyah di Baghdad (Mengamati/ Critical Thinking)
Peserta didik melanjutkan presentasi kelompok di depan kelas, kelompok lain
menanggapi (Mengkomunikasikan / Communicative)
Guru memberikan penguatan materi, peseerta didik mendengarkan
(Mengamati/ Critical Thinking)
Guru melakukan evaluasi berupa Tes Tertulis o Peserta didik bersama
pendidik mnyimpulkan pembelajaran
Peserta didik bersama pendidik melakukan refleksi pelajaran yang telah
dilakukan o Mengakhiri pembelajaran dengan doa dan penutup
C. PENILAIAN Tes Tertulis ( Soal Terlampir )
Menjelaskan proses lahirnya Bani Abbasiyah di Baghdad
Tes praktek (Pedoman penskoran Terlampir)
Menceritakan kembali proses lahirnya Bani Abbasiyah di Baghdad

Mengetahui Siliragung, 22 Agustus 2022


Kepala Madrasah Guru Bidang Studi

Muhamad Afinas S.Pd Aliadi

Anda mungkin juga menyukai