Anda di halaman 1dari 9

Albumin

Cuci Irnawati – 1011201026


Dea Amanda – 1011201028
Nabila Afri Rosidanita – 1011201068
Pengertian

Albumin adalah protein yang membentuk sebagian besar


plasma darah, yakni sekitar 60 %. Proses pembentukan
albumin adalah suatu mekanisme tubuh yang dilakukan
oleh organ hati (liver).
Albumin memiliki banyak fungsi diantaranya mencegah
darah keluar dari pembuluh darah, menutrisi jaringan,
mengangkut hormon, vitamin, obat-obatan, dan mineral
seperti kalsium dalam tubuh. Kadar albumin dalam darah
bisa turun akibat gangguan hati, peningkatan
penghancuran protein, peningkatan pengeluaran protein
oleh ginjal, dan akibat terlalu banyaknya cairan dalam
tubuh.
Apa Itu Pemeriksaan Albumin?

Pemeriksaan kadar albumin adalah pemeriksaan laboratorium yang


dilakukan untuk mengetahui kadar albumin dalam tubuh
seseorang. Prosedur ini merupakan salah satu bagian dari
pemeriksaan medis umum atau pemeriksaan untuk orang yang
mengalami gejala penyakit hati maupun ginjal.

Persiapan pemeriksaan kadar albumin


Pada umumnya tidak ada persiapan khusus yang harus dilakukan
sebelum menjalani pemeriksaan kadar albumin. Dokter akan
menganjurkan untuk menghentikan sementara penggunaan obat
tertentu seperti insulin, steroid, dan terapi hormon sebelum
pemeriksaan, karena hal tersebut tersebut dapat mempengaruhi hasil
pemeriksaan sehingga menjadi tidak akurat.
PEMERIKSAAN ALBUMIN
Metode BCG (Brom Cresol Green)

Tujuan :
Untuk mengukur kadar albumin di dalam darah.

Prinsip :
Albumin dalam serum berikatan dengan kompleks zat warna BC
sehingga terjadi pergeseran spektrum absorbsi larutan yang sebanding
dengan kadar Albumin dalam serum dan dibaca pada panjan gelombang
630 nm.

Sampel pemeriksaan :
Spesimen terbaik adalah serum (dari darah yang tidak hemolisis)
Albumin dalam serum stabil selama 1 minggu pada suhu 18-30◦C (suhu
kamar) dan 1 bulan pada suhu 2-8◦C.
Alat

Mikropipet
Parafilm

Blue tip,
yellow tip
Spekrtrofotometer

Tabung reaksi
Bahan

Reagensia albumin
Serum
Prosedur pemeriksaan
Panjang gelombang : 630 (578) nm
Temperatur : 18 – 30 ̊C (suhu kamar)

Masukkan kedalam Blanko Standar Test


tabung reaksi
Reagensia 1000 ul 1000 ul 1000 ul

Serum - - 10 ul
Standar - 10 ul -
1.Campur homogen dan diamkan pada suhu kamar (18 –
30 ̊C) selama 60 detik.
2.Baca Absorbance Test (Abs. Test) dan Absorbance
Standar (Abs. Std). Standar (Abs. Std) terhadap blanko
reagensia pada panjang gelombang 630 (578) nm
Perhitungan :

𝐴𝑏𝑠.𝑇𝑒𝑠𝑡
𝐴𝑙𝑏𝑢𝑚𝑖𝑛 = 𝑥 𝐾𝑎𝑑𝑎𝑟 𝑠𝑡𝑎𝑛𝑑𝑎𝑟
𝐴𝑏𝑠.𝑆𝑡𝑑

Nilai Normal :

3.5 – 5.3 g/dl


Thank you

Anda mungkin juga menyukai