Anda di halaman 1dari 3

Nama : Ni Luh Sri Lastiari Putri

No. UKG :

LK 3.1 Menyusun Best Practices

Menyusun Cerita Praktik Baik (Best Practice) Menggunakan Metode Star


(Situasi, Tantangan, Aksi, Refleksi Hasil Dan Dampak)
Terkait Pengalaman Mengatasi Permasalahan Siswa Dalam Pembelajaran

Lokasi TK Negeri Pembina Kecamatan Pekutatan


Lingkup Pendidikan Pendidikan Anak Usia Dini
Tujuan yang ingin dicapai Melalui kegiatan mencetak huruf dengan pasir , anak dapat
mengenal huruf dengan baik .
Penulis Ni Luh Sri Lastiari Putri, S.Pd
Tanggal 12 Nopember 2022
Situasi: Ada 3 anak di dalam kelompok B dari 10 anak yang masih
Kondisi yang menjadi latar kurang dalam kemampuan mengenal huruf. Ini disebabkan
belakang masalah, mengapa bebrapa faktor yaitu motivasi anak masih kurang dalam
praktik ini penting untuk belajar, serta media yang digunakan guru kurang menarik
dibagikan, apa yang menjadi dalam kegiatan mengenal huruf. Maka dari itu guru
peran dan tanggung jawab anda mengambil penentuan masalah berupa media yang inovatif
dalam praktik ini. seperti menggunakan media mencetak huruf dengan pasir.
Kegiatan ini menjadi penting karena, kemampuan mengenal
huruf yang dimiliki anak akan berguna untuk jenjang
pendidikan ditingkat selanjutnya.
Dalam praktik Aksi 3 guru kelas memiliki peran penting,
yang akan membimbing anak untuk mengenal huruf
melalui media mecetak huruf dengan pasir. Kemudian
Kepala Sekolah menjadi penanggung jawab dalam praktik
ini.

Tantangan : Tantangan dalam melaksanakan atau mencapai tujuan yang


Apa saja yang menjadi diinginkan dalam praktik ini adalah, kurangnya kemampuan
tantangan untuk mencapai anak dalam mengenal huruf. Waktu yang kurang dalam
tujuan tersebut? Siapa saja yang membimbing anak kurang, dikarenakan waktu anak
terlibat, disekolah yang sebentar.
Adapun tantangan dalam penggunaan media pasir dalam
praktik ini adalah:
1. Jika anak sedang bermain pasir, ada pasir-pasir yang
tumpah, dikhawatirkan bisa membuat anak yang jalan
menjadi jatuh, karena pasir yang berserakan di lantai.
2. Anak bisa saja menjadikan media pasir ini sebagai
mainan lempar-lemparan dengan teman lainnya.
3. Anak akan kehabisan waktu jika pasir yang disediakan
hanya bisa untuk dikerjakan satu anak saja.
Untuk mengatasi tantangan penggunaan pasir tersebut, guru
melakukan tindakan sebagai berikut:
1. Guru bisa menggunakan alas saat kegiatan, agar pasir-
pasir tersebut tidak tercecer di lantai.
2. Sebelum mengajak anak bermain, guru bisa melakukan
kesepakatan dengan anak untuk membuat aturan di
dalam kelas sebelum berkegiatan menggunakan pasir,
agar anak tidak menggunakan pasir tersebut untuk
mainan.
3. Guru harus mengajak anak bermain secara
berkelompok, agar semua anak bisa mengikuti
kegiatan mencetak huruf dengan pasir

Yang terlibat dalam praktik ini adalah, kepala skolah, anak,


guru kelas dan teman sejawat

Aksi : Langkah-langkah yang dilakukan dalam praktik ini


Langkah-langkah apa yang menggunakan media pasir adalah:
dilakukan untuk menghadapi 1. Guru mendata anak yang memiliki kemampuan
tantangan tersebut/ strategi apa mengenal huruf yang rendah
yang digunakan/ bagaimana 2. Mencari penyebab permasalahan yang mengakibatkan 3
prosesnya, siapa saja yang anak kurang dalam mengenal huruf
terlibat / Apa saja sumber daya 3. Guru mulai mencari penentuan solusi yang akan
atau materi yang diperlukan dilakukan untuk meningkatkan kemampuan mengenal
untuk melaksanakan strategi ini huruf pada anak
4. Guru menetapkan media yang akan digunakan, yaitu
menggunakan media mencetak huruf dengan pasir
5. Kemudian guru menyusun RPPH serta alat dan bahan
yang akan digunakan dalam praktik ini.
6. Guru kelas melaksanakan kegiatan praktik sesai RPPH
7. Sebelum anak melakukan kegiatan, guru memberi
contoh anak cara mencetak huruf dengan pasir
8. Setelah itu anak dipersilahkan untuk melakukan
kegiatan, anak mulai mencetak huruf dengan pasir yang
sudah di sedikan pada nampan dan beralaskan karpet
agar paris yang digunakan tidak tercecer kelantai.
Refleksi Hasil dan dampak Dampak dari aksi yang telah dilaksanakan adalah, melalui
Bagaimana dampak dari aksi penggunaan media pasir anak-anak menjadi antusias saat
dari Langkah-langkah yang kegiatan mengenal huruf.
dilakukan? Apakah hasilnya
efektif? Atau tidak efektif? Adapun faktor yang menjadi keberhasilan praktik ini
Mengapa? Bagaimana respon adalah, dengan menggunakan media pasir anak-anak
orang lain terkait dengan strategi mampu melatih kemampuan mengenal huruf. Dilihat dari
yang dilakukan, Apa yang menggunakan media yang inovatif dan tidak monoton yang
menjadi faktor keberhasilan atau hanya menggunakan pensil dan kertas, tapi menggunakan
ketidakberhasilan dari strategi media mencetak pasir membuat ketertarikan anak untuk
yang dilakukan? Apa mencoba hal yang baru lebih besar.
pembelajaran dari keseluruhan
proses tersebut

Anda mungkin juga menyukai