Anda di halaman 1dari 5

Tema 5 Wirausaha

Sub Tema 3 Ayo, belajar berwirausaha


Pembelajaran 3 (Tiga)
Disusun oleh:
DESIANA MITHAYANI, S.Pd
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
NAMA SISWA :
NO. ABSEN :

KEBERAGAMAN
LKPD - 1 WIRAUSAHA
(PPKN)

TOPIK
Keberagaman Wirausaha
TUJUAN
1. Dengan mengamati video pembelajaran, siswa
mampu mengidentifikasi berbagai contoh
manfaat keberagaman wirausaha dalam
kehidupan sehari-hari secara tepat.
2. Dengan berdiskusi, siswa mampu
mempresentasikan contoh manfaat
keberagaman wirausaha dalam kehidupan
sehari-hari secara benar.
Jenis Usaha Manfaat
1. 1.

2. 2.

3. 3.

4. 4.

5. 5.
REKLAME
LKPD - 2 (SBDP)

:
TOPIK Cara Membuat Reklame
TUJUAN :
1. Dengan mengamati contoh kemasan dan video
pembelajaran, siswa mampu menjelaskan pentingnya
embalase sebagai identitas sebuah produk secara tepat.
2. Dengan mengamati contoh kemasan dan video tutorial
penggunaan aplikasi canva, siswa mampu merancang
embalase sebagai identitas sebuah produk menggunakan
aplikasi canva secara benar
PROSEDUR :
1. Bersama kelompokmu rancanglah sebuah embalase di atas kertas
2. buka aplikasi canva di laptop yang sudah disediakan guru
3. Bersama kelompokmu buatlah embalase yang sudah didesign
untuk dituangkan di dalam aplikasi canva
4. export hasil design kalian dan presentasikan ke depan
DISKUSIKAN BERSAMA KELOMPOKMU!
1. Apa sajakah ciri-ciri reklame?
2. Sebutksn macam-macam reklame dan tulis ciri-cirinya di tabel
:
berikut!

Jenis Reklame Ciri-cirinya

1. 1.

2. 2.

3. 3.

Anda mungkin juga menyukai