Anda di halaman 1dari 29

PEMBEKALAN PSPA

2 JULI 2020
 Seorang pasien perempuan usia 27 tahun,mengalami kondisi gawat
darurat karena keracunan produk insektisida dan dibawa ke igd suatu
rumah sakit. Pasien memerlukan atropin sulfat sebanyak 1 mg sebagai
antidote untuk mengurangi intensitas efek toksik senyawa orghanophospat
yang terdapat dalam produk insektisida tersebut. Ampul yang tersedia
mengandung atropine sulfat 0,5mg/ml. Berapa ml jumlah sediaan atropin
sulfat yang diambil untuk diberikan kepada pasien?
 a. 0,5
 b. 1
 c. 1,5
 d. 2
 e. 2,5
 Atropin Sulfat yang dibutuhkan 1 mg
 Sedian Atropin Sulfat 0,5 mg/ml
 Atropin yang diberikan: 1 ml= 0,5 mg maka 1 mg= 2 ml

Patologis Keracunan Insektisida:


Insektisida organofosfat malation menyebabkan kejangnya otot-otot
pernafasan sebagai akibat penumpukan asetilkolin yg berlebihan karena
hambatan terhadap enzim asetilkolinesterase
Mekanisme Kerja Atropin Sulfat:
 Seorang pasien, wanita, usia 32 tahun, datang ke klinik pengobatan
dengan keluhan sering pusing dan jantung berdebar-debar. Hasil
pengukuran tekanan darah 150/88 mmHg dan tidak ada penyakit lain.
Dokter mendiagnosa pasien mengalami disritmia jantung. Apakah obat lini
pertama yang tepat untuk disarankan kepada dokter yang menangani
pasien?
 a. Amlodipin
 b. Enalapril
 c. Verapamil
 d. Hidrokloroiazid
 e. Prazosin
 Seorangpasien, laki-laki usia 50 tahun, didiagnosa mengalami TBC dengan
koinfeksi HIV (+) .Hasil Laboratorium menunjukkan jumlah CD4 250 sel/mm3.
Dokter meminta saran apoteker terkait dengan pilihan obat untuk pasien
apakah anti- HIV yang tepat disarankan kepada dokter untuk pasien
tersebut?
 a. Zidovudin + Lamivudine + Nevirapine
 b. Zidovudin + Lamivudine + Evafirenz
 c. Tenofovir + Zivovudin + evafirenz
 d. Zidovudin + Nevirapine+ Tenofovir
 e. Tenofovir + Nevirapine + Emtricitabin
PANDUAN PILIHAN ARV LINI I
Pilihan Kombinasi ARV Keterangan
Utama AZT + 3TC + NVP AZT dapat menyebabkan anemia,tetapi lebih dipilih
daripada d4T karena ESO (asidosis laktat,lipoatrofi dan
neuropati)
Alternatif AZT + 3TC + EFV EFV substitusi dari NVP bila terjadi intoleransi & bila
pasien juga mendapat terapi Rifampisin.
EFV tidak boleh diberikan pada peningkatan enzim ALT
tingkat 4 / lebih
EFV tidak boleh diberikan pada wanita hamil dan usia
subur
d4T + 3TC + (NVP d4T digunakan bila terjadi intoleransi AZT
atau EFV)
TDF + 3TC + (NVP Merupakan pilihan terakhir apabila panduan lazim
atau EFV) tidak dapat ditoleransi. TDF mahal & persediaannya
masih terbatas
AZT + 3TC + ABC Merupakan paduan yang kurang poten, dapat
dipertimbangkan bagi pasien yang intoleransi atau
resisten terhadap NNRTI atau tidak tersedia PI
www.themegalle
PI + 2 NRTI Tidak direkomendasi sebagai awal terapi. Bisa ry.com

digunakan pada HIV-2 & intoleransi NNRTI


 Seorang dokter meminta saran apoteker mengenai target tekanan darah
yang harus dicapai dalam pengobatan pasiennya. Saat ini, pasien juga
mengalami penurunan fungsi ginjal karena mengalami proteinuria.
Berapakah target tekanan darah yang tepat untuk pasien tersebut?
 a. 120/80 mmHg
 b. 130/80 mmHg
 c. 10/90 mmHg
 d. 145/100 mmHg
 e. 150/90 mmHg
 Seorang pasien, usia 35 tahun, sedang hamil (usia 5bulan), menjalani rawat
inap di suatu rumah sakit karena mengalami preeklamsia dengan TD
160/110mmHg. Dokter meminta saran apoteker mengenai antihipertensi
yang aman bagi pasien dan janinnya. Apakah antihiprtensi yang tepat
disarankan kepada dokter?
 a. nifedipin
 b. captopril
 c. labetalol
 d. metildopa
 e. hidralazine
 Seorang pasien, perempuan, usia 70 tahun mengalami hipertensi semenjak
30 tahun yang lalu. Pasien rutin meminum amlodipin dari 10 tahun yang
lalu. Namun, akhir-akhir ini, tekanan darah pasien makin sulit terkendali
dengan amlodipin 10 mg tersebut dan dokter meminta saran apoteker
mengenai pengobatan pasien tersebut. Apakah saran yang tepat
diberikan kepada dokter tersebut?
 a. Kombinasi amlodipin dengan HCT
 b. Tingkatkan dosis amlodipin
 c. Kombinasi amlodipin dengan candesartan
 d. Kombinasi amlodipin dengan diltiazem
 e. Kombinasi amlodipin dengan clonidin
 Seorang pasien, laki-laki, usia 40 tahun, didiagnosa dokter di suatu rumah
sakit mengalami hipertensi dan aritmia ringan. Pasien mendapatkan resep
dengan obat dari golongan calcium channel blocker. Bagaimanakah efek
farmakologi dari obat yang diperoleh pasien tersebut?
 a. Penghambatan sintesis aldosterone
 b. Penekanan pacuan saraf simpatis
 c. Penghambatan pmbentukan angiotensin II
 d. Penghambatan ikatan angiotensin II pada reseptor AT1
 e. Penurunan kontraktilitas otot jantung
 Seorang Pasien, perempuan, usia 18 tahun, didiagnosa dokter mengalami
epilepsi tipe petit mal setelah menjalani pemeriksaan lengkap di poli
syaraf. Pasien sering mengalami gangguan kesadaran . Dokter meminta
saran kepada apoteker mengenai antiepilepsi yang tepat untuk pasien
tersebut. Apakah obat lini pertama yang tepat untuk disarankan kepada
dokter untuk diberikan kepada pasien tersebut?
 a. Asam valproat
 b. Diazepam
 c. Klobazam
 d. Fenitoin
 e. Gabapentin
Asam Valproat
DRUGS LITERATURE DOSE PATIENT ADMINIS- ADR MONI-
DOSE TRATION TORING
VPA 750-3000 mg/day in 3 X 250 Administer Headache LFT, CBC,
two or three doses mg orally with (31%), dizziness serum
food if GI (12-25%), amonia
upset occurs. nausea (15- (with
Give at 48%), weakness symptom
bedtime to (6-27%), of lethargy,
reduce effects dyspepsia (7- mental
of CNS 23%), tremor (≤ status
depression. 57%) change)

Place in Therapy:
 Valproic acid is first-line therapy for primary generalized seizures (myoclonic,
atonic, & absence seizures.)
 It can be used as both monotherapy & adjunctive therapy for partial seizures,
and it can be very useful in patients with mixed seizure disorders.
 It has a wide therapeutic index and is considered a broad-spectrum AED.
 It is also used in other neurologic or psychiatric disorders (e.g., migraine
headache, bipolar disorder).
Algoritma Terapi Epilepsi dg Valproat
 Seorang bapak berumur 40 tahun di rawat di RS, GDS 420 mg/dl dengan
keluhan sering urasi, pasien tersebut membutuhkan insulin, jenis insulin yang
tepat untuk pasien tersebut adalah
 A. Gargline
 B. Lispro
 C. Mix
 D. NPH
 E. Glime
 Seorang perempuan 57 tahun datang ke apotek ingin menebus resep dari
dokter penyakit dalam. Resep tersebut tertulis metformin 500 mg (60 tablet )
dengan signa di minum 2 dd 1 tablet dan insulin glargin 100 IU yang disuntik
tiap malam 5 IU. Terapi sediaan insulin tersebut sedang kosong, insulin apa
yang dapat mengganti insulin tersebut ?
 A. Aspart
 B. NPH
 C. Lipro
 D. Determir
 E. Glulisin
 Ibu 62 tahun mengalami gagal jantung 1 tahun yang lalu. Memiliki HT
sudah 10 th mendapatkan terapi hidroklortiazid. Tekanan darahnya akhir-
akhir ini terus meningkat. Obat yang kontra indikasi jika diberikan kpd ibu
tersebut adalah
 A. Mesoprolol
 B. Verapamil
 C. Valsartan
 D. Lisinopril
 E. Furosemid
 Seorang bapak 45 tahun tekanan darah 160/110 mmHg. Punya riwayat
GGK mendapatkan terapi amlodipin dan spironolakton. Obat yang
apabila ditambahkan dapat mengoptimalkan terapi adalah ....
 A. Aliskiren
 B. Furosemid
 C. Prazosin
 D. Bisoprolol
 E. Valsartan
 Seorang laki – laki berusia 25 tahun, mengalami frustasi dan melakukan
percobaan bunuh diri dengan menelan acetaminofen 30 tablet sekaligus.
Dibawa ke UGD dalam keadaan lemah dan mengalami mual muntah.
Antidotum yang diberikan adalah ...
 A. Mepramide
 B. Ranitidine
 C. Asetilsistein
 D. Difenhidramin
 E. Loratadin
 Seorang laki – laki berusia 58 tahun menderita angina pektoris. Diukur
tekanan darah nya 170/100 mmHg. Pasien tersebut mendapatkan terapi
bisoprolol. Apa kombinasi yang tepat?
 A. HCT
 B. Amlodipin
 C. Furosemid
 D. Lisinopril
 E. Valsartan
 Bapak P (50 tahun, BB 60 kg, TB 160 cm ) mengeluh pusing kepala, beliau
mengaku memiliki HT. Setelah dicek TD 159/100 mmHg, kadar gula acak
200, dan creatinin 4,8. Dokter telah memberikan ibesartan 300 ( 1 x 1).
Dokter meminta pendapat apoteker untuk memberikan obat HT golongan
diuretik. Sebagai apoteker, obat apa yang anda berikan ?
 A. HCt
 B. Furosemid
 C. Spironolakton
 D. Manitol
 E. Valsartan

Anda mungkin juga menyukai