Anda di halaman 1dari 38

Logam

Alkali Tanah
By Group Three
Nama Anggota Kelompok

Dzulfikar Saifuddin (10)

Izzaty Ahsani Taqwiim (14)

Keisya Auffa Putri Kana A. (16)

Khairunisa Berliani S. (17)

Rr. Irdina Masturina (29)


Logam Alkali Tanah
Berilium Strontium
Be No. atom = 4
Konfigurasi e= 1s22s2
Sr No. atom = 38
Konfigurasi e= [Kr] 5s2
Titik lebur = 777oC
Titik lebur : 1287oC

Magnesium Barium
Mg No. atom = 12 Ba No. atom = 56
Konfigurasi e= [Xe] 6s²
Konfigurasi e= [Ne] 3s2 Titik lebur = 727oC
Titik lebur = 650oC

Kalsium Radium
Ca No. atom = 20
Konfigurasi e= [Ar] 4s2
Ra No. atom = 88
Konfigurasi e = [Rn] 7s2
Titik lebur = 700oC
Titik lebur = 840oC
Berilium
(Be)
Berilium berasal dari kata dalam bahasa Yunani beryllos, beril ditemukan
oleh Louis Vauquelin dalam tahun 1798 dalam struktur oksida dalam beril
dan dalam zamrud. Friedrich Wöhler dan A. A. Berwarna abu-abu baja,
kukuh, ringan tetapi mudah pecah.
Ketersediaan di Alam
Berilium tidak begitu banyak terdapat di kerak bumi,
bahkan hampir bisa dikatakan tidak ada. Berilium
ditemukan dalam jumlah yang kecil sebagai mineral
silikat beryl Be3Al2Si6O18, dan phenacite Be2SiO4.
Sedangkan di alam berilium dapat bersenyawa Berilium murni
menjadi Krisoberil [Al2BeO4]

Sumber:bladjar.com

Sumber : id.wikipedia.org

Sumber:semuabisa.net
Mineral berilium
Berilium ditemukan dalam 30 mineral yang berbeda,
yang paling penting adalah bertrandite, beryl,
chrysoberyl, dan phenacite.
Bentuk beryl yang berharga (batu mulia) adalah
aquamarine dan zamrud. Bertrandite beryl

chrysoberyl

phenacite
Aquamarine Zamrud

Sumber: mindat.org

Sumber: id.wikipedia.org Sumber : mineral-analysis, sciencing.com,


en.wikipedia.org, geoinside.web.id
Cara
1. Metode reduksi dengan
Pemerolehan
BeF2 dan logam Mg.

BeF2(l) + Mg(s) → MgF2(l) + Be(s)

2. Metode elektrolisis
Pada berilium kolrida (BeCl2) dengan
menambahkan natrium klorida (NaCl)
sebagai daya hantar listrik bagi lelehan
BeCl2 sehingga terjadi reaksi, yaitu:

Katoda : Be2+ + 2e− → Be Elektrolisis; saintif.com


Anoda : 2Cl− → Cl2 + 2e−
Manfaat & Dampak
MANFAAT

Reaktor nuklir
● Penguat kemudi pesawat Jet.
● Digunakan pada kaca dari sinar X.
● Digunakan untuk mengontrol reaksi fisi
pada reaktor nuklir
● komponen televisi.
komponen tv kaca sinar x kemudi pesawat jet

vvv
Sumber: duniatambang.co.id

Sumber : bengkel.id, alibaba.com, beritaunik.com


DAMPAK

1. Jika terhirup, logam ini dapat


menyebabkan beberapa efek :
● Jangka pendek = Dapat mengiritasi
paru, menyebabkan pneumonia
parah.
● Jangka panjang = Pada paparan
berulang atau terus menerus dapat
menyebabkan beryliosis
2. Jika kontak dengan mata, akan
menyebabkan iritasi, kemerahan, dan
nyeri
3. Jika kontak dengan kulit Iritasi, Sumber : sib3pop.menlhk.go.id
kemerahan, luka, bisul bernanah dan
tukak (akibat kontaminasi luka), luka
bakar, dermatitis, sensitisasi kulit.
Kuningan pesawat

Nama Produk
rudal
Industri
❏ Reaktor nuklir
❏ Kuningan,
Komputer sistem navigasi
❏ pesawat terbang,
❏ suku cadang rudal,
❏ bahan bakar roket,
❏ komputer,
❏ sistem navigasi,
❏ tameng panas
Sumber(dr kiri): bangunsumatra.com,
berita-smk-mapen.com, cnnindonesia.com,
❏ kaca.
pemasangan.com, jagatreview.com
Magnesium
(Mg)
Magnesium adalah suatu unsur kimia dalam tabel
periodik yang memiliki lambang Mg dan nomor atom 12.
Ia berupa padatan abu-abu mengkilap.
Ketersediaan di Alam
dolomite

● Magnesium adalah unsur kesembilan paling


melimpah di alam semesta
● Biasanya terakumulasi pada batuan beku. Sumber: en.wikipedia.org
Magnesium adalah unsur kedelapan yang paling
melimpah dalam kerak bumi
● Unsur keempat yang paling umum di Bumi
membentuk 13% massa planet dan sebagian Magnesium murni
besar mantel bumi.
● Unsur Magnesium terdapat pada Dolomite
(CaCO3.MgCO3), Kieserit (MgSO4.H2O), Karnalit
(KCl.MgCl2.6H2O), Kristosir (Mg3(OH)4Si2O5), dan
Mika (K+[Mg3(OH)2(AlSi3O10)])
kieserit karnalit mika

Sumber: en.wikipedia.org

Sumber:webmineral.com Sumber:wikidata.org sumber:id.aliexpress.com


Cara Memperoleh
● Ekstraksi Dolomite
Memanaskan Dolomite sehingga menghasilkan MgO dan
CaO.
CaCO3.MgCO3(s) -> CaO(s) + MgO(s) + 2CO2(g)
Kemudian MgO dan CaO direaksikan dengan Si sehingga
menghasilkan logam Magnesium
2MgO(s) + 2CaO(s) + Si(s) -> 2Mg(s) + Ca2SiO4(s)
● Elektrolisis lelehan MgCl2
Dilakukan dengan proses Downs
MgCl2(s) → Mg2+(l) + 2Cl-(l)
Anoda (carbon): 2Cl-(l) → Cl2(g) + 2e-
Katoda (baja): Mg2+(l) +2e- → Mg(s)

Downs; nafiun.com
Manfaat Dampak
● Paparan uap magnesium
oksida hasil pembakaran
● Sebagai bahan pembuatan dapat menyebabkan berbagai
kembang api dengan warna nyala keluhan seperti demam,
terang putih. menggigil, mual, muntah &
● Sebagai obat maag antasida nyeri otot.
Mg(OH)2
● Obat penghilang nyeri dan
peredam demam Magnesium
Acetylsalicylate C18H14MgO8
● Obat pencahar Magnesium
Karbonat MgCO₃
● Menjadi logam utama konstruksi
pesawat pada Perang Dunia I dan
II.

pxhere.com
Produk Industri
Antasida: Mg(OH)2
Antasida adalah zat yang
berfungsi untuk menetralkan
asam lambung. Antasida
digunakan untuk membantu
menyembuhkan gangguan
pencernaan yaitu maag.
id.wikipedia.org
Kalsium
(Ca)
Kalsium atau zat kapur adalah sebuah elemen kimia
dengan simbol Ca dan nomor atom 20 dan merupakan
salah satu logam alkali tanah, dan merupakan elemen
kelima terbanyak di bumi
Ketersediaan di Alam
Kalsium adalah logam alkali yang paling banyak
terdapat di kerak bumi. Bahan Kalsium menjadi nomor 5
terbanyak yang terdapat di kerak bumi, dengan 3,4%
keberadaannya. Di alam, kalsium dapat membentuk
senyawa karbonat (CaCO3), Senyawa Fosfat (CaSO4), Kalsium murni; wikiwand.com
Senyawa Sulfat (CaSO4), dan Senyawa Fourida (CaF).

CaCO3 (batu kapur); CaF (Senyawa Fluorida);


www.exportersindia.com https://www.pngdownload.id https://www.pngdownload.id
a. Metode elektrolisis
● Mereaksikan dengan CaCO3
Cara Pemerolehan

(https://id.scribd.com/document/43735853/Alkali-Tanah)

● Elektrolisis

(https://id.scribd.com/document/43735853/Alkali-Tanah)

b. Metode reduksi
● Reduksi CaO dengan Al

(https://id.scribd.com/document/43735853/Alkali-Tanah)
Elektrolisis; https://m-edukasi.kemdikbud.go.id/

● Reduksi CaCl2 dengan Na

(https://id.scribd.com/document/43735853/Alkali-Tanah)
Manfaat dan Dampak
Manfaat Dampak
- Digunakan pada obat obatan, bubuk - Menyebabkan terbentuknya batu
pengembang kue, dan plastik. ginjal, melemahnya tulang, dan
- Membuat Gips yang berfungsi untuk gangguan kerja jantung serta
membalut tulang yang patah. otak.
- Bahan bangunan seperti komponen - kelebihan kalsium dapat
semen dan cat tembok. Membuat kapur mengakibatkan tanah menjadi
tulis dan gelas. basa (ber pH tinggi).
- Pengatur pH air limbah dan juga sebagai
sumber basa yang harganya relatif
murah.
- Bahan untuk pembuatan gas asetilena
(C2H2) yang digunakan untuk
pengelasan.
- Kalsium banyak terdapat pada susu dan
ikan teri yang berfungsi sebagai
pembentuk tulang dan gigi.
(Semen putih; harga.web.id – Batu ginjal; health.kompas.com)
Produk Industri
Pupuk
kalsium
karbonat;
a. Pupuk kalsium tokopedia.c
om
- Kalsium klorida (CaCl2)
- Kalsium karbonat (CaCO3)
- Kalsium sulfat (CaSO4)

b. Semen kalsium karbonat(CaCO3)


Semen
kalsium
karbonat;
tokopedia.c
om
Strontium
(Sr)
Ditemukan dalam bijih dari tambang timah di sebuah kota kecil di
Skotlandia oleh Adair Crawford pada tahun 1790. Berwarna putih
metalik dan kuning pucat. Kurang reaktif dari logam alkali dan lebih
reaktif dari logam-logam lain.
Ketersediaan di Alam
Strontium umum terjadi di alam menjadi unsur yang
paling berlimpah nomor 15 di Bumi, diperkirakan
rata-rata sekitar 360 bagian per juta atau 0,03% pada
kerak bumi. Di alam strontium dapat membentuk
senyawa Celestine sulfat mineral (SrSO4) dan karbonat Strontium murni
strontianite (SrCO3).

strontianite
celestine

Sumber: id.m.wikipedia.org

Sumber: livescience.com Sumber:dakotamatrix.com


Cara Pemerolehan
Metode Elektrolisis

Untuk mendapatkan Strontium (Sr), kita bisa


mendapatkannya dengan elektrolisis lelehan
SrCl2. Lelehan SrCl2 bisa didapatkan dari senyawa
selesit [SrSO4]. Karena senyawa selesit
merupakan sumber utama Strontium (Sr). Reaksi
yang terjadi:

Sumber: slideplayer.info
Katode: Sr2+ + 2e- → Sr

Anode: 2Cl- → Cl2 + 2e-


Manfaat Dampak
➢ Memberikan warna kembang ● Memicu masalah
api pertumbuhan tulang anak -
➢ Pembuatan kaca televisi & anak.
komputer ● Menyebabkan kanker
➢ Baterai nuklir RTG (Radioisotope paru-paru
Thermoelectric Generator).

Sumber: en.wikipedia.org Sumber: hiddenshell.ru


Sumber: orami.co.id Sumber:kompas.com

Sumber:shoppe.co.id
Nama Produk Industri

Sumber: bukalapak.com Sumber: alibaba.com

Stronsium Klorida (SrCl2) Strontium Kristal Sulfat Powder


Barium
(Ba)
Barium adalah suatu unsur kimia dalam tabel periodik
yang memiliki lambang Ba dan nomor atom 56, unsur
kelima pada golongan 2 dan merupakan logam alkali
tanah yang lunak dan keperakan.
Ketersediaan di Alam
Barium berada di kerak bumi sebanyak 0,04%. Di alam
barium dapat membentuk senyawa : Mineral Baritin
(BaSO4), dan Mineral Witerit (BaCO3).
Sumber komersial utama barium adalah barit, mineral
barium sulfat, dengan deposit di banyak belahan dunia.
Deposit utama berada di Inggris, Rumania, dan bekas Uni
Barium murni; id.wikipedia.org
Soviet.
whiterite

en.wikipedia.org

id.wikipedia.org

www.istockphoto.com
a. Metode elektrolisis
Cara Pemerolehan
Barit (BaSO) adalah sumber utama untuk
memperoleh Barium (Ba). Setelah diproses menjadi
BaCl, barium bisa diperoleh dari elektrolisis lelehan
BaCl. Reaksi yang terjadi:

(https://id.scribd.com/document/43735853/Alkali-Tanah)

b. Metode reduksi
Selain dengan elektrolisis, barium bisa kita peroleh
dengan mereduksi BaO oleh Al. Reaksi yang terjadi:

(https://id.scribd.com/document/43735853/Alkali-Tanah)

roboguru.ruangguru.com
Manfaat dan Dampak
Manfaat Dampak
- Senyawa barium ditambahkan ke dalam - Senyawa barium yang larut dalam
kembang api untuk memberikan warna air bisa berbahaya bagi
hijau. kesehatan manusia. Serapan
- Barium sulfat digunakan sebagai aditif yang barium dalam jumlah sangat
tidak larut pada fluida pengeboran sumur besar yang larut dalam air dapat
minyak, dan juga dalam bentuk yang lebih menyebabkan lumpuh dan
murni, seperti zat radiokontras sinar-X bahkan dalam beberapa kasus
untuk pencitraan sistem pencernaan menyebabkan kematian.
manusia.

id.wikipedia.org (Amubiasis seperti yang terlihat


pada radiografi usus besar yang diisi barium)
id.wikipedia.org (Kembang api barium hijau)
Produk Industri
Barium Klorida Barit Baso4 Octahydrate Barium Barium Nitrat
Anhidrat 98% Hidroksida

http://id.yingfengyuan.com/

http://id.yingfengyuan.com/
http://id.yingfengyuan.com/
http://id.yingfengyuan.com/
Radium
(Ra)
Radium adalah sebuah unsur kimia yang mempunyai
simbol Ra dan nomor atom 88.
Ketersediaan di Alam
Radium, yang merupakan produk peluruhan uranium,
ditemukan di semua bijih uranium. Oleh karena waktu
paruhnya yang relatif singkat, radium dari awal sejarah
Bumi telah meluruh, dan sampel hari ini semuanya
berasal dari peluruhan uranium yang jauh lebih lambat.
id.wikipedia.org

Pada mulanya, radium diambil dari bijih pitchblende


yang ditemukan di Joachimsthal, Bohemia. Pasir
carnotite di Colorado juga menghasilkan radium, tetapi
bijih yang kaya akan unsur ini ditemukan di Congo
(dulunya Republik Zaire) dan Danau Besar (Great Lake)
di Kanada. Radium terkandung di dalam mineral
uranium dan bisa diambil dari sampah hasil pemrosesan
uranium. Deposit uranium yang besar terletak di Ontario,
Kanada, negara bagian New Meksiko dan Utah di AS,
dan di Australia.
sciencenotes.org
Cara Pemerolehan

Dapat diperoleh dari peluruhan uranium dengan


emisi sinar alfa.

www.ruangguru.com id.wikipedia.org
Manfaat Dampak
Manfaat Industri: Efek samping radium sebagai pengobatan
- Radium digunakan dalam produksi industri gas kanker:
radon. - Pembengkakan pada telapak kaki,
- Radium-226 secara luas digunakan dalam betis, maupun pergelangan kaki
pembuatan peralatan medis seperti kalibrator, - Mual, muntah, dan diare
lightening rods, lightening rods, dll. - Anemia, akibat rendahnya kadar sel
- Dalam kombinasi dengan plutonium, itu adalah darah merah
komponen pembangkit neutron. Beryllium bila - Limfositopenia, akibat rendahnya
dicampur dengan radium juga berfungsi kadar limfosit (jenis sel darah putih
sebagai sumber neutron dan memiliki aplikasi tertentu)
luas dalam eksperimen fisika. - Leukopenia, akibat rendahnya kadar
sel darah putih
Manfaat medis: - Neutropenia, akibat rendahnya kadar
Radium adalah obat untuk mengobati kanker sel darah putih yang berfungsi untuk
prostat yang telah menyebar atau menyebar ke melawan infeksi
tulang dan tidak dapat diobati dengan pembedahan - Meski jarang terjadi, pasien juga bisa
atau metode pengobatan lainnya. mengalami dehidrasi, efek samping
akibat suntikan, serta gagal ginjal.
Nama produk Industri
● Radium digunakan dalam memproduksi cat yang menyala
dengan sendirinya atau benda-benda lain yang bercahaya
(berpijar) dalam kegelapan.
● Radium digunakan dalam produksi industri gas radon. Satu
gram unsur ini mampu menghasilkan 0,0001 ml (stp) gas
radon.
● Radium-226 digunakan sebagai alat penangkal petir

Cat menyala; Republika.com Penangkal petir; Urbanasia.com


Sumber
https://www.bladjar.com/fakta-tentang-berilium/#:~:text=Logam%20ini%
20bisa%20sangat%20berbahaya,semua%20kasus%20berylliosis%20menye
babkan%20kematian.
https://www.scribd.com/document/43735853/Alkali-Tanah
https://sib3pop.menlhk.go.id/B3/Berilium.htm
https://www.bladjar.com/fakta-tentang-magnesium/
https://sainskimia.com/magnesium/
https://id.m.wikipedia.org/wiki/Logam_alkali_tanah
http://cybex.pertanian.go.id/mobile/artikel/72710/Pupuk-Kalsium-Mempe
rkuat-Daya-Tahan-Tanaman-Terhadap-Serangan-Penyakit/
https://bumikita.id/artikel/detail/Mengenal-Jenis-jenis-Pupuk-Kalsium-M
ana-yang-Cocok
https://www.scribd.com/doc/232624825/Unsur-Unsur-Golongan-Alkali-Ta
nah-II-A-pdf
https://www.mastah.org/barium-ba-sejarah-ciri-sifat-kegunaan-dan-ba
haya/
https://www.mastah.org/radium-ra-penjelasan-unsur-sifat-dan-kegunaa
n/
https://www.sehatq.com/artikel/manfaat-radium-dalam-dunia-medis-d
an-efek-sampingnya-untuk-tubuh
Terima
kasih

Anda mungkin juga menyukai