Anda di halaman 1dari 2

Kerangka Makalah Tugas Bahasa Indonesia :

1. Cover : Pengaruh alcohol terhadap kesehatan hati


2. Kata Pengantar
3. Daftar Isi
4. Bab I Pendahuluan
1. Latar Belakang

Alkohol telah lama dikenal, menurut catatan arkeologik minuman beralkohol


sudah dikenal sejak kurang lebih 5000 tahun yang lalu (Joewana, 1989). Sampai saat ini
sudah beragam macam minuman beralkohol yang dikonsumsi manusia. Masing-masing
negara memiliki kebiasaan yang berbeda-beda dalam mengonsumsi minuman beralkohol,
baik itu jumlah keseluruhan alkohol yang dikonsumsi, jenis-jenis minuman keras maupun
situasi dimana minuman beralkohol dikonsumsi (Chairman, et al. 1991).

2. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang di atas, rumusan masalah dari karya tulis ilmiah ini
adalah bagaimana pengaruh mengonsumsi alkohol terhadap kesehatan hati?

3. Tujuan

Tujuanya mendeskripsikan pengaruh mengonsumsi alkohol terhadap kesehatan


hati.

5. Bab II Landasan Teori


6. Bab III Pengaruh Konsumsi Alkohol Terhadap Kesehatan Hati
7. Bab IV Penutup
1. Kesimpulan

kebiasaan mengonsumsi alkohol dapat menyebabkan terganggunya kesehatan hati


sehingga tidak dapat melakukan kerjanya secara normal. Hal ini terjadi karena alkohol
dapat menghasilkan senyawa radikal bebas yang dapat merusak sel hati. Terganggunya
kerja normal hati akan berdampak pada kesehatan organ vital yang lain.

2. Saran
8. Daftar Pustaka
9. Lampiran

Anda mungkin juga menyukai