Anda di halaman 1dari 4

KOMUNIKASI PEMINDAHAN PASIEN DARI IGD KE ICU

KELOMPOK 5
NAMA ANGGOTA
1. ADHELIA PRAMESHWARI (2021010005)
2. AISYAH HALWA ROSYID (2021010007)
3. DEVINA ERIANWIE (2021010020)
4. EKA MEI MUTIARA (2021010025)
5. FAISAL AZIS SOFIAN (2021010029)
6. FAJAR FERDI PRAKOSO (2021010030)
7. FALLAH RAHMANDANTI (2021010031)
8. INKA NUR AULIA (2021010042)
9. ISNAENI UMU MAHIYATI (2021010043)
10. LULU LUTFIATUL FAJRIYAH (2021010050)

Di ruang IGD Rumah Sakit soedirman kebumen terdapat pasien yang bernama fallah
rahmandanti dengan diagnosa medis post op cardiotorasik. Pada fase ini pasien belum
mengalami peningkatan kesadaran serta masih terpasang ETT. Melihat keadaan pasien dokter
IBS merencanakan paseien dipindahkan keruangan ICU.

Dokter IGD (adell): perawat Faisal tolong kamu telpon ruangan ICU apakah ada bad yang
kosong untuk pasien kita ini. Melihat keadaan pasien pasca oprasi, saya merencanakan
pasien ini dirawat di ruang ICU supaya mendapatkan tindakan dan pengawasan yang lebih
intensive.

Perawat IGD 1(faisal): Oh iya dok akan segera saya telpon.

Perawat IGD 1(faisal): asssalamualaiku ,selamat siang saya faisal perawat dari ruang IBS
kami ada pasien atas nama fallah rahmandanti dengan diagnose medis post op cardiotrasik
apakah bisa masuk ruang ICU?

Perawat ICU 1(eka mei): waalaikumsalam, tunggu sebentar saya Tanya dokter adel . Dok,
perawat IGD melaporkan ada pasien atas nama fallah dengan diagnose medis post op
cardiotrasik. Apakah bisa kita masukan ke ICU.
Dokter ICU(isnaeni): Iya bisa

Perawat ICU 1(eka mei) : Iya di ICU ada 1 bed yang kosong bisa di masukan sekrang

Perawat IGD1(faisal) : baik terimakasih tolong siapkan ventilator dan saya akan
memberitahukan keluarga agar segera datang ke ICU.

Perawat ICU 1(eka mei) : baik terimaksih.

Dokter ICU (isnaeni) : perawat tolong siapakan bed 5 untuk pasien yang mau masuk

Perawat ICU 1 (eka mei) : baik dok

Perawat ICU sedaang menyiapkan peralatan penunjang yang diperlukan

Perawat IGD 2 (fajar): menghampiri keluarga pasien. apa benar dengan keluarga fallah
rahmandanti begini ibu saat ini keadaan pasien belum sadar dan sangat membutuhkan
alat untuk membantu bernafas. Sehingga kami merencanakan untuk memindah pasien ke
ruang ICU untuk mendapat perawatan yang lebih ketat apakah ibu setuju.

Ibu (devina): baik mas saya setuju.

Perawat IGD 2 (fajar) : baik kalau begitu ibu bisa datang ke ruang ICU terlebih dahulu untuk
mendapatkan penjelasan lebih lengkap tentang perawatan di ICU

Ibu (devina) : baik mas terimakasih

Beberapa saat kemudian keluarga menghampiri perawat di ruang ICU

Ibu (devina) : asssalamualaikum saya keluarga dari fallah rahmandanti yang akan dirawat
disini

Perawat ICU 2 (inka) : oh iya bu silahkan duduk. Jadi begini ibu untuk diruang ICU ini
perawatan kami berbeda dengan ruangan inap biasa, jadi di sini keluarga tidak bisa
menunggu pasien selama 24 jam penuh karena icu merupakan ruang steril dan juga untuk
biaya perawatan memerukan biaya cukup tinggi untuk biaya kamar sendiri satu malamnya
1jt dan ratusan ribu dan karena pasien membutuhkan alat bantu nafas maka membutuhkan
biaya yang lebih juga, jadi bagaimana ibu apakah ibu bersedia dengan persyaratan yang
ada?

Ibu (devina) : baiklah saya bersedia karena saya ingin yang terbaik untuk anak saya
perawat ICU 2 (inka) : keluarga fallah rahmandanti apakah bisa menemui dokter sekarang
untuk dimintai persetujuan tindakan dan ada beberapa hal yang harus dijelaskan kepada
keluarga?

Ibu (devina) : baik saya bisa

Dokter ICU (isnaeni) : Jadi begini ibu sekarang kondisi anak ibu membutuhkan tindakan
pemasangan ventilator di mana alat ini brfungsinya membantu pasien untuk bernafas
apakah dari pihak setuju?

Ibu (devina) : iya dok saya stuju tolong brikan yang terbaik untuk anak saya yah dok

Perawat ICU 2 (inka) : baiklah kalau ibu setuju ibu bisa mendatangani surat persetujuan ini

Ibu (devina) : menandatangani surat

Perawat ICU 2 (inka) : terimakasi bu, sekarang ibu menunggu diluar karena kami ingin
melakukan tindakan pemasangan ventilatorpada pasien

Dokter dan perawat melakukan pemasangan ventilator dan setelah selesai tindakan
perawat memangil keluarga untuk mengurus administrasi

Perawat ICU 1 (eka mei) : ibu, anak ibu fallah rahmandanti sudah dilakukan tindakan
pemasangan alat bantu nafas dan apakah ibu sudah datang ke ruang administrasi yang ada
di depan?

Ibu (devina): oh belum sus

Perawat ICU 1 (eka mei) : kalau begitu ibu bisa keruangan administrasi yang ada didepan
untuk mengurus berkas berkas rawat inap selama di ICU

Ibu (devina): baik terima kasih sus

(Keluarga menuju admistrasi)

Ibu (devina) : permisi bu saya ibu Devina dari pasien Fallah Rahmandanti ingin mengurus
biaya administrasi pasien yang telah di pindah perawtaan ke icu untuk pemasangan
ventilaro agar mendapat penanganan lebih lanjut .

Resepsionis (lulu) : baik bu tunggu sebentar ya, akan saya data dlu ke sistem.
Ibu (devina) : baik bu.

Resepsionis (lulu) : baik bu ini rincian biayanya, mau cash atau debit ya ibu ?

Ibu (devina): debit bu

Resepsionis (lulu) : baik bu boleh saya pinjam kartu debitnya bu?

Ibu (devina): boleh sus ini

Resepsionis (lulu) : silahkan bu masukin nomr pinya bu.

Ibu (devina) :baik sus, sudah.

Resepsionis (lulu) :sebentar ya ibu sya proses dlu.

Resepsionis (lulu) : baik bu administrasinya sudah selesai ya, ini kartu debit dan berkasnya
ya ibu.

Ibu (devina) : baik bu terimikasih ya bu.

Resepsionis (lulu) : baik bu sama sama.

Anda mungkin juga menyukai