Anda di halaman 1dari 47

KEMENTERIAN SOSIAL

REPUBLIK INDONESIA

PENYELENGGARAAN PUSAT
KESEJAHTERAAN SOSIAL – SISTEM
LAYANAN DAN RUJUKAN TERPADU
(PUSKESOS-SLRT)

ARIF SYAFRODIN
KETUA TIM PUSKESOS - SLRT

Direktorat Pemberdayaan Masyarakat


Direktorat Jenderal Pemberdayaan Sosial
Kementerian Sosial RI
Tahun 2022 Real Estate
Filosofi Pemberdayaan Sosial


Saat “angin perubahan” berhembus
kencang, pemberdayaan sosial
tidak membangun tembok, tapi
membangun kincir.

2
PEMBERDAYAAN SOSIAL DALAM KETERPADUAN Meningkatkan koordinasi
PROGRAM KESEJAHTERAAN SOSIAL dan komplementaritas antar
program pusat dan daerah.

Social Protection Social Adaptation Social Empowerment

Program
Perlindungan dan
Jaminan Sosial
(LINJAMSOS)
Sinergi Dengan
Program Program
Rehabilitasi Pemberdayaan
Program Daerah
Sosial Sosial dan Dengan K/L
Program (REHSOS) (DAYASOS) lain
Penanganan Fakir
Miskin (PFM)

DTKS

3
KONDISI TERKINI DIREKTORAT PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
Sinergi PSKS

Penguatan PSKS Dalam Memberdayakan PMKS


Tugas
Melaksanakan perumusan dan pelaksanaan kebijakan, penyusunan NSPK,
pemberian Bimtek dan Supervisi, serta Evalap bidang Dayamas
a. Penyiapan perumusan kebijakan bidang Dayamas Fungsi
b. Penyiapan pelaksanaan kebijakan bidang Dayamas
c. Penyiapan penyusunan NSPK bidang Dayamas
d. Penyiapan pemberian Bimtek dan Supervisi bidang Dayamas
e. Pelaksanaan, Evaluasi dan Pelaporan di bidang Dayamas
f. Pelaksanaan urusan tata usaha dan rumah tangga Direktorat

TARGET PEMBERDAYAAN SOSIAL


PROGRAM UTAMA
INDIVIDU LEMBAGA
• Potensi Sumber • Keluarga
Kesejahteraan Sosial • Lembaga Sosial Pemberdayaan
(PSKS) (Puskesos-SLRT, Karang Pilar - Pilar
Taruna,IPSM, ) Sosial

Direktorat PSPKKM 4
Program Kegiatan
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT TA 2022

1 KARANG TARUNA DAN TKSK

PENYULUH SOSIAL MASYARAKAT


2

3 PEKERJA SOSIAL DAN PSM


Program
Pemberdayaan
Masyarakat 4 KESETIAKAWANAN & RESTORASI SOSIAL

TA 2022
5 PUSKESOS - SLRT

1. Pemberdayaan dan peningkatan kapasitas pilar sosial merupakan


potensi utama dalam pembangunan kesejahteraan sosial;
2. Pilar sosial menjadi ujung tombak/pelayan utama dalam pelayanan
kesejahteraan sosial di wilayahnya;
1 Urgensi Penyelenggaraan Puskesos – SLRT
URGENSI PENYELENGGARAAN PUSKESOS-SLRT

LAYANAN SATU PINTU


Integrasi informasi, data dan layanan

Identifikasi keluhan, rujukan dan


penanganan keluhan

Pencatatan kepesertaan dan kebutuhan


program Cakupan dan Standarisasi
komplementaritas Program
layanan setiap
Pemutakhiran data secara dinamis di program terbatas. terfragmentasi
Penjangkauan daerah masih
daerah horizontal dan
terbatas dan berbeda.
vertikal antar
Proses penanganan pemerintahan.
pemutakhiran keluhan
data tebatas. tersebar
Regulasi

Landasan Hukum Puskesos


Peraturan Perundangan – Undangan yang menjadi landasan pelaksanaan Puskesos :
➢ Puskesos sebagai sarana sosial Di Desa/Kelurahan disebutkan dalam Undang-Undang Nomor

11 Tahun 2009 tentang Kesejahteraan Sosial

➢ Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2011 tentang Penanganan Fakir Miskin melalui pendekatan

wilayah, bahwa puskesos sebagai salah satu penyelenggara penanganan fakir miskin

➢ Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 39 Tahun 2012 tentang Penyelenggaraan

Kesejahteraan Sosial, Puskesos dimaksudkan sebagai tempat yang berfungsi untuk melakukan

kegiatan pelayanan sosial bersama secara sinergis dan terpadu

➢ Peraturan Menteri Sosial Nomor 15 Tahun 2018 tentang Sistem Layanan dan Rujukan Terpadu

untuk Penanganan Fakir Miskin dan Orang Tidak Mampu


Amanat Pembangunan Nasional dalam RPJMN 2020-2024

PENINGKATAN PRODUKTIVITAS PENGENDALIAN PENDUDUK & TATA


DAN DAYA SAING 7 1 KELOLA KEPENDUDUKAN

Fokus Pembangunan
Peningkatan SDM
PENGENTASAN KEMISKINAN
6 Berkualitas dan
Berdaya Saing
2 PENGUATAN PELAKSANAAN
PERLINDUNGAN SOSIAL
RPJMN 2020-2024

5 3
PENINGKATAN KUALITAS ANAK, PENINGKATAN AKSES DAN MUTU
PEREMPUAN DAN PEMUDA 4 PELAYANAN KESEHATAN

PEMERATAAN PELAYANAN
PENDIDIKAN BERKUALITAS
Sumber: Bappenas 9
Penguatan Pendampingan dan Layanan Terpadu sebagai Kunci Keberhasilan

Kegiatan Prioritas Sasaran

1. Perluasan jangkauan layanan pendaftaran penduduk pencatatan sipil;


2. Peningkatan kesadaran dan keaktifan masyarakat dalam mencatatkan
Percepatan Cakupan
peristiwa kependudukan;
Administrasi Kependudukan
3. Percepatan kepemilikan dokumen pendaftaran penduduk dan
pencatatan sipil bagi kelompok khusus.
1. Peningkatan ketersediaan dan kualitas statistik hayati;
Integrasi Sistem Administrasi
2. Penguatan koordinasi, kolaborasi, dan sinkronisasi antar
Kependudukan
stakeholderdalam layanan pendaftaran penduduk dan pencatatan sipil.
1. Penyelenggaraan Sistem Layanan Rujukan Terpadu (SLRT);
Pendampingan dan Layanan
2. Penguatan pendampingan masyarakat dengan peningkatan kualitas SDM
Terpadu
pendamping dan lembaga.
1. Penguatan sinergitas kebijakan pengendalian penduduk;
Pemaduan dan Sinkronisasi 2. Penguatan kapasitas dan kapabilitas kelembagaan dalam bidang
Kebijakan Pengendalian pengendalian penduduk;
Penduduk 3. Pemanfaatan data dan informasi kependudukan serta sinergitas
pendataan keluarga.
Sumber: Bappenas 10
Peran Strategis Puskesos dalam Reformasi Sistem Perlindungan Sosial

Efektifitas • Pemutakhiran dan peningkatan akurasi data penduduk miskin dan rentan.

01
Program • Pengusulan pendataan berbasis masyarakat dan inklusif (on-demand).

• Perluasan data penduduk miskin dan rentan.


Jangkauan • Identifikasi masyarakat pemerlu program/layanan melalui on demand

02 program

dan penjangkauan aktif.
Identifikasi masyarakat terdampak bencana dan dinamika perubahan
kesejahteraan masyarakat.

Koordinasi dan integrasi antar progam dan antar institusi.


Ketersediaan •

03
Fungsi penghubung/perantara.
Program •
• Advokasi program/anggaran sosial di berbagai tingkat.

• Penguatan peran manajemen kasus untuk program holistik dan


Kualitas

04
komprehensif.
Program • Memonitor kualitas dan standar layanan secara aktif dan melalui laporan
masyarakat.

11
ARAH KEBIJAKAN PELAKSANAAN KEGIATAN PUSKESOS-SLRT TAHUN 2022

Pemantauan dan Evaluasi Mendorong penerbitan


Tahunan Puskesos – SLRT Permensos dan dokumen Revitalisasi Puskesos – SLRT
pendukung yang tidak berkembang.

01 03 05
02 04 06

Pembentukan Puskesos-SLRT Penguatan pelatihan Mendorong Integrasi


Untuk Lokasi baru (peningkatan kapasitas petugas Puskesos ke dalam TKPKD
SDM Puskesos-SLRT) di tingkat Kabupaten/Kota
dan LKD di tingkat Desa.
Tantangan
Penyelenggaraan
Puskesos Tahun 2022

Pengesahan Permensos Tentang Puskesos (Revisi)


yang sudah melalui tahap harmonisasi.

Dukungan anggaran terhadap Puskesos


yang sudah exit dari APBN : Tali Asih, BOp,
dan Sarana-Prasarana

a. Bimbingan Teknis → SDM membutuhkan pendalaman


Puskesos b.
materi.
Penyesuaian SOTK Baru di Kementerian Sosial dan di
Kabupaten/Kota

SIKS-NG Modul SLRT dan Dashboard (untuk pemantauan real


time) untuk saat ini belum bisa digunakan kembali karena
dalam tahap pengembangan
PUSKESOS

INTEGRITAS
& KOMITMEN
SDM Pusat Kesejahteraan Sosial (Puskesos)
Sistem Layanan dan Rujukan Terpadu (SLRT).
Integritas dan Komitmen SDM Puskesos - SLRT

Integritas merupakan perwujudan konsistensi seseorang


Integritas adalah bertindak antara apa yang diucapkan dengan apa yang dilakukan.
konsisten sesuai dengan nilai- Dalam melaksanakan tugas di Lembaga layanan Puskesos
– SLRT, integritas para petugas dapat dilihat dari
nilai dan kebijakan organisasi komitmennya untuk menunjukan diri sebagai orang yang
serta kode etik profesi dan etika bertanggung jawab.
kerja, walaupun dalam keadaan
yang sulit untuk melakukannya
Nilai dan Etika Pelaksanaan Puskesos - SLRT
a. Adil dan Tidak Diskrimkinatif;
b. Profesional, Akuntabel dan Berintegritas;
Penyelenggara Puskesos- c. Melayani sesuai aturan (sop);
SLRT merupakan salah satu d. Kerahasiaan, Santun dan Amanah.
garda terdepan terwujudnya
masyarakat Indonesia yang
adil dan sejahtera
memegang rahasia negara

Setia dan taat kepada Mentaati segala peraturan perundang-


Pancasila, UUD 1945, undangan dan melaksanakan tugas bekerja dengan jujur, tertib,
Negara, dan Pemerintah kedinasan dengan penuh pengabdian, cermat dan bersemangat
kesadaran dan tanggung jawab demi negara 16
Etika Hubungan Penyelenggara Puskesos - SLRT

Etika dengan mitra kerja

Etika dengan masyarakat


Etika dengan teman sejawat
miskin/rentan

17
Core Values
Connection

5C Communication
Concurring Obstacles
Celebration
2 Penyelenggaraan Puskesos – SLRT
PUSAT KESEJAHTERAAN SOSIAL (PUSKESOS)
PUSKESOS

Apa itu Puskesos?


• Adalah Lembaga yang dibentuk untuk memudahkan warga miskin dan Puskesos juga menjadi wadah
rentan miskin termasuk Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS)
untuk mendapatkan akses dan menjangkau layanan perlindungan sosial dan
mewujudkan adanya sinergi berbagai
penanggulangan kemiskinan, baik yang dikelola oleh pemerintah pusat, potensi dan sumber daya
provinsi, kabupaten/kota, pemerintah desa/kelurahan dan lembaga non- masyarakat, memperkuat jaringan-
pemerintah
• Puskesos juga sebagai pusat aduan layanan sosial, sehingga lebih responsif
jaringan sosial, dan membangun
dan tepat sasaran. kebersamaan dalam mengatasi
• Puskesos menjalankan Fungsi Sistem Layanan dan Rujukan Terpadu (SLRT) permasalahan sosial di tingkat lokal
1. Mengintegrasikan informasi, data dan layanan
2. Mengidentifikasi dan menangani keluhan serta melakukan rujukan
3. Mencatat kepesertaan dan kebutuhanprogram
4. Mendukung penerapan SPM BidangSosial
5. Membantu verivali DTKS melaluiSIKS-NG

SLRT adalah Sistem layanan yang digunakan dalam


Puskesos untuk membantu mengidentifikasi
kebutuhan masyarakat miskin & rentan miskin, lalu
menghubungkan mereka dengan program dan
layanan yang dikelola oleh pemerintah (Pusat,
Provinsi, Kabupten/Kota dan Desa/Kelurahan) dan
non-pemerintah
PUSKESOS-SLRT
Sebagai Layanan Satu Pintu Kesejahteraan Sosial
Balai – Balai sebagai rujukan keluhan
Sinergi penanganan warga dan pelibatan BBPPKS sebagai
keluhan Program upaya peningkatan kapasitas SDM
Kemensos Puskesos

Instansi
pendidikan Dukcapil
KEMENDIKBUD KEMENDAGRI
Fasilitasi penduduk miskin ya Dukungan optimalisasi peran
Sinergi atas rujukan keluhan - Fasilitasi surat keterangan
ng belum memiliki dokumen Kab/Kota dan Provinsi
program PIP Kemdikbud untuk pengajuan beasiswa
adminduk
dan layanan pendidikan
lainnya
- Keluhan program PIP

Puskesos-SLRT
Puskesmas dan
Instansi Rumah Sakit
pendidikan
KEMENAG
Pemerintah • Fasilitasi penduduk miskin yang belum
Sinergi atas rujukan - perm. bantuan pendidikan bagi Desa terakses BPJS
keluhan program PIP Sinergi atas rujukan
santri • Keluhan program PIS
Kemenag keluhan program PIP
- Keluhan program PIP Kemenag - Verifikasi penduduk miskin;
- upadate kepesertaan dan Kemenag
kebutuhan program

KEMENDES
Dukungan penganggaran penumbuhan
dan kebelanjutan Puskesos 21
Pusat Kesejahteraan Sosial (Puskesos)
PUSKESOS berkedudukan di tingkat :

Kedudukan PUSAT

Puskesos PROVINSI

KABUPATEN/KOTA

DESA/KELURAHAN
Ciri Utama Puskesos
Keterhubungan Horizontal & Vertikal
( Informasi dan data, layanan dan program)

Penjangkauan & Fasilitasi oleh


Dashboard dan sistem Pemantauan &
Petugas Puskesos, Fasilitator
Evaluasi handal, mudah diterapkan
dan Petugas Sekretariat
dan real-time
Puskesos Kab/Kota (PSKS).

Sistem Aplikasi “real time”


Sekretariat Puskesos – SLRT berbasis android dan web
Kab/Kota dan Desa/Kelurahan
24
Contoh Tugas & Fungsi Puskesos - SLRT
Puskesos – Sistem Layanan dan Rujukan Terpadu

Sosialisasi Menerima Keluhan


Sosialisasi Program Kesejahteraan Menerima keluhan dari Pemerlu
Sosial (PKH, BPNT/Sembako, Pelayanan Kesejahteraan Sosial
ASLUT, KAT,Rutilahu, dan lainnya (PPKS)

Melakukan rujukan Penjangkauan


Rujukan kepada program terkait yang Melakukan penjangkauan terhadap
ada di desa/kelurahan baik program Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan
pemerintah dan non pemerintah, Sosial (PPKS)
kepada pengelola program di kab/kota
baik program PSPK, maupun program
layanan dasar lainnya seperti LK3, LKS,
Balai Rehabilitasi, dan lain-lain.
UNSUR PELIBATAN PSKS UNTUK PETUGAS PUSKESOS
(petugas puskesos desa/kel,Fasilitator dan Supervisor)

Tenaga Kesejahteraan
Pekerja Sosial 01 05 Sosial Kecamatan (TKSK)
Masyarakat (PSM)
Kader Rehabilitasi Berbasis
Karang Taruna 02 06 Masyarakat

Tenaga Pelopor 07 Penyuluh Sosial Berbasis


Perdamaian
03 Masyarakat

Taruna Siaga 04 08 Dan lain - lain


Bencana
Sumber Daya Manusia (SDM) KELEMBAGAAN KOORDINASI
Kelembagaan koordinasi di kabupaten/kota dan provinsi
Puskesos memanfaatkan keberadaan Tim Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan
Puskesos Kabupaten/kota (TKPK)
dijabat oleh ASN Dinas
Sosial Kab/Kota (Kepala
Dinas Sosial atau Kepala BACKOFFICE
Bidang)

MANAJER dijabat dari instansi


Dinas Sosial
Kabupaten/Kota
dijabat dari instansi
Dinas Sosial
Kabupaten/Kota
TINGKATAN:
FRONT OFFICE Kabupaten/Kota, Provinsi, dan
Nasional (Pusat).
Kecamatan
dijabat oleh ASN atau Non ASN di tingkat KELEMBAGAAN LAYANAN
kecamatan ataupun TKSK
SUPERVISOR

Puskesos Desa/Kelurahan

KOORDINATOR PUSKESOS FRONT OFFICE & BACK OFFICE

dijabat dari aparatur TINGKATAN:


dijabat dari aparatur dijabat dari unsur
desa/kel (kasi Kabupaten/Kota dan
desa/kelurahan Potensi dan Sumber
kesra/layanan) Desa/Kelurahan
Kesejahteraan Sosial
(PSKS)
Tim Penyelenggara
Puskesos Desa/Kelurahan
Tenaga Pengelola

- Penanggungjawab Puskesos yaitu Kepala Desa/Lurah


- Koordinator Puskesos yaitu kasie Kesra, Sekdes/Seklur
dari unsur Pemerintahan Desa/Kelurahan

Tenaga Pelaksana

- Petugas Puskesos bagian layanan ( Front Office)


berjumlah 1 (satu) orang
- Petugas Puskesos bagian rujukan ( Back Office)
berjumlah 1 (satu) orang
Tim Penyelenggara
Puskesos kabupaten/kota

Tenaga Pengelola

- Penanggungjawab Puskesos kab/kota yaitu Kepala


Dinas Sosial
- Manager Puskesos yaitu kepala bidang atau
pejabat yang ditugaskan dari Dinas Sosial

Tenaga Pelaksana

- Petugas Puskesos bagian layanan ( Front


Office)
berjumlah 2 (dua) orang
- Petugas Puskesos bagian rujukan ( Back Office)
PUSKESOS

Mekanisme
03
01 02

Pelayanan Pelayanan
secara secara tidak
langsung langsung

• Pelayanan dengan mekanisme • Pelayanan dengan mekanisme


langsung dengan cara masyarakat tidak langsung dilakukan dengan
datang langsung ke Puskesos; cara penyampaian keluhan melalui
atau. call center
• Penjangkauan kepada masyarakat

2
Jalur Penyampaian Keluhan

DESA/kEL

DIKUNJUNGI
FA S I L I TAT O R
KAB/KOTA

MENGUNJUNGI
PUSKESOS
DESA/KEL

MENGUNJUNGI PUSKESOS
K A B U PAT E N / KO TA
Kategori Keluhan

Pertanyaan: yaitu permintaan untuk


memperoleh informasi atau penjelasan
tentang program layanan sosial.

3 (tiga)
Kategori Saran/Usulan: Ide/gagasan yang
Keluhan disampaikan untuk peningkatan
kualitas program/layanan Puskesos
SLRT

Pengaduan: Ketidakpuasan terhadap


program, seperti: penyimpangan,
ketidaktepatan sasaran,
penyalahgunaan data dan lain-lain.
Modul Layanan pada Puskesos 31
Alur Penanganan
Keluhan dan Rujukan

PUSKESOS SUPERVISOR PUSKESOS PENGELOLA


KAB/KOTA PROGRAM
FASILITATOR FO & BO
FO & BO

Masyarakat

Modul Layanan pada Puskesos 32


PUSKESOS

Tugas SDM
Puskesos
Pusat Kesejahteraan Sosial
(Puskesos)
Sistem Layanan dan Rujukan Terpadu (SLRT).
Tugas Fasilitator
a. Melayani keluhan yang diterima dari masyarakat
b. Melakukan penjangkauan.
c. Memastikan data PPKS.
d. Mencatat perubahan profil PPKS.
e. Mencatat kepesertaan program PPKS.
f. Mecatat kebutuhan program PPKS.
g. Membangun jejaring dengan dengan pendamping
sosial lainnya.

Modul Layanan pada Puskesos 34


SUPERVISOR
a. Membina, mengawasi, dan membantu fasilitator di
tingkat masyarakat;
b. Menelaah perubahan profil PPKS.
c. Menelaah penambahan data kebutuhan
programbagi PPKS
d. Menelaah keluhan masyarakat.

Modul Layanan pada Puskesos 35


TUGAS FRONT OFFICE (FO) PUSKESOS
a. Menerima keluhan warga terkait layanan sosial di daerah;
b. melakukan registrasi terkait laporan yang diterima;
c. memberikan informasi terkait layanan yang tersedia di Puskesos;
d. menyampaikan mekanisme penanganan keluhan;
e. memberikan informasi mengenai program Penanganan masalah
PPKS.
f. memeriksa status warga yang melapor dalam Data Terpadu
Penanganan PPKS.

Modul Layanan pada Puskesos 36


TUGAS BACK OFFICE (BO) PUSKESOS
a. menerima dan menelaah berkas keluhan masyarakat;
b. memberikan kepastian atas keluhan masyarakat;
c. melakukan penanganan keluhan masyarakat yang dapat
ditangani di sekretariat Puskesos
d. melakukan rujukan keluhan masyarakat yang tidak dapat
ditangani di sekretariat Puskesos
e. memberikan layanan informasi data terpadu program
penanganan PPKS di tingkat daerah kabupaten/kota.
Modul Layanan pada Puskesos 37
Status
Penanganan Keluhan

Modul Layanan pada Puskesos 38


4 (Empat) Status Penanganan Keluhan

SELESAI

DIPROSES

CEK ULANG

DITOLAK

Modul Layanan pada Puskesos 39


PENJANGKAUAN
Apa itu Penjangkauan?
Upaya SDM Puskesos untuk mendatangi dan
memastikan bahwa PPKS memperoleh pelayanan
sosial dasar, yang merupakan haknya sebagai warga
negara.

Penjangkauan lebih sering disebut sebagai bagian dari


sikap seorang petugas Pekerja Sosial dan baru kemudian
sebagai sebuah metode pekerjaan sosial
(Mikonnen dkk, 2007).
Modul Layanan pada Puskesos 41
ALASAN PENJANGKAUAN

Seringkali masyarakat tidak menyampaikan


keluhan/pengaduan karena berbagai alasan:

KETERPENCILAN
JARAK TEMPUH

GEOGRAFIS
Stigma/diskriminasi

Modul Layanan pada Puskesos 42


KEGIATAN DAN SDM PUSKESOS SLRT

Layanan

Rujukan

Puskesos-SLRT tingkat
Puskesos-SLRT telah desa/kelurahan telah Penjangkau
berkembang berkembang di an
155 300 desa/kelurahan
(Penumbuhan APBN)

Kab/Kota
7.147 Puskesos-SLRT
(Mandiri)
43
HARAPAN KEMANFAATAN PUSKESOS-SLRT

Bagi Masyarakat Bagi Pemerintah

❑ Informasi terpusat dalam satu lokasi, mudah ❑ Mempermudah dan efisiensi jalur
diakses. sosialisasi program
❑ Pemerintah memiliki data terpadu
❑ Penjelasan tersedia lengkap untuk semua
(DTKS) yang bisa dikelola dan
program, baik manfaat maupun kriteria
digunakan untuk penargetan berbagai
kelayakan.
macam program
❑ Penduduk teregistrasi dan data tersimpan ❑ Peningkatan akuntabilitas program dan mengurangi
dan terkelola dalam DTKS resiko KKN serta waktu pengurusan yang lama
❑ Penduduk tahu kemana harus
❑ Pelaksanaan program lebih mudah
mengajukan keluhan terkait keputusan
melakukan monitoring terpadu
unit rujukan terpadu

45
Layanan

Kegiatan
Puskesos Rujukan

“Kita Dukung Penyelenggaraan Puskesos


Sebagai Layanan Sosial Satu Pintu yang
Lebih Berkualitas dan Berkelanjutan
Sehingga Memberikan Dampak Positif Dalam Penjangkauan
Penyelenggaraan Kesejahteraan Sosial di
Indonesia”

Direktorat Jenderal Pemberdayaan Sosial 46


LAYANAN SATU PINTU KESEJAHTERAAN SOSIAL
Kementerian
Sosial Republik
Indonesia

Thank you!

@kemensos_slrt

Anda mungkin juga menyukai