Anda di halaman 1dari 21

PERAN PKFI

DALAM INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN


DI FKTP UNTUK MENDUKUNG PROGRAM
NASIONAL (TB, DM DAN HIPERTENSI)

PE RH IMPUN A N KLIN IK DA N
FA SILIT A S PE LA Y A N AN
KE SE H A T A N IN DON E SIA (PKFI)
Dr M Husen Prabowo, MPH
Pengurus Pusat PKFI

Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
PKFI
Wadah bagi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama yang
bertujuan 1) Menghimpun serta memadukan klinik, fasilitas
pelayanan kesehatan primer dan praktek dokter mandiri perorangan di
Indonesia,
2) Mengupayakan penyelenggaraan pelayanan kesehatan perorangan
dan pelayanan kesehatan masyarakat yang mudah dicapai, terjangkau,
dan bermutu, 3) Memperjuangkan kepentingan klinik dan kepentingan
fasilitas pelayanan kesehatan primer dalam hal kesejahteraan,
perlindungan hukum, dan regulasi.
4) Menjaga pelayanan kesehatan di klinik dan fasilitas kesehatan
primer berkualitas dan bermutu.

https://pkfi.net/page/view/22_tujuan_pkfi

Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
UNDANG-UNDANG NOMOR 36 TAHUN 2009
TENTANG KESEHATAN

Pemerintah
Bertanggungjawab atas ketersediaan akses fasilitas kesehatan

Fasilitas Kesehatan
Tempat Fasilitas kesehatan untuk memberikan upaya pelayanan kesehatan
Yang dilakukan PEMERINTAH, PEMERINTAH DAERAH dan MASYARAKAT

SINERGI MEMBERIKAN PELAYANAN KESEHATAN

Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
JENIS FASILITAS PELAYANAN KESEHATAN
TEMPAT PRAKTIK MANDIRI
UNIT TRANSFUSI KEMAMPUAN FASILITAS
TENAGA KESEHATAN
DARAH PELAYAAN KESEHATAN.
 SARANA DAN PRASARANA
 PERALATAN
 SDM FASYANKES
PUSAT KESEHATAN
MASYARAKAT. LABORATORIUM
KESEHATAN

RUMAH SAKIT MUTU PELAYAAN KESEHATAN.


OPRIKAL

KLINIK.
FASILITAS PELAYANAN
KEDOKTERAN UNTUK ACUAN DALAM
KEPENTINGAN HUKUM PENYELENGGARAAN
PELAYANAN KESEHATAN
DALAM JAMINAN
KESEHATAN
APOTEK
FASILITAS PELAYANAN KESEHATAN
TRADISIONAL
4
FKTP MERUPAKAN PENYELENGGARA PELAYANAN KESEHATAN DASAR YANG
BERPERAN SEBAGAI GATE KEEPER

Pengutamaan upaya
PUSKESMAS
peningkatan kesehatan,
pencegahan dan
Tulang punggung, pengendalian penyakit
kontak pertama dan
KLINIK PRATAMA PENAPIS RUJUKAN
sesuai dengan Tata laksana penyakit
STANDAR berbasis sesuai
5
PELAYANAN
kewenangan dan
TEMPAT PRAKTIK MANDIRI DOKTER kompetensi (termasuk tata
laksana kasus Rujuk Balik)
Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
OPTIMASLISASI PERAN FKTP
Terdiri :
• Puskesmas
• Klinik
• TPMD/TPMDG

Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
JUMLAH KLINIK PRATAMA TERINTEGRASI BERDASAR PROPINSI

Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
JUMLAH TEMPAT PRAKTEK DOKTER YANG BEKERJASAMA DENGAN BPJS KESEHATAN
TERINTEGRASI BERDASAR PROPINSI

Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
TANTANGAN
• PENYAKIT MENULAR
• PENYAKIT TIDAK MENULAR

 T U BERCULOSI S
 D I ABETES ME LLITUS
 HI PERTENSI

Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
BAGAIMANAKAH PERAN
FASILITAS KESEHATAN TINGKAT PERTAMA
DALAM PENGENDALIAN PENYAKIT ?

Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
FASILITAS KESEHATAN TINGKAT PERTAMA (FKTP)

PUSKESMAS KLINIK TEMPAT PRAKTEK MANDIRI DOKTER

Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
TUBERCULOSIS

• Penyakit manular
• Burden disease Tuberculosis : Insiden tuberculosis
312 per 100.000 penduduk dan mortabilas
34 per 100.000 penduduk
• Treatment Coverage; menggambarkan seberapa banyak
kasus tuberculosis yang terjangkau program

Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
TUBERCULOSIS

• Case Notification Rate (CNR); menggambarkan kecenderungan


meningkat atau menurunnya penemuan kasus dari tahun ke tahun

Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
TUBERCULOSIS

• Angka Keberhasilan Pengobatan (Success rate) adalah


angka keberhasilan pengobatan, yaitu semua kasus tuberculosis
yang sembuh dan pengobatan lengkap diantara semua kasus TBC
yang diobati dan dilaporkan

Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
PTM : penyakit tidak menular

• Angka morbiditas penyakit tidak menular baik tingkat global


maupun nasional menunjukkan kecenderungan peningkatan

• Penanggulangan PTP diprioritaskan jenis penyakit yang menjadi


masalah kesehatan masyarakat dengan kriteria; tingginya kematian
atau kecacatan, tingginya angka kesakitan atau tingginya beban
biaya pengobatan dan memiliki factor resiko yang dapat diubah

• Upaya pencegahan dengan kegiatan promosi kesehatan, deteksi dini,


faktor resiko dan perlindungan khusus pada factor yang dapat diubah

• Faktor resiko yang dapat diubah meliuti merokok, kurng aktivitas fisik,
diet tidak sehat, konsumsi alcohol dan lingkungan tidak sehat

• Program pelayanan terpadu penyakit tidak menular (PANDU PTM) di FKTP

• Upaya mendukung pencapaian target SPM dengan pencegahan dan


pengendalian PTM

Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
Penguatan Integrasi dan Kolaborasi UKM –UKP dan Kerja Sama Lintas FKTP

Dinkes Kab/Kota

Pelayanan Integratif & Kolaboratif FKTP

Penyelenggara UKP & UKM Pencapaian Standar


Koordinator integrasi FKTP Pelayanan Minimal
(SPM)
Puskesmas Pembinaan teknis ke institusi, jaringan
puskesmas dan UKBM
Pengelola pelaporan integrasi FKTP Pencapaian Indikator
Keluarga Sehat pada
Program Indonesia Peningkatan
Dukungan SDM Sehat dengan Akses dan
Edukasi masyarakat Pendekatan Keluarga
Kualitas
Klinik Pratama Identifikasi sasaran (PIS-PK)
Pelayanan bagi
Skrining/deteksi dini
Masyarakat
Intervensi kasus
Melaporkan GERMAS

Edukasi masyarakat
Indikator Program
Tempat Praktik Identifikasi sasaran
Mandiri Dokter Skrining/deteksi dini
Intervensi kasus
Kinerja JKN
Melaporkan
18
INTEGRASI DALAM PENCAPAIAN TARGET

PROGRAM

KOORDINATOR
PROGRAM PERHIMPUNAN
FKTP (PKFI)
DINKES KOTA/KABUPATEN

PUSKESMAS
KLINIK
TPMD

Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
BENTUK INTEGRASI

PROGRAM Pemberdayaan
Sumber daya

DINKES PERHIMPUNAN 1. SDM


FKTP (PKFI) 2. Faskes
3. Sarana dan Prasarana
PUSKESMAS KLINIK 4. Data
TPMD 5. Komunikasi
6. Koordinasi
7. Sosialisasi
8. Pembiayaan

Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022
PKFI siap membantu PROGRAM PEMERINTAH
dalam Pencapaian Target Indikator Kinerja dan SPM

Disampaikan dalam acara Workshop Peningkatan Jejaring Pelayanan Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
yang diselengarakan oleh Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Utara, 13-15 Nopember 2022

Anda mungkin juga menyukai