Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama : BAIQ MURDINI


Kampus : STIT PALAPA NUSANTARA
Prodi / Semester : PAI / 01 (satu)
Dosen : Muhammad Zia Ul Haq, M.Pd
Mata Pelajaran. : Sejarah Kebudayaan Islam
Alokasi waktu : 2 x 35 menit
Materi Pokok : Perbedaan Islam Daulah Umayyah di Damaskus.

A. KOMPETENSI INTI

KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya


KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab,
peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif
dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan baksat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuannya..

B. KOMPETENSI DASAR
1.1.menganalisis proses lahirnya Bani Umayah di Damaskus
2.1.mengklasifikasikan fase-fase pemerintah dinasti Bani Umayah di Damaskus
3.1.menceritakan proses berdirinya dinasti Bani Umayah.
C. INDIKATOR PENCAPAIAN
1.1.1. Menjelaskan proses lahirnya Bani Umayah
2.1.2 Mengidentifikasi fase-fase pemerintahan Bani Umayah
3.1.3 Menggambarkan fase kemajuan pemerintah Bani Umayah
4.1.4. Menjabarkan fase lemahnya pemerintahan Bani Umayah

D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat menjelaskan proses lahirnya bani Umaiyah I,
2. Siswa dapat Mengidentifiksi tokoh-tokoh berdirinya dinasti bani Umayah
Damaskus
3 .Siswa dapat menggambarkan fase kemajuan bani Umaiyah I

E. MATERI PEMBELAJARAN
1. Lahirnya Bani Umayyah I Damaskus tahun 40 H oleh Muawiyah bin Abu
Sufyan di kota kecil Illiyat di wilayah Yerussalem, diperkirakan oleh para
pakar sejarah sebagai sabotase terhadap pemerintah Ali Abi Tholib dari
pemerintahan terakhir Khulafaurrasyidin.
2. Fase-fase pemerintah Bani Umayyah I Damaskus
a. Fase berdirinya Bani Umayya tahun 40 H sampai pemerintah Walid bin
Abdul Malik ketika Islam masuk Eropa oleh Tariq bin Zaid tahun 711 H
b. Fase kemajuan dari masa Sulaiman bin Abdul Malik sampai masa Umar
bin Abdul Azis Khalifah khalifah 8, fase ini berkembang hampir penjuru
dunia
c. Fase lemah sampai runtuh. Masa Yazid bin Abdul Malik yang tidak bis
mengendalikan pemerintah karena pada masa itu masih usia anak-anak.

F. PENDEKATAN STRATEGI DAN METODE PEMBELAJARAN


Pendekatan : Konsep
Strategi : Cooperative Learning
Metode : Ceramah, Diskusi,Tanya Jawab.

H. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


1. Sumber : Buku guru sejarah kebudayaan islam kelas XI MA (paket kurikulum 13
2. Media : Leptop, LCD, Papan tulis spidol

Anda mungkin juga menyukai