Anda di halaman 1dari 8

SATUAN ACARA PENYULUHAN

DIARE PADA ANAK

Disusun Oleh:

LYORIENZA MOERIZA

202206045

PROGRAM STUDI PROFESI NERS

STIKES BHAKTI HUSADA MULIA MADIUN

2022
SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)
DIARE PADA ANAK

Topik : Diare
Sub Topik : Pencegahan Diare
Sasaran : Pasien dan keluarga

Tempat : Ruang Abimanyu RSUD dr. Sayidiman Magetan


Hari, tanggal : Selasa, 06 Desember 2022
Waktu : 20 menit
Penyuluh : Mahasiswa Profesi Ners STIKES Bhakti Husada Mulia
Madiun

A. Tujuan Instruksional Umum

Setelah mendapatkan edukasi tentang pencegahan diare pada pasien dan

keluarga dapat mengetahui cara pencegahan penyakit diare dan hidup sehat.

B. Tujuan Instruksional khusus

Setelah mendapatkan edukasi tentang pencegahan diare pada pasien dan

keluarga dapat:

1. Menjelaskan pengertian diare

2. Menjelaskan penyebab penyakit diare

3. Menyebutkan tanda dan gejala diare

4. Menjelaskan bagaimana cara pencegahan diare

5. Menjelaskan bagaimana cara penanganan diare dirumah

C. Kegiatan Penyuluhan
1. Metode
a Ceramah
b Diskusi
c Tanya Jawab
2. Media

a Leaflet
3. Langkah – langkah :

Waktu Kegiatan Penyuluhan Kegiatan Audience Media

3 menit 1. Memperkenalkan diri 1. Mendengarkan Leaflet


2. Menjelaskan tujuan
(Pembukaan) 2. Mendengarkan
5 menit 1. Menjelaskan pengertian diare 1. Mendengarkan Leaflet
(Pengembangan) 2. Menjelaskan penyebab penyakit diare 2. Mendengarkan
3. Menjelaskan tanda dan gejala diare 3. Mendengarkan
4. Menjelaskan bagaimana cara pencegahan diare 4. Mendengarkan
5. Menjelaskan bagaimana cara penanganan diare dirumah 5. Mendengarkan
6. Menjelaskan komplikasi dari diare 6. Mendengarkan

10 menit 1. Tanya Jawab peserta 1. Menjawab Pertanyaan


2. Bertanya
(Evaluasi)

2 menit 1. Menyimpulkan hasil bersama 1. Mendengarkan


Mendengar dan
(Penutup) 2. Mengucapkan salam
Menjawab
D. Evaluasi
1. Menjelaskan pengertian diare
2. Menjelaskan penyebab penyakit diare
3. Menjelaskan tanda dan gejala diare
4. Menjelaskan bagaimana cara pencegahan diare
5. Menjelaskan bagaimana cara penanganan diare dirumah
6. Menjelaskan komplikasi dari diare
Lampiran Materi

DIARE

A. Pengertian

Gastroenteritis (Diare) adalah peradangan pada membran mokusa lambung


dan usus halus yang menyebabkan kehilangan cairan dan elektrolit secara
berlebihan yang terjadi karena frekuensi BAB lebih dari biasanya yaitu lebih
dari 3 atau 4 kali sehari, konsistensi feces encer, dapat bercampur lendir dan
darah atau lendir saja.

B. Etiologi

Diare dapat disebabkan oleh beberapa faktor yaitu :

1. Faktor infeksi : Bakteri ( salmonella typhi, escherichia coli,


shigella, streptococcus), Virus (adenovirus, coxsackie, astrovirus), Parasit
( ascaris, entamoeba, candida albicans).

2. Faktor malabsorbsi: Malabsorbsi karbohidrat, Malabsorbsi lemak dan


malabsorbsi protein.

3. Faktor makanan : Makanan basi, beracun dan alergi terhadap


makanan.

C. Tanda Dan Gejala

1. Sering buang air besar dengan konsistensi tinja air atau encer, mungkin
juga di sertai lendir/ darah. frekuensi BAB lebih dari 3x

2. Mual dan muntah. Muntah dapat terjadi sebelum dan sesudah diare dan
dapat di sebabkan oleh lambung yang turut meradang atau akibat
gangguan keseimbangan asam basah dan elektrolit.

3. Demam

4. Anoreksia (napsu makan berkurang)

5. Lemah dan pucat

6. BB menurun, gelisah, suhu tubuh meningkat

7. Nyeri perut atau kram perut


D. Penatalaksanaan Diare

1. Pemberian Larutan Gula Garam (LGG)

a 1 Tahun 3 Jam Pertama ½ gelas, kemudian ½ setelah menceret

b Antara 1 – 4 Tahun 3 Jam pertama, 3 gelas, kemudian ½ gelas setelah


menceret

c Antara 5 – 12 tahun 3 Jam Pertama, 6 gelas, kemudian ½ gelas setelah


menceret

d > 12 Tahun 3 Jam Pertama 12 gelas, kemudian ½ gelas setelah menceret


2. Pemberian makanan : selama pemberian cairan, makanan cair seperti bubur
cair, bubur saring / makanan lunak dapat diberikan
3. Segera kontrol kembali kesarana kesehatan terdekat

E. Cara Pencegahan

1. Mencuci tangan sebelum dan sesudah makan

2. Menutup makanan dan minuman

3. Mencuci makanan atau sayuran yang mau di makan atau dimasak

4. Selalu minum air yang sudah dimasak

5. Menjaga kebersihan tubuh

6. Menjaga kebersihan lingkungan : rumah, saluran air, sampah dibuang


pada tempatnya

7. Makan makanan sehat dan bergizi

F. KOMPLIKASI

1. Dehidrasi ( kekurangan cairan )

2. Malnutrisi

3. Hipoglikemi

4. Iritasi pada kulit sekitar anus


DAFTAR PUSTAKA

Safeti . diarrhea. http://globaled.us/peacecorps/diarrhea.html

Oesman N. 2009. Buku ajar Ilmu penyakit Dalam. Edisi 5 Jakarta: Interna
Publising. Hlm.506-3.
Suryadi & Ritha Yuliani, 2001, Asuhan Keperawatan Pada Anak, Edisi I : Jakarta

Mansjoer Arief, Suprohaita. 2000. Kapita Selekta Kedokteran. Edisi ke 3. Jilid 2


jakarta : Media Aesscuilpus Fakultas Kedokteran Indonesia

Anda mungkin juga menyukai