Anda di halaman 1dari 32

PERSIAPAN KSNR

MATERI FISIKA
Create by : Pak Ucen
Tegangan permukaan suatu cairan berhubungan dengan garis gaya tegang yang dimiliki permukaan cairan tersebut. Contoh
peristiwa yang membuktikan adanya tegangan permukaan, antara lain, peristiwa jarum, silet, penjepit kertas, atau nyamuk
yang dapat mengapung di permukaan air; butiran-butiran embun berbentuk bola pada sarang laba-laba; air yang menetes
cenderung berbentuk bulat-bulat dan air berbentuk bola di permukaan daun talas. Adanya gaya kohesi yang lebih kuat
antara molekul air dengan molekul air dan gaya adhesi yang lemah antara molekul air dengan molekul udara atau molekul
benda lainnya menyebabkan semua molekul air saling tarik menarik dan berkumpul. Permukaan tetetsan air tampak
menegang akibat adanya gaya tarik antara molekul air.
Contoh :

50 m
Karena bidang lintasannya licin sehingga kecepatan bola di titik terendah sama
dengan kecepatan gerak jatuh bebas, dan kedua bola mempunyai kecepatan sama
karena dijatuhkan dari ketinggian yang sama.
Jika sebuah gelombang datang dari tempat yang dalam menuju tempat yang
dangkal maka kecepatannya akan melambat Karena Kecepatan dipengaruhi oleh
frekuensi dan panjang gelombang, semakin kecil panjang gelombang maka akan
semakin kecil kecepatannya.
Konsep Hukum Archimedes
adalah menjelaskan adanya gaya yang
mempengaruhi benda pada zat cair. Zat cair
memiliki suatu kemampuan memberikan
sebuah tekanan kepada benda-benda
disekitarnya.
RUMUS EFEK DOPPLER

Anda mungkin juga menyukai