Anda di halaman 1dari 8

“KEPASTIAN HUKUM PEMEGANG HAK ATAS TANAH

TERHADAP PENETAPAN GANTI RUGI DALAM PENGADAAN


TANAH UNTUK PEMBANGUNAN BENDUNGAN SUKAMAHI DI
KABUPATEN BOGOR SEBAGAI PROYEK STRATEGIS NASIONAL”

TESIS

Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister Kenotariatan

Oleh :
ARI YUDANI ……
NPM …………..

PASCASARJANA
MAGISTER KENOTARIATAN
UNIVERSITAS JAYABAYA
JAKARTA
2018

130
“KEPASTIAN HUKUM PEMEGANG HAK ATAS TANAH TERHADAP

PENETAPAN GANTI RUGI DALAM PENGADAAN TANAH UNTUK

PEMBANGUNAN BENDUNGAN SUKAMAHI DI KABUPATEN BOGOR

SEBAGAI PROYEK STRATEGIS NASIONAL”

Seminar Hasil Penelitian

Telah disetujui oleh Pembimbing Untuk Diseminarkan di Program Studi Magister


Kenotariatan Pascasarjana Universitas Jayabaya

Jakarta, ...... Januari 2019

Pembimbing I Pembimbing II

…………………………………………… ………………………………

Ketua Program
Magister Kenotarian

Dr. Fauzie Yusuf Hasibuan, SH, MH

131
PERNYATAAN KEASLIAN PENULISAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa :

1. Karya tulis saya, tesis ini adalah asli dan belum pernah diajukan untuk
mendapatkan gelar akademik Magister, baik di Universitas Jayabaya maupun
di perguruan tinggi lainnya.

2. Karya tulis ini murni gagasan, rumusan dan penelitian saya sendiri, tanpa
bantuan pihak lain, kecuali arahan Tim Pembimbing.

3. Dalam karya tulis ini tidak terdapat karya atau pendapat yang telah ditulis atau
dipublikasikan orang lain, kecuali secara tertulis dengan jelas dicantumkan
sebagai acuan dalam naskah dengan disebutkan nama pengarang dan
dicantumkan dalam daftar pustaka.

4. Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila dikemudian hari
terdapat penyimpanan dan ketidak benaran dalam pernyataan ini, maka saya
bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan gelar yang telah
diperoleh karena karya tulis ini, serta sanksi lainnya sesuai dengan norma
yang berlaku di Perguruan Tinggu ini.

Jakarta, …. Januari 2019


Yang Membuat Pernyataan,

ARI YUDANI
NPM ……………

132
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat ALLAH SWT, karena atas berkat

dan rahmat-Nya penulis dapat meyelesaikan tesis yang berjudul “KEPASTIAN

HUKUM PEMEGANG HAK ATAS TANAH TERHADAP PENETAPAN

GANTI RUGI DALAM PENGADAAN TANAH UNTUK PEMBANGUNAN

BENDUNGAN SUKAMAHI DI KABUPATEN BOGOR SEBAGAI

PROYEK STRATEGIS NASIONAL”

Penulis menyadari bahwa penyelesaian tesis ini tidak terlepas dari bantuan

dan arahan dari para pembimbing, oleh karena itu ucapan terima kasih yang

sangat dalam disampaikan kepada yang terhormat Bapak ………………. selaku

Pembimbing I dan; Bapak ……………… Selaku Pembimbing II.; yang telah

banyak meluangkan waktu kepada penulis dalam bimbingan dan juga

memberikan masukan yang sangat berharga dalam penyelesaian tesis ini.

Demikian juga penuilis mengucapkan terima kasih dan penghargaan

setinggi-tingginya kepada para guru besar, dosen dan staff akademis Universitas

Jayabaya, yaitu :

1. Bapak Prof. H. Amir Santoso, M.Soc., Ph.D., Rektor Universitas Jayabaya;

2. Bapak Letjen TNI (Purn.) Prof. Dr. H. Syarifudinn Tippe, M.Si., Direktur

Program Pasca Sarjana Universitas Jayabaya;

3. Bapak Dr. H. Fauzie Yusuf Hasibuan, S.H., M.H., Ketua Program Magister

Kenotarian Pasca Sarjana Universitas Jayabaya;

133
4. Seluruh Dosen dan Staff Akademik Universitas Jayabaya yang tidak dapat

penulis sebutkan satu persatu;

Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada berbagai pihak, khususnya

dalam hal pengumpulan data dan informasi dalam penulisan tesis ini, yang terlibat

langsung maupun tidak langsung dalam penelitian ini.

Secara khusus, penelitian ini penulis persembahkan teruntuk kedua orang tua

Penulis. Terima kasih kepada orangtua, kakak Penulis yang selalu mendoakan dan

senantiasa menjadi motivasi Penulis, kalian adalah semangat Penulis yang

terbesar. Penulis juga sampaikan terima kasih kepada sahabat-sahabat Penulis

Hanya Tuhan YME yang dapat membalas semua kebaikan, jasa kalian dan hal ini

akan selalu Penulis kenang sepanjang perjalanan karier dan hidup ini.

Penulis ucapkan juga terima kasih kepada Ketua Kelas ……. dan seluruh

teman-teman Kelas …….. Program Kenotariatan Universitas Jayabaya atas

kekompakan dan kenangan yang terindah.

Penulis sangat menyadari bahwa tesis ini jauh dari kesempurnaan. Meskipun

demikian, penulis mengharapkan kiranya tesis ini dapat bermanfaat bagi dunia

akademis serta praktisi di bidang kenotariatan dan hukum pertanahan di

Indonesia.

Jakarta, Januari 2019.

ARI YUDANI
NPM ………………

134
DAFTAR ISI

Lembar Judul ………………………………………………………………….. i

Lembar Pengesahan …………………………………………………………… ii

Lembar Pernyataan Keaslian ………………………………………………….. iii

Abstrak : ………………………………………………………………………. iv

Abstract : ………………………………………………………………………. v

Kata Pengantar : ………………………………………………………………. vi

Daftar Isi : …………………………………………………………………….. vii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang …………………………………………….. 1

B. Perumusan Masalah ………………………………………. 10

C. Tujuan Penelitian ………………………………………….. 11

D. Kegunaan Penelitian

1. Kegunaan Teoritis …………………………………….. 11

2. Keguanaan Praktis …………………………………..… 11

E. Kerangka Pemikiran ………………………………………. 12

F. Metode Penelitian …………………………………………. 18

1. Metode Pendekatan …………………………………… 19

2. Spesefikasi Penelitian………………………………….. 19

3. Sumber Data ……………………………………………20

4. Teknik Pengumpulan Data ……………………………. 23

5. Metode Analisis Data ………………………………… 24

135
6. Lokasi Penelitian ……………………………………… 24

7. Keaslian Penelitian …………………………………..…25

BAB II HAK ATAS TANAH MENURUT HUKUM TANAH

NASIONAL TERKAIT PENGADAAN TANAH UNTUK

PEMBANGUNAN

A. Hak Atas Tanah dalam Sistem Hukum Tanah Nasional

1. Hukum Tanah Sebelum Berlakunya UUPA ……………. 32

2. Hukum Tanah Sejak Berlakunya UUPA ……………… 34

3. Hak-Hak Penguasaan Atas Tanah ……………………… 37

4. Hak-Hak Perserorangan Atas Tanah …………………… 39

5. Fungsi Sosial Atas Tanah ………………………………. 41

B. Pengadaan Tanah Bagi Pembangunan Untuk Kepentingan

Umum

1. Pengertian Pengadaan Tanah …………………………. 43

2. Tanah Untuk Kepentingan Umum ……………………. 45

3. Dasar Hukum Pengadaan Tanah Untuk Kepentingan

Umum ………………………………………………… 47

4. Pelepasan Hak Untuk Kepentingan Umum …………… 50

C. Ganti Rugi Hak Atas Tanah Untuk Kepentingan Umum

1. Pengertian Ganti Rugi …………………………………. 51

2. Bentuk dan Dasar Ganti Rugi Dalam Pengadaan Tanah

Untuk Kepentingan Umum ……………………………. 52

3. Proyek Strategis Nasional …………………………….. 55

136
BAB III PENETAPAN GANTI RUGI PENGADAAN TANAH UNTUK

PEMBANGUNAN BENDUNGAN SUKAMAHI KAB BOGOR

A. Pelaksanaan Ganti Tugi Pengadaan Tanah Untuk

Pembangunan Bendungan Sukamahi Kabupaten Bogor …. 57

B. Konsep Kepentingan Umum dalam Pengadaan Tanah

Bagi Pelaksanaan Pembangunan Menurut Undang-

Undang Nomor 2 Tahun 2012 ……………………………. 72

BAB IV KEPASTIAN HUKUM BAGI PEMEGANG HAK DAN

KENDALA PELAKSANAAN GANTI RUGI PENGADAAAN

TANAH PEMBANGUNAN BENDUNGAN SUKAMAHI DI

KABUPATEN BOGOR SEBAGAI PROYEK STARTEGIS

A. Kepastian Hukum Penetaoan Ganti Rugi Bagi Pemegang

Hak Atas Tanah Untuk Pengadaan Bendungan Di Desa

Sukamahi, Kabupaten Bogor Sebagai Proyek Strategis

Nasional …………………………………………………. 81

B. Kendala-Kendala Dalam Pelaksanaan Ganti Rugi Terhadap

Tanah Yang Terkena Pengadaan Tanah Pembangunan

Bendungan Di Desa Sukamahi, Kabupaten Bogor Sebagai

Proyek Strategis Nasional ……………………………….. 105

BAB V PENUTUP

A. Kesimpulan ………………………………………………... 122

B. Saran ………………………………………………………. 123

Daftar Bacaan : ………………………………………………………………... 124

137

Anda mungkin juga menyukai