Anda di halaman 1dari 4

PROGRAM

PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI


BAHASA INGGRIS UNTUK FRONT LINER

KODE PROGRAM PELATIHAN : O.93.00011.01.19

BALAI LATIHAN KERJA KOMUNITAS


TARBIYATUSSIBYAN
Jalan Polres Doyo Baru Sentani Kabupaten Jayapura
2022
PROGRAM PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI

1. Nama Pelatihan : Bahasa Inggris untuk Front Liner

2. Kode Program Pelatihan : O.93.00011.01.19

3. Jenjang Program Pelatihan : -

4. Tujuan Pelatihan : Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta mampu


dan kompeten menggunakan bahasa Inggris
dalam melakukan tugas-tugas Administrasi
Perkantoran khususnya Front Liner

5. Unit Kompetensi yang ditempuh:

5.1 BHS.IS01.001.01 Memberi Salam/ Greetings


5.2 BHS.IS01.002.01 Melakukan Perkenalan/ Introductions
5.3 BHS.IS01.004.01 Melakukan Panggilan Telepon/Making Telephone Calls
5.4 BHS.IS01.006.01 Melakukan Percakapan sehari-hari Tingkat Dasar di
Tempat Kerja / Basic Daily Conversations at Work
5.5 BHS.IS02.009.01 Korespondensi Niaga Tingkat Dasar/ Basic Bussines
Correspondence
5.6 BHS.IS03.005.01 Melakukan Presentasi/Giving Presentation

6. Perkiraan Waktu Pelatihan : 240 Jam Pelatihan @45 menit

7. Persyaratan Peserta Pelatihan:


7.1 Pendidikan : Minimal SLTP
7.2 Pelatihan :-
7.3 Pengalaman Kerja :-
7.4 Jenis Kelamin : Laki-laki/perempuan.
7.5 Umur :-
7.6 Kesehatan : Sehat jasmani dan rohani.
7.7 Persyaratan Khusus :-
8. Persyaratan Instruktur
8.1 Pendidikan Formal : SMA/SMK atau sederajat
8.2 Kompetensi Metodologi : Memiliki Kompetensi Metodologi
8.3 Kompetensi Teknis : Memiliki Kompetensi Teknis

Program Pelatihan Berbasis Kompetensi


8.4 Pengalaman Kerja : -
8.5 Kesehatan : Sehat Jasmani dan Rohani
8.6 Persyaratan khusus :-

Program Pelatihan Berbasis Kompetensi


KURIKULUM PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI

PERKIRAAN WAKTU
PELATIHAN (JP)
NO MATERI PELATIHAN KODE UNIT
Penge- Keteram
Jumlah
Tahuan pilan
I. KELOMPOK UNIT KOMPETENSI

1.1. Memberi Salam/ Greetings BHS.IS01.001.01 4 12 16

1.2. Melakukan Perkenalan/


Introductions
BHS.IS01.002.01 4 12 16

1.3. Melakukan Panggilan Telepon/


Making Telephone Calls BHS.IS01.004.01
20 44 64

1.4. Melakukan Percakaan Sehari- BHS.IS01.006.01


hari Tingkat Dasar di Tempat
Kerja/Basic Daily Conversation 24 56 80
at Work

1.5. Korespondensi Niaga Tingkat


Dasar/ Basic Bussines BHS.IS02.009.01
10 22 32
Correspondence
1.6. Melakukan Presentasi/Giving
Presentation
BHS.IS03.005.01 10 22 32

Jumlah I - 72 168 240


II. KELOMPOK NON-UNIT
KOMPETENSI

2.1 Softskills - - - -

Jumlah II - - - -

Jumlah I s.d. II 72 168 240

Program Pelatihan Berbasis Kompetensi

Anda mungkin juga menyukai