Anda di halaman 1dari 2

HEALTH & SAFETY MOMENT

TANDA TANDA MENURUNNYA


KONSENTRASI KERJA KONSENTRASI KERJA

LATAR BELAKANG • Sulit untuk memusatkan


perhatian dan pikiran (Sulit
Seringnya kehilangan “Konsentrasi Fokus).
Pekerja” pada aktifitas sehari-hari dapat • Adanya stress,depresi,dan
disebabkan oleh kelelahan pekerja cemas berlebihan pada
(fatigue) dan bekerja dalam kondisi tidak pekerja dalam bekerja.
fit to work. • Gangguan mood saat
melaksanakan pekerjaan.
Kurangnya konsentrasi pekerja dalam bekerja • Sulit menangkap informasi
salah satunya diakibatkan oleh manajemen dengan detail dari teman atau
fatigue akibat jam kerja yang berlebihan pengawas.
sehingga berpotensi menyebabkan menurunnya • Kondisi pekerja fatigue,
produktivitas kerja. Untuk itu pengelolaan seperti :
waktu kerja dan waktu istirahat pada pekerja capek,lemas,mengantuk,tidak
harus diperhatikan agar konsentrasi pekerja fit untuk bekerja.
tetap terjaga
HEALTH & SAFETY MOMENT
PENYEBAB MENURUNNYA UPAYA PENINGKATAN
KONSENTRASI KERJA KONSENTRASI KERJA :

• Bekerja secara berlebihan secara terus Melaksanakan konsistensi fit to work diawal
01
menerus (Over Time). memulai bekerja.

• Bekerja dalam kondisi fatigue. Mengelolah lingkungan kerja yang nyaman. 02

• Adanya beban psikologis dan psikososial Makan dengan asupan gizi yang cukup
yang tidak dapat diselesaikan yang berasal 03
untuk menyediakan gizi kerja yang sesuai.
dari dalam dan luar.
Mengelolah beban psikis dan psikososial
• Tidak adanya program Fit To Work untuk
dengan sharing kepada
mengontrol pola tidur pekerja. 04
pemimpin,keluarga,teman,atau orang
• Area kerja yang tidak aman dan nyaman, terdekat.
Seperti : Housekeeping yang buruk,ruang Olahraga yang cukup. 05
kerja sempit,temperature lingkungan kerja
tinggi,dan tidak ergonomis Refresh kembali pekerja yang bertujuan
mengingat dan mengasah pemahaman 06
pekerja dengan sosialisasi prosedur kerja.

Anda mungkin juga menyukai