Anda di halaman 1dari 2

Contoh soal dimensi tiga :

Contoh soal jarak titik ke garis

1. Tentukan jarak antara titik E ke diagonal BD!

Oleh karena EQ tegak lurus BD,maka berdasarkan gambar di atas, jarak antara titik E
ke diagonal bisa dirumuskan sebagai berikut.

Pada  segitiga EQA, siku-siku berada di A, sehingga panjangnya EQ bisa ditentukan


seperti berikut.
Contoh soal jarak titik ke bidang

1. Sebuah limas persegi memiliki panjang sisi alas 18 cm. Sementara itu, panjang sisi
tegaknya 24 cm. Tentukan jarak antara puncak limas terhadap alasnya!

Pada persegi, panjang diagonalnya merupakan hasil perkalian antara panjang sisi
dan √2.
Artinya, panjang sisi AC = 18√2 cm. Berdasarkan gambar di atas, panjangnya OC bisa
dirumuskan sebagai berikut.

Anda mungkin juga menyukai