Anda di halaman 1dari 1

Penyampaian Informasi Di Pendaftaran, Tarif, Jenis Pelayanan Rujukan Dan

Ketersediaan Tempat Tidur


No Kode : 121/SOP/0130U073/1/2019 Ditetapkan/Disahkan oleh :
Terbitan : 01 Kepala Klinik Sejati

SOP No.Revisi : 00
KLINIK Tanggal : 19/1/2019
SEJATI Mulai Berlaku
Halaman :1 Neneng Maryamah, S.ST. M.Kes
1. Pengertian Penyampaian informasi adalah suatu proses untuk menyampaikan hal – hal yang
wajid diketahui oleh pelanggan tentang pelayanan di KLINIK SEJATI
2. Tujuan Sebagai acuan untuk menyampaikan informasi di Pendaftaran, Tarif, Jenis pelayanan
Rujukan dan Ketersediaan Tempat Tidur
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Klinik Sejati No. 20/SK/0130U073/I/2019 Tentang
Pemberian Layanan Klinis
4. Referensi 1. Undang -Undang Republik Indonesia Nomor 25 tahun 2009 tentang Pelayanan Publik
2. Permenkes Nomor 71 tahun 2013 tentang pelayanan kesehatan Pada Jaminan
Kesehatan Nasional
3. Permenkes Nomor 09 tahun 2014 tentang Puskesmas
5. Langkah- 1. Petugas menyampaikan informasi tentang jadwal pelayanan pendaftaran
langkah 2. Petugas menyampaikan informasi tentang jadwal pelayanan Kesehatan Pada Jaminan
Kesehatan Nasional
3. Petugas menyampaikan informasi tentang jadwal pelayanan di UGD
4. Petugas menyampaikan informasi tentang Petugas Medis yang bertugas
5. Petugas menyampaikan informasi daftar tarif pelayanan sesuai dengan ketentuan
Klinik Sejati
6. Petugas menyampaikan informasi tentang hak dan kewajiban pasien melalui banner
7. Petugas menyampaikan alamat fasilitas rujukan dan laboratorium yang mempunyai
perjanjian kerjasama (MOU) dengan Klinik
8. Petugas menyampaikan informasi tentang kesediaan rawat inap persaliman yaitu 9
bed
6. Unit terkait Pelayanan Umum, Pelayanan Gigi, Pelayanan KIA, Pelayanan KB, Persalinan dan UGD

Anda mungkin juga menyukai