Anda di halaman 1dari 2

ASAM URAT Faktor Risiko Penyakit Asam Urat

 Memiliki keluarga yang


mengidap asam urat.
 Baru saja mengalami cedera
atau pembedahan.
Pengertian Asam Urat  Gemar konsumsi makanan
Disusun Oleh: dengan kandungan purin tinggi,
Penyakit asam urat merupakan
ICHA SELVIANI PUTRI LUBIS seperti daging merah, jeroan
kondisi yang bisa menyebabkan
1726010026 hewan, dan beberapa jenis
gejala nyeri yang tak hidangan laut (misalnya teri,
tertahankan, pembengkakan, sarden, kerang, atau tuna).
PROGRAM STUDI S1 ILMU KEPERAWATAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN (STIKES) serta adanya rasa panas di area  Gemar konsumsi minuman
TRI MANDIRI SAKTI
BENGKULU persendian. Semua sendi di tubuh beralkohol dan minuman tinggi
2021
berisiko terkena asam urat, tetapi gula.
 Kerap menggunakan obat dan
sendi yang paling sering
beberapa obat kemoterapi.
terserang adalah jari tangan,
 Memiliki kondisi medis
lutut, pergelangan kaki, dan jari
tertentu, misalnya diabetes,
kaki. gangguan sindrom metabolik,
penyakit jantung, penyakit
ginjal, penyakit tiroid,
kolesterol tinggi, leukemia,  Mempunyai riwayat penyakit

anemia, sleep apnea, hipertensi, asam urat pada anggota


keluarga.
dan obesitas.

Gejala Penyakit Asam Urat


 Sendi mendadak terasa sangat
sakit.
 Kesulitan untuk berjalan akibar
sakit yang mengganggu,
khususnya di malam hari.
Pencegahan Penyakit Asam
Urat
 Nyeri akan berkembang dengan
Penyebab Penyakit Asam
cepat dalam beberapa jam dan
Urat
 Makanan yang berzat purin tinggi disertai nyeri hebat,  Menghindari Makanan
yang dikonsumsi, seperti jeroan pembengkakan, rasa panas, memiliki zat Purin Tinggi.
hewan, hidangan laut ,dan serta muncul warna kemerahan
 Perbanyak Minum Air Putih.
daging merah. pada kulit sendi.
 Tidak mengonsumsi minuman
 Banyak mengonsumsi minuman  Saat gejala mereda dan bengkak
beralkohol
dengan gula tinggi dan minuman pun mengempis, tetapi kulit di
beralkohol. sekitar sendi yang terkena akan  Minum Kopi Secukupnya. 
 Menggunakan obat-obatan tampak bersisik, terkelupas dan  Konsumsi Buah yang memiliki
dengan jenis tertentu, seperti terasa gatal. Antioksidan Tinggi. 
obat pengencer darah, obat
 Menghindari obesitas
penghambat enzim, dan obat-
obatan kemoterapi.
 Rutin berolahraga

Anda mungkin juga menyukai