Anda di halaman 1dari 7

‘KONTRASEPSI DENGAN AKDR”

OLEH:
WIRDATUN NISYA
(11840224091)
BKI KM 6 A
PENGERTIAN AKDR

merupakan salah satu alat kontrasepsi untuk


wanita.AKDR adalah kontrasepsi yangdimasukkan
ke dalam ahim yang bentuknya bermacam macam
terdiridari plastik,ada yang ililitkan tembaga, dan
yang dililitkan tembaga bercampur, yang berisi
hormne progesterone
Cara Kerja AKDR AKDR non hormonal (IUD)
• Menghambat kemampuan sperma untuk masuk ke tuba falopii.
• Mempengaruhi fertilisasi sebelum ovum mencapai kavum uteri
• AKDR bekerja terutama mencegah sperma dan ovum bertemu, walaupun AKDR
membuat sperma sulit masuk ke dalam alat reproduksi perempuan dan mengurangi
sperma untuk fertilisasi.

AKDR hormonal (mirena)


Cara kerja mirena ini adalah dengan mengeluarkan hormon progestin sintetis
bernama levonorgestrel sebanyak 20 mikrogram setiap harinya. Hormon ini
selanjutnya akan memberikan pengaruh terhadap lendir rahim sehingga lebih kental.
Akibatnya sel sperma yang masuk ke dalam rahim akan mengalami kesulitan untuk
bergerak karena suasana lendir rahim yang lebih mampat
Kontrasepsi dengan AKDR.
Menurut Manuaba (2010) dalam Rochma (2012) AKDR
adalah alat kontrasepsi yang terbuat dari bahan plastik dan logam
kecil
. yang dimasukkan melalui kanalis servikalis ke dalam uterus.
Metode ini merupakan cara pencegahan kehamilan yang sangat
aman, efektif, reversibel dan metode keluarga berencana yang
murah dengan proteksi terhadap kehamilan selama lima hingga
sepulluh tahun.

prinsip kerjanya adalah mencegah fertilisasi dengan mempengaruhi


motilitas sperma dan perkembangan ovum. AKDR menimbulkan
reaksi peradangan endometrium yang dapat menghancurkan sperma
sehingga pada penelitian ditemukan jumlah hitung sperma lebih
sedikit pada mukus servikal dan tuba uterin wanita akseptor AKDR.
Waktu pemasangan AKDR dapat dilakukan melalui 3 kondisi, yaitu:
sewaktu haid sedang berlangsung, postpartum, postabortum, atau
saat seksio sesarea.
Pemasangan AKDR saat haid dapat dilakukan pada hari pertama
atau terakhir haid karena serviks agak terbuka dan lembek sehingga
memudahkan pemasangan.
Pemasangan AKDR saat ini juga lebih aman karena tidak ada
kemungkinan pasien hamil.
2. Kontrasepsi Mantap
Kontrasepsi mantap (Kontap) adalah suatu tindakan untuk
membatasi keturunan dalam jangka waktu yang tidak terbatas, yang
dilakukan terhadap salah seorang dari pasangan suami isteri atas
permintaan yang bersangkutan, secara mantap dan sukarela.

3. Tubektomi Pada Wanita.


Metode kontrasepsi mantap yang dilakukan pada seorang wanita
adalah tubektomi. Tubektomi dilakukan dengan menghambat
saluran penghubung indung telur dan rahim (disebut tuba fallopi).
Dengan metode ini, sel telur yang dilepaskan dari indung telur tidak
akan mampu bertemu dengan sperma yang masuk, dan kehamilan
akan sulit terjadi.
Metode Operasi Pada Pria
Vasektomi (Metode Operasi Pria/MOP) adalah prosedur klinik untuk
menghentikan kapasitas reproduksi pria dengan cara mengoklusi vasa
deferensia sehingga alur transportasi sperma terhambat dan proses
fertilisasi (penyatuan dengan ovum) tidak terjadi.

Peringatan VasektomiVasektomi dapat dilakukan pada pria usia berapa


saja. Meski demikian, dokter biasanya tidak menganjurkan metode ini
untuk pria berusia di bawah 30 tahun dan belum memiliki anak.
Pertimbangan khusus juga perlu diberikan pada pria dengan kondisi
medis tertentu, seperti:
Sedang mengonsumsi obat antikoagulan dan antiplatelet, seperti
warfarin atau aspirin Menderita infeksi kulit akut akibat kecelakaan
atau memiliki luka parut pada skrotumMemiliki kelainan anatomi pada
organ reproduksi, seperti varikokel atau hidrokel yang besarMenderita
kelainan darah atau perdarahan yang berlebihanMemiliki alergi atau
sensitif terhadap anastesi lokal atau antibiotikPernah menjalani operasi
pada alat kelaminMengalami infeksi saluran kemih atau infeksi kelamin
yang berulang.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai