Anda di halaman 1dari 3

Nama : Farid Rijal Tualeka

Nim : 1132020002
Prodi : Teknik Industri

I. TUGAS PROJEK
1. Persiapkan Strengths-Weaknesses-Opportunities-Threats (SWOT)
Matrix,Strategic Position and Action Evaluation (SPACE) Matrix, Boston
Consulting Group (BCG) Matrix, Internal-External (IE) Matrix, Grand
Strategy Matrix,and Quantitative Strategic Planning Matrix (QSPM) as
appropriate. Berikan keuntungan dan kelemahan dari strategi alternatif ini.

II. 13. Cari jurnal studi kasus , buat kelompok , dan presentasikan setelah
UTS

III. TUGAS KONSEP

Essay
1. Kapan waktu yang tepat untuk melakukan sebuah evaluasi strategi? Apakah saat kinerja
perusahaan berada di puncak kejayaan atau ketika perusahaan mengalami penurunan atau yg
bagaimana?
Jawab: Waktu yang tepat untuk melakukan sebuah evaluasi strategi sebuah
perusahaan adalah rutin berkala pertiga bulan, pertahun, atau per lima tahun tergantung
kebijakan perusahaan. Evaluasi dilakukan tidak hanya saat perusahaan berjaya atau saat
mengalami penurunan. Justru evaluasi rutin yang akan memperlihatkan apakah perusahaan
sedang mengalami penurunan atau kenaikan.

2. Apa Pengertian Total Quality Management (TQM) dalam unsur-unsur manajemen strategi ?
Jawab: Total Quality Management (TQM) adalah pendekatan manajemen pada suatu organisasi,
berfokus pada kualitas dan didasarkan atas partisipasi dari keseluruhan sumber daya manusia dan
ditujukan pada kesuksesan jangka panjang melalui kepuasan pelanggan dan memberikan manfaat
pada anggota, organisasi (sumber daya manusianya) dan masyarakat

3. Apa Prinsip TQM Dalam Bisnis ?


Jawab:
1) Kepuasan pelanggan.
2) Respek terhadap setiap orang.
3) Manajemen berdasarkan fakta.
4) Perbaikan berkesinambungan

4. Apa manfaat TQM dalam strategi manajemen ?


Jawab:

• Keuntungan meningkat
• Proses inovasi
• Peningkatan penampilan pasar
• Peningkatan produktivitas Increased
• Posisi kompetitif yang lebih kuat
• Mengurangi atau menghilangkan cacat dan pemborosan
• Fokus pelanggan yang lebih kuat
• Kepuasan pelanggan yang lebih besar
• Semangat kerja karyawan yang lebih besar
• Mengurangi biaya
• Manajemen yang lebih efisien
• Nilai pemangku kepentingan yang ditingkatkan
• Kemampuan beradaptasi yang lebih baik untuk berubah

Pilihan ganda !
1. Diversikasi usaha dengan menambah bidang usaha baru yang masih berkaitan dengan
bidang usaha lama adalah….
a. Diversifikasi konsentrik
b. Diversifikasi berjenjang
c. Diversifikasi konglomerasi
d. Diversifikasi bertingkat
2. Berbagai alasan perisahaan melakukan divestasi adalah
a. Mempertahankan posisi pasar
b. Meningkatkan hasil usaha
c. Memperbaikai posisi aliran kas
d. Permintaan konsumen
3. Yang merupakan tugas pokok korporat adalah…
a. Memiliki hubungan bisnis dengan konsumen
b. Memiliki intervensi terhadap semua unit usaha strategis
c. Memiliki pendapatan yang berasal dari konsumen
d. Hubungan dengan Unit Usaha strategis adalah bersifat kemitraan
4. Keberasilan korporat membangun keunggulan tergantung pada :
a. Kemampuan Unit Usaha Strategis menghasilkan profit
b. Kemampuan Korporat menghasilkan profit
c. Model dan proses intervensi yang pas antara Korporat dan Unit Usaha Strategis
d. Model dan proses intervensi antara Korporat, Unit Usaha, dan Konsumen
5. Ada beberapa sistem pengendalian strategis Korporat terhadap Unit Usaha Strategis,
yaitu
a. Sistem Pengenadlian Sumber Daya Manusia
b. Sistem Pengendalian Keuangan
c. Sistem Pengendalian Operasional
d. Sistem pengendalianPemasaran
6. Strategi pertumbuhan yang paling banyak ditemui adalah…
a. Strategi pertumbuhan
b. Strategi perluasan
c. Strategi pengembangan produk
d. Integrasi Horisontal

Anda mungkin juga menyukai