Anda di halaman 1dari 2

Penyimpanan rekam medis

SOP No. Dokumen : 440/


C.VIII.SOP.0037.02/436.6.3.35/2016
No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 10 Februari 2016
Halaman : 1/2

UPTD Puskesmas drg. Siti Januarsih


Medokan Ayu NIP.19590101 198512 2 003

Penyimpanan status rekam medis adalah kegiatan yang dilakukan oleh


1. Pengertian pendaftaran yaitu menerima, mengatur, menyimpan dan memelihara status pasien
rekam medis dirak penyimpanan
Sebagai acuan penerapan langkah langkah untuk penyimpanan status rekam
2. Tujuan medis agar rapi sesuai nomor dan tempatnya sehingga dapat dengan mudah
dalam pencarian serta pengambilan status rekam medis.

Surat Penetapan Kapusk no 440/C.VIII.SP.0018.02/436.6.3.35/2016 tentang


3. Kebijakan
penyimpanan rekam medis di UPTD Puskesmas Medokan Ayu.
4.1. PERMENKES Republik Indonesia No. 269/MENKES/PER/III/2008 Tentang
Rekam Medis.
4. Referensi 4.2. Pengelolaan Rekam Medis Dan Dokumentasi Rekam Medis, Bambang
Sofari, Semarang 2002

5.1. Petugas poli mengembalikan rekam medis yang telah selesai ke pendaftaran.
5.2. Petugas Pendaftaran mengecek kesesuaian pengembalian kartu rekam
medis di buku ekspedisi.
5.3. Petugas pendaftaran memilah antara status rekam medis untuk dewasa dan
anak.
5.4. Petugas pendaftaran mengurutkan dan memilah kartu rekam medis sesuai
5. Prosedur/langkah-langkah kode wilayah.
5.4.1 Kelurahan Medokan Ayu : 01.00
5.4.2 Kelurahan Penjaringan Sari : 02.00
5.4.3 Kelurahan Wonorejo : 03.00
5.4.4 Luar Wilayah Diatas : 04.90
5.5. Petugas pendaftaran memasukkan rekam medis sesuai dengan nomor
indeks ke dalam rak penyimpanan

Mulai

Petugas poli mengembalikan rekam medis yang telah selesai ke pendaftaran.

Petugas Pendaftaran mengecek kesesuaian pengembalian kartu rekam medis di buku ekspedisi.

Petugas pendaftaran memilah antara status rekam medis untuk dewasa dan anak.
6. Diagram alir

Petugas pendaftaran mengurutkan dan memilah kartu rekam medis sesuai kode wilayah.

Petugas pendaftaran memasukkan rekam medis sesuai


dengan nomor indeks ke dalam rak penyimpanan

Seles
ei
Penyimpanan rekam medis
SOP No. Dokumen : 440/C.VIII.SOP.0037.02/436.6.3.35/2016

UPTD Puskesmas No. Revisi : 00


Medokan Ayu Tanggal Terbit : 10 Februari 2016 drg. Siti Januarsih
Halaman : 2/2 NIP.19590101 198512 2 003

7. Unit terkait Pendaftaran

8. Rekaman historis perubahan

No Yang dirubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai