Anda di halaman 1dari 86

LAPORAN AKHIR

PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL)


DI MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 KOTA PADANG
SEMESTER GENAP 2021/2022

diajukan Sebagai Syarat Menyelesaikan Mata Kuliah


Program Pengalaman Lapangan

Disusun oleh:
Hendriko / 18035064

Guru Pamong:
Hj. Nelfia Fitria, S.Pd, M.Si
NIP 19721118 200212 2 002

Dosen PL (DPL):
Drs. Iswendi, M.S
NIP 19600626 198602 1 001

Periode:
24 Januari s/d 18 Juni 2022

JURUSAN KIMIA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
2022

1
HALAMAN PENGESAHAN

LAPORAN PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN KEPENDIDIKAN


DI MAN 2 KOTA PADANG

Laporan praktik pengalaman lapangan ini diajukan oleh:

Nama : Hendriko

NIM/TM : 18035064/2018

Program Studi : Pendidikan Kimia

Fakultas : Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Laporan praktik pengalaman lapangan telah disetujui oleh Kepala MAN 2 Kota Padang dan
disahkan oleh Dosen Pembimbing PPL UNP

Padang, 18 Juni 2022


Menyetujui,
Kepala MAN 2 Kota Padang Guru Pamong

Drs. H. Akhri Meinhardi, M.M Hj. Nelfia Fitria, S.Pd, M.Si


NIP.19640529 199603 1 001 NIP 19721118 200212 2 002

Diperikasa dan disahkan oleh


Dosen Pembimbing,

Drs. Iswendi, M.S


NIP 19600626 198602 1 001

i
KATA PENGANTAR

Alhamdulillah.Segala puji dan syukur kepada Allah SWT.Yang telah memberikan


rahmat dan karunia-Nya yang tak terhingga sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan
Praktik Pengalaman Lapangan Semester Januari-Juni 2022 ini. Shalawat beriring salam selalu
tercurahkan untuk Baginda Nabi Muhammad SAW yang telah membawa umat manusia dari
zaman jahiliyah menuju zaman yang penuh ilmu pengetahuan dan teknologi seperti yang kita
rasakan saat ini.
Penulisan laporan ini merupakan syarat guna menyelesaikan mata kuliah Praktek
Lapangan Kependidikan. Laporan ini disusun sebagai pelaporan atas kegiatan penulis selama
melaksanakan Praktek Lapangan Kependidikan di sekolah terkait dan sebagai salah satu
syarat dalam menyelesaikan mata kuliah “Praktik Pengalaman Lapangan” di program studi
Pendidikan Kimia, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri
Padang.
Dalam pelaksanaan hingga penyelesain laporan ini, Penulis telah banyak
mendapatkan bimbingan dan arahan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dengan ketulusan
dan keikhlasan hati, penulis mengucapkan terima kasih kepada:
1. Bapak Drs. Iswendi, M.S sebagai dosen pembimbing PLK yang telah membimbing
penulis dalam pelaksanaan PLK.
2. Bapak Drs. Akhri Meinhardi, M.M selaku kepala Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2
Kota Padang, beserta jajarannya yang telah menerima penulis sebagai mahasiswa
PPL, yang telah mengarahkan serta ikut serta membantu penulis dalam melaksankan
program pengalaman lapangan (PPL).
3. Ibu Hj. Nelfia Fitria, S.Pd, M.Si selaku guru pamong yang telah sabar dalam
membimbing, mengarahkan dan memberi dukungan kepada penulis dalam
pelaksanaan pembelajaran daring dan luring.
4. Majelis guru serta karyawan/ti MAN 2 Kota Padang yang telah membantu penulis
dalam melaksanakan program pengalaman lapangan (PPL).
5. Terkhusus kepada kedua orang tua yang selalu memberikan dorongan, motivasi dan
semagat kepada penulis, baik secara moril ataupun materil
6. Selurus siswa/i MAN 2 Padang, terkhusus siswa/i kelas XI IPA 2 s/d XI IPA4

ii
7. Teman-teman yang sama melaksanakan PPL di MAN 2 Kota Padang yang selalu
memberikan dukungan, motivasi, serta semangat kepada penulis selama
melaksanakan PPL di MAN 2 Kota Padang.
Semua pihak yang telah ikut membantu baik secara langsung maupun tidak langsung
dalam menyelesaikan laporan ini yang tidak dapat penulis sebujtkan satu persatu.Semoga
bimbingan, arahan, bantuan, dan dukungan yang telah diberikan kepada penulis mendapat
balasan dari Allah SWT. Aamiin.
Penulis menyadari bahwa laporan ini jauh dari sempurna mengingat keterbatasan baik
dalam penetahuan maupun pengalam penulis. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik
dan saran yang sifatnya membangun dari pembaca. Akhir kata penulis berharap semoga
laporan PLK ini dapat bermanfaat bagi pembaca.

Padang, 18 Juni 2022

Penulis

iii
DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN ............................................................................................................. i


KATA PENGANTAR ....................................................................................................................... ii
DAFTAR ISI...................................................................................... Error! Bookmark not defined.
DAFTAR GAMBAR........................................................................................................................ vi
DAFTAR TABEL ........................................................................................................................... vii
BAB 1 PENDAHULUAN ................................................................................................................. 1
A. Latar Belakang Pelaksanaan PPL ........................................................................................... 1
B. Tujuan PPL............................................................................................................................ 2
C. Waktu dan Tempal PPL ......................................................................................................... 2
BAB II PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH ...................................................................... 4
A. Latar Belakang Sejarah Madrasah / Sekolah ........................................................................... 4
B. Profil Madrasah / Sekolah ...................................................................................................... 4
1. Identitas Sekolah ................................................................................................................ 4
2. Visi .................................................................................................................................... 4
3. Misi ................................................................................................................................... 5
4. Tujuan Madrasah ............................................................................................................... 5
C. Keadaan Sekolah ................................................................................................................... 5
1. Keadaan Fisik Sekolah ....................................................................................................... 5
2. Keadaan Lingkungan Sekolah ............................................................................................ 6
3. Keadaan Guru dan Siswa .................................................................................................... 6
4. Interaksi Sosial ................................................................................................................. 13
D. Tata Tertib Sekolah .............................................................................................................. 13
E. Administrasi Sekolah ........................................................................................................... 28
F. Proses Belajar Mengajar....................................................................................................... 29
BAB III KEGIATAN PPL............................................................................................................... 31
1. Kegiatan Mengajar (Teaching) ............................................................................................. 31
2. Kegiatan Non Teaching........................................................................................................ 33
3. Kasus dan Penyelesaian ........................................................................................................... 35
BAB IV RENCANA DAN REALISASI PROGRAM ...................................................................... 36
A. Rencana ............................................................................................................................... 36
B. Realisasi .............................................................................................................................. 41
IDENTIFIKASI MASALAH DAN SOLUSI ............................................................................... 43
A. Identifikasi Masalah ......................................................................................................... 43
B. Penyebab Muncul Masalah............................................................................................... 44
C. Solusi ............................................................................................................................... 44

iv
BAB V PENUTUP .......................................................................................................................... 45
A. KESIMPULAN ................................................................................................................... 45
B. Saran ................................................................................................................................... 45
REFERENSI ................................................................................................................................... 47
LAMPIRAN ....................................................................................... Error! Bookmark not defined.

v
DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Struktur Organisasi MAN 2 Kota padang .......................................................................... 28


Gambar 2 Madrasah Aliyah Negeri 2 Kota Padang ........................................................................... 50
Gambar 3 Ruang Tata Usaha............................................................................................................ 50
Gambar 4 Ruang guru ...................................................................................................................... 50
Gambar 5 Ruang kelas ..................................................................................................................... 51
Gambar 6 Laboratorium kimia ......................................................................................................... 51
Gambar 7 Laboratorium biologi ....................................................................................................... 51
Gambar 8 Laboratorium computer .................................................................................................. 51
Gambar 9 Masjid ............................................................................................................................. 52
Gambar 10 Ruang UKS ..................................................................................................................... 52
Gambar 11 Ruang OSIM .................................................................................................................. 52
Gambar 12 Taman ........................................................................................................................... 52
Gambar 13 Hall................................................................................................................................ 53
Gambar 14 Lapangan basket dan voli .............................................................................................. 53
Gambar 15 Perpustakaan ................................................................................................................ 53

vi
DAFTAR TABEL

Tabel 1 Rincian Mahasiswa PPL dari UNP di MAN 2 Padang ........................................................... 3


Tabel 2 Ruang Madrasah ................................................................................................................... 6
Tabel 3 Daftar Guru MAN 2 Kota Padang ......................................................................................... 10
Tabel 4 Keadaan siswa MAN 2 Kota Padang ..................................................................................... 12
Tabel 5 Keadaan Sarana dan Prasarana MAN 2 Kota Padang ............................................................ 12
Tabel 6 Kepala Madrasah dan Wakil Kepala ..................................................................................... 28
Tabel 7 Jumlah Guru Bidang Studi.................................................................................................... 29
Tabel 8 Jadwal Mahasiswa PPL ........................................................................................................ 31
Tabel 9 Observasi Mahasiswa PL...................................................................................................... 34
Tabel 10 Observasi Lingkungan Madrasah ....................................................................................... 34

vii
BAB 1
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Pelaksanaan PPL
Universitas Negeri Padang (UNP) adalah hasil konversi IKIP Padang menjadi
universitas, yang pada mulanya bernama Perguruan Tinggi Pendidikan Guru (PTPG)
di Batusangkar. Semenjak didirikan pada tanggal 1 September 1954, UNP telah
mengalami banyak perubahan. Dalam sejarah perkembangannya,
perubahan‑perubahan yang terjadi meliputi bukan saja nama dan tempat
kedudukannya, tetapi juga status serta program‑program pendidikan yang
dikembangkannya, sesuai dengan kebijakan untuk memenuhi tuntutan perkembangan
pendidikan di tanah air. Universitas Negeri Padang pada saat ini mempunyai 8
(delapan) fakultas dengan 94 program studi yang terdiri dari 51 program studi
Sarjana/Diploma Empat (S1/D4), 13 program studi Diploma Tiga (D3), 22 program
studi Magister (S2), 7 program studi Doktor (S3) dan 1 program Pendidikan Profesi
konselor.
UNP memiliki dua kelompok program studi, yaitu program studi kependidikan
dan non kependidikan. Bagi mahasiswa yang mengambil program studi kependidikan
akan lebih banyak mempelajari berbagai mata kuliah yang menunjang peningkatan
kemampuan untuk menjadi seorang pendidik baik secara teori maupun praktek.
Adapun mata kuliah praktek dalam kependidikan diantaranya micro teaching dan
program Pengalaman Lapangan (PPL).
Praktik Lapangan Kependidikan (PLK) adalah kegiatan akademik yang dilakukan
mahasiswa program studi kependidikan (S1) Universitas Negeri Padang di sekolah
atau tempat pendidikan lainnya (PAUD, TK, SD, SMP, SMA, SMK, dan SKB).
Dalam PPL, mahasiswa dipersiapkan menjadi tenaga pengajar dan pendidik yang
langsung dihadapkan dengan keadaan nyata di lapangan, dengan bimbingan dari
dosen dan guru di sekolah tempat melaksanakan PLK.
Laporan PPL ini ditulis sebagai salah satu bentuk laporan dan bukti telah
dilaksanakannya PPL yang dilakukan di MAN 2 Kota Padang tahun ajaran
2021/2022. Di sekolah inilah penulis mendapatkan pengalaman yang lengkap
diantaranya: mempraktekkan, melatih diri, berkarya, dan mengembangkan ilmu yang
sudah penulis dapatkan pada perguruan tinggi, sekaligus mengabdikan diri di sekolah
dengan berbagi ilmu pengetahuan tersebut kepada sesama guru dan siswa.

1
B. Tujuan PPL
Tujuan diadakannya Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Universitas Negeri
Padang (UNP), yaitu :
1. Melatih mahasiswa agar memiliki kemampuan menggunakan ilmu yang
dipelajarinya dalam situasi nyata dilapangan, baik untuk kegiatan mengajar
maupun tugas-tugas non mengajar lainnya yang dilaksanakan secara daring atau
luring.
2. Mempersiapkan mahasiswa sebagai calon guru yang profesional dalam mengajar.
3. Mempersiapkan calon tenaga kependidikan tentang seluk beluk hal-hal diluar
pembelajaran lapangan.
4. Mempersiapkan mahasiswa memiliki kompetensi pedagogik, profesioanl,
personal, sosial, dan memiliki kemampuan leadership.
5. Mempersiapkan mahasiswa memiliki kemampuan teknologi informasi, metode
pembelajaran daring maupun luring yang meanningfull (bermakna).

C. Waktu dan Tempal PPL


1. Waktu
Pelaksanaan kegiatan Praktek Pengalaman Lapangan ini dimulai dari tanggal 24
Januari sampai dengan 18 Juni 2022. Pada minggu pertama tanggal 24 Januari –
29 Januari 2022 penulis melaksanakan observasi.
2. Tempat
Penulis melaksanakan kegatan PPL di MAN 2 Kota Padang.
Alamat:Jl. Gajah Mada Nomor 100 Gunung Pangilun Padang Utara.

Jumlah mahasiswa yang mengikuti PLK di MAN 2 Padang semester


Januari-juni 2022 adalah 11 orang yang berasal dari Universitas Negeri
Padang. Adapun rinciannya sebagai berikut:

2
NO JUMLAH NAMA MAHASISWA JURUSAN/FAKULTAS

1 6 MAHASISWA/I 1. Hendriko Pendidikan Kimia / FMIPA


2. Gesmawati
3. Hidayatul husna
4. Niken surah
5. Gusmala putri
6. Elsa puji kurnia

2 4 MAHASISWA 1. M. Rivaldo andera Pendidikan Kepelatihan


2. M. Hafiz yudi R Olahraga / FIK
3. Limpani P
4. Ramadhani

3 1 MAHASISWA 1. Dion okta wahyudi Pendidikan Bahasa Jepang /


FBS

Tabel 1 Rincian Mahasiswa PPL dari UNP di MAN 2 Padang

3
BAB II
PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH

A. Latar Belakang Sejarah Madrasah / Sekolah


MAN 2 Padang berawal dari PGAN 6 tahun, berdiri tahun 1962. berlokasi di
kelurahan Jati Kota Padang. Dalam perkembangannya PGAN 6 tahun tersebut
berpindah tempat dengan membangun kampus baru di Kelurahan Gunung Pangilun
Kecamatan Padang Utara Kota Padang. Berdasarkan KMA 42 tanggal 1 Juli 1992
PGAN 6 tahun berubah menjadi MAN 2 Padang
MAN 2 Padang termasuk sekolah Islam tertua di Provinsi Sumatera Barat dan
telah banyak melahirkan tokoh-tokoh masyarakat baik daerah maupun nasional.
Disamping telah banyak melahirkan tokoh-tokoh Nasional juga perhatian Pemerintah
Daerah besar terhadap madrasah ini sehingga MAN 2 Padang menjadi barometer
terhadap keberhasilan madrasah di Sumatera Barat.

B. Profil Madrasah / Sekolah


1. Identitas Sekolah
Nama : MAN 2 KOTA PADANG
NSS : 131113710002
NPSN : 10303513
Kecamatan : Padang Utara
Kota : Padang
Provinsi : Sumatera Barat
Akreditasi Sekolah :A
Telepon Sekolah : (0751) 7055029
E-mail Sekolah : info@man2-kotapadang.sch.id
Website : http://www.man2-kotapadang.sch.id
Alamat Sekolah : Jl. Gajah Mada Gunung Pangilun No 100

2. Visi
Visi MAN 2 Kota Padang Madrasah unggul dan berakhlakqul karimah. Visi
tersebut diatas mencerminkan cita-cita madrasah yang berorientasi ke depan
dengan memperhatikan potensi kekinian, sesuai dengan norma dan harapan
masyarakat.

4
3. Misi
Misi MAN 2 Kota Padang adalah sebagai berikut:
a. Terwujudnya warga madrasah yang berakhlakul karimah.
b. Terwujudnya siswa-siswi yang berkualitas dalam bidang akademis dan non
akademis.
c. Terwujudnya disiplin madrasah yang kondusif dan persuasif.
d. Terwujudnya madrasah yang berwawasan lingkungan.

4. Tujuan Madrasah
a. Kecerdasan dan pengetahuan.
b. Kepribadian yang berakhlaqul karimah.
c. Bersih hati kata dan perilaku.
d. Sikap dan perilaku berwawasan lingkungan.
e. Mencintai dan memelihara alam sekitar.
f. Keterampilan untuk hidup mandiri.
g. Mengikuti pendidikan lebih lanjut

C. Keadaan Sekolah
1. Keadaan Fisik Sekolah
a) Ruang Madrasah

Jumlah
No Jenis Ruang Jumlah
Peralatan
1. Ruang Kepala Madrasah 1 Lengkap
2. Ruang belajar 37 Lengkap
3. Ruang Wakil Kepala Madrasah 4 Lengkap
4. Ruang majelis guru 1 Lengkap
5. Ruang Komite 1 Lengkap
6. Ruang Tata Usaha 1 Lengkap
7. Ruang Pembina OSIM 1 Lengkap
8. Laboratorium Biologi 1 Lengkap
9. Laboratorium Kimia 1 Lengkap
10. Laboratorium Fisika 1 Lengkap
11. Laboratorium Bahasa 1 Lengkap
12. Laboratorium Agama 1 Lengkap
13. Ruang UKS 1 Lengkap
14. Ruang Praktek komputer 2 Lengkap
15. Ruang Praktek Busana 1 Lengkap
16. Ruang Praktek Otomotif 1 Lengkap
17. Perpustakaan 1 Lengkap
18. Masjid 1 Lengkap
19. Kamar Mandi / WC Guru 5 Lengkap
20. Kamar Mandi Siswa Pa/Pi 45 Lengkap
21. Aula 1 Lengkap

5
Jumlah
No Jenis Ruang Jumlah
Peralatan
22. Hall serba guna 1 Lengkap
23. Lab Volt 1 Lengkap
24. Ruang Bimbingan Konseling 1 Lengkap
25. Ruangan PMR 1 Lengkap
26. Ruang Drum Band 1 Lengkap
27 Ruang Tari 1 Lengkap
28. Kantin 2 Lengkap
29. Ruang Praktek Ibadah 1 Lengkap
20. Kran berwudhuk 82 Lengkap
Tabel 2 Ruang Madrasah

b) Tanah Madrasah
Tanah madrasah sepenuhnya milik Negara dengan luas area seluruhnya 29.200
m2.Sekitar madrasah di kelilingi oleh pagar.

2. Keadaan Lingkungan Sekolah


MAN 2 Kota Padang terletak di pusat Kota Padang, tepatnya di Jalan Gajah
Mada Nomor 100 Gunung Pangilun Padang. Lingkungan madrasah terletak dekat
dengan Bukit Gunung Pangilun yang memiliki udara relatif sejuk dibandingkan
wilayah Kota Padang yang lain. Lokasi ini merupakan komplek madrasah terpadu
mulai dari Raudhatul Anfal (RA/TK), Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) Gunung
Pangilun, Madrasah Tsanawiyah Negeri Model (MTsN) Kota Padang dan Madrasah
Aliyah Negeri (MAN) 2 Kota Padang. Disekitar MAN 2 Kota Padang juga ada
beberapa Perguruan Tinggi Swasta yaitu Akademi Tekhnologi Industri, Universitas
Bung Hatta dan STKIP PGRI Sumbar.
Penduduk yang ada di sekitar madrasah bercampur antara penduduk asli dan
pendatang yang hampir kesemuanya beragama Islam. Tingkat pendidikan
masyarakatnya rata-rata SLTA ke atas.

3. Keadaan Guru dan Siswa


a. Guru dan Pegawai
NO NAMA NIP JABATAN MAPEL
Drs. H. Akhri Meinhardi, kepala
1 19640529 199603 1 001 PJOK
M.M. Madrasah
Dra. Hj. Happy Harmonis, Bahasa
2 19620423 198703 2 001 Guru
M.M.Pd. Indonesia
3 Dra. Hj. Maywai Loza 19660213 199303 2 004 Guru Kimia
4 Dra. Sastila Murni 19680523 199403 2 003 Guru Bahasa Inggris
5 Dra. Herlinawati, M.Pd. 19670909 199703 2 002 Guru Matematika
6 Drs. Mihrar, M.Si. 19660425 199103 1 004 Guru Bahasa Inggris
7 Fatmawati, S.Pd. 19651213 199203 2 004 Guru Geografi

6
8 Dra. Risda Hanum 19660926 199203 2 003 Guru Fiqih
Al-Qur'an
9 Dra. Hj. Herdawati, M.Pd. 19670123 199203 2 002 Guru
Hadits
10 Drs. Jasman 19650304 199303 1 002 Guru Matematika
Dra. Darwiyatni Purnama, Bahasa
11 19671017 199303 2 001 Guru
S. Pd. Indonesia
Bahasa
12 Dra. Mulyati 19640402 199403 2 001 Guru
Indonesia
13 Dra. Peragulowati, Kons. 19660828 199403 2 006 Guru BK
14 Drs. Nofri Yendri 19670504 199403 1 007 Guru Matematika
15 Dra. Hermitati 19670812 199403 2 004 Guru Biologi
16 Gusmayenti, S.Pd. 19680808 199403 2 007 Guru Fisika
Bahasa
17 Yuhelma, S.Pd. 19680907 199403 2 005 Guru
Indonesia
18 Betty Revita, S.Pd. 19690218 199403 2 003 Guru Kimia
19 Drs. Yusmal Yani 19661231 199603 1 001 Guru PKN
20 Rafi'ah, S.Pd 19681118 199603 2 002 Guru Bahasa Inggris
21 Drs. Taufik 19681219 199603 1 003 Guru TIK
22 H. Epi Yarlis, S.Pd,M.Si 19690411 199703 1 004 Guru Fisika
23 Dra. Herawati 19690802 199703 2 001 Guru Bahasa Inggris
24 Ernikafitri, S.Pd 19700705 199703 2 002 Guru Bahasa Inggris
25 Desmulyani, S.Pd 19701205 199703 2 001 Guru Matematika
26 Jonismen, S.Pd 19720713 199705 1 001 Guru Fisika
27 Dra. Nurmainar 19661117 199803 2 001 Guru Matematika
28 Yuni Haflati Zilda, M.Pd 19740611 199803 2 001 Guru Matematika
29 Dra. Hj. Zunidar 19660803 199903 2 001 Guru Matematika
Prakarya dan
30 Alfizar Kurniawan, S.Pd 19710416 199903 1 002 Guru
Keterampilan
Prakarya dan
31 Yeni Zulfia, S.Pd 19730109 199903 2 002 Guru
Keterampilan
Prakarya dan
32 Suhendra Gumanti, S.Pd 19730826 199903 1 003 Guru
Keterampilan
33 Wenny Riantika, S.Ag 19740709 199903 2 004 Guru Bahasa Arab
34 Dra. Sy. Qomariah, M.Pd 19650817 200212 2 001 Guru Sosiologi
Hj. Nelfia Fitria, S.Pd,
35 19721118 200212 2 002 Guru Kimia
M.Si
Prakarya dan
36 Yuni Fitri, S.Pd 19780607 200112 2 003 Guru
Keterampilan
37 Murniwati, S.Pd 19780506 200212 2 002 Guru Biologi
38 Lendra Hayu, S.Pd 19750909 200312 2 001 Guru Kimia
39 Syahrul S.Ag, M.A 19770101 200312 1 004 Guru Fiqih
40 Yanti Efida, S.Pd 19680628 200312 2 001 Guru Biologi
41 Beta Maria, S.Pd 19810404 200501 2 008 Guru Kimia
42 Nuryeni, S.Pd 19740603 200212 2 001 Guru Biologi
Akidah
43 Al Anshari, M.A 19720919 200312 1 001 Guru
Akhlak

7
44 Arisman, S.Sos.I, M.A 19800125 200501 1 007 Kaur TU -
45 Evi Sulitri, S.Pd 19671116 199903 2 002 Guru PKN
46 Eva Rezmina, S.Pd 19711212 200003 2 003 Guru Ekonomi
Al-Qur'an
47 Tismawati, S.Ag 19740202 200501 2 004 Guru
Hadits
48 Dedia Roni, S.Si 19761114 200501 1 005 Guru Biologi
49 Drs. Muslim 19620629 200604 1 001 Guru PJOK
Akidah
50 Dra. Agrina Amalia 19630103 200604 2 004 Guru
Akhlak
51 Mainawati, S.Pd 19680530 200604 2 003 Guru Ekonomi
52 Novia Amadona, S.P. 19791101 200604 2 008 Pegawai -
Weni Nadra Wahyuni,
53 19851210 200901 2 007 Guru Matematika
S.Pd.I, M.Pd
54 Dra. Lindawati 19680626 200701 2 028 Guru Ekonomi
55 Budi Satria, S.Pd,M.Pd.E 19720229 200604 1 003 Guru Ekonomi
56 Nursyahril, S.Pd 19760425 200701 1 013 Guru Bahasa Jepang
Bahasa
57 Sri Wahyuna, S.Pd 19790414 200710 2 006 Guru
Indonesia
58 Yuliasman, S.Ag 19770703 200710 1 005 Guru Fiqih
59 Roli Yandri, M.Pd 19820115 200501 1 003 Guru Bahasa Arab
60 Hasrul, M.P.Fis 19790815 200604 1 016 Guru Fisika
61 Fakhri Rozi, S.Ag 19760525 200701 1 033 Guru SKI
62 Dewi Suzana, S.Si 19790818 200710 2 003 Guru Matematika
63 Ariaynti, S.Pd 19750411 200710 2 003 Guru Bahasa Inggris
64 Helmira Juniati, S.Pd.I 19860606 201101 2 024 Guru Matematika
65 Alfi Rahmiwati, S.Pd 19830920 201101 2 003 Guru TIK
66 Riza Mailani Putri, S.Pd 19860505 200910 2 002 Pegawai -
67 Dra. Yuhaida 19621105 201412 2 001 Guru PKN
68 Drs. Fadil 19620605 201412 1 002 Guru PJOK
69 Irmanepo, S.Pd 19700214 201411 2 003 Guru Bahasa Inggris
70 Nurazizah Chalid, S.Pd 19740411 201411 2 002 Guru Seni Budaya
71 Zulhasni, S,Pd 19911109 201903 2 018 Guru BK
72 Muahaya Putri, S.Pd 19910429 201903 2 012 Guru Geografi
73 Afridonal, S,Pd.I, M.A 19840429 201903 1 005 Guru Bahasa Arab
74 Yurdiana, S.Pd 19900721 201903 2 015 Guru Geografi
75 Febrina Aulia, S.Pd 19920221 201903 2 019 Guru TIK
76 Nur Fadhilah Arief, S.Pd 19960708 201903 2 010 Guru Fiqih
77 Niki Andro, S.Pd 19850501 201903 1 006 Guru BK
78 Zulfikri, S.Pd 19890805 201903 1 012 Guru TIK
79 Irsyadul Hamdi, Lc 19870519 201903 1 010 Guru Bahasa Arab
80 Ikbal, A.Md 19831324 200501 1 003 Pegawai -
81 Deswita Syafrida, A.Ma 19771227 200710 2 003 Pegawai -
82 Setya Apriansyah, S.Pd.I 19780410 200701 1 017 Pegawai -

8
83 Riswan 19641027 201411 1 002 Pegawai -
84 Tri Yanto 19640612 198703 1 002 Pegawai -
85 Susanti, A.Md - Pegawai -
86 Sri Syanto - Pegawai -
87 Descanriani, S.Pd - Guru Seni Budaya
88 Epi Yalni, S.Pd - Guru PKN
89 Novita Anwar, S.Pd - Guru Geografi
90 Muhammad Taufik, M.A - Guru Hadits
91 Desi Fatmawati, S.Pd - Guru Ekonomi
92 Zulhandra, M.A - Guru Akhlak
93 Nurmala Sari - Pegawai -
94 Seprianto, A.Md - Pegawai -
95 Dian Sharra Fauziah, S.Pd - Guru Ekonomi
96 Ninit Prima Sari, S.Ap - Pegawai -
H. Roni Ilham PH, S.Pd.
97 - Guru TIK
M.Pd.T
98 Yesi Afrianti, SPd.I - Pegawai -
99 Ahmad Syarif, S.Sos - Pegawai -
100 Amrico - Pegawai -
101 Ronal Yulmiando, S.Pd - Guru Seni Budaya
102 Monalisa Safitri, S.Sos.I - Pegawai -
103 M. Afif Maulidy, S.Pd.I - Guru Bahasa Arab
104 defita Yuni, S.Pd - Guru Sejarah
105 Silfiani Putri, S.Pd.I - Guru BK
106 Tessa Dewi Rahayu, S.E - Pegawai -
107 M. Siddik Nasution - Pegawai -
108 Ermaita, S.Ag - Guru Fiqih
109 Rizka Fitri Rahmi. S.Pd - Guru Sosiologi
Bahasa
110 Eni Yuliarni, S.Pd - Guru
Indonesia
111 Atrisno Santoso, S.Pd - Guru Sejarah
112 Vicy Devani Putri - Pegawai -
113 Diana Rohmayati, S.Pd.I - Guru Bahasa Arab
114 Husnil Azani, S.Pd - Guru Bahasa Arab
115 Adek Eka Putra, S.Pd.I - Guru BK
116 Fachmita Putri, S.Pd - Guru BK
Akidah
117 Yusraa, S.Pd.I - Guru
Akhlak
Marjan Aprinanda, S.Si,
118 - Guru PJOK
M.Pd
119 Ihsan Wahyudi, Lc - Guru Tafsir
120 Hamdani - Pegawai
121 Akmal Zaki, S.Pd.I - Guru Bahasa Arab

9
122 Silvia Erlina, S.Pd - Pegawai
123 Zulfaizah fitri, S.Pd - Guru Fiqih
124 Eko Azriwanwi, M.Pd - Guru PJOK
125 Zasmita Apriza Dewi - Pegawai -
Naghmah Majid,
126 - Pegawai -
A.Md.Keb
127 Titien Anggraini - Pegawai -
128 Nofrizaldi, S.Pd - Guru PJOK
Sejarah
129 Gusmita Ul Husna, S.Pd - Guru
Indonesia
130 Rahmad Al Haviz - Guru Seni Budaya
131 Randi Syahputra - Pegawai -
132 Desi Yulianingsih, S.Pd - Guru Sosiologi
Tika Raudhatul Annisa,
133 - Guru Tafsir
S.Ag
Muhammad Fadillah,
134 - Pegawai -
A.Md
135 Hakimul Syukra, S.Pd - Guru Kimia
Bahasa
136 Fatmawati, S.Pd. - Guru
Indonesia
137 Refinda, S.Pd - Pegawai -
138 Fitri Rahmadhani - Pegawai -
139 Zukhrifa Fadilla, S.Pd - Guru SKI
140 Yulia Permata Sari, S.Pd - Guru Prakarya
Tabel 3 Daftar Guru MAN 2 Kota Padang

b. Siswa
NO KELAS WALI KELAS JML PA JML PI TOTAL

1 X-PK-1 Akmal Zaki, S.Pd.I. 18 18 36

2 X-PK-2 Afridonal, S.P.d. I. 19 16 35

37 34 71

3 X-IPA-1 Dra. Sastila Murni 8 28 36

4 X-IPA-2 H. Roni Ilham PH, S.Pd. 12 16 28

5 X-IPA-3 Lendra Hayu, S.Pd 12 24 36

6 X-IPA-4 Epi Yalni, S.Pd. 12 24 36

7 X-IPA-5 Eko Azriwanwi, M.Pd. 12 24 36

8 X-IPA-6 Febrina Aulia, S.Pd. 12 24 36

9 X-IPA-7 Alfi Rahmiwati, S.Pd. 13 22 35

10 X-IPA-8 Yusra, S.Pd. I 24 12 36

11 X-IPA-9 Yuni Haflati Zilda, M.Pd 20 16 36

10
125 190 315

12 X-IPS-1 Mainawati, S.Pd. 18 18 36

13 X-IPS-2 Ariyanti, S.Pd. 6 30 36

14 X-IPS-3 Novita Anwar, S.Pd. 13 20 33

15 X-IPS-4 Budi Satria, S.Pd. 18 18 36

16 X-IPS-5 Zulfikri, S. Pd. 2 29 31

57 115 172

JUMLAH 219 339 558

17 XI-IPK-1 Nurazizah Chalid, S.Pd. 16 17 33

18 XI-IPK-2 Husnil Azani, S.Pd. 16 18 34

32 35 67

19 XI-IPA-1 Hasrul, M.Pd.Fis 13 18 31

20 XI-IPA-2 Dra. Hj. Zunidar 14 15 29

21 XI-IPA-3 Dra. Herawati 14 18 32

22 XI-IPA-4 Nursyahril, S. Pd. 14 17 31

23 XI-IPA-5 Rafi'ah, S. Pd. 13 17 30

24 XI-IPA-6 Murniwati, S.Pd. 14 16 30

25 XI-IPA-7 Helmira Juniati, S.Pd. I. 13 16 29

95 117 212

26 XI-IPS-1 Yurdiana, S. Pd. 15 19 34

27 XI-IPS-2 Muhaya Putri, S. Pd 13 23 36

28 XI-IPS-3 Eva Rezmina, S. Pd. 14 22 36

29 XI-IPS-4 Fatmawati, S. Pd. 15 21 36

57 85 142

JUMLAH 184 237 421

30 XII-IPK-1 Wenny Riantika, S. Ag. 18 19 37

31 XII-IPK-2 Irmanepo, S.Pd. 18 21 39

36 40 76

32 XII-IPA-1 Nuryeni, S.Pd. 12 24 36

33 XII-IPA-2 Dra. Herlinawati, M.Pd. 9 27 36

34 XII-IPA-3 Yuni Fitri, S.Pd. 8 27 35

11
35 XII-IPA-4 Dedia Roni, S.Si. 14 21 35

36 XII-IPA-5 Dewi Suzana, S.Si 14 20 34

37 XII-IPA-6 Beta Maria, S.Pd. 19 18 37

76 137 213

38 XII-IPS-1 Dra. Lindawati 16 25 41

39 XII-IPS-2 Defita Yuni, S.Pd. 18 23 41

40 XII-IPS-3 Rizka Fitri Rahmi 18 23 41

52 71 123

JUMLAH 164 248 412

TOTAL (BA) 567 824 1391

Tabel 4 Keadaan siswa MAN 2 Kota Padang

c. Sarana dan Prasarana Madrasah/ Sekolah


Tabel 5 Keadaan Sarana dan Prasarana MAN 2 Kota Padang

No Jenis Jumlah

1 Ruangan Kepala 1

2 Ruang Tu 1

3 Ruang Guru 1

4 Ruang Bk 1

5 Ruang Wk 1

6 Ruang Uks 1

7 Ruang Belajar 40

8 Pustaka 1

9 Labor 9

10 Ruang Berita Madrasah 1

11 Wc 6 (Tempat)

12 Ruang Osim 1

13 Ruang Pramuka 1

14 Ruang Pmr 1

15 Ruang Drum Band 1

16 Ruang Tari 1

17 Mesjid 1

12
18 Asrama 1

19 Ruang Olahraga 6

4. Interaksi Sosial
a) Hubungan guru dengan guru
Hubungan guru dengan guru selama penulis melakukan PPL adalah baik dan
tidak ada masalah.
b) Hubungan guru dengan siswa
Hubungan guru dengan siswa selama penulis melakukan observasi ini cukup
baik. Penulis melihat hubungan guru dengan siswa pada kelas cukup baik
dimana siswa merespon cepat dalam pembelajaran tersebut.
c) Hubungan siswa dengan siswa
Hubungan siswa dengan siswa terlihat sangat baik selama observasi
pembelajaran.
d) Hubungan guru dengan pegawai tata usaha
Hubungan guru dengan pegawai tata usaha selama observasi adalah baik dan
terjadi kerjasama yang baik.
e) Hubungan sosial secara keseluruhan
Hubungan sosial secara keseluruhan selama penulis melakukan observasi ini
baik tidak ada masalah.

D. Tata Tertib Sekolah


a) Tata Tertib Guru
1.1 Kehadiran
a. Guru dan pegawai hadir pada hari Senin sampai Sabtu pukul 06.45 -15.00
WIB, selasa-kamis pukul 07:30-15:00 WIB, jumat 07:15-11:45 WIB dan
sabtu 07:30-15:00 WIB.
b. Guru mengajar di jam pertama harus hadir di Madrasah sebelum pukul
06:45 WIB.
c. Guru dan pegawai mengisi daftar hadir pada waktu datang dan pada
waktu pulang.

13
d. Guru dan pegawai hadir dan mengisis daftar hadir pada acara peringatan
Hari Besar Nasional dan Keagamaan yang dilaksanakan di luar jam dinas
atau di luar madrasah.
e. Guru dan pegawai apabila berhalangan hadir memberi tahu secara tertulis
kepada kepala madrasah
f. Guru dan pegawai apabila berhalangan hadir karena sakit lebih dari tiga
hari disertai dengan surat keterangan dokter.
g. Guru dan pegawai apabila berhalangan hadir karena cuti setelah mendapat
izin dari kepala madrasah.
h. Guru dan pegawai apabila terlambat hadir atau meninggalakn madrasah
pada waktu jam dinas harus melapor atau minta izin kepada kepala
madrasah atau wakit kepala madrasah (jika kepala madrasah tidak berada
di tempat) dan guru piket.
1.2 Pakaian Kerja
a. Senin pakaian hitam putih (wanita jilbab hitam).
b. Selasa pakaian hitam putih (wanita jilbab seragam).
c. Rabu pakaian batik (wanita jilbab seragam).
d. Kamis pakaian batik (wanita jilbab seragam).
e. Jumat pakaian sopan (muslim/muslimah).
f. Sabtu pakaian bebas dan sopan(muslim/muslimah).
g. Setiap tanggal 17 pakaian KORPRI (wanita jilbab biru) apabila tanggal 17
jatuh pada hari minggu atau tanggal merah, maka pakaian KORPRI
dipakai pada hari berikutnya.
h. Ketentuan pakaian seragam tertentu atau hari tertentu diatur dan
ditetapkan sesuai dengan edaran dari pemerintah dan/atau hasil keputusan
madrasah.
1.3 Tugas dan Kewajiban Guru
a. Guru memahami dan melaksanakan kurikulum madrasah, tupoksi serta
tugas tambahan yang diberikan;
b. Guru membuat/memiliki alokasi waktu pengajaran dalam satu tahun.
Kalender pendidikan, standar isi, program tahunan, program semester,
silabus, bahan ajar, rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP), kriteria
ketuntasan minimal (KKM), agenda kegiatan belajar mengajar, daftar
hadir siswa dan jadwal mengajar yang disahkan oleh kepala madrasah;

14
c. Guru memanfaatkan waktu di luar jam pembelajaran tatap muka untuk
melengkapi dokumen pendukung pembelajaran
d. Guru hadir tepat waktu yang telah ditentukan dan memberikan
ulangan/ujian/tes dan tugas, serta remedial sesuai kebutuhan, tiap standar
kompetensi.
e. Guru memberikan umpan balik kepada peserta didik setelah memeriksa
hasil ujian;
f. Guru yang berhalangan hadir agar mengirimkan tugas atau pekerjaan
siswa untuk diwakili oleh guru piket;
g. Guru mengenal tabiat/tingkah laku/ karakter peserta didik:
h. Guru ikut membina pelaksanaan 9K (keamanan, ketertiban, keindahan,
kekeluargaan, kerindangan, kesehatan, keteladanan dan keterbukaan);
i. Guru berusaha menyelamatkan siswa dari perbuatan criminal berupa
perkelahian, pemerasan dan kekerasan lainnya;
j. Guru menjunjung martabat profesinya;
k. Guru melaksanakan tugas dengan tertib, rapid an bertanggung jawab;
l. Guru menjadi contoh yang baik dalam tingkah laku, tutur kata dan tata
rias;
m. Guru memelihara dan menjaga alat-alat perlengkapan madrasah sebaik-
baiknya agar dapat bermanfaat untuk bersama;
n. Guru membina hubungan baik dengan guru, pegawai, siswa, orang tua
dan masyarakat;
o. Guru berpartisipasi dalam semua kegiatan madrasah baik intrakurikuler
maupun ekstrakulikuler;
p. Guru dilarang membawa anak waktu mengajar dikelas;
q. Guru selalu membimbing, menjaga ketertiban dan kenyamanan, peserta
didik dalam PBM;
r. Hal-hal yang belum tercantum dalam tata tertib ini, mengacu pada
peraturan pemerintah, dan perkembangan kebijakan pemerintah terbaru
serta mengacu pada budaya dan kearifan, serta budi pekerti yang berlaku
didarah, dan akan diatur oleh madrasah.

15
1.4 Tata Tertib Khusus
a. Guru piket harus hadir lebih awal membantu persiapan aktifitas pagi hari
diantaranya bahan ajar guru yang berhalangan hadir, piket siswa dan
memfasilitasi pelaksanaan 9K (keamanan, ketertiban, keindahan,
kekeluargaan, kerindangan, kesehatan, keteladanan dan keterbukaan);
b. Guru Bimbingan Konseling mendata keadaan dan kendala peserta didik,
memfasilitasi dan melaprkan kepada kepala madrasah;
c. Wali kelas melaksanakan pembimbingan kepada peserta didik binaanya
dan administrasi kelas.
1.5 Peraturan dan Tata Tertib Guru
Kewajiban:
a. Mengisi daftar hadir Guru yang telah disediakan di kantor
b. Mengikuti Apel pagi bagi Guru yang masuk jam pembelajaran pertama
c. Mengikuti Upacara Bendera yang dilaksanakan di Madrasah dengan
membuat barisan guru/pegawai
d. Berpakaian rapid an sopan serta memakai sepatu
e. Setiap guru harus membuat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP),
Program Tahunan/Program Semester Mata Pelajaran yang diampu pada
setiam KBM
f. Mengisi Daftar Hadir Siswa pada setiap KBM dan memasukkan nilai
siswa pada Daftar Nilai dari KHS uyang telah dibagikan kepada setiap
guru.
g. Mengisi agenda penyajian dan agenda kelas pada setiap pelaksanaan
KBM
h. Mempedomani lonceng/bel kantor pada setiap penggatian jam pelajaran
dan pulang
i. Menyusus kisi-kisi soal dan soal pada setiap penyelenggaraan ujian
sumatif/ujian akhir Madrasah (UAS)
j. Melakukan tindakan kelas pada remedial
k. Selalu memberikan contoh dan panutan dalam brtindak, baik di Madrasah
maupun lingkungan masyarakat
l. Membuat terobosan baru/inovasi dalam program pembelajaran agar siswa
belajar aktif, kreatif dan menyenangkan

16
m. Apabila tidak hadir harus memberikan pemberitahuan/surat izin dan
melampirkan tugas/bahan ajar kepada kepala madrasah/wakil kepala.
1.6 Larangan
a. Mempercapat pulang siswa tanpa seizing kepala madrasah/wakil kepala
dan lonceng/bel kantor.
b. Melakukan kutipan uang kepada siswa tanpa sepengetahuan kepala
madrasah/wakil kepala
c. Menidak siswa diluar batas pembinaan, pendidikan.

b) Tata Tertib Siswa


2.1 Ketentuan Pembelajaran dan Waktu Belajar
a. Hari-hari biasa : - Masuk Jam 06.45
- Istirahat pertama 20 Menit
- Pulang Jam 12.25
b. Hari Jumat : Masuk Jam 06.45 s/d 10.25 WIB
c. Belajar sore dilaksanakan hari Senin sampai Kamis pukul 13.00 sampai
16.00 wib
d. Setiap peserta didik wajib mengambil satu mata pelajaran
Ekstrakurikuler sesuai dengan prestasi dan minat peserta didik yang
bersangkutan.
e. MAN 2 Kota Padang melaksanakan 3 program keterampilan yaitu;
1) Keterampilan Komputer,
2) Keterampilan Otomotif dan
3) Keterampilan Tata Busana. Peserta didik dapat mengambil salah satu
program keterampilan tersebut di atas sebagai pengganti mata pelajaran
ekstrakurikuler.
f. Pembelajaran Program Keterampilan dilaksanakan sore hari 3 kali dalam
seminggu.
g. Kegiatan Ekstrakurikuler dilaksanakan satu kali seminggu yaitu setiap
hari mulai jam 15.00- selesai paling lambat jam 18.00 WIB.
h. Tidak ada kegiatan belajar ataupun ekstrakurikuler pada hari Minggu
dan hari-hari libur lainnya kecuali ada kegiatan persiapan untuk
menghadapi suatu event khusus atau lomba yang sifatnya sementara dan
harus ada izin dari Kepala Madrasah.

17
i. Pada pertengahan semester dilaksanakan ujian mid-semester dan
dilaporkan kepada orang tua peserta didik dalam bentuk Laporan Hasil
Belajar peserta didik.
j. Hasil ujian mid-semester dijadikan sebagai salah satu nilai harian (NH)
untuk pengolahan nilai rapor (NR).
k. Di akhir semester dilaksanakan ujian semester dan dilaporkan kepada
orang tua peserta didik dalam bentuk Laporan Hasil Belajar peserta
didik.
l. Sewaktu-waktu Laporan Hasil Belajar peserta didik mid-semester dan
Laporan Hasil Belajar peserta didik semester diserahkan melalui
orangtua peserta didik.
m. Peserta didik yang mengikuti Proses Belajar Mengajar (PBM) kurang
dari 90% tidak dibolehkan mengikuti ujian mid-semester atau ujian akhir
semester.
n. Ketentuan pada point “M” di atas diberlakukan kepada seorang peserta
didik apabila ada rekomendasi dari guru mata pelajaran.
o. MAN 2 Kota Padang melaksanakan Kurikulum 2013 edisi revisi sesuai
dengan Surat Edaran Direktorat Jendral Pendidikan Islam Kementerian
Agama RI no. SE/Dj.I/PP.00/1/2015 tentang Implementasi Perubahan
Kurikulum 2013 pada madrasah dan Surat Kepala Kantor Wilayah
Kementeria Agama Propinsi Sumatera Barat nomor KW.03/2-
a/PP.03.2/14/2015 prihal Implementasi Kurikulam Madrasah di
lingkungan Kantor Wilayah Kementerian Agama Propinsi Sumatera
Barat.
p. Dalam melaksanakan Kurikulum 2013, penilaian dilaksanakan
berdasarkan Permendikbud RI nomor 53 tahun 2015 tentang Penilaian
Hasil Belajar oleh Pendidik dan Satuan Pendidikan pada Pendidikan
Dasar dan Pendidikan Menengah
q. Dalam melaksanakan Kurikulum 2013, MAN 2 Kota Padang
melaksanakan 3 kelompok peminatan yaitu; 1) Kelompok Peminatan
Keagamaan (PK), 2) Kelompok Peminatan Matematika dan Ilmu-ilmu
Alam (IPA), dan 3) Kelompok Peminatan Ilmu-ilmu Pengetahuan Sosial
(IPS).

18
r. Pemilihan Kelompok Peminatan atau Penjurusan dilaksanakan pada
pelaksanaan Seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB).
s. Peserta didik tidak diperkenankan pindah kelompok peminatan atau
jurusan setelah dinyatakan lulus atau diterima pada suatu kelompok
peminatan atau jurusan tertentu.
2.2 Piket Kelas
a. Pada Setiap kelas dibentuk “Piket Kelas”
b. Tugas-tugas piket kelas adalah sebagai berikut :
1) Pada saat bel tanda masuk dibunyikan piket kelas telah selesai
membersihkan kelasnya masing-masing dan mempersiapkan alat-alat
pelajaran.
2) Bertanggung jawab atas Kebersihan, Keamanan, Ketertiban, Keindahan,
Kekeluargaan, Kerindangan, Kesehatan, Keterbukaan, Keteladanan (K9)
di dalam dan di luar kelas masing-masing.
3) Bertanggung jawab dan membantu pengurus kelas terhadap keamanan
dan ketertiban kelas serta memelihara semua inventaris kelas.
4) Membantu guru membersikan papan tulis dan menyapkan alat bantu
belajar lainnya.
2.3 Pengurus Kelas
Pada setiap kelas dibentuk pengurus kelas yang terdiri dari :
 Ketua
 Wakil Ketua
 Sekretaris
 Wakil Sekretaris
 Bendahara
 Dan Seksi-seksi
Tugas pengurus kelas adalah sebagai berikut :
a. Sebelum pelajaran dimulai pengurus kelas mengisi daftar presensi
peserta didik.
b. Ketua atau Wakil Ketua Kelas memimpin doa dan pembacaan ayat suci
Al-Quran atau mendelegasikan tugas tersebut kepada anggota kelas
lainnya secara bergantian sebelum jam pelajaran pertama dimulai.

19
c. Pengurus kelas bertanggung jawab untuk mengatur dan mengontrol
tugas-tugas piket kelas setiap hari belajar.
d. Pengurus kelas bertanggung jawab tentang pelaksanaan tata tertib /
keamanan kelas setiap hari belajar.
e. Ketua/Sekretaris kelas menerima surat izin atau sakit dari teman
sekelasnya dan meletakkan di atas meja guru untuk diteliti dan diparaf di
akhir pelajaran oleh guru dan menyerahkan surat-surat tersebut bersama-
sama absen kelas kepada Guru Bimbingan dan Konseling kelas tersebut.
f. Ketua/sekretaris mengisi daftar presensi dan buku batas pelajaran pada
setiap jam pelajaran dan menyerahkan kepada guru yang mengajar pada
jam yang bersangkutan untuk diparaf.
g. Ketua/sekretaris mencatat pada halaman belakang absen kelas tentang
jam-jam kosong baik yang diganti atau tidak.
h. Ketua/sekretaris kelas dapat memberitahukan kepada Bapak / Ibu guru
yang belum mengakhiri pelajarannya setelah bel pertukaran jam
pelajaran dibunyikan.
i. Ketua/sekretaris kelas membuat rekap absen untuk 1 minggu dan
menyerahkannya kepada Wali Kelas atau guru Bimbingan dan
Konseling.
j. Pengurus Kelas bertanggung jawab membuat bagan-bagan seperti;
Daftar Piket Kelas, Daftar Pelajaran, susunan Perangkat Kelas, Majalah
Dinding dan Tata Tertib peserta didik.
k. Ketua/sekretaris kelas memimpin kelasnya, dalam menjalankan kegiatan
belajar, pelaksanaan K9 dan kegiatan amal shaleh.
l. Pengurus kelas bersama-sama anggotanya dengan bimbingan wali
kelasnya bertanggung jawab mengatur dan menata kelasnya masing-
masing.
m. Pengurus kelas melaksanakan tugas-tugas khusus yang diberikan oleh
wali kelas atau madrasah.

20
2.4 Belajar
a. Pelajaran dimulai pukul 06.45 dan diawali dengan Salam, do’a dan
Tadarus Al Quran (Khusus pada hari Jum’at membaca Asmaul Husna).
b. Peserta didik yang terlambat masuk kelas tidak dibenarkan belajar
kecuali setelah melaporkan dan mendapat izin tertulis dari guru piket.
c. Pengurus kelas memimpin pembukaan dan penutupan pelajaran dengan
doa dan salam.
d. Peserta didik yang meninggalkan jam pelajaran harus mendapat izin dari
guru mata pelajaran yang bersangkutan dan guru piket.
e. Peserta didik yang keluar dari komplek madrasah untuk suatu keperluan
tertentu pada jam belajar harus mendapat izin dari guru mata pelajaran
yang bersangkutan dan dari guru piket.
f. Pada waktu pertukaran jam pelajaran peserta didik tidak dibenarkan
keluar kelas.
g. Pada waktu istirahat peserta didik berada di dalam perkarangan dan di
luar kelas.
h. Pada waktu istirahat kedua peserta didik melaksanakan Shalat Dzuhur
Berjamaah di Masjid Ikhwanushshafa. ( bukan di masjid di luar komplek
MAN 2 Kota Padang)
2.5 Absensi
a. Setiap peserta didik wajib hadir pada hari-hari Madrasah
b. Setiap peserta didik wajib mengikuti PBM min 90% dari hari tatap
muka.
c. Peserta didik yang tidak masuk Madrasah memberitahukan dengan surat
yang diketahui oleh orang tua/wali yang bersangkutan kepada Madrasah.
d. Absen peserta didik dihitung per jam pelajaran.
e. Peserta didik yang tidak diizinkan masuk dihitung alpa.
f. Peserta didik yang meninggalkan Madrasah tanpa berita dihitung alpa.
g. Peserta didik dapat diberi izin meninggalkan Madrasah selama 2-3 hari
berturut-turut setelah mendapat izin khusus dari wali kelas yang
bersangkutan dan bila lebih dari 3 hari berturut-turut harus seizin Kepala
Madrasah.
h. Peserta didik yang meninggalkan madrasah untuk mengikuti lomba atau
kegiatan lain harus mendapat izin dari kepala madrasah.

21
i. Peserta didik yang meninggalkan Madrasah karena sakit harus :
 Mengirimkan surat pemberitahuan yang diketahui oleh orang tua atau
wali yang bersangkutan dan hanya berlaku untuk satu hari.
 Mengirim surat serta surat keterangan dokter / keterangan lain yang
dapat dipercayai.
2.6 Pakaian
a. Model pakaian seragam Madrasah peserta didik harus menurut ketentuan
yang sudah ditetapkan pihak Madrasah.
b. Peserta didik datang ke Madrasah dengan seragam yang telah ditentukan.
1) Senin – Selasa : Seragam Madrasah putih – abu-abu
2) Rabu : Seragam batik Kemenag
3) Kamis : Seragam Batik MAN 2 Kota Padang
4) Jumat : Busana muslim / muslimah
5) Sabtu : Seragam pramuka
6) Olah raga : Pakaian olah raga, jilbab putih
c. Seragam Madrasah :
Bagi peserta didik putra
1) Baju dimasukan kedalam celana.
2) Celana dan ikat pinggang terpasang dengan rapi.
3) Model celana dan baju harus sesuai dengan ketentuan Madrasah.
(Contoh model : Pakaian seragam yang dibuat oleh Unit Produksi
Tata Busana MAN 2 Kota Padang).
4) Pakaian seragam muslim model lengan panjang dan tidak digulung.
5) Peserta didik putra dilarang mengenakan perhiasan yang lazimnya
dipakai wanita.
6) Peserta didik putra wajib mengenakan singlet warna putih, dan tidak
dibenarkan mengenakan baju kaus oblong.
7) Seragam putih abu-abu dan dasi (hari Senin dan Selasa)
8) Seragam batik merah (batik Kemenag) hari Rabu.
9) Seragam batik biru (batik MAN 2 Kota Padang) hari Kamis.
10) Seragam Muslim (hari Jumat)
11) Seragam pramuka (hari Sabtu)
12) Seragam olahraga (Sesuai jadwal belajar Olah Raga)

22
Bagi peserta didik putri
1) Baju diluar rok.Model baju dan rok harus sesuai dengan ketentuan
Madrasah (Contoh model: Pakaian seragam yang dibuat oleh Unit
Produksi Tata Busana MAN 2 Kota Padang).
2) Siwa putri dianjurkan mengenakan celana panjang (lejing) dalam rok.
3) Pakaian seragam muslimah model lengan panjang dan tidak digulung.
4) Mudawarah berukuran medium dan menutupi bahu.
5) Anak jilbab berwarna putih kecuali pramuka berwarna hitam
6) Peserta didik putri dilarang mengenakan perhiasan yang berlebihan.
7) Seragam putih abu-abu (hari Senin dan Selasa)
8) Seragam batik merah (batik Kemenag) hari Rabu.
9) Seragam batik biru (batik MAN 2 Kota Padang) hari Kamis.
10) Seragam Muslim (hari Jumat)
11) Seragam pramuka lengkap (hari Sabtu)
12) Seragam olahraga (Sesuai jadwal belajar Olah Raga), bagi siswi
memakai jilbab putih
d. Peserta didik wajib memakai sepatu hitam polos kaus kaki berwarna
putih polos yang menutupi sampai betis, kecuali pakaian pramuka kaus
kaki berwarna hitam.
e. Peserta didik putra dilarang berambut panjang (max 2 cm, min 1 cm).
f. Peserta didik putra dilarang memelihara kumis dan jenggot.
g. Peserta didik dilarang berkuku panjang, mengecat kuku, mengecat
rambut dan berdandan secara menyolok.
2.7 Perilaku dan Norma
1. Agama dan Sosial Kemasyarakatan.Setiap peserta didik hendaklah
melaksanakan ibadah dengan sebaik-baiknya serta berakhlakul karimah
sehingga dapat dicontoh oleh teman-teman dan masyarakat.
2. Setiap peserta didik diwajibkan berbakti kepada kedua orangtua
(Ibu/Bapak), guru dan juga kepada masyarakat.
3. Setiap peserta didik dianjurkan berpartisipasi aktif (mengambil bagian
dengan giat) dalam gerak/syariat Islam dan segala kegiatan amal shaleh
yang dapat membawa kesejahteraan dunia dan akhirat seperti GSM
(Gerakan Subuh Mubarakah), Pesantren Ramadhan dan Wirid Remaja.

23
4. Setiap peserta didik hendaklah membiasakan dirinya mengucapkan
salam (Assalamu’alaikum) sewaktu masuk dan keluar kelas / kantor /
rumah dan sebagainya.
5. Setiap peserta didik diwajibkan Sholat Dzuhur berjamaah di Mesjid
Madrasah (Mesjid Ikhwanussafa).
6. Setiap peserta didik harus berperilaku sopan dan santun kepada Guru dan
karyawan MAN 2 Kota Padang.
7. Apabila perserta didik mengalami persoalan di madrasah harus
berkoordinasi dengan walas, guru BK, guru bidang studi atau pimpinan
madrasah.
8. Peserta didik harus menjaga hubungan dan pergaulan dengan lawan jenis
yang sesuai dengan norma-norma yang berlaku.
9. Setiap peserta didik dilarang melakukan hubungan yang sifatnya muda
mudi.
10. Setiap peserta didik dituntut melakukan pekerjaan yang bermanfaat.
11. Peserta didik dilarang membawa senjata tajam.
12. Peserta didik dilarang merokok dan mengkonsumsi Narkoba.
13. Peserta didik dilarang membawa barang perhiasan, benda berharga dan
uang dalam jumlah yang besar.Bagi peserta didik yang memiliki
kendaraan masuk areal Madrasah dengan kecepatan max 5 km/jam dan
memarkirkan pada tempat yang telah disediakan.
14. Bagi peserta didik yang menggunakan motor ke Madrasah harus
membawa surat-surat kendaraan, surai izin mengemudi (SIM),
memenuhi kelengkapan kendaraan, dan memenuhi kelengkapan
pengendara.
15. Peserta didik harus memarkir kendaraannya pada tempat parkir khusus
untuk peserta didik dan memasang kunci ganda (gembok) untuk
kemanan.
16. Perlengkapan berkendara seperti helem, jas hujan atau mantel
sepenuhnya adalah dalam penjagaan dan tanggung jawab peserta didik.
17. Madrasah tidak menyediakan tempat khusus untuk barang-barang
perlengkapan berkendaraan.
18. Peserta didik dilarang mengendarai/ membawa mobil ke Madrasah.

24
19. Peserta didik dilarang hadir di rumah bilyar, diskotik (tempat hiburan),
lokasi balap liar, tempat atau lokasi terjadinya tauran pelajar dan
sejenisnya.
20. Peserta didik wajib memenuhi panggilan Guru Bimbingan dan
Konseling.
21. Peserta didik wajib menyampaikan surat pemanggilan orangtua yang
dikirimkan oleh pihak madrasah kepada orangtua peserta didik.
22. Peserta didik dilarang membawa teman dari Madrasah lain ke dalam
komplek MAN 2 Kota Padang tanpa izin dari pihak madrasah.
23. Peserta didik yang mengikuti belajar tambahan (les atau kursus) di suatu
lembaga bimbingan belajar harus menyerahkan surat izin dari orang tua
kepada Madrasah.
24. Setiap peserta didik dilarang membawa, memakai dan mengedarkan
obat-obatan terlarang (NAPZA) dan sejenisnya.
25. Setiap peserta didik dianjurkan aktif dalam kegiatan organisasi remaja di
masyarakat tempat domisili, seperti Remaja Masjid, Olah Raga atau
Organisasi Pemuda lainnya.
26. Dalam kaitan poin nomor 24 di atas, setiap peserta didik dilarang
melaksanakan kegiatan barupa rapat atau bentuk pertemuan lainnya di
komplek Madrasah atau menggunakan ruang, bangunan atau fasilitas
Madrasah lainnya.
27. Setiap peserta didik dilarang mengikuti atau menjadi anggota suatu
organisasi yang diklaim terlarang oleh pemerintah.
28. Peserta didik dilarang menyimpan buku, novel, majalah, gambar, poster,
video yang mengandung unsur pornografi, baik dalam bentuk cetak
ataupun soft-copy.
29. Peserta didik dilarang membawa HP Android ke madrasah.
30. Peserta didik dilarang mengadakan selebrasi (perayaan) kelulusan
dengan cara coret-coretan pakaian atau kebut-kebutan.
31. Peserta didik dilarang mengadakan selebrasi (perayaan) Ulang Tahun
dengan menggunakan media yang menyebabkan kotor dan sampah.
(Aksi lempar telur, lempar kue dan lain-lain).
32. Di luar Madrasah peserta didik dituntut untuk berpakaian sopan dan
Islami.

25
a. Kegiatan belajar mengajar :
1. Dalam Madrasah.
Peserta didik dianjurkan untuk dapat mengunakan/mengisi jam-jam kosong
dengan kegiatan antara lain :
 Membaca dan belajar di perpustakaan Madrasah.
 Belajar secara mandiri.
 Belajar secara kelompok.
 Diskusi kelompok dan lain sebagainya.
b. Di luar Madrasah
1. Peserta didik dianjurkan untuk membuat Study Group (kelompok
belajar) dan menggiatkan ekstrakurikuler seperti :
 Kader Mubaligh ● Kesenian
 BRM ● Olah Raga
 Seni Baca Al-Quran ● Beladiri
 PASKIBRA ● Teater
 Pramuka ● Qasidah
 Drum Band ● Olimpiade
 PMR ● Nasyid, Muhadharah
 Dan Lain-lain
2. Peserta didik dianjurkan meggunakan bahasa asing (B. Arab, B. Inggris
dan B. Jepang) disamping berbahasa Indonesia dengan baik dan benar
sebagai aplikasi dari pelajaran bahasa yang dipelajari di Madrasah.
3. Peserta didik dilarang melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler atau
kegiatan lainnya pada Hari Minggu adat hari libur lainnya tanpa izin
tertulis dari Madrasah.
4. Kegiatan yang dimaksudkan pada poin 4 yang mendapat izin dari pihak
Madrasah, pelaksanaannya harus didampingi oleh guru yang ditunjuk
oleh kepala Madrasah.
5. Peserta didik yang melaksanakan kemah atau outbond malam hari di
dalam komplek Madrasah maupun di luar komplek Madrasah harus
mendapat izin tertulis dari pihak Madrasah dan orangtua.
6. Peserta didik wajib mengikuti pembelajaran remedial apabila hasil ujian
yang diikutinya menghendaki yang bersangkutanuntuk mengikutinya

26
sesuai dengan jadwal yang ditentukan oleh Bapak/Ibu Guru mata
pelajaran yang bersangkutan.
7. Apabila seorang peserta didik tidak mengikuti program pembelajaran
remedial sebagaimana ketentuan pada point 5 di atas, maka Bapak/Ibu
Guru mata pelajaran yang bersangkutan akan menetapkan nilai sesuai
dengan hasil ujian yang telah diikuti oleh peserta didik yang
bersangkutan.
8. Peserta didik diharapkan aktif dalam mengikuti mata pelajaran Tahfidz
Al-Quran dan melaksanakan “setor hafalan” kepada guru mata pelajaran
sesuai dengan waktu dan ketentuan yang ditetakan oleh Bapak atau Ibu
Guru mata pelajaran Tahfidz Al-Quran.
2.8 Sanksi
a. Peserta didik yang melanggar tata tertib di atas dikenakan hukuman atau
sanksi diantaranya:
 Peringatan lisan.
 Peringatan tertulis.
 Pemanggilan orang tua.
 Mengganti barang (apabila peserta didik yang bersangkutan
melakukan pelanggaran dengan merusak fasilitas madrasah).
 Skorsing (3 hari).
 Dikeluarkan dari Madrasah (dikembalikan kepada orang tua).
b. Pelanggaran terhadap norma agama (perbuatan asusila, pornografi,
narkoba dan tauran) dapat dikeluarkan langsung tanpa adanya tahapan
sanksi seperti pada point “A” di atas, serta penyitaan barang bukti.
c. Peserta didik dilarang berkumpul dan mengadakan kegiatan yang tidak
ada hubungannya dengan proses pembelajaran tanpa izin dari pihak
madrasah, baik dilaksanakan dalam komplek madrasah maupun di luar
komplek madrasah.
2.9 Ketentuan Lainnya
a. Tata tertib ini dapat diubah sesuai dengan perkembangan madrasah dan
situasi lainnya yang terjadi di tengah masyarakat.
b. Perubahan Tata tertib ini dapat diubah melalui rapat Dewan Pendidik
atau Keputusan Kepala Madrasah.

27
c. Perubahan tata tertib ini dilaksanakan dengan Surat Keputusan Kepala
Madrasah Aliyah Negeri 2 Kota Padang setelah menerima masukan dari
berbagai pihak.
d. Peraturan dan tata tertib ini akan dilengkapi dengan instrumen
pelanggaran yang menggambarkan bobot pelanggaran.
e. Setiap peserta didik atau calon peserta didik wajib membuat surat
pernyataan bersedia mematuhi tata tertib ini yang ditandatangani di atas
materai serta diketahui oleh orangtua peserta didik yang bersangkutan.
E. Administrasi Sekolah
1. Struktur Organisas
Gambar 1 Struktur Organisasi MAN 2 Kota padang

Jenis Pendidkan
No Jabatan Nama Usia
Kelamin Akhir
1 Kepala Madrasah Drs. H.Akhri
L 56 th S2
Meinhardi,MM
2 Waka Kurikulum Yuliasman, S.Ag L 41 th S1
3 Waka Siswa Drs. Yusmal Yani L 54 th S1
4 Waka Sarana Jonismen , S.Pd P 46 th S1
5 Waka Humas dan Al Anshari, M.A
L 48 th S2
Ke Agamaan
6 Pembina OSIM Betty Revita S.Pd P 51 th S1
7 Kepala Dra. Hj. Happy Harmonis,
P 58 th S2
Perpustakaan M.Pd

Tabel 6 Kepala Madrasah dan Wakil Kepala

28
2. Guru Bidang Studi
No Kesesuaian dengan latar
Jumlah personil belakang pendidikan
Bidang
Per-bidang
sesuai Tidak sesuai
PJOK 6 6 -
2 Fisika 4 4 -
3 PPKN 4 4 -
Matematika 10 10 -
5 Aqidah Akhalak 4 4 -
6 Kimia 7 7 -
7 Bahasa Indonesia 6 6 -
8 Bahasa Inggris 8 8 -
9 Sejarah 4 4 -
10 Fiqh 4 4 -
11 Al-quran Hadist 5 5 -
12 Biologi 5 5 -
13 BK 6 6 -
1 Keterampilan 5 5 -
15 Sosiologi 2 2 -
16 Ekonomi 5 5 -
17 Bahasa Jepang 1 1 -
18 Bahasa Arab 7 7 -
19 SKI 2 2 -
20 TIK 3 3 -
21 Geografi 4 4 -
22 Seni budaya 3 3 -
Jumlah 107 107 -
Tabel 7 Jumlah Guru Bidang Studi
F. Proses Belajar Mengajar
MAN 2 Padang merupakan madrasah yang menggunakan kurikulum 2013
secara daring dalam proses pembelajarannya. Proses Pembelajaran terdiri dari tiga
tahap, yaitu:
1. Kegiatan Pembuka
Kegiatan ini diawali dengan salam oleh guru dan dilanjutkan dengan
apersepsi, motivasi dan pemberian acuan terhadap pembelajaran yang akan
dilaksanakan.

2. Kegiatan Inti
Pada pembelajaran siswa terlibat aktif dalam materi dan memberikan
bimbingan terhadap siswa. Siswa diberikan latihan yang terkait dengan materi dan
diberi penilaian bagi siswa yang dapat menyelesaikannya.

29
3. Kegiatan Penutup
Kegiatan ini dilakukan guru untuk menutup pembelajaran dengan
membimbing siswa menyimpulkan materi pembelajaran yang telah diberikan,
memberikan tugas untuk dikerjakan dirumah, mengingatkan siswa untuk
mempelajari materi selanjutnya di rumah dan dibahas pada pertemuan berikutnya.

30
BAB III
KEGIATAN PPL

1. Kegiatan Mengajar (Teaching)


Kegiatan mengajar (teaching) adalah proses penerapan keterampilan mengajar
secara utuh dan integrasi, sehingga mahasiswa mengetahui metode, penguasaan
materi, pengelolaan kelas, strategi dan taktik yang sesungguhnya.
Penulis melakukan kegiatan mengajar selama disekolah latihan di kelas XI IPA 2,
dan XI IPA 4. Dan jadwal kegiatan mengajar penulis sebagai berikut.
Hari Pukul
XI IPA 2 XI IPA 4
Senin - 07.25 – 08.25 WIB
Rabu 06.45 – 07.55 WIB 07.55 – 08.55 WIB
Jumat 09.10 – 10.10 WIB -
Tabel 8 Jadwal Mahasiswa PPL

Sebelum melaksanakan kegiatan mengajar ini, penulis melaksanakan beberapa


persiapan. Diantaranya menyiapkan RPP dan media yang digunakan dalam
pembelajaran. Dalam mata pelajaran kimia kelas XI, materi yang penulis ajarkan
sebanyak 3 bab, yaitu mengenai materi Asam dan basa, Kesetimbangan dalam larutan,
serta koloid. Mengenai penggunaan metode pembelajaran ini penulis sesuaikan
dengan materi pembelajaran yang akan diajarkan kepada peserta didik.
Drs. Slameto, dalam bukunya yang berjudul Belajar dan Faktor-Faktor yang
mempengaruhinya terdapat beberapa teori-teori dari para ahli tentang mengajar, yaitu:
a. Defenisi yang lama: Mengajar adalah penyerahan kebudayaan berupa
pengalaman-pengalaman dan kecakapan kepada anak didik kita. Atau
mewariskan kebudayaan masyarakat pada generasi berikutnya sebagai penerus
b. Defenisi dari DeQueliy dan Gazali: Mengajar adalah memanamkan pengetahuan
pada seseorang dengan cara yang paling singkat dan tepat.
c. Defenisi yang modern di negara-negara yang sudah maju: “Theacing is the
guidance of learning.Mengajar adalah bimbingan kepada siswa dalam proses
belajar”.
d. Alvin W. Howard: Mengajar adalah suatu aktivitas untuk mencoba menolong,
membimbing seseorang untuk mendapatkan, mengubah atau mengebangkan skill,
attitude ideal (cita-cita), appreciations (penghargaan) dan knowledge.
e. A. Morrisan D. Mc Intyre: Mengajar adalah aktivitas personal yang unik.

31
f. Jhon R. Pancella: Mengajar dapat di lukiskan dengan sebagai membuat keputusan
(decision making) dalam interaksi dan hasil dari keputusan guru adalah jawaban
siswa atau sekolompok siswa.
g. Bagi Mursell: Mengajar digambarkan sebagai “mengorganisasikan belajar”,
sehingga dengan mengorganisasikan itu, belajar menjadi berarti atau bermakna
bagi siswa.

1) Kegiatan mengajar terbagi ke dalam dua aspek:


a. Mengajar dalam rangka latihan dimana mahasiswa PPL mengajarkan mata
pelajaran yang telah ditentukan masing-masing.
b. Mengajar dalam rangka menggantikan guru yang tidak hadir. Selain bidang
studi yang ditentukan mahasiswa juga harus mampu mengelola kelas dalam
mata pelajaran yang lain sebagai suatu usaha yang dilakukan untuk
menggantikan guru yang berhalangan hadir dalam bidang studi tertentu.
Dalam kegiatan ini mahasiswa mengajarkan tentang materi yang telah di
persiapkan oleh guru yang bersangkutan baik berupa catatan, latihan ataupun
tambahan materi baru.
Kegiatan PPL dilaksanakan dalam ruang lingkup kegiatan mengajar dan
non mengajar di Madrasah/Sekolah yang meliputi perencanaan dan pelaksanaan
pengajaran, serta kegiatan-kegiatan yang bersifat non mengajar seperti
melaksanakan kegiatan administrasi, ekstrakurikuler, dan lain sebagainya di
Madrasah/sekolah.

2) Langkah-langkah kegiatan mengajar meliputi:


a. Konsultasi dengan guru pamong
b. Mempersiapkan perangkat pembelajaran (Silabus, Analisis Waktu Efektif,
Pogram Tahunan, Program Semester, Rencana Pelaksanaan Pembelajaran)
c. Menyusun Rencana Program Pembelajaran dan kegiatan mengajar untuk
setiap kali akan mengajar.
d. Menyusun materi dan pembuatan media pembelajaran
e. Melaksanakan program mengajar secara online WhatsApp, dan juga luring di
sekolah.
f. Melakukakan Evaluasi pembelajaran

32
Kegiatan mengajar yang penulis laksanakan di MAN 2 Kota Padang
dilaksanakan secara tatap muka dengan memberikan media ajar dan bahan ajar
yang dapat membuat siswa tertarik untuk mengikuti proses pembelajaran yang
baik. setelah itu berdiskusi dengan siswa terkait materi yang kurang dipahami
atau belum dipahami sama sekali. Pembelajaran Mengenai praktikum juga telah
dilakukan siswa sesuai dengan materi yang diajarkan seperti penentuan sifat
larutan dan penentuan sifat garam yang dilaksanakan langsung dilaboratorium
kimia MAN 2 Kota Padang. Dalam pelaksanaan pembelajaran penulis dipercaya
mengajar bidang studi kimia dan ditempatkan mengajar dikelas XI tepatnya
dikelas XI IPA 2 dengan jumlah siswa 30 orang, di XI IPA 4 dengan jumlah
siswa 31 orang .
Kegiatan Non Teaching
Kegiatan non mengajar adalah kegiatan yang dilakukan diluar jam mengajar
yang dilakukan untuk mendukung kegiatan mengajar secara umum di sekolah.
Kegiatan non mengajar bertujuan untuk memberi pengalaman kepada mahasiswa
berkenaan dengan hal yang mendukung kegiatan mengajar secara umum untuk
menunjang keberhasilan program mengajar. Selain itu, kegiatan non mengajar
juga bertujuan untuk menambah wawasan mahasiswa PPL tentang segala bentuk
kegiatan dan interaksi di dalam lingkungan sekolah.
1) Adapun uraian kegiatan non mengajar yang penulis lakukan disekolah;
a. Observasi mahasiswa PPL oleh DPL dan bertemu dengan Bapak Kepala
Madrasah dan Ibuk Pamong
Uraian
1. Jenis Kegiatan Observasi mahasiswa PPL oleh DPL dan bertemu dengan
Bapak Kepala Madrasah dan Ibuk Pamongdilakukan
diruangan kepala madrasah.
2. Tujuan Observasi kegiatan mahasiswa PPL oleh pihak kampus
(dosen pembimbing lapangan) kepada pihak sekolah.

3. Tempat Ruangan Kepala Madrasah Aliyah Negeri 2 Kota Padang.

33
4. Anggota yang Seluruh mahasiswa PPL yang berjumlah 11 orang, Ibuk
terlibat. Drs. Iswendi, M.S (Dosen Pembimbing lapangan), Bapak
Drs. H. Akhri Meinhardi, M.M. (Kepala Sekolah), Bapak
Yuliasman, S.Ag (Waka Kurikulum), dan Ibuk Hj. Nelfia
Fitria, S.Pd, M.Si ( Guru Pamong)
5. Outcome Kepala Madrasah memberikan gambaran mengenai
kegiatan mahasiswa PPL dan memberikan pengarahan
kepada mahasiswa PPL.
Tabel 9 Observasi Mahasiswa PL

b. Observasi lingkungan Madrasah


Uraian
1. Jenis Observasi lingkungan Madrsasah.
Kegiatan
2. Tujuan Mengenal lingkugan madrasah dan mengetahui fasilitas yang
terdapat di lingkungan madrasah.
3. Tempat Komplek Madrasah Aliyah Negeri 2 Kota Padang.
4. Anggota Seluruh mahasiswa PPL yang berjumlah 11 orang.
yang terlibat
5. Outcome Berkenalan dengan guru dan tenaga kependidikan yang di
temui, dan mengetahui fasilatas yang ada di lingkungan
madrasah seperti kelas, perpustakaan, laboratorium, UKS dan
lain sebagainya.

Tabel 10 Observasi Lingkungan Madrasah

c. Olahraga bersama guru


1. Main Volly Ball bersama guru yang dilaksanakan pada hari selasa sore
d. Menjadi wali kelas pendamping di kelas XI IPA 2
Membantu Wali Kelas sebagai Wali Kelas Pendamping di kelas XI IPA 2
dengan Wali Kelas Dra. Hj. Zunidar
e. Piket di Meja Piket
Piket di meja piket setiap hari Selasa dan kamis.
f. Memeriksa kerapian siswa, seperti baju, rambut, kuku dan lainnya
g. Mengelompokkan Soal-Soal ujian bersama panitia ujian.

34
h. Membantu dalam membina siswa kimia yang ikut Kompetisi Sains Madrasah
(KSM)
i. Membantu dalam ekstrakurikuler olimpiade kimia

3. Kasus dan Penyelesaian

MAN 2 Kota Padang salah satu sekolah yang belum maksimal proses
pembelajaran setelah terdampak Covid-19 namun pembelajaran sudah dilakukan
secara tatap muka yang waktu satu jam pembelajaran dipersingkat dari 45 menit
jadi 30 menit yang menjadi PR bagi guru dalam menyampaikan materi dengan
waktu yang singkat. Kasus yang masih harus dibenahi di MAN 2 Kota Padang
salah satunya adalah kasus disiplin, seperti kehadiran siswa dan kedisiplinan.
Penanganan untuk kehadiran siswa di beritahu ke pamong dan wali kelas, dan
masalah kedisiplinan dilakukan oleh waka kesiswaan seperti cara berpakaian,
rambut panjang dan masalah disiplin lainnya.
Proses pembelajaran yang hanya dilakukan dikelas membuat siswa jenuh,
sebagian siswa lebih tertarik melihat fenomenanya secara langsung seperti
dilakukannya pratikum. Pratikum diharapkan dapat memantapkan teori yang
sudah dijelaskan didalam kelas dan dapat memotivasi siswa dalam proses
pembelajaran kimia. Pembelajaran yang memadukan antara teori dengan
pratikum terbukti berhasil karna dilapangan siswa yang pemalas juga ikut tertarik
dan memperhatikan dalam proses pembelajaran. Disamping itu laboratorium
kimia MAN 2 Padang sudah sangat memadai sehingga proses pratikum berjalan
sesuai dengan yang diharapkan.

35
BAB IV
RENCANA DAN REALISASI PROGRAM
A. Rencana
1. Tinjuan Kurikulum dan RPP
a. Kurikulum sebagaimana yang ditegaskan didalam pasal 1 ayat 19 UU No. 20
Tahun 2003 adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi,
dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman
penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan penelitian
tertentu.
Kurikulum yang dipakai di MAN 2 Kota Padang adalah kurikulum
2013. Dimana kurikulum adalah rencana dan pengaturan tentang sejumlah
mata pelajaran yang harus dipelajari peserta didik dalam menempuh
pendidikan di lembaga pendidikan. Kurikulum 2013 adalah penyempurna
kurikulum 2006. Kurikulum 2013 dirancang dengan tujuan untuk
mempersiapkan insan Indonesia supaya memiliki kemampuan hidup sebagai
pribadi dan warga negara yang beriman, produktif, kreatif, inovatif, dan
efektif serta mampu berkontribusi pada kehidupan bermasyarakat, berbangsa,
bernegara, dan peradaban dunia.

b. Tinjaun RPP
RPP adalah rencana yang menggambarkan prosedur dan
pengorganisasian pembelajaran untuk mencapai satu kompetensi dasar yang
ditetapkan dalam standar isi dan dijabarkan dalam silabus. Hal ini bertujuan
untuk mengarahkan kegiatan belajar peserta didik dalam upaya mencapai
kompetensi dasar.
Penyusunan RPP mengacu pada permendikbud Nomor 65 Tahun 2013
tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah. RPP dijabarkan dari
silabus untuk mengarahkan kegaitan pembelajaran peserta didik dalam upaya
mencapai KD.

36
Adapun Komponen dalam penyusunan RPP adalah sebagai berikut:
1) Identitas
Identitas meliputi: satuan pendidikan, kelas, semester, program/program
keahlian, mata pelajaran, materi pokok, dan jumlah pertemuan.
2) Tujuan pembelajaran
Dirumuskan berdasarkan KD, dengan menggunakan kata kerja
Operasional yang dapat di amati dan diukur, yang mencakup sikap,
pengetahuan dan keterampilan.
3) Kompetensi dasar dan indicator pencapaian kompetensi
Materi pembelajaran Memuat fakta, konsep, konsep, prinsip dan prosedur
yang relevan dan ditulis dalam bentuk butir-butir sesuai dengan indicator
ketercapaian ketercapaian kompetensi.
4) Metode pembelajaran
Digunakan oleh pendidik untuk mewujudkan suasana belajar dan proses
pembelajaran agar peserta didik mencapai KD yang di sesuaikan dengan
karakteristik peserta didik dan KD yang akan di capai.
5) Media pembelajaran
Berupa alat bantu peoses pembelajaran untuk menyampaikan
pembelajaran.
6) Sumber belajar
Berupa buku, media cetak dan elektronik, alam sekitar atau sumber
belajar lain yang relevan.
7) Langkah-langkah belajar
Dilakukan melalui tahapan pendahuluan, inti dan penutup. Bentuk
kegiatan pembelajarannya berupa pembelajaran aktif (Aktive learning)
dengan menggunakan berbagai model dan/atau metode pembelajaran
dengan pendekatan ilmiah maupun pendekatan lain yang relevan serta
sesuai dengan model dan /atau metode pembelajaran yang digunakan.
8) Penilaian hasil belajar

37
Ada beberapa prinsip yang baru diperhatikan dalam penyusunan RPP adalah
sebagai berikut:
1) Perbedaan individu.
RPP disusun dengan memperhatikan perbedaan individu, kemampuan awal,
tingkat intelektual, minat, motivasi belajar, bakat, potensi, kemampuan sosial,
emosi, gaya belajar, kebutuhan khusus, kecepatan belajar, latar belakang
budaya, norma, nillai, dan/atau lingkungan peserta didik.
2) Mendorong partisipasi aktif peserta didik.
Proses pembelajaran dirancang dengan berpusat kepada peserta didik untuk
mendorong motivasi, minat kreatif, inisiatif, inspirasi, kemandirian dan
semangat belajar.
3) Mengembangkan budaya membaca dan menulis.
Proses pembelajaran dirancang untuk mengembangkan kegemaran membaca,
pemahaman beragam bacaan, dan berekspresi dalam berbagai bentuk tulisan.
4) Memberikan umpan balik dan tidak lanjut.
RPP memuat rancangan program pemberian umpan balik positif, penguatan,
pengayaan, dan remedi.
5) Keterkaitan dan keterpaduan
RPP disusun dengan memperhatikan keterkaitan dan keterpaduan antara SK,
KD, materi pembelajaran, kegiatan pembelajaran, indicator pencapaian
kompetensi, penilaian dan sumber belajar, dalam satu keutuhan pengalaman
belajar.
6) Menerapkan
RPP disusun dengan mempertimbangkan penerapan teknologi informasi dan
komunikasi secara terintegrasi, sistematis, dan efektif sesuai dengan situasi
dan kondisi.
7) Memberikan umpan balik dan tidak lanjut.
RPP memuat rancangan program pemberian umpan balik positif, penguatan,
pengayaan, dan remedi.
8) Keterkaitan dan keterpaduan
RPP disusun dengan memperhatikan keterkaitan dan keterpaduan antara SK,
KD, materi pembelajaran, kegiatan pembelajaran, indicator pencapaian
kompetensi, penilaian dan sumber belajar, dalam satu keutuhan pengalaman
belajar.

38
9) Menerapkan
RPP disusun dengan mempertimbangkan penerapan teknologi informasi dan
komunikasi secara terintegrasi, sistematis, dan efektif sesuai dengan situasi
dan kondisi

2. Metodologi Pembelajaran
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) metodologi berarti ilmu
tentang metode atau uraian tentang metode. Menurut M. Arifin metodologi adalah
berasal dari dua kata yaitu meta (melalui) dan hodos (jalan) dan logos (akal/ilmu)
merupakan bahasa yunani yang mengahasilkan kata logi, maka metodologi adalah
ilmu pengetahuan tentang jalan atau cara yang harus dilalui untuk mencapai suatu
tujuan. Dengan demikian metodologi pendidikan adalah suatu ilmu tentang
metode yang digunakan dalam mendidik. Dari pengertian tersebut, dapat
dikemukakan beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam memahami metode
pembelajaran yaitu sebagai berikut:
a. Metodologi pembelajaran adalah ilmu yang mengembangkan cara yang dilalui
dalam proses pembelajaran yang berupa prinsip-prinsip umum dalam
mengajar dan belajar.
b. Metodologi pembelajaran adalah sebuah ilmu yang membahas cara yang
paling cepat dan tepat dalam kegiatan proses pembelajaran.
Pada pasal 1 butir 20 no.20 tahun 2003 tentang system pendidikan nasional
yaitu pembelajaran adalah proses interaksi peserta didik dengan dan sumber
belajar pada satu lingkungan belajar dengan demikian dapat dikemukakan bahwa
pembelajaran adalah serangkaian kegiatan dan situasi yang sengaja dirancang agar
interaksi peserta didik dan sumber belajar dapat melakukan aktifitas belajar.
Dalam praktek pengalaman lapangan yang penulis laksanakan selama enam
bulan di MAN 2 Kota Padang dengan bidang studi kimia yang dibimbing oleh
guru pamong ibu Beta Maria, S.Pd ada beberapa metode yang penulis terapkan
dalam proses pembelajaran yaitu:
a. Metode Tanya jawab
Metode ini adalah metode pembelajaran dengan pemanfaatan proses tanya
jawab untuk mendapatkan informasi baik dari guru kepeserata didik ataupun
sebaliknya. Materi ini disetiap akhir materii tiap-tiap bab untuk meriview dan

39
mengevalusi kesiapan untuk masuk materi baru, mengahadapi ulangan harian
dan ulangan tengah semester.
b. Metode Demonstrasi
Pada metode ini pembelajaran dilakukan dengan memperagakan mufradat
yang diberikan pada pembelajaran maharatul istima’ dengan cara
memerintahkan siswa mengulang mufradat yang telah dipelajari dengan
intonasi yang tepat, metode ini penulis lakukan ketika melaksanakan
pembelajaran tatap muka yang berlangsung selama beberapa hari.

c. Metode diskusi
Proses pembelajaran dengan menggunakan metode diskusi dilakukan pada
setiap akhir pertemuan dengan melibatkan satu orang atau lebih dengan
menanyakan materi yang tidak dipahami pada setiap pertemuan.
d. Metode penugasan
Proses pembelajaran yang dilakukan dengan metode ini dilakukan dengan cara
memberikan tugas atau proyek kepada peserta didik untuk dikerjakan dalam
jangka waktu tertentu.

3. Bahan Ajar atau Materi Pembelajaran


Bahan ajar serta materi pembelajaran terdiri pengetahuan, keterampilan
dan sikap yang harus dipelajari peserta didik dalam rangka mencapai standar
kompetensi yang tidak ditentukan. Bahan ajar itupun dipilih setelah identitas mata
pelajaran, kompetensi inti, dan kompetensi dasar ditentukan, materi tersebut
diuraikan, uraian materi pembelajaran dapat berisikan butir-butir materi penting
yang harus dipelajari peserta didik.
Adapun langkah-langkah yang perlu diperhatikan dalam bahan ajar yaitu:
a. Mengidentifikasi aspek-aspek yang terdapat dalam kompetensi dasar sebelum
menentukan materi pembelajaran yang harus dilaksanakan.
b. Identifikasi jenis-jenis materi pembelajaran yang harus dilaksanakan.
c. Memilih materi yang sesuai dengan KI dan KD.

40
4. Target yang akan dicapai
Adapun target yang ingin penulis capai dalam pelaksanaan kegiatan PPL ini
diantaranya adalah sebagai berikut:
(1). Penulis mampu mengaplikasikan ilmu pendidik dan non-pendidik yang
diperoleh selama kuliah.
(2). Penulis mampu menjadi guru yang baik dan profesional
(3). Penulis mampu melaksanakan kegiatan akademik dan non-akademik selama
mengikuti kegiatan PPL
(4). Penulis mampu membuat peserta didik mengerti dan paham terhadap materi
pembelajaran bahasa arab.
(5). Penulis dapat membuat peserta didik tertarik pada pelajaran bahasa arab
dengan menggunakan sistem pembelajaran yang tidak membosankan.
(6). Penulis dapat menghasilkan siswa yang berinovasi dan kreatif dalam
pembelajaran baik ofline maupun online.

B. Realisasi
1. Hasil Belajar Peserta Didik
Hasil belajar peserta didik dapat diketahui melalui tes lisan (rekaman suara),
rekaman vidio dan tes tulis. Tes lisan dilakukan setelah pembelajaran
dilaksanakan berupa rekaman suara dari materi yang sudah di jelaskan berisi
pemahaman dari pembelajaran atau rekaman teks yang di tujukan ke peserta
didik. Kemudian hasil belajar yang menggunakan rekaman digunakan untuk
memuat hafalan yang berkaitan dengan materi serta meminta pemahaman dari
peserta didik yang menuntut kejujuran dalam pembuatan rekaman vidio tersebut.
Serta tes tulis yang berbentuk soal-soal diberikan kepada peserta didik untuk
dijawab dengan baik dengan benar.

2. Minat dan Motivasi Belajar Peserta Didik


Dari pengamatan penulis dengan menggunakan beberapa metode
pembelajaran, seperti metode diskusi, tanya jawab, dan game ditengah-tengah
pembelajaran, pemecahan masalah dan penugasan, minat dan motivasi belajar
peserta didik cukup meningkat. Hal ini dapat dilihat dari respon peserta didik
yang aktif dan antusias dalam pembelajaran, dengan adanya penerapan dari

41
metode pembelajaran yang bervariasi (scientifik ). serta feedback dari guru dan
peserta didik.

3. Implementasi Kurikulum, Metodologi dan Bahan Ajar


Implementasi kurikulum 2013 di MAN 2 Kota Padang kelas XI IPA 2 dan
XI IPA 4 yang penulis ajar cukup terlaksana dan berhasil. Karena metodologi dan
bahan ajar yang digunakan sesuai dengan tuntunan kurikulum 2013. Sesuai
dengan tujuan kurikulum 2013 yang bertujuan untuk mempersiapkan manusia
Indonesia supaya memiliki kemampuan hidup sebagai pribadi dan warga negara
yan beriman, produktif, kreatif, inovatif, dan efektif diamana dengan metode
diskusi, tanya jawab, penugasan dan pemecahan masalah akan merangsang anak
untuk berlomba-lomba mencari tahu.

4. Faktor Pendukung dan Penghambat


a. Faktor pendukung
Dalam pelaksanaan PPL yang menjadi faktor pendukung seluruh proses
pembelajaran adalah:
1) Kepala sekolah yang selalu bersikap tegas terhadap majelis guru, guru PPL,
dan siswa-siswa di MAN 2 Kota Padang
2) Guru pamong, Ibu Hj. Nelfia Fitria, S.Pd, M.Si yang selalu membimbing,
mengarahkan penulis dalam setiap kegiatan pembelajaran
3) Peserta didik bisa terbuka dan menerima pembelajaran yang diajarkan
penulis
4) Bahan ajar dan sumber belajar yang dapat penulis cari di perpustakaan
MAN 2 Kota Padang.
5) Adanya inisiatif dari guru pamong untuk melaksanakan micro teaching bagi
guru PPL

b. Faktor Penghambat
1) Adanya kendala jaringan yang menghambat proses pembelajaran daring,
sehingga proses pembelajaran menjadi terganggu dan tidak efektif.
2) Adanya rasa kebosanan dan kejenuhan yang dirasakan oleh peserta didik
selama belajar daring.

42
3) Adanya kesusahan peserta didik dalam memahami pelajaran yang diberikan
selama daring.
4) Susahnya komunikasi dengan beberapa peserta didik dikarenakan perangkat
pendukung seperti signal, dll.

IDENTIFIKASI MASALAH DAN SOLUSI

A. Identifikasi Masalah
Salah satu faktor yang sangat strategis dan substansial dalam upaya
peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) suatu bangsa adalah pendidikan.
Pada saat ini pendidikan menjadi fenomena permasalahan yang sangat penting di
Indonesia. Proses pendidikan adalah merupakan salah satu aktivitas manusia.
Keberhasilan belajar siswa sangat bergantung pada keberhasilan pelaksanaan
kurikulum. Namun keberhasilan kurikulum tidak hanya tergantung dari canggihnya
media yang digunakan, tetapi pemilihan strategi pembelajaran yang tepat dan
pelaksanaannya yang efektif sangat menunjang keberhasilan proses pembelajaran.
Permasalahan penelitian yang penulis ajukan ini dapat diidentifikasi
permasalahannya sebagai berikut:
1. Adapun permasalahan dalam praktik teaching ini, hal yang pertama sekali adalah
adanya penyingkatan jam pembelajaran yang membuat guru susah membagi dan
menyusun strategi agar siswa tersebut mengerti dengan apa yang kita ajarkan.
2. Ada beberapa peserta didik yang susah dalam memahami materi yang diajarkan
3. Kebanyakan peserta didik kurang paham dengan materi pemahaman tentang
kelompok sosial dan pembagian-pembagian dari kelompok sosial, menentukan
kapan sebuah masalah dapat dikatakan sebagai masalah sosial, serta memhami
tentang kesetaraan dan harmoni sosial.
4. Adanya kesalahan-kesalahan dalam pemberian contoh yang berkaitan dengan
materi yang diajarkan karena kurangnya pemahaman peserta didik terhadap
konsep materi yang telah diberikan.

43
B. Penyebab Muncul Masalah
Berdasarkan permasalah diatas, penulis menyimpulkan penyebab munculnya
permasalahan tersebut, diantaranya adalah:
1. Penyingkatan waktu belajar sehingga pembelajaran tidak maksimal
2. Latar belakang peserta didik
3. Kesadaran peserta didik
4. Kurangnya penguasaan teknologi peserta didik
5. Keterampilan guru
6. Alokasi waktu yang relatif singkat
7. Kurangnya komunikasi peserta didik dengan guru

C. Solusi
Berdasarkan permasalahan yang ada, menurut penulis solusi yang tepat adalah :
1. pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran (scientifik) atau
campuran untuk menarik minat dan kreatifitas dari peserta didik. Dan metode
langsung (Mubasyarah) yang didukung dengan media pembelajaran yang menarik
dan permainan terkait materi.Dan menggunakan metode brainstorming yang
meminta feedback dari peserta didik terlebih dahulu.
2. Guru lebih mempelajari lebih dalam mengenai teknologi.
3. Hendaknya guru lebih meningkatkan kreatifitas dalam proses pembelajaran.
4. Serta pengalokasian waktu yang harus di perhatikan bagi setiap guru, agar materi
pembelajaran dan alokasi waktu sesuai. Dan maksud dari materi tersampaikan

44
BAB V
PENUTUP

A. KESIMPULAN
Dari Pelaksanaan Praktek Pengalaman Lapangan di MAN 2 Kota Padang,
penulis dapat menarik beberapa kesimpulan sebagai berikut:
1. Pelaksanaan Praktek Pengalaman Lapangan (PPL) di MAN 2 Kota Padang telah
berjalan dengan baik berkat dukungan dari berbagai pihak
2. Kegiatan PPL sangat penting bagi calon guru, karena kegiatan ini memberikan
pengalaman baik mengenai proses belajar maupun tugas administrasi kependidkan
lainnya
3. Dalam pelaksanaan program pembelajaran dibutuhkan persiapan, kesadaran, ide,
wawasan, pengetahuan, keterampilan dan kreatifitas yang tinggi serta penguasaan
teknologiMengajar merupakan kegiatan sederhana akan tetapi memerlukan
persiapan secara matang, kerja aktif dan kemampuan mengevaluasi keadaan
4. Penulis mendapatkan pengalaman dalam menghadapi tantangan dan hambatan
yang menyangkut proses belajar mengajar sehingga nantinya akan mendapatkan
jalan keluar yang baik bila menemukan masalah yang sama.

B. Saran
Berdasarkan kesimpulan diatas, penulis menyampaikan saran yang dapat
mendatangkan kebaikan, diantaranya :
1. Untuk Mahasiswa
Melalui kegiatan PPL ini, mahasiswa diharapkan memperhatikan dan
melaksanakan kegiatan secara sungguh-sungguh. Hal ini karena PPL merupakan
suatu program dalam pendidikan keguruan yang direncanakan untuk melatih
calon guru menguasai kemampuan yang berkompetensi. Serta mahasiswa harus
meningkatkan lagi ke kreatifan dalam proses pembelajaran.

2. Untuk Sekolah
Kami harapkan untuk selalu meningkatkan sistem pembelajarnnya serta kualitas
dari guru-guru baik dari pedagogik, kepribadian, profesional dan sosial. Dan
dapat selalu bersaing dalam dunia pendidik untuk menjadi yang terbaik. Setelah

45
penulis melakukan kegiatan PPL di MAN 2 Padang, maka ada Sesuai dengan
kegiatan PPL yang telah dilakukan maka penulis ingin memberikan
beberapa saran yang patut untuk dipertimbangkan:
1. Baik guru maupun pesertadidik agar lebih meningkatkan respon dalam
pembelajaran daring, serta mengumpulkan tugas tepat waktu, agar materi
pembelajaran berikutnya terlaksana juga dengan baik.
2. Interaksi hubungan antar pihak sekolah harus dijaga dan lebih ditingkatkan.
3. Guru harus berbicara lemah lembut kepada pesertadidik sebagai pendekatan,
apalagi kepada pesertadidik baru, karena mereka masih dalam tahap adaptasi.
4. Kegiatan pembelajaran harus lebih ditingkatkan kembali. Guru harus
memperhatikan kondisi atau keadaan pesertadidik dalam pembelajaran jarak
jauh atau daring, mengenai kendala-kendala apa saja yang dihadapinya selama
pembelajaran.
5. Guru harus lebih kreatif dan inovatif dalam merancang media pembelajaran
agar pembelajaran lebih kondusif dan pesertadidik lebih berperan aktif

46
REFERENSI

Uno, Hamzah. 2007. Model Pembelajaran Menciptakan Proses Belajar Mengajar yang
Kreatif dan Efektif. Jakarta: Bumi Aksara.

Elfindri. 2010. Soft Skill untuk Pendidikan. Jakarta: Baduose Media.

Kadir, Abd. 2009.Dasar-dasar Pendidikan. Jakarta: Amanah Pustaka Surabaya.

Mukhtar dan Iskandar.2010. Desain Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan


Komunikasi Sebuah Orientasi Baru.Jakarta: Gaung Persada.

Rusman. 2010. Model-model Pembelajaran. Jakarta: Rajawali Pers.

Sanjaya, Wina. 2008. Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Kencana Media Group.

Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Sukardi. 2003. Metodologi Penelitian. Jakarta: Bumi Aksara.

Yusuf, Syamsu. 2007. Pedagogik Pendidikan Dasar. Bandung: UPI.

47
LAMPIRAN

Lampiran 1

HYMNE GURU
(Pahlawan Tanpa Tanda Jasa)
Ciptaan : Sunarto
Terpujilah wahai engkau ibu bapak guru
Namamu akan selalu hidup dalam sanubariku
Semua baktimu akan ku ukir didalam hatiku
Sebagai prasasti trima kasihku tuk pengabdianmu

Engaku sebagai pelita dalam kegelapan


Engkau laksana embun penyejuk dalam kehausan
Engkau patriot pahlawan bangsa pembangun insan cendikia

48
Lampiran 2. Kalender Akademik

KEMENTERIAN
KALENDER PENDIDIKAN TAHUNAGAMA
PELAJARAN 2010/2011
MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 KOTA PADANG
KALENDER PENDIDIKAN
MADRASAH TAHUN
ALIYAH PELAJARAN
NEGERI 2021/2022
2 PADANG

JULI 2021 AGUSTUS 2021 SEPTEMBER 2021 OKTOBER 2021


Minggu 4 11 18 25 1 8 15 22 29 5 12 19 26 3 10 17 24/31
Senin 5 12 19 26 2 9 16 23 30 6 13 20 27 4 11 18 25
Selasa 6 13 20 27 3 10 17 24 31 7 14 21 28 5 12 19 26
Rabu 7 14 21 28 4 11 18 25 1 8 15 22 29 6 13 20 27
Kamis 1 8 15 22 9 5 12 19 26 2 9 16 23 30 7 14 21 28
Jumat 2 9 16 23 30 6 13 20 27 3 10 17 24 1 8 15 22 29
Sabtu 3 10 17 24 31 7 14 21 28 4 11 18 25 2 9 16 23 30
20 Juli : Hari Raya idul A dha 1442 H 10 A gus:Tahun B aru Hijriah 1443 H 19 Okt : M aulid Nabi
17 A gus : Hari Kemerdekaan RI
21-23 A gus : KSM Tk. Ko ta

NOVEMBER 2021 DESEMBER 2021 JANUARI 2022 FEBRUARI 2022


Minggu 7 14 21 28 5 12 19 26 2 9 16 23/30 6 13 20 27
Senin 1 8 15 22 29 6 13 20 27 3 10 17 24/31 7 14 21 28
Selasa 2 9 16 23 30 7 14 21 28 4 11 18 25 1 8 15 22
Rabu 3 10 17 24 1 8 15 22 29 5 12 19 26 2 9 16 23
Kamis 4 11 18 25 2 9 16 23 30 6 13 20 27 3 10 17 24
Jumat 5 12 19 26 3 10 17 24 31 7 14 21 28 4 11 18 25
Sabtu 6 13 20 27 4 11 18 25 1 8 15 22 29 5 12 19 26
25-26 Natal dan cuti bersama 1Tahun B aru M asehi 1Feb : Imlek
3 HA B Kemenag

MARET 2022 APRIL 2022 MEI 2022 JUNI 2022


Minggu 6 13 20 27 3 10 17 24 1 8 15 22 29 30 5 12 19 26
Senin 7 14 21 28 4 11 18 25 2 9 16 23 30 6 13 20 27
Selasa 1 8 15 22 29 5 12 19 26 3 10 17 24 31 7 14 21 28
Rabu 2 9 16 23 30 6 13 20 27 4 11 18 25 1 8 15 22 29
Kamis 3 10 17 24 31 7 14 21 28 5 12 19 26 2 9 16 23 30
Jumat 4 11 18 25 1 8 15 22 29 6 13 20 27 3 10 17 24
Sabtu 5 12 19 26 2 9 16 23 30 7 14 21 28 4 11 18 25
1 Mar : Isra' Mi 'raj 15 :AprWafat Isa Almasi h 1Hari buruh 1Juni : Hari lahir pancasila
2-3 M ei : Idul Fitri
3 Mar :Hari Raya Nyepi 17 Apr : Hari Paskah 16 M ei : Hari Raya Waisyak
25 M ei : kenaikan Isa A lmasih

= Libur semester = UTS 2 /Ujian Madrasah


= Hari pertama Semester 1 & 2 TP. 2021/2022 = Libur awal Ramadhan dan Idul Fitri
= MATSAMA = Kegiatan belajar Ramadhan
= Ujian Tengah Semester = Penyerahan rapor semester
= Ujian Semester 1 dan 2 3 = HAB Kementerian Agama
= AKM dan Survei Karakter = KSM Tk. Kota/ Kab

Minggu efektif semester ganjil 18 minggu


Minggu efektif semester genap 17 minggu
Waktu pembelajaran efektif semester ganjil 104 hari
Waktu pembelajaran efektif semester genap 96 hari

Padang, Juni 2021


Kepala

Drs. Akhri Meinhardi, M.M


NIP. 196405291996031001

49
LAMPIRAN 3

FOTO SEKOLAH

Gambar 2 Madrasah Aliyah Negeri 2 Kota Padang

Gambar 3 Ruang Tata Usaha

Gambar 4 Ruang guru

50
Gambar 5 Ruang kelas

Gambar 6 Laboratorium kimia

Gambar 7 Laboratorium biologi

Gambar 8 Laboratorium computer

51
Gambar 9 Masjid

Gambar 10 Ruang UKS

Gambar 11 Ruang OSIM

Gambar 12 Taman

52
Gambar 13 Hall

Gambar 14 Lapangan basket dan voli

Gambar 15 Perpustakaan

53
Lampiran 4
JADWAL KEGIATAN PLK KEPENDIDIKAN
MAN 2 KOTA PADANG

Minggu Tanggal Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu


ke 1 2 4 6 8 10 1 3 5 7 9 1 3 5 7 9 1 3 5 7 9 1 3 5 1 3 5 7
3 5 7 9 2 4 6 8 10 2 4 6 8 10 2 4 6 8 10 2 4 6 2 4 6 8
4 24-29 Januari
5 31- 5 Februari
6 7-12 Februari
7 14-19 Februari
8 21-26 Februari
9 28-5 Maret
10 7-12 Maret
11 14-19 Maret
12 21-26 Maret
13 28- 2 April
14 4-9 April
15 11- 16 April
16 18-23 April
17 25-30 April
18 2-7 Mei
19 9-14 Mei
20 16-21 Mei
21 23-28 Mei
22 30- 4 Juni
23 6-11 Juni
24 13-18 Juni

54
Observasi
PBM bulan Ramadhan Libur sebelum puasa, libur lebaran dan tanggal merah
Upacara
Bendera UTS & UAS UASBN
Meriksa tugas dan catatan
Mengajar Simulasi Aplikasi untuk UTS
peserta didik
Kedatangan Ketua Komisi Bulan Rahmadhan
Mendampingi teman satu pamong mengajar
VIII DPR RI Piket
Mengajar Daring
Stand By Goro
Masa awal dan Akhir PPLK Mendampingi siswa latihan persiapan KSN
Diskusi Serta membantu
pamong

Padang, Juni 2022


Menyetujui,
Kepala MAN 2 Kota Padang Guru Pamong

Drs. H. Akhri Meinhardi, M.M Hj. Nelfia Fitria, S.Pd, M.Si


NIP.19640529 199603 1 001 NIP 19721118 200212 2 002

Mahasiswa

Hendriko
18035064

55
Lampiran 5. Silabus Mata Pelajaran Kimia

SILABUS MATA PELAJARAN KIMIA


Satuan Pendidikan : MAN 2 Padang
Kelas : XI (Sebelas)
Alokasi Waktu : 4 jam pembelajaran/ minggu
Kompetensi inti :
KI. 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI. 2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleransi, damai), santun,
responsive dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagan dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan social dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
KI. 3 Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan factual, konseptual , procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi , seni, budaya, dan humanior dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI. 4 Mengolah, menalar, dan menyajikan dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya
di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan merode sesuai kaidah keilmuan.

Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran


3.8 Menjelaskan konsep asam dan basa Asam dan basa  Mengamati zat-zat yang bersifat asam
serta kekuatannya dan kesetimbangan  Perkembangan konsep asam dan basa atau basadalam kehidupan sehari-hari
pengionannya dalam laritan  Indikator asam dan basa  Menyimak penjelasan tentang berbagai
 pH asam kuat, basa kuat, asam lemah konsep asam basa
4.8 Menganalisis trayek pH beberapa dan basa lemah  Membandingkan konsep asam basa
indikator yang di ekstrak dari bahan alam menurut Arrhenius, Bronsted-Lowry, dan

56
 Indikator asam dan basa Lewis serta menyimpulkannya
 Mengamati perubahan warna indikator
dalam berbagai larutan
 Membahas bahan alam yang digunakan
sebagai indikator
 Memprediksi pH larutan dengan
menggunakan beberapa indikator
 Menghitung pH larutan asam kuat dan
larutan basa kuat
 Menghitung nilai Ka larutan sam lemah
atau Ka larutan basa lemah yang
diketahui konsentrasi dan pHnya
 Mengukur pH berbagai larutan asam
lemah, asam kuat, basa lemah, dan basa
kuat yang konsentasinya sama dengan
menggunakan indikator Universal atau
pH meter.
 Menyimpulkan perbedaan asam kuat
dengan asam lemah dan basa kuat
dengan basa lemah
 Merancang dan melakukan percobaan
membuat indikator asam basa dari bahan
alam dan melaporkannya
 Mengidentifikasi beberapa larutan asam
basa dengan beberapa inditator
3.9 Menganalisis kesetimbangan ion Kesetimbangan ion dan pH larutan  Menyimak penjelasan tentang
dalam larutan garam dan garam kesetimbangan ion dalam larutan garam
menghubungkan pH-nya  Reaksi pelarutan garam  Menuliskan reaksi kesetimbangan ion
4.9 Melaporkan percobaan tentang sifat  Garam yang bersifat netral dalam larutan garam
asam basa berbagai larutan garam  Garam yang bersifat asam  Menyimpulkan sifat asam basa dari suatu
 Garam yang bersifat basa larutan garam

57
 pH larutan garam  Menentukan pH larutan garam
 Sifat larutan garam  Merancang dan melakukan percobaan
untuk memprediksi pH larutan garam
dengan menggunakan kertas lakmus/
indicator universal/ pH meter dan
melaporkan hasilnya
 Mengamati perubana warna indicator
lakmus merah dan biru dalam beberapa
larutan garam

3.10 Menjelaskan prinsip kerja, Larutan penyangga  Menyimak penjelasan tentang


perhitungan pH, dan peran larutan  Komponen larutan penyangga pengertian dan komponen larutan
penyangga dalam tubuh makhluk hidup  pH larutan penyangga penyangga
 Sifat larutan penyangga  Menyimak penjelasan tentang cara
4.10 Membuat larutan penyangga dengan  Peranan larutan penyangga dalam membuat larutan penyangga dengan pH
pH tertentu tubuh makhluk hidup tertentu
 Peranan larutan penyangga dalam  Menentukan pH dan Poh larutan
tubuh makhluk hidup dan industri ( penyangga
farmasi, kosmetik)  Menyimak penjelasan bahwa pH larutan
 pH larutan penyangga penyangga tetap ketika diencerkan,
ditambah sedikit asana tau ditambah
sedikit basa
 Menganalisis mekanisme larutan
penyangga dalam mempertahankan
pHnya terhadap penambahan sedikit
asam atau sedikit basa atau pengenceran
 Membahas peranan larutan penyangga
dalam tubuh makhluk hidup
 Membahas peranan larutan penyangga
dalam industry

58
 Merancang dan melakukan percobaan
untuk membuat larutan penyangga
dengan pH tertentu dan melaporkannya.
 Melakukan percobaan tentang sifat
larutan penyangga dalam
mempertahankan pHnya terhadap
penambahan sedikit asam atau sedikit
basa atau pengenceran
3.11 Menganalisis data hasil berbagai Titrasi  Menyimak penjelasan mengenai
jenis titrasi asam-basa  Titrasi asam basa pengertian titrasi asam basa
4.11 Menyimpulkan hasil analisis  Kurva titrasi  Menentukan konsentrasi asam basa
analisis data percobaan titrasi  Titrasi asam kuat dengan basa kuat dengan rumus titrasi
asam-basa  Titrasi basa kuat dengan asam lemah  Menyimak penjelasan mengenai titik
akhir dan titik ekuivalen titrasi asam-
basa
 Mengamati cara melakukan titrasi asam-
basa dapat melalui media gambar dan
modul
 Menghitung dan menentukan titik
ekuivalen titrasi, membuat kurva titrasi
serta memilih indicator yang tepat
 Menentukan konsentrasi penititer atau
zat yang dititrasi berdasarkan data
 Merancang dan melakukan percobaan
titrasi asam-basa dan melaporkan hasil
percobaan
 Menentukan konsentrasi penititer atau
zat yang dititrasi berdasarkan hasil
percobaan.
3.12 Mengelompokkan berbagai tipe Sistem koloid  Mengamati berbagai jenis produk yang
system koloid, menjelaskan sifat-

59
sifat koloid dan perananya dalam  Pengertian koloid berupa koloid
kehidupan sehari-hari  Jenis koloid  Membahas jenis koloid
4.12 Membuat makanan atau produk lain  Sifat koloid  Menghubungkan system koloid dengan
yang berupa koloid atau melibatkan  Pembuatan koloid sifat-sifatnya
prinsip koloid  Koloid liofil dan hidrofob  Membahas pembuatan koloid liofob dan
 Peranan koloid dalam kehidupan hidrofob
sehari-hari dan industry  Membahas bahan atau zat yang berupa
koloid dalam industry farmasi, kosmetik,
bhan makanan, dan lain-lain
 Melakukan percobaan pembuatan
makanan atau produk lain berupa koloid
atau yang melibatkan prinsip koloid dan
melaporkan hasil percobaan.

Padang, Juni 2022


Menyetujui,
Kepala MAN 2 Kota Padang Guru Pamong

Drs. H. Akhri Meinhardi, M.M Hj. Nelfia Fitria, S.Pd, M.Si


NIP.19640529 199603 1 001 NIP.19721118 200212 2 002

Mahasiswa

Hendriko
18035064

60
Lampiran 6. Jurnal Kegiatan
DAFTAR KEGIATAN HARIAN
No. Hari/Tanggal Kegiatan Ttd Pamong
1. Senin/24 Januari 2022 1. Rapat dengan kepala sekolah beserta
jajarannya di MAN 2 Kota Padang
2. Serah terima mahasiswa PLK
semester genap (24 Januari-13 Mei
2022) di MAN 2 Kota Padang
3. Menemui guru pamong
4. Membersihkan posko untuk guru PLK
di MAN 2 Kota Padang
5. Ikut serta pembukaan Perjusami di
Hall MAN 2 Kota Padang
2. Selasa/25 Januari 2022 1. Membantu guru piket
2. Rapat sesama mahasiswa PPL
3. Rabu/26 Januari 2022 1. Observasi di kelas XI IPA2, XI IPA 4
dengan guru pamong
2. Membantu guru piket
4. Kamis /27 Januari 1. Membantu guru piket
2022 2. Goro diposko PLK
5. Jum’at/28 Januari 2022 1. Observasi di kelas XI IPA 2 dengan
guru pamong
2. Membantu guru piket
6. Sabtu/29 Januari 2022 1. Membantu guru piket
2. Pergi Perjusami
7. Minggu/30 Januari 1. Mendampingi anak-anak senam pagi
2022 di tempat kemah
2. Membantu guru-guru memasak dan
mencuci piring
8. Senin/31 Januari 2022 1. Observasi di kelas XI IPA 4, dengan
guru pamong
2. Membantu guru piket
9. Selasa/1 Februari 2022 1. Membantu guru piket
2. Menggantikan guru yang tidak masuk
ke kelas
10. Rabu/2 Februari 2022 1. Mengajar anak siswa kelas XI IPA 2
dan XI IPA 4 (membahas materi
reaksi ion dalam larutan garam)
11. Kamis/3 Februari 2022 1. Membantu guru piket
2. Membantu dilaboratorium
12. Jum’at/4 Februari 2022 1. Mengajar anak siswa kelas XI IPA 4
(membahas soal terkait materi reaksi
ion dalam larutan garam)
13. Sabtu/5 Februari 2022 1. Membantu guru piket
2. Mengadakan pertemuan dengan
kepala sekolah perihal kedatangan
Ketua Komisi VIII DPR RI beserta
rombongan di MAN 2 Kota Padang

61
14. Senin/7 Februari 2022 1. Mengajar siswa kelas XI IPA 4
(membahas materi tentang
perhitungan pH dengan menggunakan
cara langsung)
2. Membantu guru merekap nama-nama
siswa yang telat datang ke sekolah
3. Goro bersama guru-guru untuk
menyambut kedatangan Ketua Komisi
VIII DPR RI beserta rombongan di
MAN 2 Kota Padang
15. Selasa/8 Februari 2022 1. Membantu guru piket
2. Melanjutkan rekap nama-nama siswa
yang telat datang ke sekolah
3. Mendampingi siswa kelas XI IPA 2
goro bersama demi menyambut
kedatangan Ketua Komisi VIII DPR
RI beserta rombongan di MAN 2 Kota
Padang
16. Rabu/9 Februari 2022 1. Mengajar siswa kelas XI IPA 2 dan
XI IPA 4 (membahas soal terkait
materi perhitungan pH dengan
menggunakan cara langsung)
2. Menyambut kedatangan Ketua Komisi
VIII DPR RI beserta rombongan di
MAN 2 Kota Padang
17. Kamis/10 Februari 1. Membantu guru piket
2022 2. Membantu bapak waka sarana dan
prasarana
18. Jum’at/11 Februari 1. Mengajar siswa kelas XI IPA 4
2022 (membahas materi terkait perhitungan
pH hidrolisis garam menggunakan
cara tidak langsung serta membahas
soal terkait materi tersebut)
2. Mendampingi siswa kelas XI
mengikuti sosialisasi (Genesa
Operation)
19. Sabtu/12 Februari 2022 1. Memeriksa latihan siswa
2. Mendampingi siswa kelas X
mengikuti sosialisasi (Genesa
Operation)
20. Senin/14 Februari 2022 1. Mengajar siswa kelas XI IPA 4
(membahas soal-soal cara langsung),
21. Selasa/15 Februari 1. Membantu guru piket
2022 2. Menggantikan guru yang tidak
mengajar di kelas
22. Rabu/16 Februari 2022 1. Mengajar kelas XI IPA 2 dan XI IPA
4 (membahas soal-soal tentang derajat
hidrolisis)
23. Kamis/17 Februari 1. Membantu mendata alat bahan
2022 laboratorium kimia

62
2. Membantu guru piket
24. Jum’at/18 Februari 1. Mengajar siswa kelas XI IPA 4
2022 (membahas soal-soal perhitungan pH
hidrolisis garam menggunakan cara
langsung dan cara tidak langsung)
25. Sabtu/19 Februari 2022 1. Membantu guru piket
2. Menggantikan guru yang tidak masuk
kelas
27. Senin/21 Februari 2022 1. Mengajar siswa kelas XI IPA 2
(membahas materi tentang derajat
hidrolisis garam),dan XI IPA 4
(Ulangan Harian)
28. Selasa/22 Februari 1. Membantu guru piket
2022
29. Rabu/23 Februari 2022 1. Mengajar kelas dan XI IPA 4
(membahas soal ulangan, latihan dan
kuis)
30. Kamis/24 Februari 1. Membantu guru piket
2022 2. Membantu bapak waka sarana dan
prasarana
31. Jum’at/25 Februari 1. Mengajar kelas XI IPA 2 (ulangan
2022 harian)
32. Sabtu/26 Februari 2022 1. Membantu guru piket
2. Menggantikan guru yang tidak masuk
kelas
33. Selasa/1 Maret 2022 1. Membantu guru piket
2. Menggantikan guru yang tidak masuk
kelas
34. Rabu/2 Maret 2022 1. Mengajar di kelas dan XI IPA 4
(membahas materi titrasi asam dan
basa serta contoh soal)
2. Praktikum kelas XI IPA 4 mengenai
titrasi asam dan basa
35. Jum’at/4 Maret 2022 1. Mengajar di kelas XI IPA 2
(membahas materi titrasi asam dan
basa beserta soalnya)
2. Praktikum mengenai titrasi asam dan
basa
36. Sabtu/5 Maret 2022 1. Praktikum kelas XI IPA 2 mengenai
titrasi asam dan basa
37. Senin/7 Maret 2022 1. Mengajar di kelas XI IPA 2, dan XI
IPA 4 (membahas soal-soal terkait
materi asam dan basa)
38. Selasa/8 Maret 2022 1. Membantu guru piket
39. Rabu/9 Maret 2022 1. Mengajar XI IPA 4 (membahas soal-
soal terkait materi asam dan basa serta
hidrolisis garam)
40. Kamis/10 Maret 2022 1. Membantu guru piket
2. Membantu bapak waka sarana dan

63
prasarana
41. Jum’at/ 11 Maret 2022 1. Mengajar di kelas XI IPA 2
(membahas soal-soal terkait materi
hidrolisis garam dan titrasi asam basa)
42. Sabtu/12 Maret 2022 1. Membantu guru piket
43. Senin/14 Maret 2022 1. Mengajar siswa kelas XI IPA 2, dan
XI IPA 4 (membahas soal-soal asam
dan basa, hidrolisis garam, dan titrasi
asam dan basa)
44. Selasa/15 Maret 2022 1. Membantu guru piket
45. Rabu/16 Maret 2022 1. Mengajar siswa kelas XI IPA 4
(membahas kisi-kisi soal asam dan
basa, hidrolisis garam, dan titrasi
asam dan basa serta )
46. Kamis/17 Maret 2022 1. Mengajar siswa kelas XI IPA 2
(membahas kisi-kisi soal asam dan
basa, hidrolisis garam, dan titrasi
asam dan basa) XI IPA 4 (Pra UTS)
47. Jum’at/18 Maret 2022 1. Apel pagi terkait persiapan ujian yang
akan dilaksanakan untuk tanggal 21
Maret
48. Sabtu/19 Maret 2022 1. Mendampingi siswa simulasi ujian
49. Senin/21 Maret 2022 1. Menilai tugas siswa yang belum
lengkap
50. Selasa/22 Maret 2022 1. Melengkapi nilai siswa
51. Rabu/23 Maret 2022 1. Membantu guru-guru membersihkan
taman siswa
52. Kamis/24 Maret 2022 1. Menilai tugas siswa yang belum
lengkap
53. Jum’at/25 Maret 2022 1. Menilai tugas siswa yang belum
lengkap
54. Sabtu/26 Maret 2022 1. Menilai tugas siswa yang belum
lengkap
55. Senin/28 Maret 2022 UTS
56. Selasa/29 Maret 2022 UTS
57. Rabu/30 Maret 2022 UTS
58. Kamis/31 Maret 2022 UTS
59. Jum’at/1 April 2022 UTS
60. Sabtu/2 April 2022 UTS
61. Senin/4 April 2022 UTS
62. Selasa/5 April 2022 UTS
63. Rabu/6April 2022 UTS
64. Kamis/7 April 2022 UTS
65. Jum’at/8 April 2022 UTS
66. Sabtu/9 April 2022 UTS
67. Senin/11 April 2022 1. Mengajar siswa kelas XI IPA 2 dan XI
IPA 4 (mencatat materi tentang
kelarutan dan hasil kali kelarutan)
68. Selasa/12 April 2022 1. Membantu guru piket

64
69. Rabu/13 April 2022 1. Membantu guru piket dan mengajar
siswa kelas XI IPA 4 (menjelaskan
materi kelarutan dan hasil kali
kelarutan serta memberikan contoh
soal)
70. Kamis/14 April 2022 1. Mengajar di kelas XI IPA 2 dan XI
IPA 4 (membahas soal-soal terkait
materi kelarutan dan hasil kelarutan)
71. Sabtu/16 April 2022 1. Membantu guru piket mengisi kelas
kosong
72. Senin/18 April 2022 1. Mengajar siswa kelas XI IPA 2 dan XI
IPA 4 (membahas soal mengenai
materi kelarutan dan hasil kali
kelarutan)
73. Selasa/19 April 2022 1. Membantu guru piket
74. Rabu/20 April 2022 1. Membantu guru piket dan mengajar
siswa kelas XI IPA 4 (membahas soal
mengenai materi kelarutan dan hasil
kali kelarutan)
75. Kamis/21 April 2022 1. Membantu guru piket
2. Membantu bapak waka sarana dan
prasarana
76. Jum’at/22 April 2022 1. Mengajar kelas XI IPA 2 (membahas
soal ulangan)
77. Sabtu/23 April 2022 1. Membantu guru piket mengisi kelas
kosong
78. Senin/25 April 2022 Libur ramadhan
79. Selasa/26 April 2022 Libur ramadhan
80. Rabu/27 April 2022 Libur ramadhan
81. Kamis/28 April 2022 Libur ramadhan
82. Jum’at/29 April 2022 Libur ramadhan
83. Sabtu/30 April 2022 Libur ramadhan
84. Senin/2 Mei 2022 Libur ramadhan
85. Selasa/3 Mei 2022 Libur ramadhan
86. Rabu/4 Mei 2022 Libur ramadhan
87. Kamis/5 Mei 2022 Libur ramadhan
88. Jum’at/6 Mei 2022 Libur ramadhan
89. Sabtu/7 Mei 2022 Libur ramadhan
90. Senin/9 Mei 2022 1. Mengajar siswa secara daring kelas XI
IPA 2 dan XI IPA 4 (koloid)
91. Selasa/10 Mei 2022 Libur Ujian PPDB
92. Rabu/11 Mei 2022 1. Mengajar siswa secara daring kelas XI
IPA 4
93. Kamis/12 Mei 2022 1. Membantu guru piket
2. Membantu bapak waka sarana dan
prasarana
94. Jum’at/13 Mei 2022 1. Mengajar di kelas XI IPA 2 (mencatat
materi larutan penyangga dan contoh
soal)

65
95. Sabtu/14 Mei 2022 1. Membantu guru piket mengisi kelas
kosong
96. Rabu/18 Mei 2022 1. Membantu guru piket dan mengajar
siswa kelas XI IPA 4 (membahas soal
mengenai materi larutan penyangga
serta mengerjakan latihan soal)
97. Kamis/19 Mei 2022 1. Membantu guru piket
2. Membantu bapak waka sarana dan
prasarana
98. Jum’at/20 Mei 2022 1. Mengajar di kelas XI IPA 2,
(membahas soal materi larutan
penyangga)
99. Sabtu/21 Mei 2022 1. Membantu guru piket mengisi kelas
kosong
100. Senin/23 Mei 2022 1. Mengajar siswa secara daring kelas XI
IPA 2, , dan XI IPA 4 (membahas
soal-soal untuk menghadapi ujian
UAS)
101. Selasa/24 Mei 2022 1. Membantu guru piket
102. Rabu/25 Mei 2022 1. Membantu guru piket dan mengajar
siswa kelas XI IPA 2 dan XI IPA 4
(membahas soal-soal untuk
menghadapi ujian UAS)
103. Jum’at/27 Mei 2022 1. Simulasi ujian
104. Sabtu/28 Mei 2022 1. Gotong Royong
105. Senin/30 Mei 2022 UAS
106. Selasa/31 Mei 2022 UAS
107. Kamis/2 Juni 2022 UAS
108. Jum’at/3 Juni 2022 UAS
109. Sabtu/4 Juni 2022 UAS
110. Senin/6 Juni 2022 UAS
111. Selasa/7 Juni 2022 UAS
112. Rabu/8 Juni 2022 UAS
113. Kamis/9 Juni 2022 UAS
114. Jum’at/10 Juni 2022 UAS
115. Sabtu/11 Juni 2022 UAS
116. Senin/12 Juni 2022 Class Meeting
117. Selasa/13 Juni 2022 Class Meeting
118. Rabu/14 Juni 2022 Class Meeting
119. Kamis/15 Juni 2022 Class Meeting
120. Jum’at/16 Juni 2022 Class Meeting
121. Sabtu/17 Juni 2022 Terima Rafor Semester

66
Lampiran 7. Prota dan Promes

PROGRAM TAHUNAN

Mata Pelajaran : Kimia


Satuan Pendidikan : MAN 2 Kota Padang
Kelas/Semester : XI/ Ganjil dan Gedap
Tahun Pelajaran :2021/2022

Kompetensi Inti :
KI.1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI. 2: Menghayati dan mengamalkan perilaku jujurr, disiplin, tanggung jawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleransi, damai), santun, responsive dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan social dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
KI.3: Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya, dan
humanior dengan wawasan kemanusiaan kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural
pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah
KI.4: Mengolah, menalar, dan menyajikan dalam ranah konkrit dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya disekolah secara mandiri dan mampu
menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan
SMT Kompetensi Dasar Alokasi Waktu
1 3.1 Menganalisis struktur dan sifat senyawa hidrokarbon 20 Jp
berdasarkan kekhasan atom karbon dan golongan senyawanya
4.1 Membuat model vidual berbagai struktur molekul hidrokarbon
yang memiliki rumus molekul yang sama
1 3.2 Menjelaskan proses pembuatan fraksi-fraksi minyak bumi, 6 Jp
teknik pemisahan serta kegunaannya
4.2 Menyajikan karya tentang proses pembentukan dan teknik
pemisahan fraksi-fraksi minyak bumi beserta kegunaannya
1 3.3 Mengidentifikasi reaksi pembakaran hidrokarbon yang 6 Jp
sempurna dan tidak sempurna serta sifat zat hasil pembakaran
(co2,co, partikulat karbon).
4.3 Menyusun gagasan cara mengatasi dampak pembakaran
senyawa karbon terhadap lingkungan dan kesehatan

67
1 3.4 Menjelaskan konsep perubahan entalpii reaksi pada tekanan 8 Jp
tetap dalam persamaan termokimia
4.4 Menyimpulkan hasil analisis data percobaan termokia pada
tekanan tetap
1 3.5 Menjelaskan konsep perubahan entalpi reaksi pada tekanan 8 Jp
tetap dalam persamaan termokimia
4.5 Menyimpulkan hasil analisis data percobaan termokimia pada
tekanan tetap
1 3.6 Menjelaskan faktor-faktor yang memengaruhi laju reaksi 7 Jp
menggunakan teori tumbukan
4.6 Menyajikan hasil penelusuran informasi cara pengaturan dan
penyimpanan bahan untuk mencegah perubahan fisika dan
kimia yang tak terkendali
1 3.7 Menentukan orde reaksi dan tetapan laju reaksi berdasarkan 7 Jp
data hasil percobaan
4.7 Merancang, melakukan, dan menyimpulkan serta menyajikan
hasil percobaan faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi
1 3.8 Mejelaskan reaksi kesetimbangan didalam hubungan antara 6 Jp
pereaksi dan hasil reaksi
4.8 Menyajikan hasil pengolahan data untuk menentukan nilai
tetapan kesetimbangan suatu reaksi
1 3.9 Menganalisis faktor-ffaktor yang mempengaruhi pergeseran 6 Jp
arah kesetimbangan dan penerapannya dalam industry
4.9 Merancang, melakukan, dan menyimpulkan serta menyajikan
hasil percobaan faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran
arah kesetimbangan
SMT Kompetensi Dasar Alokasi Waktu
2 3.10 Menjelaskan konsep asam basa serta kekuatannya dan 16 Jp
kesetimbangan dan penerapannya dalam industry
4.10 Menganalisis trayek perubahan pH beberapa indikator yang
diekstrak dari bahan alam melalui percobaan
2 3.11 Menganalisis konsep asam dan basa serta kekuatannya dan 12 Jp
kesetimbangan pengionannya dalam larutan
4.11 Melaporkan percobaan tentang sifat asam basa berbagai
larutan
2 3.12 Menjelaskan prinsip kerja, perhitungan pH, dan peran larutan 16 Jp
penyangga dalam tubuh makhluk hidup
4.12 Membuat larutan penyangga dengan pH tertentu
2 3.13 Menganalisis data hasil berbagai jenis titrasi asam-basa 12 Jp
4.13 Menyimpulkan hasil analisis data percobaan titrasi asam-basa
2 3.14 Mengelompokkan berbagai tipe sistem koloid dan 12 Jp
menjelaskan kegunaan koloid dalam kehidupan berdasarkan
sifat-sifatnya
4.14 Membuat makanan atau produk lain yang berupa koloid atau
melibatkan prinsip koloid

68
PROGRAM SEMESTER

Sekolah : MAN 2 Padang Alokasi Waktu : 4JP/Minggu


Mata Pelajaran : Kimia Tahun Pelajaran : 2021/2022
Kelas/Semester : X1/Genap
No Kopetensis dasar Materi Jp Bulan
pokok Januari Februari Maret April Mai Juni
1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
3.10 Menjelaskan konsep asam basa Asam basa 16 Jp 4 4 4 4
serta kekuatannya dan
kesetimbangan dan
penerapannya dalam industry

4.10 Menganalisis trayek


perubahan pH beberapa
indikator yang diekstrak
dari bahan alam melalui
percobaan
3.11 Menganalisis konsep asam Hidrolisis 12 Jp 4 4 4
dan basa serta kekuatannya garam
dan kesetimbangan
pengionannya dalam
larutan
4.11 Melaporkan percobaan
tentang sifat asam basa
berbagai larutan
3.12 Menjelaskan prinsip kerja, Larutan 16 Jp 4 4 4 4
perhitungan pH, dan peran
larutan penyangga dalam
tubuh makhluk hidup

63
4.12 Membuat larutan
penyangga dengan pH
tertentu
3.13 Menganalisis data hasil Titrasi 12 Jp 4 4 4
berbagai jenis titrasi asam- asam basa
basa
4.13 Menyimpulkan hasil
analisis data percobaan
titrasi asam-basa
3.14 Mengelompokkan berbagai Sistem 12 Jp 4 4 4
tipe sistem koloid dan koloid
menjelaskan kegunaan
koloid dalam kehidupan
berdasarkan sifat-sifatnya
4.14 Membuat makanan atau
produk lain yang berupa
koloid atau melibatkan
prinsip koloid

Libur Akhir Tahun/ Libur Semester Ganjil Ujian Semester 2

UTS 2 /Ujian Madrasah Penyerahan rapor semester

Libur semester Genap


Libur awal Ramadhan dan Idul Fitri

Kegiatan belajar Ramadhan

64
Mengetahui Padang, Juni 2022
Kepala MAN 2 Kota Padang Guru Mata Pelajaran Kimia

Drs. H. Akhri Meinhardi, M.M Hj. Nelfia Fitria, S.Pd, M.Si


NIP.19640529 199603 1 001 NIP. 19721118 200212 2 002

65
Lampiran 8. Lembar penilaian
XI IPA 2
NO NAMA PH1 PH2 PH3 PH4 #DIV/0! PTS PAS #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV
1 Ahmad Raif 100 76 100 100 92 76 76 64 23 87
2 Alfarabi Hadiansyah 100 76 100 100 92 76 76 64 23 87
3 Alpintan Safarah Putri 80 85 100 100 88 76 76 62 23 85
4 Amelia Putri Edya Paramitha 100 76 100 100 92 82 82 64 25 89
5 Ashil Ali 100 76 100 100 92 76 76 64 23 87
6 Asthy Perdana Putri 75 76 100 100 84 76 76 59 23 81
7 Aulia Hisyami Maharani 100 76 100 100 92 78 78 64 23 88
8 Dea Karina Septiani 100 76 90 100 89 76 76 62 23 85
9 Farras Saputra 100 76 90 100 89 84 84 62 25 87
10 Gito Aprilian Maulana 80 76 100 100 85 76 76 60 23 83
11 Intan Salsabilla 100 76 100 100 92 76 76 64 23 87
12 Kevin Vergino 100 76 100 100 92 76 76 64 23 87
13 Muhammad Ghifari Ihsan Trinelzy 100 76 100 100 92 78 78 64 23 88
14 Muhammad Habib 85 76 80 100 80 76 76 56 23 79
15 Muhammad Ihsan Ghiban Alfathan 100 78 100 100 93 76 76 65 23 88
16 Muhammad Iqbal 100 76 100 100 92 82 82 64 25 89
17 Muhammad Rafli Hilmi 100 76 100 100 92 76 76 64 23 87
18 Mutia Rahmah 100 76 100 100 92 78 78 64 23 88
19 Najmi Syafani Zahra 100 76 100 100 92 76 76 64 23 87
20 Nasywa 100 76 100 100 92 76 76 64 23 87
21 Nella Kurniati 100 78 100 100 93 76 76 65 23 88
22 Raden Hakimun 100 76 100 100 92 90 90 64 27 91
23 Rafi Jannatul Qalbi
24 Rahma Dianti 80 78 100 90 86 76 76 60 23 83
25 Rhaynata Sangguna 80 76 100 100 85 82 82 60 25 84
26 Siti Aisyah SZ 100 76 100 100 92 76 76 64 23 87
27 Syahira Hayati Yusrineza 100 76 100 100 92 76 76 64 23 87
28 Yulianda Flora 100 76 90 100 89 76 76 62 23 85
29 Zahra Afifah Ramadhani 100 85 100 100 95 76 76 67 23 89
30 Husna Nisah K 100 78 100 100 93 78 78 65 23 88

XI IPA 4
NO NAMA PH1 PH2 PH1 PH4 #DIV/0! PTS PAS #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
1 Afif Alwi 92 90 92 90 91 75 44 60 64 18
2 Alvi Khairin Nisa 90 90 90 90 90 75 65 70 63 21
3 Alya Fani 90 90 90 90 90 75 44 60 63 18
4 Amanda Ayanof 90 90 90 90 90 75 65 70 63 21
5 Annisa Fitri 90 90 90 90 90 75 68 72 63 21
6 Aulia Wiratama 92 92 92 92 92 75 76 76 64 23
7 Dino Rafiqul Hadi 90 90 90 90 90 75 40 58 63 17
8 Fadhilah Ramadhani 92 90 92 90 91 75 40 58 64 17
9 Fauzan Khalid Ersa Putra 92 92 92 92 92 75 64 70 64 21
10 Ghaisa Zahira Safa 90 90 90 90 90 75 24 50 63 15
11 Gufroun Rizky Dwiputra 90 90 90 90 90 75 40 58 63 17
12 Habib Ziyad Hardi 90 90 90 90 90 75 32 54 63 16
13 Hanafi Rianto 92 90 92 90 91 75 40 58 64 17
14 Ikromil Hakim 90 90 90 90 90 75 36 56 63 17
15 Khairatulnisa Irhad 92 92 92 92 92 87 87 87 64 26
16 Khamsyah Ariq Syauqi 92 90 92 90 91 75 44 60 64 18
17 Lina Daniatul Karomah 90 90 90 90 90 75 52 64 63 19
18 Luqyna Maqwaddah 90 90 90 90 90 75 44 60 63 18
19 Marsha Dwiva 90 90 90 90 90 84 70 77 63 23
20 Mauludi Rahman 90 90 90 90 90 75 52 64 63 19
21 Muhammad Afif Zikri 92 90 92 90 91 76 72 74 64 22
22 Muhammad Dhia' Ramadhanil Haq 90 90 90 90 90 75 56 66 63 20
23 Muhammad Razak Darma 80 76 80 76 78 75 40 58 55 17
24 Muhammad Zacky Alghifari 76 76 76 76 76 75 40 58 53 17
25 Nera Hikmah Septiani 90 0 90 0 45 75 0
26 Norma Rozila 90 90 90 90 90 75 72 74 63 22
27 Soviatul Qhoziyah 92 90 92 90 91 75 52 64 64 19
28 Vachrujz Majid Al Assyidqi 92 90 92 90 91 75 40 58 64 17
29 Violetta Jingga 90 90 90 90 90 75 44 60 63 18
30 Zafira Tsabita 92 92 92 92 92 80 70 75 64 23
31 Zakia Hariri 92 92 92 92 92 84 80 82 64 25

66
Lampiran 9. Rekap Absen Siswa

67
Lampiran 10. Dokumentasi

68
69
Lampiran 11. Link drive pembelajaran

1. Link drive Bahan Ajar :


https://drive.google.com/drive/folders/1Cz8hipKSaF-
5wvB4Vp0C5_qwq1IZRjI1?usp=sharing

2. Link drive Media Pembelajaran :


https://drive.google.com/drive/folders/1cPIdcLxw8ZhEGLZn_0x-
Jbxvd2orTF85?usp=sharing

3. Link drive Bank soal :


https://drive.google.com/drive/folders/1h42Dq4D6NJRWhAvUQ8CuJyBLwgQd
Wt2x

4. Link drive Portofolio :

5.

70

Anda mungkin juga menyukai