Anda di halaman 1dari 4

YAYASAN PERGURUAN AL-IRSYAD SURABAYA (YPAS)

SMP AL-IRSYAD (TERAKREDITASI A)


Jl. Sultan Iskandar Muda No. 46 Telp. (031) 3293657 Fax. (031) 3287287 Surabaya – 60155
Email : smp_alirsyadsby@yahoo.co.id, Website : http://smpalirsyadsby.ypas.or.id
NSS. 2040560 08 077 NPSN. 20532640

MODUL AJAR

Nama YENNY AYU SWARA INDAH, Kelas/Semester 8 / Gasal


S.Pd
Asal Sekolah SMP AL-IRSYAD SURABAYA Mapel IPA
Alokasi 2 JP ( 2 x 40 menit) Fase D
Waktu
Profil Pelajar Gotong royong Strategi Proses
Pancasila Bernalar kritis Pembelajaran
Deskripsi Melalui kegiatan diskusi kelompok, peserta didik dapat mengidentifikasi organ-organ
sistem ekskresi
Kegiatan
Pertanyaan 1. Selain paru-paru, organ apa saja pada sistem ekskresi dari tubuh kita?
Pemantik 2. Mengapa tubuh kita harus mengeluarkan zat sisa dari tubuh?
3. Apa saja zat-zat yang dihasilkan oleh masing-masing organ ekskresi?
Pengetahuan Peserta didik dapat menyebutkan macam-macam organ-organ dalam sistem ekskresi
Prasyarat
Media, Alat, Buku paket siswa, Laptop/Handphone, LCD
dan Bahan
Asesmen Diagnostik Tes gaya belajar (visual, auditori, kinestetik)
Formatif Observasi
Sumatif Penugasan
Referensi https://youtu.be/_NwpPWBT900
Bahan Ajar https://www.liveworksheets.com/kh2605841ld

https://www.google.com/search?
q=peta+konsep+sistem+ekskresi+manusia&oq=peta+konsep+sistem+eksk&aqs=chro
me.2.0i512j69i57j0i22i30l4.7206j0j4&client=ms-android-vivo-
rvo2&sourceid=chrome-mobile&ie=UTF-
8#imgrc=CrEo0IrXUxL6pM&imgdii=bVRfQD2N_hzwhM

https://ypas.elearning.sekolahku.id/login
Pertemuan 1
Tujuan Peserta didik dapat mengidentifikasi organ-organ sistem ekskresi
Pembelajaran
Strategi Proses
Pembelajaran
Uraian Kegiatan
Pembukaan 1. Guru mengecek kesiapan peserta didik sebelum memulai pembelajaran
2. Membuka pembelajaran dengan salam dan berdo’a bersama
3. Guru melakukan apersepsi dengan bertanya kepada peserta didik :
 Apakah kalian sudah sarapan pagi ini?
 Apa yang kalian sudah berolahraga pagi ini?
 Ketika berolahraga apa yang terjadi pada tubuh kalian?
4. Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran yang dilakukan, metode
serta penilaiannya

Mengetahui, Surabaya, 11 Februari 2023


Kepala SMP Al-Irsyad Surabaya Guru Mapel IPA

Fariz Kuddah, S.Pd. Yenny Ayu Swara Indah, S.Pd.


NIPA. 2001281 NIPA. 2019479
Inti 1. Guru melakukan asesmen diagnostik (tes gaya belajar) kepada masing-masing
peserta didik
2. Guru membagi peserta didik menjadi tiga kelompok
3. Peserta didik saling berdiskusi bersama dengan kelompoknya masing-masing
4. Peserta didik (kelompok visual) membaca buku paket atau handout tentang
sistem ekskresi

5. Peserta didik (kelompok auditori)


mendengarkan video lagu sistem
ekskresi organ ginjal
6. Peserta didik (kelompok kinestetik) melakukan praktik untuk mengetahui secara
langsung penyebaran keringat pada kulit manusia

7. Peserta didik mengolah hasil diskusi kelompok


untuk dipresentasikan
8. Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok

Penutup 1. Guru bersama peserta didik mereview dan merefleksi kegiatan pembelajaran
yang telah dilakukan
2. Guru memberikan penghargaan kepada peserta didik yang berkinerja baik
3. Guru menginformasikan kepada peserta didik, materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya yaitu getaran dan gelombang
4. Guru menutup pembelajaran dengan do’a dan salam
SEBARAN KELENJAR KERINGAT PADA KULIT
Tujuan : mengetahui penyebaran kelenjar-kelenjar keringat pada kulit manusia

Alat dan Bahan:


1. Larutan iodium (3%)
2. Kertas HVS
3. Lup
4. Kertas tisu

Cara kerja:
1. Bergeraklah sampai mengeluarkan keringat (berlari, sit up, push up dll)
2. Oleskan larutan iodium pada bagian tubuh yang berkeringat hingga rata dengan ukuran ± 1 cm 2,
kemudian tunggu hingga larutannya mengering
3. Tutuplah bekas olesan larutan iodium tadi menggunakan HVS selebar 3 cm2
4. Angkatlah kertas HVS dan amati titik ungu/hitam yang terbentuk pada kertas dan amatilah
5. Ulangi percobaan pada lokasi permukaan kulit yang berbeda (misalnya di lengan tangan, dahi, dll)
6. Catatlah data bagian tubuh dan banyak / sedikit pori-porinya pada tabel berikut.

Banyak/sedikit jumlah pori-pori


NO Nama teman dan bagian yang diolesi
Banyak Sedikit
1. Sayid habiburahman
Bagian tubuh yang diolesi:
- Telapak tangan kiri
- Punggung tangan kiri
- dahi
2.
Bagian tubuh yang diolesi:
-
-
-

Pertanyaan :
1. Samakah jumlah kelenjar keringat di setiap bagian tubuh yang berbeda?
2. Di bagian tubuh manakah yang terdapat paling sedikit kelenjar keringat?
3. Samakah jumlah kelenjar keringatmu dengan temanmu?
4. Apa yang menyebabkan munculnya titik ungu atau hitam pada kertas HVS? Ingatlah bahwa kertas
mengandung zat selulosa.

Kesimpulan:

Anda mungkin juga menyukai