Anda di halaman 1dari 1

Full text of "CATATAN

MUDZAKAROH
KHURUJ FI
SABILILLAH"
See other formats

I' LAN

Hanya untuk mengharap ridha Allah SWT dan kein


ginan untuk istiqomah dalam jalan dakwah ini,
maka catatan mudzakarah khuruj fi sabilillah i
ni dikumpulkan. Kumpulan catatan mudzakarah in
i
hanyalah sekedar pengikat ilmu agar jika sewak
tu-waktu lupa maka dapat digunakan untuk bacaa
n
pribadi/infiradi.

Catatan ini tidak dimaksudkan untuk penggunaan


ta'lim secara berjamaah karena hanya berisi
kumpulan catatan mudzakarah yang diambil dari
berbagai sumber bacaan dan hasil mudzakarah
ketika khuruj fi sabilillah. Kumpulan catatan
ini juga bukan dimaksudkan sebagai sumber ruju
kan
untuk mudzakarah ketika khuruj fi sabilillah,
karena asas usaha dakwah ini adalah kerja dan
pengorbanan, bukan tulisan.

Insya Allah, jika kita semakin meningkatkan ke


rja dan pengorbanan maka Allah SWT akan
meningkatkan pemahaman kita terhadap usaha dak
wah yang dilakukan oleh Rasulullah SAW.
Kesuksesan dalam usaha dakwah adalah jika kerj
a kita mengikuti perintah Allah SWT dan
mencontoh sunnah Rasulullah SAW dan ketaatan p
ara shahabat Rasulullah SAW.

Januari 2011/ Shafar 1432 H

anas - patemon

#1

MAKSUD HIDUP UMMAT AKHIR ZAMAN

Sebuah benda jika tidak digunakan sesuai denga


n maksud yang menciptakannya, maka benda ini
tidak berguna dan lama-lama akan rusak. Begitu
juga manusia, tidak ada gunanya dan akan rusak
jika tidak sesuai dengan maksud penciptaannya.
Yang mengetahui maksud hidup manusia,
bukanlah isterinya, anaknya, ayahnya, pemerint
ahnya. Mengapa ? karena mereka tidak mempunyai
andil dalam penciptaan manusia.

Maksud hidup manusia adalah

1. Manusia diciptakan untuk ibadah

"Tidaklah aku ciptakan jin dan manusia, melain


kan (hanya untuk) beribadah." (QS. Adz
Dzariyat : 56 )
2. Manusia untuk menjadi khalifah

"Sesungguhnya Aku akan menjadikan di muka bumi


ini khalifah (manusia)" (QS. Al
Baqarah : 30 )

3. Manusia untuk ber'amar ma'ruf nahi mungkar


dan sebagai naibnya Rasulullah SAW

"Kalian adalah sebaik-baik ummat yang dikeluar


kan untuk manusia, yaitu untuk ber'amar
ma'ruf dan nahi mungkar dan beriman kepada All
ah" (QS. Ali Imran : 1 10)

Jika manusia berhasil mewujudkan maksud hidupn


ya, maka akan dijadikan raja-raja di
Jannah/Surga. "Jika kamu melihat Jannah seolah
-olah adalah kenikmatan dan kerajaan yang
besar" (QS. Al Insan: 20)

Keperluan hidup manusia adalah :

1 . Makan Minum

2. Rumah

3. Kendaraan

4. Pakaian

5. Pernikahan

Para sahabat Nabi keperluannya rendah tetapi m


aksud hidup tinggi. Sementara kita
memiliki keperluan tinggi tetapi maksud hidupn
ya rendah. Keseharian kita hanya memikirkan
bagaimana mendapatkan keperluan, tetapi para s
ahabat berpikir untuk selalu
mengorbankan keperluan untuk mendapatkan maksu
d hidup.

Perbedaan orang beriman dengan orang kafir dal


am menggunakan keperluan dan maksud
hidup adalah :

1. MAKAN MINUM

Orang kafir :

Makan dan minum untuk kesehatan dan kekuatan s


ebagaimana kaum ' Ad sehingga mereka berkata:

"Siapakah yang lebih kuat daripada Kami ?"(QS.


Fushsihlat: 15)

Orang beriman :

S Makan Minum untuk beribadah agar bisa berdir


i shalat dan mengerjakan ibadah lainnya.
Jika makan dengan cara adab sunnah Rasulullah
SAW maka akan diberi pahala oleh Allah
SWT.

#2

S Makan Minum untuk Khalifah adalah agar bisa


berkhidmat kepada sesama. Nabi SAW
bersabda, "jika kalian mengangkat beban saudar
amu ke punggung kudanya, maka akan
dihitung sedekah, jika kalian mengisi ember sa
udaramu dengan air maka dihitung sedekah"

S Makan Minum untuk dakwah agar bisa menjadi a


sbab hidayah bagi manusia.

Suatu jamaah diantar ke suatu rumah di Pakista


n maka dihidangkan kepadanya air yang
rasanya asin. Karena jamaah berniat dakwah mak
a Amir (sebutan untuk pemimpin jamaah)
mengatakan, "Habiskan air asin tadi". Setelah
jamaah pulang isteri pemilik ramah terlihat
pucat, suaminya bertanya, "ada apa?"

Isterinya berkata,"Aku salah memasukkan gula t


ernyata aku memasukkan garam ke air
minum mereka, bagaimana keadaan mereka?"

Suaminya berkata. "Tidak masalah, mereka biasa


saja bahkan tampak senang."

Isterinya berkata,"kalau begitu bapak harus ik


ut mereka karena mereka bukan orang biasa
tetapi seperti malaikat yang berjalan-jalan di
bumi."

2. PAKAIAN

Orang kafir :

tujuan menggunakan pakaiannya seperti burung m


erak yaitu untuk menarik lawan jenis dan untuk
dipuji-puji.
Orang beriman :

S Untuk Ibadah yaitu menutup aurat karena malu


kepada Allah.

•S Untuk Khalifah yaitu untuk melayani umat se


bagaimana kisah Hasan r. a cucu Nabi SAW.
Beliau memakai pakaian mahal sehingga seorang
Yahudi datang kepadanya dan berkata,
"Ya Hasan, benarkah engkau cucu Rasulullah ?"
Hasan r.a. menjawab, "Ya, Kenapa ?"
Kata si Yahudi, "mengapa engkau menyelisihi ka
kekmu dengan berpakaian mewah padahal
dunia adalah penjara bagimu dan surga bagi ora
ng kafir?". Si Yahudi melanjutkan, "kini kau
lihat, aku berpakaian compang camping sementar
a kamu seperti di Surga?"

Hasan r.a. berkata,"Wahai Yahudi, seandainya k


amu tahu pakaian apa yang akan kamu
dapatkan di neraka, niscaya kamu akan memakai
pakaian paling mewah di dunia ini karena
tak merasakan lagi di akhirat. Aku memakai pak
aian bagus ini agar orang miskin tahu kalau
aku orang kaya agar mereka tak sungkan-sungkan
meminta sedekah kepadaku."

S Untuk Dakwah, dengan pakaian yang digunakan


orang akan mendapat hidayah dan ingat
kepada Allah. Itulah sebabnya orang beriman me
ncontoh pakaian Rasulullah SAW dan para
sahabat.

3. RUMAH

Orang kafir :

Rumah untuk kesombongan dan fungsinya hanya un


tuk restoran (untuk tempat makan keluarga),
hotel (tempat tidur/istirahat), WC (tempat bua
ng air), gallery (tempat menyimpan barang-bara
ng
mewah), bioskop mini (tempat nonton TV keluarg
a), gedung pertemuan keluarga.

Orang beriman:

■f Untuk ibadah, Nabi SAW bersabda,"Shalatlah


kamu (shalat sunnah) di sudut-sudut rumah
kamu niscaya ramah kamu akan dipandang oleh pe
nduduk langit bercahaya sebagimana
kamu memandang bintang-bintang di langit."

•S Untuk Khalifah, yaitu melayani ummat sebaga


imana hadits yang menunjukkan bahwa hak
tamu untuk dilayani adalah tiga hari, setelah
hari ketiga maka dihitung sedekah.

S Untuk Dakwah, yaitu bagaimana orang masuk ke


rumah kita mendapat hidayah
sebagaimana rumahnya Fatimah binti Khaththab.
Umar bin Khaththab masuk ke rumahnya
langsung mendapat hidayah, mengapa ? karena di
dalam rumah hidup amalan masjid
yaitu dakwah, ta 'lim, ibadah dan khidmat.

#3

4. KENDARAAN

Orang kafir :

Menggunakan kendaraan hanya untuk menyelesaika


n urusan dunia saja, juga sebagai kesombongan
dan status sosial.

Orang beriman :

S Untuk Ibadah, seperti dipakai untuk pergi ke


Masjid, silahturahmi dan lain-lain.
S Untuk Khalifah, yaitu untuk melayani saudara
muslimnya, dipinjamkan untuk hajat
muslimin

S Untuk Dakwah, yaitu untuk berjuang di Jalan


Allah. Nabi SAW bersabda, "seseorang yang
memelihara kuda untuk digunakan jihad maka sem
ua makanan, kotoran dan kencingnya
dihitung sebagai kebaikan oleh Allah SWT"

S Nabi SAW juga bersabda,"ada tiga hasil orang


memiliki kendaraan, yaitu (1) orang yang
mendapatkan Surga dari kendaraannya karena dig
unakan di jalan Allah SWT. (2) mendapat
neraka karena dipakai untuk bermaksiat kepada
Allah. (3) tidak memperoleh apa-apa di
Akhirat karena hanya digunakan untuk keperluan
dunia semata."

5. PERNIKAHAN

Orang kafir :

Pernikahan mereka hanya untuk menyempurnakan n


afsu saja dan mendapatkan keturunan.
Orang beriman :

■S Untuk Ibadah, sesuai sabda Nabi SAW, "orang


yang sudah menikah shalat 2 rakaatnya

lebih baik dari pada 70 rakaat orang yang belu


m menikah."
■S Untuk Khalifah, yaitu dengan memiliki ister
i kita bisa berkhidmat kepada tetangga

sebagaimana hadis,"jika kamu masak, perbanyakl


ah kuahnya dan kirimkan kepada tetangga

kamu."

S Untuk Dakwah, yaitu wanita/isteri dapat berd


akwah sampai ke dapur-dapur tetangga kita,
sedangkan laki-laki hanya sampai depan pintu s
aja. Kewajiban dakwah termasuk untuk
wanita. Do'a-do'a wanita dalam dakwah sangatla
h hebat melebihi do' a 70 wali Allah.

#4

NAFI' ISBATH

4 perkara yang harus dinafikan dari kehidupan


umat:

1 . Patung atau berhala

2. Kaun/alam

3. Kesalahpahaman umat terdahulu

4. Diri sendiri

1 . Patung atau berhala

Semua yang diyakini dapat menunaikan hajat ada


lah Illah, sehingga apasaja yang menghalangi
manusia dari penghambaan kepada Allah SWT adal
ah Illah, jadi itulah berhala

2. Kaun / alam

Kebesaran matahari, bulan, bintang, angin, ap


i, air, gempa, dan semua yang ada di alam haru
s
dibuang dari hati kita, karena apapun mereka s
emuanya adalah makhluk yang berjalan atas
perintah Allah SWT .

Para shahabat Rasulullah SAW telah nafikan ala


m sehingga mereka tak terkesan dengan
keadaan panas, dingin, daratan-lautan, angin a
tau kering, susah atau senang, tetapi mereka
selalu terkesan dengan Allah SWT.

Nabi SAW mentarbiyah shahabat untuk selalu men


iadakan makhluk dan mengagungkan Allah

SWT.

Katakan:

•S Angin tak dapat memberikan rasa sejuk, teta


pi Allah SWT yang datangkan rasa sejuk

•S Untuk datangkan rasa sejuk maka angin berha


jat kepada Allah SWT, sedangkan Allah SWT

untuk datangkan rasa sejuk tidak berhajat kepa


da angin.
S Dengan angin atau tanpa angin, Allah SWT mam
pu datangkan rasa sejuk
S Dengan angin atau tanpa angin, Allah SWT mam
pu tidak datangkan rasa sejuk
S La ilaha Illallah

3. Kesalahpahaman umat terdahulu

Ada 10 kesalahpahaman dalam umat terdahulu:

1 . Umat nabi Nuh as yakin kepada jumlah

2. Umat nabi Hud as. yakni kaum Ad meyakini ke


kuatan tubuhnya, mereka mengatakan " hal
asyaddu minal quwah"

3. Umat nabi Sholeh as. yakni kaum Tsamud oran


g yang ahli dalam teknologi bangunan,
mereka mampu membangun rumah tempat tinggal de
ngan menggali gunung-gunung

4. Kaum Madyan yakin kepada perdagangan, merek


a menganggap jika perdagangan maju
akan jaya sehingga mereka curang dalam timbang
an

5. Kaum Saba yakin dengan pertanian, teknologi


pertanian mereka maju sehingga panen
mereka berlimpah, mereka mampu membangun bendu
ngan modern

6. Kaum Ashabusabath yakin dengan perikanan se


hingga ketika dilarang menangkap ikan pada
hari Sabtu mereka mengakalinya dengan menggiri
ngnya saja di hari Sabtu kemudian
menangkapnya di hari Minggu

7. Fir'aun yakin dengan kekuasaan, seolah keja


yaan akan diperoleh apabila ada kekuasaan

8. Qorun yakin dengan harta, ditenggelamkan Al


lah SWT di tanah

9. Hamman yakin dengan jabatan, dia ditenggela


mkan bersama Fir'aun

10. Ashabul Jaisy yakin dengan ketentaraan, ya


kni menganggap pasukan kuat maka akan
menang. Mereka ingin memindahkan Ka'bah ke Yam
an karena menganggap Makkah tak
cocok, maka Allah SWT kirim ababil untuk hancu
rkan mereka.

Hari ini umat Islam yakin bahwa masalah selesa


i dengan jumlah yang banyak, kekuasaan,
ekonomi, dan sebagainya, sebenarnya keyakinan
ini adalah iman yang fasad atau syirik khaufi.
Apalagi merasa takut dengan jumlah kekuasaan e
konomi dan sebagainya.

Agama tak berhajat kepada itu semua sehingga p


erlu dinafikan dari hati setiap muslimin. Oran
g
yang menganggap agama tegak dengan kekuasaan a
tau harta adalah musuh agama (Hadratji).

#5

Bahkan sebaliknya, justru kekuasaan, jabatan,


pertanian, perdaganan, perikanan berhajat kepa
da
agama, karena bumi ini akan dikiamatkan jika t
ak ada lagi agama di dalam kehidupan manusia.
4. Diri sendiri

Terkadang kita merasa kitalah yang membuat, se


suatu terjadi karena ada kita, tanpa kita tida
k
mungkin akan terjadi.

Selama belum kita nafikan diri kita, maka kita


menyimpan syirik khaufi di hati kita. Ini adal
ah
penyebab adzab.

Nafikan penglihatan kita walaupun tampak di de


pan mata kita tetapi meyakini apa yang
diberitakan oleh Allah SWT dan Rasulullah SAW.

4 PERKARA ALLAH SWT AKAN BERIKAN JIKA KITA TEL


AH MENAFIKAN 4 PERKARA

1 . Allah SWT akan cabut keyakinan kepada 4 pe


rkara yang kita nafikan

S Bukan uang yang dapat menghadirkan benda tet


api benda-benda datang dari Allah SWT

•S Bukan matahari yang menyinari tetapi sinar


dari Allah SWT

•S Bukan angin yang berhembus, tetapi angin di


hembuskan Allah SWT

S Singa, buaya, hewan buas tidak dapat membunu


h, tetapi Allah SWT yang mematikan dan
menghidupkan

S Bukan pertanian yang menjadikan kehidupan, t


etapi kehidupan semua berasal dari Allah
SWT

•S Bukan makanan yang menguatkan kita beribada


h kepada Allah SWT, tetapi kekuatan ibadah
karena yakin atas perintah Allah SWT.

2. Allah SWT memberi kekuatan untuk tidak taat


kepada 4 perkara tersebut

3. Allah SWT hindarkan semua kemudharatan 4 pe


rkara dari diri kita

4. Allah SWT akan tundukkan 4 perkara yang din


afikan di bawah kaki kita

Nabi SAW membentuk shahabat dengan 4 bi'ah:

1 . Dakwah

2. Infak harta

3. Tahammul musyaqqot

4. Hijrah

Mereka diterjunkan langsung di medan dakwah ta


npa kecuali, sehingga iman yang paling rendah
dari shahabat adalah mampu mengamalkan semua p
erintah Allah SWT dalam setiap saat dan
keadaan dan pada akhirnya mereka berhasil mend
apatkan kejayaan.

Nabi SAW tidak hancurkan berhala di Ka'bah, te


tapi Nabi menghancurkan berhala yang ada di ha
ti
shahabat dengan memasukkan kebesaran Allah SWT
ke dalam hati para shahabat melalui kerja
dakwah.

Pembicaraan kebesaran Allah SWT:

Emas tak bisa memberi manfaat


Allah SWT yang memberi manfaat

Untuk memberi manfaat, emas berhajat kepada Al


lah SWT, sedangkan Allah SWT tidak berhajat
kepada siapapun untuk memberi manfaat

Dengan emas atau tanpa emas Allah SWT mampu me


mberi manfaat dan dengan emas atau tanpa
emas Allah SWT mampu tidak memberi manfaat

LA ILAHA ILLALLAH

Uang tak bisa datangkan benda


Allah SWT yang datangkan benda

Untuk datangkan benda uang berhajat kepada All


ah SWT, sedangkan Allah SWT tak berhajat
kepada uang untuk datangkan benda

#6

Dengan uang atau tanpa uang Allah SWT mampu me


ndatangkan benda dan dengan uang atau tanpa
uang Allah SWT mampu tak datangkan benda

LA ILAHA ILLALLAH

Shahabat nabi biasa membentuk halaqoh-halaqoh


iman. Abdullah bin Rawahah ra. biasa berkelili
ng
mengajak orang dengan ucapan: " Ijlis bina nu'
min sa'atan" = "Mari duduk-duduk sebentar
bersama kami berbicara iman sesaat/sebentar.

Empat (4) Perkara yang jika dibicarakan maka i


man akan meningkat:

1. Qudratullah, liohatlah bagaimana Allah SWT


ciptakan semua makhluknya tanpa bantuan
siapapun.

2. Pertolongan Allah SWT kepada Nabi-Nabi

3. Pertolongan Allah SWT kepada para shahabat

4. Ta'rif iman yang ada dalam Al-Quran dan Al-


Hadits

#7

DUA WARISAN KERJA DUNIA

Dua warisan kerja dunia ini adalah

1. Kerja Nubuwwah, yaitu usaha mendatangkan qu


drat Allah SWT.
S Ciri-ciri kerja Nubuwwah:

■ mengajak taat kepada Allah SWT dan Rasulnya,

■ mendatangi umat, tanpa diundang

■ medannya adalah hati-hati manusia

■ mengajak kepada 3 perkara:

1) kepada Allah SWT, nafikan makhluk,

2) kepada akhirat, nafikan dunia,

3) kepada amal, nafikan maal

■ dengan harta sendiri

■ dengan diri sendiri

■ tanpa mengharap jabatan

■ tanpa mengharap upah

■ berjamaah

■ berpusat di masjid

■ dapat dilakaukan di tempat dan negeri manapu


n

■ di bawah bimbingan dan arahan alim ulama ahl


i dakwah
S Hasil kerja Nubuwwah: timbulnya rasa kasih s
ayang

2. Kerja Hukumah, yaitu kerja untuk memperoleh


keuntungan diri sendiri

S Ciri-ciri kerja Hukumah: mengajak manusia ke


pada selain Allah SWT, mengumpulkan

orang untuk mengambil manfaat dunia


S Hasil kerja Hukumah: keterikatan dan paksaan

USAHA DAKWAH RASULULLAH SAW

Usaha dakwah Rasulullah SAW adalah himpunan be


berapa amalan, yaitu:

1. Dakwah ilallah: mengajak agar taat kepada A


llah SWT, dengan dakwah umumi, khususi,
ijtima'i, dan infiradi

2. TaTim wa ta'allum

3. Dzikir wal ibadah

4. Khidmat

LIMA BAGIAN ZAMAN

1. Zaman Nubuwwah, yaitu sejak nabi Adam AS. H


ingga khataman nabiyyin, Rasulullah SAW

2. Zaman Khilafah, yaitu zaman khulafaur rasyi


din

3. Zaman al-Muluk (raja-raja), zaman ini berak


hir ketika jatuhnya Daulah Utsmaniyyah

4. Zaman Jababirah, yaitu zaman yang dimulai d


engan adanya keinginan manusia akan kebebasan
(tidak mau diatur oleh hukum) sampai saat ini

5. Zaman Khilafah 'ala Minhajin Nubuwwah, zama


n ini akan datang kembali yang ditandai
dengan wujudnya suasana kehidupan Rasulullah S
AW dan para shahabat RA dalam kehidupan
masyarakat.

PENGGUNAAN HARTA

1. Untuk dakwah, memperjuangkan agama Allah

2. Untuk ibadah (shalat, zakat, haji dan sebag


ainya)

3. Untuk akhlaq (sedekah, hadiah atau menunaik


an hajat orang lain)

4. Untuk keperluan (makan-minum, pakaian, peru


mahan, kendaraan, dan pernikahan)

DUA SYARAT UNTUK MENINGKATKAN KERJA DAN ISTIQA


MAH DALAM DAKWAH

1 . Pemahaman yang benar dan keyakinan yang be


tul, bahwa hanya dengan dakwah ini maka Allah
SWT akan menyelesaikan seluruh masalah di duni
a dan di akhirat

2. Dengan ijtima'i kerja, bekerja sama dalam u


saha dakwah, bukan sama-sama kerja

#8

EMPAT SYARAT TERWUJUDNYA JJTIMAT KERJA

1 . Lemah lembut dan kasih sayang

2. Saling memaafkan

3. Bermusyawarah

4. Istikhlas, loyal

LIMA KEHENDAK MASYAIKH (ULAMA AHLI DAKWAH)

1. Bagaimana agar umat ini menjadikan dakwah s


ebagai maksud dan tujuan hidupnya

2. Bagaimana agar di masjid, di kampung, dan d


i rumah, hidup empat amalan Rasulullah SAW,
sehingga masjid kita seperti masjid Nabawi, ka
mpung kita seperti Madinah al Munawwarah,
dan rumah kita seperti rumah para sahabat r.hu
m

3. Bagaimana agar jamaah yang bergerak dapat m


emberangkatkan jamaah yang sempurna untuk
khuruj fi sabilillah

4. Bagaimana agar laki-laki yang telah aqil ba


ligh bersedia khuruj fi sabilillah secara berg
iliran

5. Bagaimana agar wanita muslimah menutup aura


t secara sempurna dan mendukung serta
mendorong suami dan anak laki-lakinya khuruj f
i sabilillah

TAHAPAN USAHA DAKWAH

1 . Tahapan dakwah

2. Tahapan tarbiyah

3. Tahapan pengorbanan

4. Tahapan pertolongan Allah SWT

KEUNTUNGAN USAHA DAKWAH SEBAGAI MAKSUD DAN TUJ


UAN HIDUP

1 . Allah SWT akan menjaga keturunan kita hing


ga sebelas keturunan

2. Allah SWT akan menjaga diri kita, sebagaima


na Allah SWT menjaga para nabi dan rasul, buka
n
seperti raja-raja

3. Allah SWT mencabut kecintaan kepada dunia d


an menanamkan rasa cinta kepada kampung
akhirat

4. Menumbuhkan kecintaan kepada nabi dan rasul

5. Qudrat, iradah dan bantuan Allah SWT akan b


ersama umat ini

6. Allah SWT akan mengubah asbab kecelakaan me

Anda mungkin juga menyukai