Anda di halaman 1dari 15

SOAL KB 1

Kisi – Kisi Penulisan Soal bentuk Pilihan Ganda ( Multiple Choice )

Jenjang Pendidikan : SMP / MTs


Mata pelajaran : Konsep Dasar pengukuran, Penilaian, Evaluasi dan penerapanya dan
pembelajaran.
Kelas : VII
Jumlah Soal : 3 Butir soal
Bentuk Soal : - Pilihan Ganda ( PG ) : 2
- Uraian :1
No Kompetensi IPK Materi Indikator Level Bentuk Nomor
Dasar Pokok soal soal

1 3.4 1. Mampu 3.4.1 Konsep Dasar Disajikan C4 PG 1


membandingkan Menganalisis pengukuran, sebagai narasi
konsep konsep Penilaian, pengukuran, Uraian 1
pengukuran, pengukuran, Evaluasi dan penilaian, dan
penilaian, dan penilaian, dan penerapanya evaluasi dalam
evaluasi dalam evaluasi pembelajaran
pembelajaran dalam a
pembelajaran
a
2. 4.4 4.4.2 Faktor –faktor Disajikan C4 PG 2
Menyajikan hasil .Mampu yang fungsi sebagai narasi
fungsi dan menganalisis dan tujuan fungsi dan
tujuan evaluasi fungsi dan evaluasi tujuan evaluasi
pembelajaran tujuan pembelajaran pembelajaran
evaluasi
pembelajaran
KARTU SOAL

Kartu Soal No 1 ( Pilihan Ganda Biasa )


Mata Pelajaran :
Kelas / Semester :

Kompetensi Dasar Mampu mengevaluasi masukan, proses, dan hasil pembelajaran yang
mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan mahasiswa didik dengan
menerapkan asesmen otentik, serta memanfaatkan hasil evaluasi untuk
perbaikan kualitas pembelajaran Pendidikan Agama Islam
Materi Konsep Dasar pengukuran, Penilaian, Evaluasi dan penerapanya dan
pembelajaran
Indikator Soal Mampu membandingkan konsep pengukuran, penilaian, dan evaluasi dalam
pembelajaran
Level Kognitif C4

SOAL :
1. Bloom mengklasifikan domain kognitif ke dalam enam ranah yang saling berkaitan dan bersifat hierarkis
dari mulai tingkatan yang paling rendah sampai tingkatan yang paling tinggi atau dari kemampuan kognitif
yang paling mudah sampai kepada yang paling sulit, yaitu:
(1). Pengetahuan (knowledge)
(2) Pemahaman (comprehension)
, (3) Penerapan (application)
(4). Analisis (analysis)
(5). Sintesis (syntesis) dan Evaluasi (evaluation)
Dari enam ranah diatas yang mempunyai arti “ jenjang kemampuan terendah yang
menuntut peserta didik untuk dapat mengenali atau mengetahui adanya konsep, prinsip, fakta
atau istilah tanpa harus mengerti atau dapat menggunakannya, yaitu nomor ...
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5

No Soal Kriteria / Kunci Jawaban Skor


1 Kunci : 1 1

Pembahasan
Keterangan : Soal ini termasuk soal HOTS karena :

1). Soal menggunakan stimulus yang konstektual yaitu teks dengan cerita yang sesuai dengan dunia
nyata.
2). Soal mengukur level kognitif penalaran yaitu perlu analisis sebelum mnentukan pilihan, sehingga
peserta harus melakukan tahapan – tahapan berpikir tertentu.
3. Soal menuntut peserta untuk berpikir kritis dan sistematis.

KARTU SOAL

Kartu Soal No 2 ( Pilihan Ganda Biasa )


Mata Pelajaran : IPA
Kelas / Semester : IV / 2
Kompetensi Dasar Menjelaskan hubungan gaya dengan gerak pada peristiwa dilingkungan sekitar

Materi Pengaruh Gaya terhadap gerak benda

Indikator Soal Disajikan sebagai narasi tentang faktor – faktor yang mempengaruhi Gerak
benda

Level Kognitif C4
SOAL :
2. Menurut Krathwohl dkk, domain afektif ini terdiri dari 5 aspek, yaitu:
(1) Kemauan menerima (receiving)
(2) Menanggapi/menjawab (responding)
(3) Menilai (valuing)
(4). Organisasi (organization
(5). Menghayati (characterization)
Kelima aspek diatas yang mempunyai pengertian “jenjang kemampuan yang menuntut
peserta didik untuk menyatukan nilai-nilai yang berbeda, memecahkan masalah, membentuk suatu sistem
nilai” pengertian yang ditunjukkan oleh nomor ....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5

No Soal Kriteria / Kunci Jawaban Skor


1 Kunci : D 1

Pembahasan
Keterangan : Soal ini termasuk soal HOTS karena :

1). Soal menggunakan stimulus yang konstektual yaitu teks dengan cerita yang sesuai dengan dunia
nyata.
2). Soal mengukur level kognitif penalaran yaitu perlu analisis sebelum mnentukan pilihan, sehingga
peserta harus melakukan tahapan – tahapan berpikir tertentu.
3. Soal menuntut peserta untuk berpikir kritis dan sistematis.

KARTU SOAL

Kartu Soal No 1 ( URAIAN )


Mata Pelajaran : IPA
Kelas / Semester : IV / 2

Kompetensi Dasar Menjelaskan hubungan gaya dengan gerak pada peristiwa dilingkungan
sekitar
Materi Pengaruh Gaya terhadap gerak benda

Indikator Soal Disajikan sebagai narasi tentang faktor – faktor yang mempengaruhi Gerak
benda

Level Kognitif C5

SOAL :
1. Sebutkan Kata kerja operasional yang menunjukkan kemampuan pada tingkat evaluasi !
No Soal Kriteria / Kunci Jawaban Skor
1 Kunci / Jawabanya : 3
Kata kerja pada tingkay evaluasi antara lain : mendebat,
menilai, mengkritik, membandingkan, mempertahankan,
membuktikan, memprediksi, memperjelas, memutuskan,
memproyeksikan, menafsirkan, mempertimbangkan,
meramalkan, memilih, menyokong, dan lainnya yang
sejenis.
Pembahasan : berat dan ringan benda yang akan mempengaruhi kecepatan benda.

Keterangan : Soal ini termasuk soal HOTS karena :

1). Soal menggunakan stimulus yang konstektual yaitu teks dengan cerita yang sesuai dengan dunia
nyata.
2). Soal mengukur level kognitif penalaran yaitu perlu analisis sebelum mnentukan pilihan, sehingga
peserta harus melakukan tahapan – tahapan berpikir tertentu.
2. Soal menuntut peserta untuk berpikir kritis dan sistematis.
SOAL KB 2

Kisi – Kisi Penulisan Soal bentuk Pilihan Ganda ( Multiple Choice )

Jenjang Pendidikan :
Mata pelajaran :
Kelas :
Jumlah Soal : 3 Butir soal
Bentuk Soal : - Pilihan Ganda ( PG ) : 2
- Uraian :1
No Kompetensi IPK Materi Indikator Level Bentuk Nomor
Dasar Pokok soal soal

1 3.4 Mampu 3.4.1 Konsep dan Disajikan C4 PG 1


membandingkan Menganalisisa penerapan sebagai narasi
dan Mampu Mampu penilaian Konsep dan Uraian 1
menganalisis menganalisis autentik penerapan
karakteristik bentuk- penilaian
penilaian bentuk autentik
autentik penilaian
autentik
berbasis KI-KD
2. 4.4 4.4.2 C4 PG 2

KARTU SOAL

Kartu Soal No 1 ( Pilihan Ganda Biasa )


Mata Pelajaran : PPKN
Kelas / Semester : V / 2

Kompetensi Dasar Mampu mengevaluasi masukan, proses, dan hasil pembelajaran yang
mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan mahasiswa didik dengan
menerapkan asesmen autentik, serta memanfaatkan hasil evaluasi untuk
perbaikan kualitas pembelajaran Pendidikan Agama Islam
Materi Konsep dan penerapan penilaian autentik

Indikator Soal 1. Mampu menganalisis karakteristik penilaian autentik


2. Mampu menganalisis bentuk-bentuk penilaian autentik berbasis KI-KD
3. Mampu menganalisis karakteristik instrumen penilaian berbasis HOTS
4. Mampu menyusun instrumen penilaian autentik berbasis KI dan KD
Level Kognitif C4

SOAL :
1. Ada lima karakteristik asesmen kontekstual, diantaranya yaitu :
1) Relating, asesmen berhubungan langsung dengan konteks pengalaman kehidupan nyata
2) Experiencing, ditekankan kepada penggalian (exploration), penemuan (discovery), dan penciptaan
(creation)
3). Applying, menuntut kemampuan peserta didik dalam menerapkan ilmu pengetahuan yang
diperoleh di dalam kelas untuk menyelesaikan masalah-masalah nyata
4). Communicating, menuntut kemampuan peserta didik mampu mengkomunikasikan kesimpulan
model pada kesimpulan konteks masalah
5) Transfering, menuntut kemampuan peserta didik mentransformasi konsep-konsep pengetahuan
dalam kelas ke dalam situasi atau konteks baru.
Kelima karakteristik asesmen kontekstual tersubut yang disingkat dengan .....

A. REACT
B. RELEAC
C. REXAPC
D. REXACT
E. REXAC

No Soal Kriteria / Kunci Jawaban Skor


1 Kunci : A 1

Pembahasan :
Keterangan : Soal ini termasuk soal HOTS karena :

1). Stimulus pada soal tersebut berfungsi, siswa diminta untuk menelaah data, informasi, dan
fenomena.
2). Soal mengukur level kognitif penalaran yaitu perlu analisis sebelum mnentukan pilihan, sehingga
peserta harus melakukan tahapan – tahapan berpikir tertentu agar bisa menyelesaikan sebuah
permasalahan.
3. Soal menuntut peserta untuk berpikir kritis dan sistematis.

KARTU SOAL

Kartu Soal No 2 ( Pilihan Ganda Biasa )


Mata Pelajaran : PPKN
Kelas / Semester : V / 2

Kompetensi Dasar Menjelaskan hubungan gaya dengan gerak pada peristiwa dilingkungan
sekitar
Materi Pengaruh Gaya terhadap gerak benda

Indikator Soal Disajikan sebagai narasi tentang pengaruh gaya terhadap gerak benda

Level Kognitif C4

SOAL :
1. Kisi-kisi penulisan soal diperlukan untuk memandu guru dalam:
(1) Memilih KD yang dapat dibuat soal-soal HOTS
(2) Merumuskan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
(3) Membuat rumusan sendiri
(4) Memilih materi pokok yang terkait dengan KD yang akan diuji
(5) Merumuskan indikator soal
(6) Menentukan level kognitif
(7) Menentukan bentuk soal dan nomor soal
(8) Membuat indikator dengan sebisanya.
Kisi – kisi penulisan soal diatas yang bukan termasuk untuk memandu guru ditentukan oleh
nomor...

A. (1) dan (2)


B. (3) dan (4)
C. (5) dan (6)
D. (7) dan (8)
E. (3) dan (8)

No Soal Kriteria / Kunci Jawaban Skor


1 Kunci : E 1

Pembahasan :
Keterangan : Soal ini termasuk soal HOTS karena :

1). Stimulus pada soal tersebut berfungsi, siswa diminta untuk menelaah data, informasi, dan
fenomena.
2). Soal mengukur level kognitif penalaran yaitu perlu analisis sebelum mnentukan pilihan, sehingga
peserta harus melakukan tahapan – tahapan berpikir tertentu agar bisa menyelesaikan sebuah
permasalahan.
3. Soal menuntut peserta untuk berpikir kritis dan sistematis.

KARTU SOAL

Kartu Soal No 1 ( URAIAN )


Mata Pelajaran :
Kelas / Semester :

Kompetensi Dasar Menjelaskan hubungan gaya dengan gerak pada peristiwa dilingkungan
sekitar
Materi Pengaruh Gaya terhadap gerak benda

Indikator Soal Disajikan sebagai narasi tentang faktor – faktor yang mempengaruhi Gerak
benda

Level Kognitif C4

SOAL :
1. Apa yang dimaksud penilaian autentik, jelaskan !

No Soal Kriteria / Kunci Jawaban Skor


1 Kunci / Jawabanya : 4
. Penilaian autentik adalah salah satu bentuk penilaian hasil belajar peserta didik
yang didasarkan atas kemampuannya menerapkan ilmu pengetahuan yang dimiliki
dalam kehidupan yang nyata di sekitarnya. Makna autentik sendiri adalah kondisi
yang sesungguhnya berkaitan dengan kemampuan peserta didik.
Pembahasan
Keterangan : Soal ini termasuk soal HOTS karena :

1). Soal menggunakan stimulus yang konstektual yaitu teks dengan cerita yang sesuai dengan dunia
nyata.
2). Soal mengukur level kognitif penalaran yaitu perlu analisis sebelum mnentukan pilihan, sehingga
peserta harus melakukan tahapan – tahapan berpikir tertentu.
3. Soal menuntut peserta untuk berpikir kritis dan sistematis.

SOAL KB 3

Kisi – Kisi Penulisan Soal bentuk Pilihan Ganda ( Multiple Choice )

Jenjang Pendidikan : SMP / MTs


Mata pelajaran : Pengembangan dan Pengolahan Nilai Hasil Belajar
Kelas : IX
Jumlah Soal : 3 Butir soal
Bentuk Soal : - Pilihan Ganda ( PG ) : 2
- Uraian :1
No Kompetensi IPK Materi Indikator Level Bentuk Nomor
Dasar Pokok soal soal
1 3.4 Mampu 3.4.1 Pengaruh gaya Disajikan C4 PG 1
menganalisis Menganalisisa terhadap gerak sebagai narasi
langkah-langkah Pengaruh benda tentang Uraian 1
pengembangan Gaya pengaruh gaya
instrumen terhadap terhadap gerak
penilaian hasil Gerak Benda benda
belajar
2. 4.4 4.4.2 Faktor –faktor Disajikan C4 PG 2
Menyajikan hasil Menganalisa yang sebagai narasi
percobaan hasil mempengaruhi tentang faktor
tentang percobaan Gerak benda – faktor yang
hubungan tentang mempengaruhi
antara Gaya dan hubungan Gerak benda
Gerak Gaya dan
Gerak

KARTU SOAL

Kartu Soal No 1 ( Pilihan Ganda Biasa )


Mata Pelajaran : PPKN
Kelas / Semester : V / 2

Kompetensi Dasar Mampu mengevaluasi masukan, proses, dan hasil pembelajaran yang
mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan mahasiswa didik dengan
menerapkan asesmen autentik, serta memanfaatkan hasil evaluasi untuk
perbaikan kualitas pembelajaran Pendidikan Agama Islam
Materi Pengembangan dan Pengolahan Nilai Hasil Belajar

Indikator Soal 1.Mampu menganalisis langkah-langkah pengembangan instrumen penilaian


hasil belajar;
2.Mampu melakukan analisis tes hasil belajar dengan berbagai Teknik
3.Mampu melakukan pengolahan nilai hasil belajar
4.Mampu menganalisis pelaksanaan program tindak lanjut
Level Kognitif C4

SOAL :
1. Menurut Suharsimi Arikunto, ada 4 cara melakukan penilaian terhadap tes yang kita buat sendiri,
yaitu dengan mengajukan beberapa pertanyaan, diantaranya yaitu, Kecuali ...
A. Apakah banyaknya soal untuk setiap pokok bahasan atau tema sudah seimbang atau belum?
B. Apakah soal yang diberikan sudah sesuai belum dengan materi yang sudah disampaikan di kelas?
C. Apakah soal yang kita susun dapat menimbulkan kebingungan atau salah tafsir tidak bagi siswa?
D. Apakah soal itu dapat dikerjakan oleh sebagian besar siswa atau tidak?
E. Apakah soal itu mudah ?

No Soal Kriteria / Kunci Jawaban Skor


1 Kunci : E 1

Pembahasan :
Keterangan : Soal ini termasuk soal HOTS karena :

1). Stimulus pada soal tersebut berfungsi, siswa diminta untuk menelaah data, informasi, dan
fenomena.
2). Soal mengukur level kognitif penalaran yaitu perlu analisis sebelum mnentukan pilihan, sehingga
peserta harus melakukan tahapan – tahapan berpikir tertentu agar bisa menyelesaikan sebuah
permasalahan.
3. Soal menuntut peserta untuk berpikir kritis dan sistematis.

KARTU SOAL

Kartu Soal No 2 ( Pilihan Ganda Biasa )


Mata Pelajaran : PPKN
Kelas / Semester : V / 2

Kompetensi Dasar Menjelaskan hubungan gaya dengan gerak pada peristiwa dilingkungan
sekitar
Materi Pengaruh Gaya terhadap gerak benda

Indikator Soal Disajikan sebagai narasi tentang pengaruh gaya terhadap gerak benda

Level Kognitif C4

SOAL :
1. Adapun langkah-langkah program remedial adalah sebagai berikut , Kecuali ....
A. Menganalisis kebutuhan, yaitu mengidentifikasi kesulitan atau permasalahan pembelajaran dan
kebutuhan peserta didik, berdasarkan analisis terhadap Penilaian Harian (PH) dan Penilaian
Tengah Semester (PTS). Permasalahan pembelajaran, antara lain keunikan peserta didik, materi
ajar, dan strategi belajar.
B. Menyusun perencanaan berdasarkan permasalahan pembelajaran, yaitu memperbaiki rencana
pembelajaran yang disesuaikan dengan hasil analisis kebutuhan peserta didik yaitu merancang
pembelajaran yang meliputi merancang rencana pembelajaran dan merancang kegiatan
pembelajaran.
C. Melaksanakan program remedial.
D. Melaksanakan penilaian untuk mengetahui keberhasilan peserta didik.
E. Menetapkan nilai yang diperoleh peserta didik sebelum program remedial.

No Soal Kriteria / Kunci Jawaban Skor


1 Kunci : E 1

Pembahasan : Penetapan nilai remedial yang tepat adalah setelah pelaksanaan remedial.
.
Keterangan : Soal ini termasuk soal HOTS karena :

1). Stimulus pada soal tersebut berfungsi, siswa diminta untuk menelaah data, informasi, dan
fenomena.
2). Soal mengukur level kognitif penalaran yaitu perlu analisis sebelum mnentukan pilihan, sehingga
peserta harus melakukan tahapan – tahapan berpikir tertentu agar bisa menyelesaikan sebuah
permasalahan.
3. Soal menuntut peserta untuk berpikir kritis dan sistematis.

KARTU SOAL
Kartu Soal No 1 ( URAIAN )
Mata Pelajaran :
Kelas / Semester :

Kompetensi Dasar Menjelaskan hubungan gaya dengan gerak pada peristiwa dilingkungan
sekitar
Materi Pengaruh Gaya terhadap gerak benda

Indikator Soal Disajikan sebagai narasi tentang faktor – faktor yang mempengaruhi Gerak
benda

Level Kognitif C4

SOAL :
2. Jelaskan langkah-langkah sistematis dalam mengidentifikasi kelebihan kemampuan
siswa dan memberikan treatment pembelajaran pengayaan !

No Soal Kriteria / Kunci Jawaban Skor


1 Kunci / Jawabanya : 4
.1) Belajar Kelompok
Sekelompok peserta didik yang mempunyai minat tertentu diberi tugas untuk
memecahkan permasalahan, membaca di perpustakaan terkait dengan KD yang
dipelajari pada jam pelajaran sekolah atau di luar jam pelajaran sekolah.
2) Belajar Mandiri
Secara mandiri peserta didik belajar mengenai sesuatu yang diminati, menjadi
tutor sebaya bagi teman yang membutuhkan dan pengembangan latihan yaitu
dengan mengembangkan latihan praktis yang dapat dilaksanakan oleh teman-
temannya yang membutuhkan dalam bentuk latihan. Kegiatan pemecahan
masalah nyata, tugas proyek, ataupun penelitian ilmiah juga dapat dilakukan oleh
peserta didik secara mandiri jika kegiatan tersebut diminati secara individu.
3) Pembelajaran Berbasis Tema
Pembelajaran terpadu yang memadukan kurikulum di bawah tema besar sehingga
peserta didik dapat mempelajari hubungan antara berbagai disiplin ilmu. Melalui
pembelajaran tematik dapat mengaitkan beberapa mata pelajaran sehingga dapat
memberikan pengalaman bermakna bagi peserta didik..
4) Pemadatan Kurikulum
Pemberian materi kepada peserta didik yaitu terhadap kompetensi materi yang
belum diketahui oleh peserta didik.
Pembahasan
Keterangan : Soal ini termasuk soal HOTS karena :

1). Soal menggunakan stimulus yang konstektual yaitu teks dengan cerita yang sesuai dengan dunia
nyata.
2). Soal mengukur level kognitif penalaran yaitu perlu analisis sebelum mnentukan pilihan, sehingga
peserta harus melakukan tahapan – tahapan berpikir tertentu.
3. Soal menuntut peserta untuk berpikir kritis dan sistematis.
SOAL KB 4

Kisi – Kisi Penulisan Soal bentuk Pilihan Ganda ( Multiple Choice )

Jenjang Pendidikan : SMP / MTs


Mata pelajaran : Asesmen Nasional
Kelas : IX
Jumlah Soal : 3 Butir soal
Bentuk Soal : - Pilihan Ganda ( PG ) : 2
- Uraian :1
No Kompetensi IPK Materi Indikator Level Bentuk Nomor
Dasar Pokok soal soal

1 3.4 3.4.1 Pengaruh gaya Disajikan C4 PG 1


Menghubungkan Menganalisisa terhadap gerak sebagai narasi
gaya dengan Pengaruh benda tentang Uraian 1
gerak pada Gaya pengaruh gaya
peristiwa terhadap terhadap gerak
dilingkungan Gerak Benda benda
sekitar.
2. 4.4 4.4.2 Faktor –faktor Disajikan C4 PG 2
Menyajikan hasil Menganalisa yang sebagai narasi
percobaan hasil mempengaruhi tentang faktor
tentang percobaan Gerak benda – faktor yang
hubungan tentang mempengaruhi
antara Gaya dan hubungan Gerak benda
Gerak Gaya dan
Gerak
KARTU SOAL

Kartu Soal No 1 ( Pilihan Ganda Biasa )


Mata Pelajaran :
Kelas / Semester :

Kompetensi Dasar Mampu mengevaluasi masukan, proses, dan hasil pembelajaran yang
mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan mahasiswa didik dengan
menerapkan asesmen autentik, serta memanfaatkan hasil evaluasi untuk
perbaikan kualitas pembelajaran Pendidikan Agama Islam
Materi Asesmen Nasional

Indikator Soal 1.Mampu menganalisis Asesmen Karakter Minimum


2.Mampu menganalisis Asesmen Survei Karakter
3.Mampu menganalisis Asesmen Survei Lingkungan Belajar

Level Kognitif C4

SOAL :
1. Asesmen Nasional merupakan upaya untuk memotret secara komprehensif mutu proses
dan hasil belajar satuan pendidikan dasar dan menengah diseluruh Indonesia. Untuk
mendapatkannya data yang akurat dan komprehensif, salah satu Instrument yang
digunakan adalah Asesmen lingkungan sekolah yang menilai tentang ....
A. Karakteristik siswa dalam aspek sosial emosional
B. Kompetensi Literasi membaca
C. Karakteristik input dan proses pembelajaran
D. Kompetensi siswa dalam aspek kognitif
E. Kompetensi Literasi Numerasi

No Soal Kriteria / Kunci Jawaban Skor


1 Kunci : C 1

Pembahasan
Keterangan : Soal ini termasuk soal HOTS karena :

1). Soal menggunakan stimulus yang konstektual yaitu teks dengan cerita yang sesuai dengan dunia
nyata.
2). Soal mengukur level kognitif penalaran yaitu perlu analisis sebelum mnentukan pilihan, sehingga
peserta harus melakukan tahapan – tahapan berpikir tertentu.
3. Soal menuntut peserta untuk berpikir kritis dan sistematis.
KARTU SOAL

Kartu Soal No 2 ( Pilihan Ganda Biasa )


Mata Pelajaran :
Kelas / Semester :

Kompetensi Dasar Menjelaskan hubungan gaya dengan gerak pada peristiwa dilingkungan
sekitar
Materi Pengaruh Gaya terhadap gerak benda

Indikator Soal Disajikan sebagai narasi tentang faktor – faktor yang mempengaruhi Gerak
benda

Level Kognitif C4

SOAL :
2. Penilaian yang bertujuan untuk memotret secara komprehensif mutu proses dan hasil
belajar satuan pendidikan dasar dan menengah diseluruh Indonesia. Untuk menghasilkan
informasi akurat tentang kualitas pendidikan di indonesia, sehingga diharapkan dapat
digunakan untuk memperbaiki kualitas proses pembelajaran disatuan pendidikan, yang
pada gilirannya dapat meningkatkan mutu hasil belajar murid. Pernyataan ini merupakan
tujuan pelaksanaan ....
A. Ujian akhir Nasional
B. Asesmen survei lingkungan
C. Asesmen Nasional
D. Asesmen berbasis sekolah
E. Asesmen karakter minimum

No Soal Kriteria / Kunci Jawaban Skor


1 Kunci : C 1

Pembahasan :
Keterangan : Soal ini termasuk soal HOTS karena :

1). Soal menggunakan stimulus yang konstektual yaitu teks dengan cerita yang sesuai dengan dunia
nyata.
2). Soal mengukur level kognitif penalaran yaitu perlu analisis sebelum mnentukan pilihan, sehingga
peserta harus melakukan tahapan – tahapan berpikir tertentu.
3. Soal menuntut peserta untuk berpikir kritis dan sistematis.

KARTU SOAL

Kartu Soal No 1 ( URAIAN )


Mata Pelajaran :
Kelas / Semester :

Kompetensi Dasar Menjelaskan hubungan gaya dengan gerak pada peristiwa dilingkungan
sekitar
Materi Pengaruh Gaya terhadap gerak benda
Indikator Soal Disajikan sebagai narasi tentang faktor – faktor yang mempengaruhi Gerak
benda

Level Kognitif C5

SOAL :
3. Apakah yang dimaksud dari Asesmen Survei Lingkungan ?

No Soal Kriteria / Kunci Jawaban Skor


1 Kunci / Jawabanya : 2
Asesmen survei lingkungan adalah Penilaian yang dilakukan
untuk mengevaluasi dan memetakan Aspek pendukung
kualitas pembelajaran dilingkungan sekolah.
Pembahasan
Keterangan : Soal ini termasuk soal HOTS karena :

1). Soal menggunakan stimulus yang konstektual yaitu teks dengan cerita yang sesuai dengan dunia
nyata.
2). Soal mengukur level kognitif penalaran yaitu perlu analisis sebelum mnentukan pilihan, sehingga
peserta harus melakukan tahapan – tahapan berpikir tertentu.
3. Soal menuntut peserta untuk berpikir kritis dan sistematis.

Anda mungkin juga menyukai