Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : SMK NU 01 Kendal


Mata Pelajaran : Ekonomi Bisnis
Pokok materi : Masalah Ekonomi
Kelas/Semester :X/1
Alokasi Waktu : 4X 45 menit
Kompetensi Inti :
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan
prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik
untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
A. Kompetensi Dasar
3.1 Mengevaluasi masalah–masalah ekonomi
4.1 Memberikan solusi terhadap masalah ekonomi dilingkungannya
B. Indikator Pencapaian Kompetensi
3.1.1 Menguraikan masalah–masalah ekonomi
3.1.2 Menentukan jenis-jenis masalah–masalah ekonomi
3.1.3 Mengevaluasi faktor penyebab masalah–masalah ekonomi.
4.1.1 Melakukan identifikasi masalah ekonomi di lingkungannya
4.1.2 Memberikan solusi terhadap masalah ekonomi dilingkungannya
C. Tujuan Pembelajaran
3.1.1.1 Setelah mengamati, menggali informasi dan berdiskusi peserta didik mampu
Menguraikan masalah–masalah ekonomi dengan tepat.
3.1.2.1 Setelah mengamati, menggali informasi dan berdiskusi peserta didik mampu
Menentukan jenis-jenis masalah–masalah ekonomi dengan benar.
3.1.3.1 Setelah mengamati, menggali informasi dan berdiskusi peserta didik mampu
Mengevaluasi faktor penyebab masalah–masalah ekonomi dengan kritis.
4.1.1.1 Setelah mengerjakan tugas peserta didik mampu Melakukan identifikasi masalah
ekonomi di lingkungannya secara cermat.
4.1.2.1Memberikan solusi terhadap masalah ekonomi dilingkungannya
D. Materi Pembelajaran
1. Fakta : Video ekonomi yang ada dalam kehidupan
2. Konsep : pengertian, jenis-jenis, dan faktor penyebab masalah-masalah ekonomi.
3. Prosedural : Cara mengatasi masalah ekonomi.
4. Metakognitif : masalah ekonomi antar negara berbeda-beda, untuk itu penanganan yang
dilakukan juga tidak bisa sama harus disesuai dengan keadaan yang ada.
E. Pendekatan, model dan metode
1. Pendekatan : Scientific learning
2. Model : Discovery learning, Problem Based Learning
3. Metode : Diskusi,demonstrasi dan penugasan.
F. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 1
Kegiatan Sintak Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan  Guru meyampaikan kompetensi dasar dan 15
indikator pembelajaran. menit
 Guru menyampaikan rencana kegiatan yang
akan dilaksanakan.
 Guru menyampaikan rencana penilaian
pengetahuan dan keterampilan
 Guru menanyakan tentang contoh masalah
masalah ekonomi yang ada dalam
kehidupan..
 Guru memotivasi siswa dengan
menyampaikan manfaat penanganan
masalah ekonomi.
Inti 1. Stimulasi Mengamati 65
 Peserta didik mengamati video masalh menit
penganguran di indonesia.
 Peserta didik mencermati video dengan baik
2. Problem Menanya
statement  Peserta didik bertanya jawab pengertia,
(Identifikasi jenis-jenis dan faktor penyebab masalah-
masalah) masalah ekonomi.
3. Data collection Mengeksplorasi
(pengumpulan  Peserta didik mengumpulkan informasi dari
data) berbagai sumber untuk menjawab
pertanyaan yang berkaitan dengan
pengertian, jenis-jenis, dan faktor penyebab
masalah-masalah ekonomi..
4. Data Mengasosiasi
processing  Peserta didik mendiskusikan hasil informasi
(pengolah yang sudah diperolehnya.
data)  Peserta didik menuliskan hasil diskusi.
 Guru membimbing peserta didik dalam
pengerjaan tugas.
5. Verification Mengkomunikasikan
(pembuktian)  Peserta didik membacakan hasil kerja
kelompok di depan kelas dan Peserta didik
lain memberikan tanggapan.
 Peserta didik menginterpretasi ruang
lingkup akuntansi
6. Generalization  Peserta didik menyimpulkan hal-hal terpenting
(menarik tentang pengertian, jenis-jenis, dan faktor
kesimpulan) penyebab masalah-masalah ekonomi.

Penutup  Guru melakukan evaluasi pembelajaran. 10


 Melakukan refleksi, tidak lanjut menit
pembelajaran.
 Menyampaikan informasi untuk pembelajran
selanjutnya.

Pertemuan 2
Kegiatan Sintak Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan  Guru bertanya tentang materi konsep masalah- 15
masalah ekonomi. menit
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari
ini.
 Guru menyampaikan rencana kegiatan yang
akan dilaksanakan.
 Guru menyampaikan rencana penilaian
pengetahuan dan keterampilan.
 Guru memotivasi
Inti 1. Mengorientasi Mengamati 65
kan siswa  Pada awal pembelajaran siswa diberi menit
pada masalah masalah tentang macam-macam maslah
ekonomi yang ada di indonesia.
2. Mengorganisa Menanya
sikan siswa  Peserta didik berpasang-pasangan dengan
untuk belajar teman sebangku.
 Setiap kelompok untuk mengidentifikasi
jenis masalah ekonomi yang ada di
lingkungan sekitarnya.
 Peserta didik diberi kesempatan untuk
bertanya apabila ada hal yang kurang
dipahami.
3. Membantu Menalar
penyelidikan  Bersama dengan teman sebangku peserta
didik mengidentifikasi jenis-jenis masalah
ekonomi dan faktor penyebabnya untuk
memberikan solusi dari permasalahan
ekonomi yang dipilihnya.
 Guru membimbing dan mengawasi peserta
didik saat mengerjakan tugas.
4. Mengembangk Mengasosiasi
an dan  Secara bergantian, peserta didik diminta
menyajikan untuk menyajikan hasil pekerjaanya didepan
kelas.
 Peserta didik lain mengamati hasil pekerjaan
temanya.
 Peserta didik diberi keempatan apabila ingin
bertanya kepada kelompok yang sedang
persentasi.
5. Analisis dan  Setelah melakukan proses diskusi dan tanya
evaluasi jawab masing-masing kelompok memberikan
kesimpulan dari materi yang digali.
Penutup  Guru melakukan evaluasi 10
 Guru melakukan refleksi hasil evaluasi menit
 Menyampaikan informasi pertemuan
selanjutnya.
G. Penilaian Pembelajaran, Remidial dan Pengayaan
a. Teknik Penilaian
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Instrumen Waktu Penilaian
1 Sikap Observasi Lembar Saat Pembelajaran
pengamatan Di luar Pembelajaran
Buku Jurnal
2 Pengetahuan Tes Tertulis atau Soal tertulis setelah KD
Penugasan diajarkan
3 Ketrampilan Praktik /Portofolio Lembar Soal setelah KD
diajarkan
b. Instrumen penilaian
1. Afektif
No Tanggal Nama Siswa Catatan perilaku

2. Penilaian Pengetahuan
Kompetensi Indikator Indikator Jenis Soal Soal
Dasar Soal
3.1 3.1.1 1. peserta didik Tertulis 1. Indonesia
Mengevaluasi Menguraikan mampu (Essay) merupakan salah
masalah– masalah– memberikan satu negara
masalah masalah
contoh berkembang yang
ekonomi ekonomi
masalah dimana banyak
3.1.2
ekonomi yang menghadapi
Menentukan
ada di masalah-masalah
jenis-jenis
masalah–
indonesia. ekonomi. Berikan 5

masalah 2. Peserta contoh masalah


ekonomi didik mampu ekonomi yang
3.1.3 menguraikan terjadi di indonesia.
Mengevaluas masalah 2. Pada dasarnya jenis
i faktor ekonomi mikro masalah ekonomi
penyebab dan makro. dibedakan menjadi 2
masalah–
3. Peserta yaitu mikro dan
masalah
didik mampu makro. Uraikan
ekonomi.
menganalisis yang kamu ketahui
penyebab tentang masalah
masalah ekonomi mikro dan
ekonomi dan makro.
membeikan 3. Tingginya tingkat
solusi. penganguran
merupakan salah
satu permasalah
ekonomi yang
terjadi di indonesia.
Analisislah faktor
penyebab dan
berikan solusinya.
4. Masalah ekonomi
menurut aliran
klasik ada 3.
Uraikanlah 3
masalah ekonomi
tersebut dengan
benar.
5. Masalah ekonomi di
indonesia sangat
beragam. Berikan
solusi menurut
pendapat kamu untuk
mengatasi masalah
pokok ekonomi di
Indonesia..
Kunci Jawaban Soal:
1. Rendahnya pertumbuhan ekonomi. Kemiskinan, pengangguran, kesenjangan
penghasilan, inflasi, hutang luar negeri, defisit anggara, Iptek yang rendah, korupsi,
dll.
2. Masalah ekonomi mikro : kegiatan perekonomian yang berpusat terhadap seseorang
Masalah ekonomi makro : suatu kegiatan yang berpusat terhadap tindakan konsumen
secara keseluruhan.
3. Jawaban sesuai kreatifitas siswa
4. Ada 3 masalah pokok di aliran klasik, yaitu : produksi, distribusi, konsumsi. Ketiga
aspek ini harus dikelola sedemikian rupa agar tercipta hasil yang maksimal demi
kemakmuran masyarakat.
a. Masalah produksi, produsen dihadapkan pada permasalahan barang apa yang
tepat di produksi.
b. Masalah distribusi, ketidaktepatan waktu distribusi mengakibatkan barang sudah
tidak dibutuhkan secara optimal.
c. Malasah konsumsi, akan muncul jika produsen menghasilkan barang yang tidak
tepat sasaran.
5. Jawaban sesuai kreatifitas siswa

Nilai = Skor yang diperoleh X 100%


Skor maksimal
Analisis hasil penilaian
ANALISIS ULANGAN HARIAN

Mata Pelajaran : .......................................


KKM :
Kompetensi Dasar : ..........................................
Kelas/Program Keahlian
: ..........................................
Semester/Tahun :
No Soal Skor yang diperoleh Kompeten
5 Jml Scor % Daya (Tuntas)
No Bobot 1 2 3 4
Skor Maks Serap /Tdk
Nama Peserta Didik Kompeten
(Tdk Tuntas)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
1
2
3
4

3. Penilaian Ketrampilan
KD 4.1 Menyajikan solusi terhadap masalah ekonomi dilingkungannya
IPK Kategori
1 2 3 4
4.1.1Melakukan identifikasi Guru memberi tugas untuk mengidenfikasi masalah ekonomi
masalah ekonomi di yang ada di lingkungannya dan memberikan solusi atas
lingkungannya masalah ekonomi tersebut.
4.1.2 Memberikan solusi
Tidak Mengerjakan Mengerjakan Mengerjakan
terhadap masalah ekonomi
mengerjakan. tidak tepat tugas tepat tugas tepat
dilingkungannya
waktu waktu, hasil waktu dan
kurang baik hasil baik
Keterangan:
Kategori 1, nilai antara 70 – 75
Kategori 2, nilai antara 76 – 80
Kategori 3, nilai antara 81 – 85
Kategori 4, nilai antara 86 – 90
Nilai yang diperoleh siswa adalah nilai rata-rata yang diperoleh pada IPK 1 dan 2
KEGIATAN PENGAYAAN
 Guru memberikan penugasan kepada peserta didik.
KEGIATAN REMEDIAL
 Siswa mengerjakan soal.
H. Media, alat/bahan dan sumber belajar
a. Media : Buku teks siswa
b. Alat/Bahan : LCD, laptop,
c. Sumber : Buku ekonomi bisnis smk/mak kelas x, internet

Mengetahui Kendal, Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mapel

Mokh. Izudin, M.Pd Nopy sapitri, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai