Anda di halaman 1dari 2

E.

Kebutuhan Nutrisi pada Pra Sekolah

Usia prasekolah dibagi dua yaitu 1-3 tahun dan 4-6 tahun. Dilansir dari Instalasi Gizi Rumah Sakit
Ciptomangunkusumo (RSCM) kebutuhan gizi usia 1-3 tahun kira-kira 130 kkal sedangkan kebutuhan
gizi 4-6 tahun sebanyak 1500 kkal. Hal itu terdiri dari karbohidrat, protein, vitamin dan mineral.

1. Komposisi Gizi Usia 1-3 Tahun Per Hari :

Nasi 250 gram atau 1,5 gelas

Maizena 10 gram atau 2 sendok makan

Biskuit 20 gram atau 2 keping

Daging 50 gram atau 2 potong kecil

Telur 50 gram atau 1 butir

Tempe 50 gram atau 1 potong

Sayuran 100 gram atau 1 gelas

Buah 100 gram atau 2 buah sedang

Susu bubuk 30 gram atau 6 sendok makan

Minyak 20 gram atau 2 sendok makan

Gula pasir 30 gram atau 3 sendok makan

2. Komposisi Gizi Usia 4-6 Tahun Per Hari :

Nasi 300 gram atau 2,5 gelas

Daging 200 gram atau 2 potong

Telur 50 gram atau 1 butir

Tempe 50 gram atau 1 potong sedang

Kacang Hijau 10 gram atau 1 sendok makan

Buah 100 gram atau 2 buah

Sayuran 100 gram atau 1 gelas

Susu 400 mililiter

Minyak 10 gram atau 6 sendok makan

Gula pasir 25 gram atau 2 sendok makan


F. Karakteristik Kebutuhan Nutrisi berdasarkan Usia

Kebutuhan gizi anak usia sekolah tentu berbeda dengan kelompok anak usia lain, termasuk di masa
perkembangan anak usia 6-9tahun

Kebutuhan nutrisi pada anak harus tercukupi dengan baik karena perkembangan kognitif anak,
perkembangan fisik anak, serta hal lainnya sedang berjalan.

Kebutuhan gizi anak sekolah usia 6tahun

Kebutuhan gizi anak sekolah usia 6 tahun sama untuk laki-laki dan perempuan.

Kebutuhan gizi anak sekolah usia 7-9 tahun

Anda mungkin juga menyukai