Anda di halaman 1dari 7

KISI-KISI ASESMEN PENILAIAN AKHIR TAHUN

1. Dalam permainan sepak bola, pemain penyerang berlari mendahului pemain bertahan
lawan di daerah lawan sebelum umpan dikirimkan oleh teman satu timnya disebut
OFFSIDE
2. Perhatikan gambar di bawah ini !

Dari gambar di atas buatlah analisis teknik gerakan dari keterampilan dasar dalam
permainan sepak bola, yaitu keterampilan dimana pada saat menendang bola
perkenaan bola terletak pada…
3. Perhatikan gambar di bawah ini !

Pada gambar tersebut tentukan keterampilan gerak teknik dasar dalam permainan sepak
bola, yaitu gerakan …
4. Dalam menentukan sistem permainan yang akan digunakan dalam suatu pertandingan
sepak bola, hal yang perlu diperhatikan adalah …
5. Membendung atau melakukan block dalam permainan bola voli yang baik adalah tepat
pada posisi bola itu datang dan pantulan bola mengarah ke bidang KOSONG DI
WILAYAH PERMAINAN LAWAN
6. Penentuan pemain universal yang bertugas sebagai pemain serba bisa dalam permainan
bola voli berdasarkan SMASH, PASSING, MENGUMPAN
7. Perhatikan gambar di bawah ini !

Dari gambar di atas buatlah analisis teknik gerakan blocking dari keterampilan dasar
dalam permainan bola voli, yaitu keterampilan dimana pada saat tim lawan melakukan
smash maka tim yang lain melakukan blocking posisi tangan harus berada di DIDEPAN
DADA
8. Perhatikan gambar di bawah ini !

Dari gambar tersebut merupakan gerakan teknik dasar dalam permainan bola voli, yaitu
servis atas/ the overhand serve
9. Dasar pola penyerangan diamond dalam permainan bola basket mempunyai unsur utama
dua pemain jangkung dengan menempatkan pemain 3 sebagai Dribbling
10. Perhatikan gambar di bawah ini !
Dari gambar di bawah, urutan yang benar dalam melakukan gerakan lay-up pada
permainan bola basket adalah 3-4-1-2
11. Perhatikan gambar di bawah ini !

Pada gambar tersebut merupakan isyarat wasit jika dalam permainan basket terjadi tidak
sportif
12. Perhatikan gambar di bawah ini !

Dari gambar di atas merupakan teknik passing bola basket, yaitu bounce pass dimana bola
dilemparkan ke arah teman seregu dilakukan dengan cara memantulkan bola kelantai
dengan kedua tangan
13. Pada lomba lari 800 meter, semua pelari boleh berebut lintasan yaitu Setelah melewati
garis breakline
14. Lari naik turun bukit termasuk dalam Latihan untuk meningkatkan Daya tahan
15. Pukulan dalam permainan bulutangkis yang dilakukan dengan menerbangkan shuttlecock
secara mendatar, ketinggiannya menyusur di atas net dan penerbangannya sejajar dengan
lantai disebut dengan Pukulan drive

16. Pelari mengangkat pantat sehingga posisi panggul lebih tinggi dari pada bahu, sedangkan
kepala menunduk dan rileks. Merupakan posisi pelari pada saat aba-aba Siap

17. Pada lari estafet pelari dinyatakan diskualifikasi pada saat memberikan tongkat
Kehilangan tongkat Ketika berlari

18. Di bawah ini yang tidak termasuk Latihan aerobic yaitu melibatkan ledakan energi
yang cepat dilakukan dengan tenaga maksimal dalam waktu singkat
19. Perhatikan Peraturan Lari sambung (estafet 4 X 100 M dan 4 X 400 M) dibawah ini!
1) Boleh berpindah lintasan
2) Tidak boleh berpindah lintasan
3) Penerimaan tongkat (non visual)
4) Penerimaan tongkat (visual)
5) Pelari 1-4 berada di lintasan lari masing-masing
6) Hanya pelari 1 yang berada di lintasan, pelari 2-4 masuk dan menunggu di lintasan
lari setelah pelari sebelumnya berlari
Berdasarkan keterangan di atas pilihlah beberapa yang merupakan peraturan
perlombaan lari estafet (4 X 100 M) adalah 2, 4, dan 5

20. Perhatikan gambar di bawah ini !

Pada gambar diatas merupakan gerakan pemberian dan penerimaan tongkat estafet
yang dilakukan dengan kemungkinan Gerakan visual

21. Perhatikan gambar di bawah ini !

Dari gambar di atas, merupakan teknik gerakan lompat jauh gaya jongkok. Urutan
yang benar dalam melakukan gerakan lompat jauh adalah 4-6-1-2-3-5
22. Metode latihan ketahanan dengan menggunakan beban sebagai alat untuk meningkatkan
kondisi fisik disebut weight trainning

23. Perhatikan gambar di bawah ini !


Dari gambar tersebut merupakan gerakan handstand dalam senam lantai.

24. Perhatikan gambar di bawah ini !

Gambar tersebut merupakan salah satu gerakan dalam melakukan senam lantai yaitu
gerakan roll depan
25. Latihan squat jump atau mengangkat barbel sambil turun naik bangku dilakukan untuk
melatih kekuatan Kakai

26. Berdasarkan penggunaan O2, senam irama termasuk kategori senam aerobik

27. Prinsip dasar aktivitas senam ritmik adalah adanya kelenturan tubuh di dalam melakukan
gerakan dan kesinambungan antara gerakan yang satu dan gerakan yang lainnya sesuai
dengan irama

28. Gerakan seperti jingkat, sentakan, loncat, lompat, lompat sergap, merupakan jenis senam
aerobik high impact

29 . Perhatikann gambar dibawah ini!


Saat melakukan teknik diatas, seorang pemain bola voli berada diposisi servis
30. Yang mempopulerkan aerobik adalah Dr. Kenneth cooper

31. Serangkaian gerak yang dipilih secara sengaja dengan cara mengikuti irama musik
sehingga melahirkan ketentuan ritmis, kontinuitas, dan durasi tertentu yang bertujuan
meningkatkan kemampuan kardiovaskular dan pembentukan tubuh, adalah pengertian
dari…

32. Usaha yang dijalankan untuk menerobos daerah pertahanan lawan, sehingga dapat
menghasilkan angka atau poin, disebut…

33. Dimulai dengan adanya situasi-situasi tertentu, misalnya dari situasi bola loncat,
lemparan ke dalam, atau sesudah menutup daerah pada waktu bertahan, Adalah
pengertian dari…

34. Yang disebut dengan upaya tembakan yang dilakukan dengan melangkah atau berlari
dua kali ke salah satu sisi ring basket untuk kemudian melompat dan memasukkan bola
ke dalam keranjang, adalah…

35. “(1)Sepak bola saat ini merupakan olahraga terpopuler di dunia. (2)Indonesia adalah
salah satu negara penggemar sepak bola, yang artinya sebagian besar penduduk
Indonesia baik di kota maupun desa, golongan kaya ataupun sederhana, laki-laki dan
perempuan, semuanya menyukai olahraga ini. (3)Jika dikupas lebih dalam, olahraga
sepak bola mempunyai beberapa teknik dalam bermain. (4)Teknik yang ada pada sepak
bola diantaranya passing, shooting, heading, kontrol, dropshot dan dribble. (5)Setiap
teknik memiliki tingkat kesulitan dan fungsi masing-masing. (6)Dribble merupakan salah
satu teknik yang ada pada sepak bola, yang berfungsi untuk menggiring bola dari satu
titik ke titik lain. (7)Dribble bisa menggunakan kaki bagian dalam ataupun luar. (8)Jika
kita mendribble bola menggunakan kaki kiri bagian luar, maka seharusnya ujung kaki
kiri menghadap ke kiri depan”. Kalimat di atas yang merupakan kalimat salah adalah
nomor ....

36. Pemain yang berfungsi atau bertugas melakukan rebound dan biasanya mempunyai
postur tubuh yang tinggi dan besar, dalam permainan basket dinamakan

37. Tujuan menggiring bola rendah pada permainan bola basket adalah…

38. Apa saja urutan atau tahapan dari senam irama yang benar…

39. Senam dalam Bahasa asing dikenal dengan istilah…

40. Lama nya waktu pertandingan sepakbola adalah….

Anda mungkin juga menyukai