Anda di halaman 1dari 15

1.

RPPH DAN SKENARIO PERBAIKAN SIKLUS 1

1.FORMAT RANCANGAN SATU SIKLUS

Siklus : 1(Satu)

Tema :Tanaman

Kelompok : Kelompok Bermain Pintar Rejosari Mojokerto

Tanggal : ---4----- sd ------6---

Tujuan Perbaikan : Meningkatkan Kemampuan Motorik halus Anak usia dini melalui Kegiatan Kertas
origami pada anak Kelompok Bermain Pintar Rejosari Mojokerto tahun 2022.

Identifikasi Masalah :1.Menebali gambar bunga,sebagian anak mau menebali sebagian tidak
karena asyik sendiri.
2.Melipat kertas menjadi segitiga,ada yang bisa ada yang tidak
mendengarkan instruksi.

3.Melipat kertas menjadi bunga dan di tempel di buku gambar,sebagian


anak bisa,sebagian tidak bisa dan minta di bantu dan menempelnya ada yang kebalik.

Analisis Masalah : Berdasarkan 3 masalah yang teridentifikasi saat refleksi tersebut,saya


memilih masalah nomer 3 yaitu melipat kertas menjadi bunga dan di tempel di buku
gambar,sebagian anak bisa dan sebagian tidak bisa,minta di bantu dan menempelnya
kebalik.Karena merupakan masalah yang paling berat dan dapat menimbulkan masalah
baru.Penyebab masalah tersebut adalah karena guru kurang pelan,tergesa-gesa,kurang sabar
dalam memberi istruksi.Dampak jika tidak di perbaiki akan menghambat motorik halus anak
dan tidak akan berkembang secara optimal.Solusi perbaikan yaitu saya akan membuat
pembelajaran melipat kertas sedikit demi sedikit dari yang mudah,dan pelan-pelan tidak
tergesa-gesa ,sesering mungkin agar anak mudah ingat dan tangannya lemas dalam
kegiatan,membimbingnya dengan kata-kata menarik..

Perumusan Masalah : Bagaimana meningkatkan keterampilan motorik halus anak usia dini melalui
kegiatan Origami pada Anak Kelompok Bermain Pintar Rejosari Mojokerto?

FORMAT REFLEKSI AWAL UNTUK MENEMUKAN MASALAH DALAM PKP


N Hari/T Identifikasi Penyebab Rencana Solusi
o anggal Masalah
1. Senin/4 -Kegiatan -Anak belum -Menunggu dan bertanya kepada anak-anak,sampai anak siap berd
April berdo’a,sebagian siap berdo’a -Berdo’a di awali lagu untuk berdo’a yang menarik.
2022 anak ada yang ,buru-buru di -Menggunakan APE yang menarik
berdo’a ada yang mulai.
tidak.

- Mungkin
-Guru anak bosan -Guru menjelaskan gambar dengan warnanya terang menarik.
menjelaskan dengan cara
tentang tanaman berdo’a yang
hias,ada yang kurang
mendengarkan menarik.
dan ada yang
ngobrol sendiri.

2. Selasa/ - Mengenal - Mungki -Membuat gambar semenarik mungkin dengan warna cerah
5 April kan anak n
2022 pada gambar
tanaman nya
hia,ada kurang
yang menari
menebali k,tidak
sampai ada
selesai ada warnan
yang tidak ya.
mau.
- -Melipat -terlalu cepat -mengajarinya dengan pelan-pelan
kertas pada waktu
menjadi mencontohkan
segitiga sehinga anak-
ga,dan anak
menempel kesusahan.
nya di
buku
gambar,ad
a yang
kebalih
menempel
nya
3. Rabu/6 -Melipat kertas -Terlalu -Membuat sedikit lipatan dan mudah.
April menjadi sulit,terlalu
2022 bunga,ada yang banyak lipatan. -Menjelaskan dan menuntun anak-anak dengan kata-kata yang
melakukannya pelan.satu persatu sambil praktek.
sendiri ada yang -Bu guru tidak
minta di bantu bu jelas dalam
guru. memberi
-Menempel instruksi dan
lipatan bunga tergesa-gesa.
pada kertas
kosong
menggunakan
lem,ada yang bisa
ada yang kebalik-
balik
menempelnya.
4.

Masalah yang Penyebab Alasan pemilihan Rencana Solusi


dipilih masalah
Kegiatan melipat Anak sulit menirukan bu Saya memilih masalah Saya akan membuat
guru melipat bunga karena anak susah menirukan pembelajaran mengenai
terlalu sulit,dan terlalu lipatan bunga yang di cara melipat kertas sedikit
banyak lipatan. ajarkan bu guru karena demi sedikit dari yang
jika kegiatan melipan mudah dan
merupakan bagian dari membimbingnya pelan-
perkembangan motorik pelan sesering mungkin
halus anak yang sangat agar anak ingat cara
penting untuk melipat dengan kata-kata
kelenturan tangan yang menarik dalam
anak.Agar motorik pembelajarannya.
halus anak tidak
terhambat.

Rumusan Masalah Tujuan Perbaikan Pembelajaran


Upaya meningkatkan kemampuan motorik halus
1.Bagaimana cara meningkatkan keterampilan anak usia dini melalui kegiatan kertas origami
motorik halus anak usia dini melalui kegiatan pada anak Kelompok Bermain Pintar Rejosari
kertas origamipada anak Kelompok Bermain Mojokerto.
Pintar Rejosari Mojokerto?

2.Rencana Kegiatan :

SKH Ke PEMBUKAAN INTI PENUTUP

III Menjimpit jagung Melipat kertas Tanya jawab tentang


dengan ibu jari menjadi bunga bunga.
tulip sederhana.

SIKLUS 1
SATUAN KEGIATAN HARIAN(RPPH) HARI KE 111/TERAKHIR

KELOMPOK :KELOMPOK BERMAIN PINTAR REJOSARI MOJOKERTO


SEMESTER/MINGGU:II/II
TEMA / :TANAMAN/HIAS/BUNGA
MATA KULIAH :PANDUAN PEMANTAPAN KEMAMPUAN PROFESIONAL
Link : = https://youtu.be/c8pr2spnfe8

Penilaian
Kemampuan/ Kegiatan Alat dan
Hari/Tgl. KBM Perkembangan
Indikator Pembelajaran Sumber Belajar
*) Anak
Rabu/6 a.Berbaris(Fisik 1.Pembukaan:Berbaris
April motorik/kasar)
2022
-Anak duduk,Berdo’a
b.Anak -Mengucap salam,
duduk,salam
,berdo’a(NAM) -Mendengarkan. Gambar Bunga

-Menjimpit jagung jagung


c.Mengenalkan
tema dan konsep II. Inti.
hari ini. -Melipat kertas Kertas
tema(Seni) menjadi bunga tulip origami,lem,buku
sederhana. gambar
d.Dapat
melakukan -Bercakap-cakap
kegiatan(Fisik tentang bunga Gambar bunga
motorik halus)

-Menjawab
pertanyaan
III. Istirahat
secara
a.Bermain sesuka hati
sederhana(BHS)

b.Cuci tangan sebelum


makan

c.Berdo’a makan.
-.Membersihkan
diri tanpa di IV. Penutup
bantu(sosem 30)

-.Berdo’a
sebelum -Tanya jawab tentang
maka(Nilai
bunga.
agama dan
-Menginformasikan
moral).
kegiatan besok.
-Berdo’a

-Salam

Menjawab
kegiatan hari ini
secara
urut(BHS)

-Do’a sesudah
kegiatan(NAM)
-Mengucap
salam(NAM)

Mengetahui,
JATIREJO,5 APRIL 2022 ............... 200
Kepala TK………. (tempat praktek)**)

NUR FARIDA SULIYANAH


(.................................)
*) KBM = Kegiatan Belajar Mengajar
**) di stempel TK tempat praktek
SKENARIO PERBAIKAN UNTUK HARI KE III SIKLUS 1
Siklus : 1(Satu)

Tema :Tanaman

Kelompok : Kelompok Bermain Pintar Rejosari Mojokerto


Tanggal : ---4----- sd ------6---

Tujuan Perbaikan : Meningkatkan Kemampuan Motorik halus Anak usia dini melalui Kegiatan Kertas
origami pada anak Kelompok Bermain Pintar Rejosari Mojokerto.

Siklus ke:1

Hari/tanggal:Rabu/13 April 2022

Hal yang di perbaiki/di tingkatkan:Saya akan memperbaiki kelemahan-kelemahan pada siklus 1.

KEGIATAN PENGEMBANGAN 1(pembukaan)

Judul kegiatan “Menjimpit jagung dengan ibu jari”

Pengelolaan kelas:

Penataan ruangan:

1.Kita buat area kosong,karpet.

2.Pengorganisasian anak:Anak duduk di karpet,melihat biji jagung yang ada di wadah masing-masing.

Langkah-langkah perbaikan:

1.Guru memperkenalkan jagung pada anak.

2.Guru menginformasikan kegiatan dan memberi contoh.

3.Guru mengambil biji jagung dari wadah satu dan di jimpit di pindah ke wadah kosong.

4.Guru meminta anak mengikuti kegiatan menjimpit jagung.

5.Guru mengajak anak menjimpit jagung satu persatu dengan bu guru.bersama.

B.KEGIATAN PENGEMBANGAN II(INTI)

Judul kegiatan:Melipat kertas menjadi bunga tulip sederhana.

Pengelolaan kelas:

1.Penataan ruangan:Area kosong dengan karpet/tikar.

2.Pengorganisasian;Anak dan guru duduk di lantai dengan alas karpet membentuk lingkaran.
Langkah-langkah perbaikan:

1.Guru menanyakan kepada anak sudah siap apa belum melakukan kegiatan.

2.Guru mengajak anak mengeluarkan kertas lipat warna merah,hijau,hitam ,lem,gunting dan buku
gambar..

3.Guru memberi gambar daun untuk di gunting.

4Guru memberi contoh nantinya lipatan akan menjadi seperti apa..

5.Guru mengajarkan cara melipat bunga.

6.Guru mngajarkan cara melipat tangkai bunga.

7.Guru mengajarkan cara menggunting daun bunga.

8.Guru mengajarkan cara menempel dan posisinya satu persatu sehingga tidak kebalik-balik.

C.KEGIATAN PENGEMBANGAN III(penutup)

Judul kegiatan:Tanya jawab tentang buyngaBunga”

Pengelolaan kelas

1.Penataan ruangan;Area kosong dengan alas karpet/tikar

2.Pengorganisasian anak:Anak dan guru duduk melingkar,posisi guru agak tinggi.

Langkah-langkah perbaikan

1.Guru memanggil anak untuk berdiri satu persatu menunjukkan hasil karya.

2.Guru menanyakan bagian-bagian bunga.

3.Guru meminta anak menyebutkan warna bunga,tangkai,daun.

Guru memberi umpan balik.

REFLEKSI RPPH H3S1

1.Bagaimana reaksi anak terhadap kegiatan pembelajaran yang saya lakukan?


2. Secara keseluruhan apa saja kelemahan saya dalam melakukan pembelajaran?
3. Secara keseluruhan apa saja kelebihan saya dalam melakukan pembelajaran?
4. .Hal unik apa saja yang saya temukan dalam melakukan pembelajaran?
5. setelah mengetahui kelemahan dan kelebihan saya,upaya apa yang akan saya lakukan untuk
meningkatkan kualitas kegiatan pembelajaran berikutnya?
JAWABAN
1. -Melipat kertas menjadi bunga,ada yang melakukannya sendiri ada yang minta di bantu bu guru.
-Menempel lipatan bunga pada kertas kosong menggunakan lem,ada yang bisa ada yang kebalik-
balik menempelnya.
2. -Terlalu sulit,terlalu banyak lipatan.
-Bu guru tidak jelas dalam memberi instruksi dan tergesa-gesa.
3.Saya berusaha semaksimal mungkin dalam memberi contoh.
4.Ada anak yang buru-buru menempelkan dan tangkai bunga menghadap ke atas.
5.Saya akan mengajak anak praktek menempel satu persatu ke depan.
HASIL REFLEKSI H3S1
1. Dari kegiatan yang telah di lakukan,kegiatan inti yaitu melipat kertas menjadi bunga tulip
sederhana dan menempelnya di buku gambar”.Dari hasil refleksi dirasakan bahwa kegiatan ini
masih harus di ulang karena anak-anak banyak yang minta di bantu dan menempelnya
kebalik.Dan kegiatan ini harus di ulang
Menganalisis dan menginterpretasikan data yang di peroleh selama 3 hari kegiatan perbaikan (siklus
1) berlangsung.

2.RPPH, SKENARIO PERBAIKAN SIKLUS 2,Refleksi.

1.FORMAT RANCANGAN SIKLUS DUA

Siklus :II(Dua)

Tema :Tanaman

Kelompok : Kelompok Bermain Pintar Rejosari Mojokerto

Tanggal : ---4----- sd ------6---

Tujuan Perbaikan : Meningkatkan Kemampuan Motorik halus Anak usia dini melalui Kegiatan Kertas
origami pada anak Kelompok Bermain Pintar Rejosari Mojokerto tahun 2022.

Identifikasi Masalah :1.Menghubungkan titik-titik menjadi gambar bunga,menebali tulisan


bunga,mewarnai gambar bunga.Anak –anak melakukannya dengan senah dan sangat
antusias.
2.Melipat kertas origami membentuk segitiga menempel satu persatu
maju ke depan.Anak-anak sangat senang maju kedepan dan menempelnya bergantian dengan
teman lain.
3.Melipat kertas menjadi bunga tulip sederhana,tangkai,menggunting
daun.Semua anak suka menggunting dan melipat.Menempelnya juga tidak kebalik.Bercerita ke depan satu
persatu.
Analisis masalah:Berdasarkan 3 masalah yang teridentifikasi saya memilih masalah nomer 3 yaitu melipat kertas
menjadi bunga tulip sederhana,menggunting daun dan menempelnya di buku gambar,anak bercerita maju ke
depan satu- persatu.Sebagian anak bisa sebagian tidak bisa dan minta di bantu.Karena merupakan masalah
paling berat dan dapat menimbulkan masalah baru.Penyebab masalah tersebut adalah karena guru kurang pelan-
pelan dalam memberi contoh.Dampak jika tidak di perbaiki akan menghambat motorik halus anak dan tidak
akan berkembang secara optimal.Solusi perbaikan yaitu saya akan membuat pembelajaran melipat kertas
dengan memberi contoh dengan cara pelan-pelan,tidak tergesa-gesa agar anak mudah ingat sehingga dapat
melakukannya sendiri.Membimbingnya dengan kata-kata menarik.
Perumusan masalah:Bagaimana meningkatkan motorik halus anak usia dini melalui kegiatan origami pada anak
Kelompok Bermain Pintar Rejosari Mojokerto?

SKH SIKLUS II

SKH PEMBUKAAN INTI PENUTUP


Ke

III Menjimpit Melipat kertas menjadi bunga Memindahkan botol


jagung dan tulip dengan satu
meletakkannya sederhana,tangkai,menggunting tangan.Merangkai
di daun.Bercerita ke depan satu bunga di botol yang
botol.Menyanyi persatu. berisi air.
lagu “lihat
kebunku”(versi
potong bebek
angsa)

SATUAN KEGIATAN HARIAN (RPPH KE 3)III SIKLUS 2

KELOMPOK :KELOMPOK BERMAIN PINTAR REJOSARI MOJOKERTO


SEMESTER/MINGGU:II/III
TEMA / :TANAMAN/HIAS/BUNGA
MATA KULIAH :PANDUAN PEMANTAPAN KEMAMPUAN PROFESIONAL
Link : https://youtu.be/FmJX30nDEvw

Penilaian
Kemampuan/ Kegiatan Alat dan Sumber
Hari/Tgl. KBM Perkembangan
Indikator Pembelajaran Belajar
*) Anak
RABU/13 a.Berbaris(Fisik 1.Pembukaan:Berbaris
APRIL motorik/kasar)
2022
-Anak duduk,Berdo’a
b.Anak -Mengucap salam,
duduk,salam
,berdo’a(NAM)
-Mendengarkan.
Dapat menjimpit -Menjimpit jagung Biji jagung
jagung(FM) Meletakkannya di
dalam botol.

II. Inti. Kertas


-Dapat melipat -Melipat kertas lipat,lem,gunting,buku
kertas(FM) menjadi bunga gambar.
tulip,melipat
tangkai,menggunting
daun,menempelkan di
buku.

-Dapat bercerita -Bercerita ke depan Gambar tempelan


ke depan(BHS)
satu persatu. bunga.

III. Istirahat
a.Bermain sesuka hati

-Membersihkan b.Cuci tangan sebelum


diri tanpa di makan
bantu(sosem 30)
c.Berdo’a makan.
-.Berdo’a
sebelum
makan(Nilai
agama dan
moral).

-Dapat IV. Penutup


melakukan -Memindahkan botol
kegiatan(FM) dengan satu tangan.
Merangkai bunga di
botol yang berisi air.

-Beres-beres.
-Menceritakan -Menanyakan
kegiatan hari ini kegiatan hari ini paling
paling di di sukai.
sukai(BHS)
-Do’a sesudah -Berdo’a
kegiatan(NAM)
-Mengucap -Salam
salam(NAM)

Mengetahui,
JATIREJO,4 APRIL 2022 ............... 200
Kepala TK………. (tempat praktek)**)
Guru,

NUR FARIDA
SULIYANAH
(.................................)
*) KBM = Kegiatan Belajar Mengajar
**) di stempel TK tempat praktek

SKENARIO PERBAIKAN UNTUK HARI KE 3 SIKLUS 2


Siklus :2

Tema :Tanaman

Kelompok : Kelompok Bermain Pintar Rejosari Mojokerto

Tanggal : ---4----- sd ------6---

Tujuan Perbaikan : Meningkatkan Kemampuan Motorik halus Anak usia dini melalui Kegiatan
origami pada anak Kelompok Bermain Pintar Rejosari Mojokerto.

Siklus ke:2

Hari/tanggal:Rabu/13 April 2022

Hal yang di perbaiki/di tingkatkan:Saya akan memperbaiki kelemahan-kelemahan pada siklus 1.


KEGIATAN PENGEMBANGAN 1(pembukaan)

Judul kegiatan “Menjimpit jagung dengan ibu jari”

Pengelolaan kelas:

Penataan ruangan:

1.Kita buat area kosong,karpet.

2.Pengorganisasian anak:Anak duduk di karpet,melihat biji jagung yang ada di wadah masing-masing dan
memasukkannya dalam botol..

Langkah-langkah perbaikan:

1.Guru memperkenalkan jagung pada anak.

2.Guru menginformasikan kegiatan dan memberi contoh.

3.Guru mengambil biji jagung dari wadah satu dan di jimpit di pindah ke botol kosong.

4.Guru meminta anak mengikuti kegiatan menjimpit jagung.

5.Guru mengajak anak menjimpit jagung satu persatu dengan bu guru.bersama.

B.KEGIATAN PENGEMBANGAN II(INTI)

Judul kegiatan:Melipat kertas menjadi bunga tulip sederhana.

Pengelolaan kelas:

1.Penataan ruangan:Area kosong dengan karpet/tikar.

2.Pengorganisasian;Anak dan guru duduk di lantai dengan alas karpet membentuk lingkaran.

Langkah-langkah perbaikan:

1.Guru menanyakan kepada anak sudah siap apa belum melakukan kegiatan.

2.Guru mengajak anak mengeluarkan kertas lipat warna merah,hijau,hitam ,lem,gunting dan buku
gambar..

3.Guru memberi gambar daun untuk di gunting.

4Guru memberi contoh nantinya lipatan akan menjadi seperti apa..


5.Guru mengajarkan cara melipat bunga.

6.Guru mngajarkan cara melipat tangkai bunga.

7.Guru mengajarkan cara menggunting daun bunga.

8.Guru mengajarkan cara menempel dan posisinya satu persatu sehingga tidak kebalik-balik.

C.KEGIATAN PENGEMBANGAN III(penutup)

Judul kegiatan:Tanya jawab tentang buyngaBunga”

Pengelolaan kelas

1.Penataan ruangan;Area kosong dengan alas karpet/tikar

2.Pengorganisasian anak:Anak dan guru duduk melingkar,posisi guru agak tinggi.

Langkah-langkah perbaikan

1.Guru memanggil anak untuk berdiri satu persatu menunjukkan hasil karya.

2.Guru menanyakan bagian-bagian bunga.

3.Guru meminta anak menyebutkan warna bunga,tangkai,daun.

Guru memberi umpan balik.

REFLEKSI RPPH H3S2

1.Bagaimana reaksi anak terhadap kegiatan pembelajaran yang saya lakukan?


2. Secara keseluruhan apa saja kelemahan saya dalam melakukan pembelajaran?
3. Secara keseluruhan apa saja kelebihan saya dalam melakukan pembelajaran?
4. .Hal unik apa saja yang saya temukan dalam melakukan pembelajaran?
5. setelah mengetahui kelemahan dan kelebihan saya,upaya apa yang akan saya lakukan untuk
meningkatkan kualitas kegiatan pembelajaran berikutnya?
JAWABAN
1. -Melipat kertas menjadi bunga,semua melakukannya sendiri tanpa di bantu bu guru.
-Menempel lipatan bunga pada kertas kosong menggunakan lem,semua bisa melakukannya
sendiri dan tidak ada kebalik-balik menempelnya.
2.Sudah tidak di temukan kekurangan dalam pembelajaran ini.
3.Saya berusaha semaksimal mungkin dalam memberi contoh dan akhirnya sudah tidak di temukan
kekurangan..
4.Ada anak yang bernyanyi dan bejoget lucu sekali.
5.Saya akan mempertahankan klebihan sehingga tidak terjadi kelemahan.
HASI REFLEKSI H3S2
1. Dari kegiatan yang telah di lakukan,kegiatan inti yaitu melipat kertas menjadi bunga tulip
sederhana,menggunting daun dan menempelnya di buku gambar,bercerita maju ke depan satu
persatu ”.Dari hasil refleksi dirasakan bahwa kegiatan ini sudah tidak di temukan kekurangan.
Karena anak-anak sudah bisa melakukan sendiri jadi kegiatan ini tidak harus di ulang.
Menganalisis dan menginterpretasikan data yang di peroleh selama 3 hari kegiatan perbaikan (siklus
2) berlangsung.Sudah tidak di temukan kekurangan dalam siklus 2.Jadi perbaikan sudah mencapai
tujuan.

Anda mungkin juga menyukai