Anda di halaman 1dari 94

LAPORAN RANCANGAN AKTUALISASI DAN HABITUASI PENERAPAN NILAI-

NILAI DASAR ASN BERAKHLAK DALAM PEMBUATAN SISTEM PENGADUAN


KERUSAKAN ALAT-ALAT ELEKTRO BANDARA DENGAN SCAN BARCODE KE
UNIT ELEKTRONIKA BANDARA DI UPBU KELAS III DEPATI PARBO

OLEH:

AYANG DESWARI

NIP 199712302022032017

KEMENTERIAN PERHUBUNGAN
BADAN PENGEMBANGAN SDM PERHUBUNGAN
PUSAT PENGEMBANGAN SDM APARATUR PERHUBUNGAN

PELATIHAN DASAR CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL


GELOMBANG 7 ANGKATAN 65

Bogor, Oktober 2022


LEMBAR PENGESAHAN

Laporan kegiatan aktualisasi dan habituasi penerapan nilai-nilai dasar ASN


Berakhlak dalam pembuatan sistem Pengaduan kerusakan alat-alat elektro
bandara dengan scan barcode ke unit elektronika bandara
di UPBU kelas III Depati Parbo

Nama : Ayang Deswari

NIP : 199712302022032017

Unit Kerja : Kantor UPBU kelas III Depati Parbo

Telah diseminarkan dan disahkan

Bogor, Oktober 2022

Menyetujui,

Penguji Coach

Syamsul Rizal,S.Kom.,M.AP Rahmad Setyawan,S.Pd.,M.Pd


NIP. 197710292006041001 NIP.197806262006041001

i
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan yang maha Esa atas rahmat dan karuniaNya,
sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan kegiatan aktualisasi Latihan Dasar
CPNS Kementerian Perhubungan Golongan II Gelombang VII Angkatan 65 tahun
2022 sesuai dengan waktu yang sudah ditentukan.

Laporan kegiatan aktualisasi ini merupakan salah satu persyaratan yang


harus dipenuhi. Laporan ini disusun berdasarkan data-data dan kebutuhan yang
didapatkan di UPBU Kelas III Depati Parbo. Penulis mendapat banyak bimbingan
dan dukungan dari beberapa pihak sehingga laporan ini dapat diselesaikan.Oleh
karena itu pada kesempatan ini perkenankan penulis mengucapkan terima kasih
kepada :

1. Bapak Farel T.L Tobing,ST.,MT selaku kepala kantor UPBU Kelas III Depati
Parbo-Kerinci.
2. Bapak Untung Sugito,S.AP selaku mentor yang telah memberikan beragai
arahan agar pelaksanaan rancangan aktualisasi berjalan dengan baik.
3. Bapak Rahmad Setyawan,S.Pd.,M.Pd selaku tutor yang telah membantu
agar proses perancangan aktualisasi terlaksana dengan sempurna.
4. Bapak/Ibu pegawai kantor UPBU Kelas III Depati Parbo yang telah
memberikan dukungan, semangat, dan doa selama melakukan rancangan
aktualisasi

Dalam penulisan laporan laporan aktualisasi ini tentu masih terdapat banyak
kesalahan oleh karena itu kritik dan saran yang membangun sangat membantu.
Semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi penulis pada khususnya dan bagi para
pembaca.

Bogor, Oktober 2022

Ayang Deswari

ii
DAFTAR ISI

Lembar Pengesahan i
Kata Pengantar ii
Daftar Isi iii
Daftar Tabel iv
BAB I PENDAHULUAN 1
A. Latar Belakang 1
B. Tujuan 2
C. Ruang Lingkup 2
BAB II PELAKSANAAN AKTUALISASI 4
A. Penyelesaian Isu 5
B. Kegiatan 5
C. Tahapan Kegiatan 6
D. Rencana Output Kegiatan 8
E. Manfaat Aktualisasi 10
F. Relevansi Kegiatan Dengan Aktualisasi 17
BAB III PENUTUP 16
LAMPIRAN

iii
DAFTAR TABEL

Tabel 1. Tahapan Kegiatan 8


Tabel 2. Jadwal kegiatan aktualisasi 9
Tabel 3. Output Kegiatan 11
Tabel 4. Relevansi rencana kegiatan dengan aktualisasi 18

4
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) menurut Peraturan
Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia Nomor 1 tahun 2021 adalah
pendidikan dan pelatihan dalam Masa Prajabatan yang dilakukan secara
terintegrasi untuk membangun integritas moral, kejujuran, semangat dan motivasi
nasionalisme dan kebangsaan, karakter kepribadian yang unggul dan bertanggung
jawab, dan memperkuat profesionalisme serta kompetensi bidang. Kegiatan
pelatihan dasar ini membekali peserta CPNS sebuah kurikulum pelatihan yang
diuraikan dalam empat agenda yaitu :

1. Agenda Sikap Perilaku Bela Negara dan Wawasan Kebangsaan


2. Agenda Nilai – Nilai Dasar BerAKHLAK ASN
3. Agenda Smart ASN dan Manajemen ASN
4. Agenda Habituasi

Pelatihan Dasar CPNS adalah pendidikan dan pelatihan dalam masa pra
jabatan yang dilakukan secara terintegritasi untuk membangun integritas moral,
kejujuran, semangat dan motivasi nasionalisme dan kebangsaan, karakter
kepribadian yang unggul dan bertanggung jawab, dan memperkuat
profesionalisme serta kompetensi bidang. Pelatihan dasar CPNS ini bertujuan
untuk menanamkan dasar BERAKHLAK dalam aktualisasi sesuai dengan tugas
dan fungsi peserta CPNS dalam unit kerja, dalam hal ini penulis ditugaskan
menjadi Teknisi Elektronik pada unit elektronika bandara. Yang mempunyai tugas
pokok yaitu:

1. Menginventarisasi kebutuhan peralatan dan suku cadang elektro bandar


udara.

2. Melakukan pengecekan rutin peralatan bandar udara di bidang keamanan


dan komunikasi.

3. Melakukan pemasangan peralatan elektro bandar udara yang mengalami


kerusakan di bidang keamanan dan komunikasi.

1
4. Melakukan pengujian terhadap peralatan elektro bandar udara di bidang
keamanan dan komunikasi.

5. Menyusun laporan hasil pengecekan peralatan listrik di sisi udara dan sisi
darat.

6. Melakukan perawatan elekro bandar udara di bidang keamanan dan


komunikasi.

Selama dalam masa orientasi pada unit elektronika bandara penulis melihat
dan mendapati beberapa isu/permasalahan yaitu bagaimana sistem pengaduan
kerusakan dari masing-masing unit ke unit elektronika bandara yang belum
optimal. Oleh karena itu, penulis membuat rancangan aktualisasi dengan judul
“Laporan kegiatan aktualisasi dan habituasi penerapan nilai-nilai dasar ASN
Berakhlak dalam pembuatan sistem Pengaduan kerusakan alat-alat elektro
bandara dengan scan barcode ke unit elektronika bandara di UPBU kelas III
Depati Parbo”

B. TUJUAN
Tujuan dari kegiatan aktualisasi ini antara lain sebagai berikut :
1. Untuk mengimplementasikan Nilai-Nilai dasar ASN yang meliputi smart
ASN dan management ASN. Berorientasi Pelayanan, Akuntabel,
Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif, dan Kolaboratif (BERAKHLAK).

2. Membentuk ASN yang Jujur, Adil, Disiplin, Berintegritas, Professional,


dan Mengutamakan kepentingan negara dan masyarakat.

3. Untuk mengoptimalisasikan pelaksanaan dan pengaduan kerusakan alat


elektro serta historical di unit elektronika bandara Kantor UPBU Kelas III
Depati Parbo.

4. Terwujudnya sistem pengaduan keruskan alat-alat elektro bandara


berbasis digital.

2
C. RUANG LINGKUP
Ruang lingkup kegiatan aktualisasi habituasi ini pada unit elektronika
bandara kantor UPBU kelas III Depati Parbo. Batasan untuk kegiatan aktualisasi
ini yaitu :
1. Isu utama yang diangkat yaitu berkaitan dengan Smart ASN, management
ASN serta pelayanan publik.
2. Rencana kegiatan aktualisasi disusun berdasarkan nilai-nilai dasar ASN
yaitu BERAKHLAK

D. RUMUSAN DAN PENETAPAN ISU

Manajemen ASN adalah pengelolaan ASN untuk menghasilkan pegawai


ASN yang profesional, memiliki nilai dasar, etika profesi, bebas dari intervensi
politik, bersih dari praktik korupsi, kolusi dan nepotisme. Smart ASN adalah cara
kerja yang lebih efisien dan efektif dengan bantuan teknologi.

Pada manajemen ASN dan smart ASN berisi konsep dan kebijakan
manajemeen ASN, dan bagaimana kebijakan tersebut diimplementasikan di
instansi pemerintah, dan termasuk di dalamnya adalah hal-hal apa saja yang
harus diperhatikan agar manajemen ASN dan smart ASN dapat mencapai
tujuannya yaitu untuk menciptakan profesionalisme ASN.

Berdasarkan pengamatan, ada 3 (tiga) isu terkait Manajemen ASN dan


Smart ASN di UPBU Kelas III Depati Parbo, antara lain :
1. Pengisian data checklist pelaporan dan pemeliharaan fasilitas elektronik di
unit elban masih manual. Di masa yang serba digital ini berbagai platform
sudah menyediakan alat penyimpanan berbasis digital yang biasa disebut
dengan “cloud” seperti platform google yang menyediakan cloud bernama
“google Spreadsheet” yang terkoneksi ke berbagai platform lain yang bisa
menunjang penyimpanan data dan laporan seperti “google drive, google
photos, google docs, dsb” serta untuk keamanan data terjamin.

2. Sistem pengarsipan masih menggunkan kertas


Di era digitalisasi ini harusnya untuk pengarsipan file ataupun berkas
hendaklah dilakukan dengan metode digitalisasi. Karena dengan
menggunakan sistem yang digital akan memudahkan kita dalam mencari

3
kembali berkas-berkas yang dibutuhkan lagi. Selain itu dengan metode
digitalisasi berkasakan lebih rapi. Selain itu digitalisasi juga mampu
mengurangi penggunaan kertas.

3. Pengaduan kerusakan alat elektro ke unit elban masih dilakukan dengan


cara manual.
Pengaduan kerusakan alat pada masing-masing unit di UPBU Depati
Parbo masih dilakukan dengan menggunakan ponsel atau datang ke unit
elektro bandara untuk melaporkan kerusakan. Tentu pada era ini, cara ini
dapat mempengaruhi proses perbaikan, apalagi jika kerusakan tersebut
membutuh penanganan dengan cepat. Maka diperlukan sebuah sistem
untuk memudahkan kita untuk menginformasikan kendala tersebut ke unit
elektronika bandara. Selain itu data-data alat yang mengalami gangguan
dapat tersimpan di google drive. Sehingga data bisa di crosscheck
kembali.

Setelah menganalisa dengan menggunakan teknik tapisan isu maka


didapatkan satu core isu yaitu pengaduan kerusakan alat elektro ke unit elban
masih dilakukan dengan cara manual

4
BAB II
PELAKSANAAN AKTUALISASI

A. PENYELESAIAN ISU
Dari tapisan isu yang telah dibuat, maka isu yang diangkat yaitu “
Pengaduan kerusakan alat-alat elektro bandara ke unit elban masih
dilakukan dengan cara manual”. Dampak yang terjadi apabila isu ini tidak
segera ditindak lanjuti adalah kurang efektifnya pelayanan terhadap
masyarakat dan pekerjaan teknisi. Apabila terjadi kerusakan pegawai harus
unit elektronika bandara dulu yang memiliki jarak yang relatif jauh atau
dengan menggunakan telepon. Gagasan yang diusulkan untuk
menyelesaikan permasalahan isu tersebut adalah dibuatkan sistem
pengaduan berbasis digital dengan menggunakan scan barcode, dimana
nanti ketika pegawai dari unit lain mengisi form, maka notifikasi langsung
masuk ke unit elban untuk segera melakukan perbaikan. Sistem ini dapat
diakses dimana saja oleh pegawai yang berwewenang melalui handphone.
Media ini diharapkan juga dapat mengoptimalkan kinerja teknisi dalam
mengatasi permasalahan elektro di bandara Depati Parbo dan juga
meningkatkan pelayanan terhadap masyarakat.

B. KEGIATAN

Gagasan kreatif yang bisa menjadi solusi dari isu potensial yang diangkat
mengenai bagaimana upaya yang dapat dilakukan untuk membuat sistem
pengaduan kerusakan alat-alat elektro bandara ke unit elektronika bandara
sebagai berikut:

1. Melakukan konsultasi kepada mentor mengenai rancangan aktualisasi.


2. Mencari format data-data untuk membuat form pengaduan di google drive.
3. Mempelajari dan menganalisa data yang telah dikumpulkan.
4. Membuat sistem pengaduan kerusakan sesuai dengan data yang telah
dikumpulkan.
5. Melakukan sosialisasi mengenai cara penggunaan sistem layanan
pengaduan kerusakan ke rekan-rekan di UPBU Depati Parbo.
6. Menerapkan penggunaan sistem pengaduan kerusakaan lat-alat elektro

5
bandara di UPBU kelas III Depati Parbo.

Refleksi dari smart dan managemant ASN dalam pembuatan rancangan


aktualisasi ini yaitu sistem sudah memanfaatkan internet atau digital hal ini
berkaitan dengan smart ASN. Rancangan aktualisasi ini juga bertujuan untuk
mengoptimalkan pelayanan pelayanan terhadap masyakat/publik sesuai dengan
management ASN.

C. TAHAPAN KEGIATAN

Adapun yang menjadi tahapan kegiatan Aktualisasi berjudul “Laporan


kegiatan aktualisasi dan habituasi penerapan nilai-nilai dasar ASN Berakhlak
dalam pembuatan sistem Pengaduan kerusakan alat-alat elektro bandara dengan
scan barcode ke unit elektronika bandara di UPBU kelas III Depati Parbo” adalah
sebagai berikut:
Tabel 1. Tahapan Kegiatan
No Kegiatan Tahapan Kegiatan Dokumentasi
1 Melakukan Melaporkan dan
konsultasi kepada mengkonsultasikan terkait
mentor mengenai pelaksanaan aktualisasi
rancangan dengan Mentor
aktualisasi

2 Mencari format data- 1. Mencari format dalam


data untuk membuat pembuatan form
form pengaduan di pengaduan
google drive
2. Memahami konsep dari
kegiatan yang akan
dilakukan.
3 Mempelajari dan 1. Mengumpulkan data
menganalisa data yang mengenai kegiatan
telah dikumpulkan terkait
2. Melakukan koordinasi
dengan rekankerja

6
mengenai format yang
telah ada

4 Membuat sistem 1. Format form pengaduan


pengaduan kerusakan alat – alat
kerusakan sesuai elektro bandara.
dengan data yang 2. Pengisian format form
telah dikumpulkan sistem pengaduan
kerusakan

5 Melakukan sosialisasi 1. Mensosialisasikan hasil


mengenai cara aktualisasi sistem
penggunaan sistem pengaduan kerusakan
layanan pengaduan alat-alat elektro
kerusakan ke rekan- menggunakan barcode.
rekan di UPBU Depati 2. Menerima evaluasi,
Parbo arahan, dan masukan
dari personil kantor UPBU
Kelas III Depati Parbo
terkait hasil rancangan
aktualisasi
6. Menerapkan Pengoperasion sistem
penggunaan sistem pengaduan kerusakan
pengaduan alat-alat elektro di kantor
kerusakaan alat-alat UPBU kelas III Depati
elektro bandara di Parbo
UPBU kelas III Depati
Parbo

7
Adapun jadwal untuk kegiatan aktualisasi sebagai berikut

Tabel 2.Jadwal kegiatan aktualisasi


September Oktober
No Kegiatan I II III IV I II
1 Melakukan konsultasi kepada mentor
mengenai rancangan aktualisasi
2 Mencari format data-data untuk
membuat form pengaduan di google
drive
3 Mempelajari dan menganalisa data
yang telah dikumpulkan
4 Membuat sistem pengaduan
kerusakan sesuai dengan data yang
telah dikumpulkan
5 Melakukan sosialisasi mengenai cara
penggunaan sistem layanan
pengaduan kerusakan ke rekan-rekan
di UPBU Depati Parbo
6 Menerapkan penggunaan sistem
pengaduan kerusakaan lat-alat elektro
bandara di UPBU kelas III Depati
Parbo

D. RENCANA OUTPUT KEGIATAN

Output capaian kegiatan pada setiap tahapan kegiatan, dan


mendeskripsikan keterkaitan kualiatas capaian target kegiatan dalam
penyelesaian isu adalah sebagai berikut :
Tabel 3. Output kegiatan
No Kegiatan Tahap Kegiatan Output Kegiatan
1 Melaporkan dan Persetujuan mentor terkait
Melakukan
mengkonsultasikan gagasan isu rancangan
konsultasi kepada
terkait pelaksanaan aktualisasi
mentor mengenai
aktualisasi dengan

8
rancangan Mentor
aktualisasi
2 Mencari format 1. Mencari format dalam 1. Mendapatkan format

data-data untuk pembuatan form yang akan dibuat dalam


membuat form pengaduan form pengaduan
pengaduan di 2. Memahami kerusakan.
google drive konsep dari 2. Mengetahui prosedur
kegiatan yang pengisian sistem
akan dilakukan. pengaduan kerusakan
alat elektro bandara.

3 Mempelajari dan 1. Mengumpulkan data Data yang dibutuhkan


menganalisa data mengenai kegiatan sudah ada dan
yang telah terkait terkumpulkan
dikumpulkan 2. Melakukan koordinasi
dengan rekan kerja
mengenai format yang
telah ada

4 Membuat sistem 1. Format form pengaduan Form sistem pengaduan


pengaduan kerusakan alat – alat kerusakan alat-alat
kerusakan sesuai elektro bandara. elektro menggunakan
dengan data yang 2. Pengisian format form barcode
telah dikumpulkan sistem pengaduan
kerusakan
5 Melakukan 1. Mensosialisasikan hasil Catatan masukan
sosialisasi mengenai aktualisasi sistem evaluasi dari pegawai di
cara penggunaan pengaduan kerusakan kantor UPBU kelas III
sistem layanan alat-alat elektro Depati Parbo
pengaduan menggunakan barcode.
kerusakan ke rekan- 2. Menerima evaluasi,
rekan di UPBU arahan, dan masukan
Depati Parbo dari personil kantor

9
UPBU Kelas III Depati
Parbo terkait hasil
rancangan aktualisasi

6 Menerapkan Pengoperasion sistem Sistem pengaduan alat-


penggunaan sistem pengaduan kerusakan alat elektronik dalam
pengaduan alat-alat elektro di kantor bentuk digital
kerusakaan alat- UPBU kelas III Depati
alat elektro Parbo
bandara di UPBU
kelas III Depati
Parbo

Kondisi sebelum dan setelah terealisasinya aktualisasi

a. Sebelum
Pengaduan kerusakan dilakukan dengan cara datang ke ruangan elban
yang jaraknya relatif jauh sehingga pelayanan dan proses perbaikan kurang
optimal.

b. Setelah
Teknisi dapat bekerja dengan lebih optimal dan pelayanan terhadap
masyarakat dapat ditingkatkan.

E. MANFAAT KEGIATAN AKTUALISASI

Manfaat kegiatan aktualisasi dengan core isu Laporan kegiatan aktualisasi


dan habituasi penerapan nilai-nilai dasar ASN Berakhlak dalam pembuatan sistem
Pengaduan kerusakan alat-alat elektro bandara dengan scan barcode ke unit
elektronika bandara di UPBU kelas III Depati Parbo memiliki manfaat sebagai
berikut:
1. Bagi Individu
a. Memudahkan kinerja penulis dan rekan-rekan di unit elban untuk
melakukan perbaikan.

10
b. Menambah wawasan mengenai smart dan management ASN yaitu
digitalisasi.
2. Bagi Instansi
a. Terlaksananya operasional dengan baik
b. Dapat meningkatkan proses pelayanan kepada masyarakat.
c. Memudahkan monitoring terhadap permasalahan alat-alat elektro
yang terjadi di bandara.

F. RELEVANSI KEGIATAN DENGAN AKTUALISASI

Manfaat dari pelaksanaan kegiatan aktualisasi dan kontribusi bagi organisasi


adalah membantu pelaksanaan tugas dan fungsi Unit Listrik. Kegiatan maupun
tahapan kegiatan dilakukan untuk mengaktualisasikan nilai-nilai dasar ASN yaitu
BERAKHLAK. Nilai-nilai dasar yang relevan pada setiap kegiatan/tahapan
kegiatan sebagaimana diuraikan sebagai berikut:
Tabel 4. Relevansi rencana kegiatan dengan aktualisasi
No Kegiatan Nilai-Nilai Dasar
1 Melakukan  Berorientasi pelayanan
konsultasi kepada Melaksanakan Rancangan Pembuatan sistem
mentor mengenai pengaduan kerusakan alat elektro bandara dengan
rancangan tujuan menjaga fasilitas yang digunakan penumpang
aktualisasi bandara.
 Akuntabel
Berpartisipasi aktif dalam pembahasan aktualisasi
 Kompeten
Melakukan identifikasi dan analisis isu yang ada.
 Harmonis
Melakukan konsultasi baik dengan mentor
 Loyal
Melaksanakan tugas dengan mengutamakan
kepentingan instansi.
 Adaptif
Memiliki kepekaan terhadap lingkungan sekitar untuk
mengidentifikasi isu
 Kolaboratif

11
Melaksanakan konsultasi dan menerima saran serta
masukan dari mentor
2. Mencari format  Berorientasi pelayanan
data-data untuk Berkomitmen dengan tugas dan fungsi yang
membuat form dilaksanakan agar dapat memberikan pelayanan
pengaduan di maksimal kepada penumpang bandar udara
google drive  Akuntabel
Bertanggung jawab terhadap data-data yang akan
dikumpulkan
 Kompeten
Menyusun konsep pembuatan sistem pengaduan
kerusakan alat elektro bandara menggunakan sistem
barcode
 Harmonis
Berinteraksi dengan rekan kerja dalam rencana
pembuatan sistem pengaduan kerusakan alat elektro
di bandara menggunakan barcode.
 Loyal
Berdedikasi dan mengutamakan kepentingan instansi
 Adaptif
Proaktif alam mengetahui keutuhan yang diperlukan
didalam instansi
 Kolaboratif
Bekerja sama dalam melaksanakan konsep rancangan
aktualisasi
3 Mempelajari dan  Berorientasi pelayanan
menganalisa data Berkomitmen dengan tugas dan fungsi yang
yang telah dilaksanakan agar dapat memberikan pelayanan
dikumpulkan maksimal kepada penumpang bandar udara
 Akuntabel
Bertanggung jawab terhadap data-data yang akan
dikumpulkan
 Kompeten

12
Menyusun konsep pembuatan sistem pengaduan
kerusakan alat elektro bandara menggunakan sistem
barcode
 Harmonis
Berinteraksi dengan rekan kerja dalam rencana
pembuatan sistem pengaduan kerusakan alat elektro
di bandara menggunakan barcode.
 Loyal
Berdedikasi dan mengutamakan kepentingan instansi
 Adaptif
Proaktif alam mengetahui keutuhan yang diperlukan
didalam instansi
 Kolaboratif
Bekerja sama dalam melaksanakan konsep rancangan
aktualisasi
4. Membuat sistem  Berorientasi pelayanan
pengaduan Berkomitmen dengan tugas dan fungsi yang
kerusakan sesuai dilaksanakan agar dapat memberikan pelayanan
dengan data yang maksimal kepada penumpang bandar udara
telah dikumpulkan  Akuntabel
Bertanggung jawab terhadap data-data yang akan
dikumpulkan
 Kompeten
Menyusun konsep pembuatan sistem pengaduan
kerusakan alat elektro bandara menggunakan sistem
barcode
 Harmonis
Berinteraksi dengan rekan kerja dalam rencana
pembuatan sistem pengaduan kerusakan alat elektro
di bandara menggunakan barcode.
 Loyal
Berdedikasi dan mengutamakan kepentingan instansi
 Adaptif

13
Proaktif alam mengetahui keutuhan yang diperlukan
didalam instansi
 Kolaboratif
Bekerja sama dalam melaksanakan konsep rancangan
aktualisasi
5. Melakukan  Berorientasi pelayanan
Berkomitmen dengan tugas dan fungsi yang dapat
sosialisasi
memberikan pelayanan maksimal kepada penumpang
mengenai cara
bandar udara
penggunaan
 Akuntabel
sistem layanan
Teliti dalam menyusundata dan hasil yang dapat
pengaduan
dipertanggungjawabkan
kerusakan ke
 Kompeten
rekan-rekan di
Melaksanakan sosialisasi dan pelatihan pengisian
UPBU Depati
form dari sistem pengaduan kerusalan alat elektro
Parbo
bandara menggunakan barcode kepada pegawai di
kantor UPBU kelas III Depati Parbo.
 Harmonis
Melaksanakan sosialisasi kepada unit pegawai
kantor UPBU kelas III Depati Parbo.
 Loyal
Berdedikasi dan mengutamakan kepentingan
instansi.
 Adaptif
Menerima masukan dari personel bandar udara agar
sempurnanya hasil aktualisasi.
 Kolaboratif
Bekerjasama dan pemberian saran serta masukan dari
personel bandar udara.
6 Menerapkan  Berorientasi pelayanan
penggunaan Berkomitmen dengan tugas dan fungsi yang
sistem pengaduan dilaksanakan agar dapat memberikan pelayanan
kerusakaan alat- maksimal kepada penumpang bandar udara
alat elektro  Akuntabel

14
bandara di UPBU Bertanggung jawab terhadap data-data yang akan
kelas III Depati dikumpulkan
Parbo  Kompeten
Menyusun konsep pembuatan sistem pengaduan
kerusakan alat elektro bandara menggunakan sistem
barcode
 Harmonis
Berinteraksi dengan rekan kerja dalam rencana
pembuatan sistem pengaduan kerusakan alat elektro
di bandara menggunakan barcode.
 Loyal
Berdedikasi dan mengutamakan kepentingan instansi
 Adaptif
Proaktif alam mengetahui keutuhan yang diperlukan
didalam instansi
 Kolaboratif
Bekerja sama dalam melaksanakan konsep rancangan
aktualisasi

Dampak yang terjadi apabila nilai-nilai dasar tidak dilaksanakan dalam


proses kegiatan aktualisasi adalah

a. Berorientasi Pelayanan

Apabila nilai berorientasi pelayanan ini tidak dimiliki maka tujuan ASN
tidak terpenuhi dan terjadinya ketidaknyamanan antara instansi dan
masyarakat.

b. Akuntabel

Apabila nilai akuntabel tidak dilakukan maka tidak berjalannya fungsi


dari instansi dan hilangnnya kepercayaan dari masyarakat.

c. Kompeten

Jika nilai kompeten tidak dilakukan maka tidak adanya inovasi dan
perkembangan dalam pengelolaan di instansi

15
d. Harmonis

Apabila nilai harmonis tidak dilaksanakan maka akan adanya masalah


internal dalam organisasi sehingga tidak tercapainya tujuan dari
organisasi itu sendiri

e. Loyal

Apabila nilai loyal tidak dilakukan maka terjadi kekacauan dalam


organisasi dan seperti yang kita tahu loyal berarti setia

f. Adaptif

Apabila nilai adaptif tidak dilakukan maka adanya permasalahan antar


personel di dalam organisasi

g. Kolaboratif

Apabila nilai kolaboratif tidak dilaksanakan maka tujuan dari organisasi


kurang maksimal karena sebagaimana yang kita tahu dengan berkerja
sama pekerjaan akan lebih mudah dan gagasan yang dildapatkan akan
lebih maksimal.

16
BAB III
PENUTUP

A. KESIMPULAN
Adapun kesimpulan dari kegiatan aktualisasi yang akan dilaksanakan pada
masa habituasi adalah sebagai berikut :
1. Berdasarkan uraian yang telah diterangkan pada bab sebelumnya
dapat ditarik kesimpulan bahwa Habituasi nilai-nilai BerAkHLAK dalam
penerapan sistem laporan sistem pengaduan kerusakan alat-alat
elektro bandara menggunakan barcode ke unit elektronika bandara di
UPBU kelas III Depati Parbo ini semoga dapat menjadi sebuah solusi
untuk efektivitas pelayanan.
2. Nilai-nilai dasar PNS tersebut juga dapat dikembangkan dalam
membentuk karakter Pegawai Negeri Sipil sehingga dapat menjadi PNS
yang professional dalam melayani masyarakat.
3. Isu yang diangkat merupakan isu teraktual mengenai tupoksi dari
lingkup kerja penulis.
4. Isu utama yang diangkat yaitu berkaitan dengan Smart ASN, serta
pelayanan publik.
5. Rencana kegiatan aktualisasi disusun berdasarkan nilai-nilai dasar ASN
yaitu BERAKHLAK.
6. Hasil daripada rencana kegiatan aktualisasi tersebut untuk
mengoptimalkan nya kinerja unit elektronika bandara.

B. SARAN

Adapun saran dari kegiatan aktualisasi yang akan dilaksanakan pada masa
habituasi adalah ide yang telah didapatkan oleh peserta latsar agar dapat terus
diaplikasikan dalam kegiatan sehari-hari di lapangan .

17
LAMPIRAN
SISTEM PENGADUAN KERUSAKAN ALAT-ALAT ELEKTRO BANDARA
MENGGUNAKAN BARCODE KE UNIT ELEKTRONIKA BANDARA
DI UPBU KELAS III DEPATI PARBO

OLEH:

AYANG DESWARI

NIP 199712302022032017

KEMENTERIAN PERHUBUNGAN
BADAN PENGEMBANGAN SDM PERHUBUNGAN
PUSAT PENGEMBANGAN SDM APARATUR PERHUBUNGAN

PELATIHAN DASAR CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL


GELOMBANG 7 ANGKATAN 65

Kerinci, September 2022


LEMBAR PENGESAHAN

Sistem Pengaduan kerusakan alat-alat elektro bandara


menggunakan barcode ke unit elektronika bandara
di UPBU kelas III depati parbo

Nama : Ayang Deswari

NIP : 199712302022032017

Unit Kerja : Kantor UPBU kelas III Depati Parbo

Telah diseminarkan dan disahkan

Kerinci, September 2022

Menyetujui,

Penguji Coach

Rahmad Setyawan,S.Pd.,M.Pd

NIP. NIP.
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan yang maha Esa atas rahmat dan karuniaNya,
sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan rancangan aktualisasi Latihan
Dasar CPNS Kementerian Perhubungan Golongan II Gelombang VII Angkatan 65
tahun 2022 sesuai dengan waktu yang sudah ditentukan.

Laporan rancangan aktualisasi ini merupakan salah satu persyaratan yang


harus dipenuhi. Laporan ini disusun berdasarkan data-data dan kebutuhan yang
didapatkan di UPBU Kelas III Depati Parbo. Penulis mendapat banyak bimbingan
dan dukungan dari beberapa pihak sehingga laporan ini dapat diselesaikan.Oleh
karena itu pada kesempatan ini perkenankan penulis mengucapkan terima kasih
kepada :

1. Bapak Farel T.L Tobing,ST.,MT selaku kepala kantor UPBU Kelas III Depati
Parbo-Kerinci.
2. Bapak Untung Sugito,S.AP selaku mentor yang telah memberikan beragai
arahan agar pelaksanaan rancangan aktualisasi berjalan dengan baik.
3. Bapak Rahmad Setyawan,S.Pd.,M.Pd selaku tutor yang telah membantu
agar proses perancangan aktualisasi terlaksana dengan sempurna.
4. Bapak/Ibu pegawai kantor UPBU Kelas III Depati Parbo yang telah
memberikan dukungan, semangat, dan doa selama melakukan rancangan
aktualisasi

Dalam penulisan laporan rancangan aktualisasi ini tentu masih terdapat


banyak kesalahan oleh karena itu kritik dan saran yang membangun sangat
membantu. Semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi penulis pada khususnya
dan bagi para pembaca.

Kerinci, September 2022

Ayang Deswari
DAFTAR ISI

Lembar Pengesahan
Kata Pengantar
Daftar Isi
Daftar Tabel
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
B. Tujuan
C. Ruang Lingkup
D. Rumusan Isu
BAB II RANCANGAN AKTUALISASI
A. Penetapan Isu
B. Rencana Kegiatan
C. Tahapan Kegiatan
D. Rencana Output Kegiatan
E. Relevasi Rencana Kegiatan dengan Aktualisasi
F. Kontribusi Terhadap Penguatan Tujuan dan Nilai Organisasi
BAB III PENUTUP
LAMPIRAN
DAFTAR TABEL

Tabel 1. 1 Struktur Organisasi .......................................................................................... 3


Tabel 2. 1 Keterangan Penilaian Analisis USG ................................................................ 7
Tabel 2. 2 Penetapan Core Isu dengan Analisis USG ..................................................... 7
Tabel 2. 3 Rencana jadwal kegiatan
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) menurut Peraturan
Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia Nomor 1 tahun 2021 adalah
pendidikan dan pelatihan dalam Masa Prajabatan yang dilakukan secara
terintegrasi untuk membangun integritas moral, kejujuran, semangat dan motivasi
nasionalisme dan kebangsaan, karakter kepribadian yang unggul dan bertanggung
jawab, dan memperkuat profesionalisme serta kompetensi bidang. Kegiatan
pelatihan dasar ini membekali peserta CPNS sebuah kurikulum pelatihan yang
diuraikan dalam empat agenda yaitu :

1. Agenda Sikap Perilaku Bela Negara dan Wawasan Kebangsaan


2. Agenda Nilai – Nilai Dasar BerAKHLAK ASN
3. Agenda Smart ASN dan Manajemen ASN
4. Agenda Habituasi

Pelatihan Dasar CPNS adalah pendidikan dan pelatihan dalam masa pra
jabatan yang dilakukan secara terintegritasi untuk membangun integritas moral,
kejujuran, semangat dan motivasi nasionalisme dan kebangsaan, karakter
kepribadian yang unggul dan bertanggung jawab, dan memperkuat
profesionalisme serta kompetensi bidang. Pelatihan dasar CPNS ini bertujuan
untuk menanamkan dasar BERAKHLAK dalam aktualisasi sesuai dengan tugas
dan fungsi peserta CPNS dalam unit kerja, dalam hal ini penulis ditugaskan
menjadi Teknisi Elektronik pada unit elektronika bandara.

Selama dalam masa orientasi pada unit elektronika bandara penulis melihat
dan mendapati beberapa isu/permasalahan yaitu bagaimana sistem pengaduan
kerusakan dari masing-masing unit ke unit elektronika bandara yang belum
optimal. Oleh karena itu, penulis membuat rancangan aktualisasi dengan judul
“Sistem Pengaduan kerusakan alat-alat elektro bandara menggunakan
barcode ke unit elektronika bandara di UPBU kelas III Depati Parbo”

1
B. TUJUAN
Tujuan dari pembuatan rancangan aktualisasi ini antara lain sebagai berikut :
1. Untuk mengimplementasikan Nilai-Nilai dasar ASN yang meliputi
Berorientasi Pelayanan, Akuntabel, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif,
dan Kolaboratif (BERAKHLAK).

2. Membentuk ASN yang Jujur, Adil, Disiplin, Berintegritas, Professional,


dan Mengutamakan kepentingan negara dan masyarakat.

3. Untuk mengoptimalisasikan pelaksanaan dan pengaduan kerusakan alat


elektro serta historical di unit elektronika bandara Kantor UPBU Kelas III
Depati Parbo.

C. RUANG LINGKUP
Ruang lingkup kegiatan dalam rancangan aktualisasi habituasi ini pada unit
elektronika bandara kantor UPBU kelas III Depati Parbo. Kegiatan aktualisasi ini
dilakukan dalam kurun waktu pelaksanaan masa habituasi yaitu 8 September
2022 sampai 15 Oktober 2022.

D. RUMUSAN ISU

Manajemen ASN adalah pengelolaan ASN untuk menghasilkan pegawai


ASN yang profesional, memiliki nilai dasar, etika profesi, bebas dari intervensi
politik, bersih dari praktik korupsi, kolusi dan nepotisme. Smart ASN adalah cara
kerja yang lebih efisien dan efektif dengan bantuan teknologi.

Pada manajemen ASN dan smart ASN berisi konsep dan kebijakan
manajemeen ASN, dan bagaimana kebijakan tersebut diimplementasikan di
instansi pemerintah, dan termasuk di dalamnya adalah hal-hal apa saja yang
harus diperhatikan agar manajemen ASN dan smart ASN dapat mencapai
tujuannya yaitu untuk menciptakan profesionalisme ASN.

2
Berdasarkan pengamatan, ada 3 (tiga) isu terkait Manajemen ASN dan
Smart ASN di UPBU Kelas III Depati Parbo, antara lain :
1. Pengisian data checklist pelaporan dan pemeliharaan fasilitas elektronik di
unit elban masih manual. Di masa yang serba digital ini berbagai platform
sudah menyediakan alat penyimpanan berbasis digital yang biasa disebut
dengan “cloud” seperti platform google yang menyediakan cloud bernama
“google Spreadsheet” yang terkoneksi ke berbagai platform lain yang bisa
menunjang penyimpanan data dan laporan seperti “google drive, google
photos, google docs, dsb” serta untuk keamanan data terjamin.

2. Sistem pengarsipan masih menggunkan kertas


Di era digitalisasi ini harusnya untuk pengarsipan file ataupun berkas
hendaklah dilakukan dengan metode digitalisasi. Karena dengan
menggunakan sistem yang digital akan memudahkan kita dalam mencari
kembali berkas-berkas yang dibutuhkan lagi. Selain itu dengan metode
digitalisasi berkasakan lebih rapi. Selain itu digitalisasi juga mampu
mengurangi penggunaan kertas.

3. Pengaduan kerusakan alat elektro ke unit elban masih dilakukan dengan


cara manual.
Pengaduan kerusakan alat pada masing-masing unit di UPBU Depati
Parbo masih dilakukan dengan menggunakan ponsel atau datang ke unit
elektro bandara untuk melaporkan kerusakan. Tentu pada era ini, cara ini
dapat mempengaruhi proses perbaikan, apalagi jika kerusakan tersebut
membutuh penanganan dengan cepat. Maka diperlukan sebuah sistem
untuk memudahkan kita untuk menginformasikan kendala tersebut ke unit
elektronika bandara. Selain itu data-data alat yang mengalami gangguan
dapat tersimpan di google drive. Sehingga data bisa di crosscheck
kembali.

3
BAB II
RANCANGAN AKTUALISASI

A. PENETAPAN ISU

Pemeliharaan peralatan penunjang sangat penting untuk mengotimalkan


penggunaan serta pelayanan kepada masyarakat. Kondisi ini menjadi tantangan
di era teknologi ini. Oleh karena itu ada 3 permasalahan, yaitu:

1. Pengisian data checklist pelaporan dan pemeliharaan fasilitas elektronik di


unit elban masih manual.
2. Sistem pengarsipan masih menggunkan kertas.
3. Pengaduan kerusakan alat elektro ke unit elban masih dilakukan dengan
cara manual.

Untuk itu saya akan menganalisis isu-isu tersebut teknik analisis yang saya
kuasai. Penapisan isu untuk menentukan Core Isu yang akan diangkat menjadi
isu utama ini, yaitu dengan menggunakan metode Urgency, Seriousness,Growth
(USG).
Metode USG merupakan salah satu alat untuk menyusun urutan prioritas isu
yang harus diselesaikan. Cara menggunakan USG adalah dengan menentukan
tingkat urgensi, keseriusan dan perkembangan isu dengan menentukan skala nilai
(likert).
1. Urgency : Seberapa mendesak isu itu harus dibahas, dianalisis
dan ditindak lanjuti.
2. Seriousness : Seberapa serius isu itu harus dibahas dikaitkan
dengan akibat yang ditimbulkan
3. Growth : Seberapa besar kemungkinan terburuknya isu
tersebut jika tidak segera ditangani sebagaimana
mestinya.

4
Tabel 1. Penetapan Core Isu dengan Analisis USG
No Topik Isu U S G Total
Pengisian data checklist pelaporan dan
1 pemeliharaan fasilitas elektronik di unit elban 3 4 4 11
masih manual

2 Sistem pengarsipan masih menggunakan 10


3 3 4
kertas

Pengaduan kerusakan alat elektro ke unit elban


3 4 4 4 12
masih dilakukan dengan cara manual

Penilaian secara USG dilakukan dengan menggunakan nilai dengan rentang 1-5

Tabel 2. Keterangan Penilaian Analisis USG

Bobot Keterangan
5 Sangat kuat pengaruhnya
4 Kuat pengarunya
3 Sedang pengaruhnya
2 Kurang pengaruhnya

1 Sangat kurang pengaruhnya

Dari tapisan isu yang telah dibuat dapat disimpulkan bahwa isu yang
menjadi prioritas dan masuk kedalam kriteria USG adalah isu “ Pengaduan
kerusakan alat elektro ke unit elban masih dilakukan dengan manual” karena
tingkat USG nya memiliki nilai prioritas paling tinggi.

Dampak isu yang akan terjadi apabila tidak ditangani yaitu kurang
optimalnya pekerjaan teknisi dalam melakukan perbaikan. Semakin cepat proses
penanganan kerusakan dilakukan maka semakin baik pula pelayanan yang bisa
diberikan kepada masyarakat.

Gagasan yang diusulkan untuk menyelesaikan permasalahan isu tersebut


adalah dibuatkan alternatif peyelesaian dengan sistem pengaduan kerusakan

5
berbasis internet dengan menggunakan barcode dan google form.

6
B. RENCANA KEGIATAN

Merujuk pada akar penyebab dengan menggunakan teknik tapisan USG,


maka gagasan kreatif yang akan dilakukan untuk menyelesaikan core isu diatas
adalah membuat Sistem pengaduan kerusakan alat-alat elektro bandara
menggunakan barcode ke unit elektronika bandara di UPBU kelas III Depati
Parbo. Gagasan tersebut terkait dengan mata pelajaran Smart ASN, dimana
mempunyai penjelasan yaitu ASN yang memiliki kemampuan literasi digital yaitu
gesit dan responsive dalam mengikuti perubahan teknologi. Gagasan kreatif
tersebut memberikan kesempatan kepada individu dalam memanfaatkan teknologi
secara baik dan bermanfaat terutama di unit elektronika bandara.

Untuk mewujudkan gagasan kreatif tersebut, kegiatan kegiatan yang akan


dilakukan selama masa habituasi adalah:

1. Melakukan konsultasi kepada mentor mengenai rancangan aktualisasi.


2. Mencari format data-data untuk membuat form pengaduan di google drive.
3. Mempelajari dan menganalisa data yang telah dikumpulkan.
4. Membuat sistem pengaduan kerusakan sesuai dengan data yang telah
dikumpulkan.
5. Melakukan sosialisasi mengenai cara penggunaan sistem layanan
pengaduan kerusakan ke rekan-rekan di UPBU Depati Parbo.
6. Menerapkan penggunaan sistem pengaduan kerusakaan lat-alat elektro
bandara di UPBU kelas III Depati Parbo.

7
Tabel 3.Rencana kegiatan aktualisasi
September Oktober
No Kegiatan I II III IV I II
1 Melakukan konsultasi kepada
mentor mengenai rancangan
aktualisasi
2 Mencari format data-data
untuk membuat form
pengaduan di google drive
3 Mempelajari dan
menganalisa data yang telah
dikumpulkan
4 Membuat sistem pengaduan
kerusakan sesuai dengan
data yang telah dikumpulkan
5 Melakukan sosialisasi
mengenai cara penggunaan
sistem layanan pengaduan
kerusakan ke rekan-rekan di
UPBU Depati Parbo
6 Menerapkan penggunaan
sistem pengaduan
kerusakaan lat-alat elektro
bandara di UPBU kelas III
Depati Parbo

C. TAHAPAN KEGIATAN

Adapun yang menjadi tahapan kegiatan Aktualisasi berjudul “Sistem


pengaduan kerusakan alat-alat elektro menggunakan barcode ke unit elektronika
bandara di UPBU kelas III Depati Parbo” adalah sebagai berikut:

8
Tabel 1. Tahapan Kegiatan

No Kegiatan TahapanKegiatan
1 Melakukan konsultasi kepada Melaporkan dan
mentor mengenai rancangan mengkonsultasikan terkait
aktualisasi pelaksanaan aktualisasi
dengan Mentor

2 Mencari format data-data untuk 1. Mencari format dalam


membuat form pengaduan di pembuatan form pengaduan
google drive 2. Memahami konsep dari
kegiatan yang akan
dilakukan.
3 Mempelajari dan 1. Mengumpulkan data
menganalisa data yang telah mengenai kegiatan terkait
dikumpulkan 2. Melakukan koordinasi
dengan rekankerja mengenai
format yang telah ada
4 Membuat sistem pengaduan 1. Format form pengaduan
kerusakan sesuai dengan kerusakan alat – alat elektro
data yang telah dikumpulkan bandara.
2. Pengisian format form sistem
pengaduan kerusakan
5 Melakukan sosialisasi 1. Mensisioalisasikan hasil
mengenai cara penggunaan aktualisasi sistem pengaduan
sistem layanan pengaduan kerusakan alat-alat elektro
kerusakan ke rekan-rekan di menggunakan barcode.
UPBU Depati Parbo 2. Menerima evaluasi, arahan,
dan masukan dari personil
kantor UPBU Kelas III Depati
Parbo terkait hasil rancangan
aktualisasi
6 Menerapkan penggunaan sistem Pengoperasion sistem

9
pengaduan kerusakaan lat-alat pengaduan kerusakan alat-alat
elektro bandara di UPBU kelas III elektro di kantor UPBU kelas III
Depati Parbo Depati Parbo

D. RENCANA OUTPUT KEGIATAN

Output capaian kegiatan pada setiap tahapan kegiatan, dan


mendeskripsikan keterkaitan kualiatas capaian target kegiatan dalam
penyelesaian isu adalah sebagai berikut :

Tabel 2. Rencana output kegiatan

No Tahap Kegiatan OutputKegiatan


1 Persetujuan mentor terkait
Melakukan konsultasi kepada
mentor mengenai rancangan gagasan isu rancangan
aktualisasi
aktualisasi

2 Mencari format data-data Catatan hasil arahan,

untuk membuat form saran dan masukan


pengaduan di google drive terkait rancangan
aktualisasi.
3 Mempelajari dan 1. Mengetahui apa saja yang
menganalisa data yang telah harus ada dalam form
dikumpulkan sistem pengaduan
kerusakan alat elektro
menggunakan barcode

2. Mengetahui prosedur
pengisian sistem
pengaduan kerusakan alat
elektro menggunakan
barcode.

10
4 Membuat sistem pengaduan Form sistem pengaduan
kerusakan alat-alat elektro
kerusakan sesuai dengan data
menggunakan barcode
yang telah dikumpulkan

5 Melakukan sosialisasi mengenai Catatan masukan evaluasi


cara penggunaan sistem layanan
dari pegawai di kantor UPBU
pengaduan kerusakan ke rekan-
rekan di UPBU Depati Parbo kelas III Depati Parbo

6 Menerapkan penggunaan sistem Sistem pengaduan dalam


pengaduan kerusakaan lat-alat
bentuk digital
elektro bandara di UPBU kelas III
Depati Parbo

E. RELEVANSI RENCANA KEGIATAN DENGAN AKTUALISASI

Manfaat dari pelaksanaan kegiatan aktualisasi dan kontribusi bagi organisasi


adalah membantu pelaksanaan tugas dan fungsi Unit Listrik. Kegiatan maupun
tahapan kegiatan dilakukan untuk mengaktualisasikan nilai-nilai dasar ASN yaitu
BERAKHLAK. Nilai-nilai dasar yang relevan pada setiap kegiatan/tahapan
kegiatan sebagaimana diuraikan sebagai berikut:
Tabel 6. Relevansi rencana kegiatan dengan aktualisasi
No Kegiatan Nilai-Nilai Dasar
1 Melakukan konsultasi kepada  Berorientasi pelayanan
mentor mengenai rancangan Melaksanakan Rancangan
aktualisasi Pembuatan sistem pengaduan
kerusakan alat elektro bandara
dengan tujuan menjaga fasilitas yang
digunakan penumpang bandara.
 Akuntabel
Berpartisipasi aktif dalam
pembahasan aktualisasi
 Kompeten
Melakukan identifikasi dan analisis isu
yang ada.
 Harmonis

11
Melakukan konsultasi baik dengan
mentor
 Loyal
Melaksanakan tugas dengan
mengutamakan kepentingan instansi.
 Adaptif
Memiliki kepekaan terhadap
lingkungan sekitar untuk
mengidentifikasi isu
 Kolaboratif
Melaksanakan konsultasi dan
menerima saran serta masukan
darimentor

2. Mencari format data-data untuk  Berorientasi pelayanan


membuat form pengaduan di Berkomitmen dengan tugas dan
google drive fungsi yang dilaksanakan agar dapat
memberikan pelayanan maksimal
kepada penumpang bandar udara
 Akuntabel
Bertanggung jawab terhadap data-
data yang akan dikumpulkan
 Kompeten
Menyusun konsep pembuatan sistem
pengaduan kerusakan alat elektro
bandara menggunakan sistem
barcode
 Harmonis
Berinteraksi dengan rekan kerja
dalam rencana pembuatan sistem
pengaduan kerusakan alat elektro di
bandara menggunakan barcode.
 Loyal

12
Berdedikasi dan mengutamakan
kepentingan instansi
 Adaptif
Proaktif alam mengetahui keutuhan
yang diperlukan didalam instansi
 Kolaboratif
Bekerja sama dalam melaksanakan
konsep rancangan aktualisasi

3 Mempelajari dan menganalisa  Berorientasi pelayanan


data yang telah dikumpulkan Berkomitmen dengan tugas dan
fungsi yang dilaksanakan agar dapat
memberikan pelayanan maksimal
kepada penumpang bandar udara
 Akuntabel
Bertanggung jawab terhadap data-
data yang akan dikumpulkan
 Kompeten
Menyusun konsep pembuatan sistem
pengaduan kerusakan alat elektro
bandara menggunakan sistem
barcode
 Harmonis
Berinteraksi dengan rekan kerja
dalam rencana pembuatan sistem
pengaduan kerusakan alat elektro di
bandara menggunakan barcode.
 Loyal
Berdedikasi dan mengutamakan
kepentingan instansi
 Adaptif
Proaktif alam mengetahui keutuhan
yang diperlukan didalam instansi

13
 Kolaboratif
Bekerja sama dalam melaksanakan
konsep rancangan aktualisasi

4. Membuat sistem pengaduan  Berorientasi pelayanan


kerusakan sesuai dengan data Berkomitmen dengan tugas dan
yang telah dikumpulkan fungsi yang dilaksanakan agar dapat
memberikan pelayanan maksimal
kepada penumpang bandar udara
 Akuntabel
Bertanggung jawab terhadap data-
data yang akan dikumpulkan
 Kompeten
Menyusun konsep pembuatan sistem
pengaduan kerusakan alat elektro
bandara menggunakan sistem
barcode
 Harmonis
Berinteraksi dengan rekan kerja
dalam rencana pembuatan sistem
pengaduan kerusakan alat elektro di
bandara menggunakan barcode.
 Loyal
Berdedikasi dan mengutamakan
kepentingan instansi
 Adaptif
Proaktif alam mengetahui keutuhan
yang diperlukan didalam instansi
 Kolaboratif
Bekerja sama dalam melaksanakan
konsep rancangan aktualisasi

5. Melakukan sosialisasi mengenai  Berorientasi pelayanan


Berkomitmen dengan tugas dan
cara penggunaan sistem layanan

14
pengaduan kerusakan ke rekan- fungsi yang dapat memberikan
rekan di UPBU Depati Parbo pelayanan maksimal kepada
penumpang bandar udara
 Akuntabel
Teliti dalam menyusundata dan
hasil yang dapat
dipertanggungjawabkan
 Kompeten
Melaksanakan sosialisasi dan
pelatihan pengisian form dari sistem
pengaduan kerusalan alat elektro
bandara menggunakan barcode
kepada pegawai di kantor UPBU
kelas III Depati Parbo.
 Harmonis
Melaksanakan sosialisasi kepada
unit pegawai kantor UPBU kelas III
Depati Parbo.
 Loyal
Berdedikasi dan mengutamakan
kepentingan instansi.
 Adaptif
Menerima masukan dari personel
bandar udara agar sempurnanya hasil
aktualisasi.
 Kolaboratif
Bekerjasama dan pemberian saran
serta masukan dari personel bandar
udara.
6 Menerapkan penggunaan sistem  Berorientasi pelayanan
pengaduan kerusakaan alat-alat Berkomitmen dengan tugas dan
elektro bandara di UPBU kelas fungsi yang dilaksanakan agar dapat
III Depati Parbo memberikan pelayanan maksimal

15
kepada penumpang bandar udara
 Akuntabel
Bertanggung jawab terhadap data-
data yang akan dikumpulkan
 Kompeten
Menyusun konsep pembuatan sistem
pengaduan kerusakan alat elektro
bandara menggunakan sistem
barcode
 Harmonis
Berinteraksi dengan rekan kerja
dalam rencana pembuatan sistem
pengaduan kerusakan alat elektro di
bandara menggunakan barcode.
 Loyal
Berdedikasi dan mengutamakan
kepentingan instansi
 Adaptif
Proaktif alam mengetahui keutuhan
yang diperlukan didalam instansi
 Kolaboratif
Bekerja sama dalam melaksanakan
konsep rancangan aktualisasi

F. KONSTRIBUSI TERHADAP PENGUATAN TUJUAN DAN NILAI


ORGANISASI
Adapun yang menjadi kontribusi terhadap Visi Misi Organisasi dan
Penguatan Nilai-Nilai Organisasi Aktualisasi berjudul “Sistem pengaduan
kerusakan alat-alat elektro bandara menggunakan barcode ke unit elektronika
bandara di UPBU kelas III Depati Parbo” adalah sebagai berikut:

16
Tabel 3. Kontribusi terhadap penguatan tujuan dan nilai organisasi
No Tahap kegiatan Kontribusi terhadap visi misi Penguatan nilai-nilai
organisasi organisasi
1 Melakukan konsultasi Mewujudkan SDM Menerapkan nilai 5
kepada mentor penerbangan yang memiliki citra manusia
mengenai rancangan nilai profesional beretika dan perhubungan ke 2
aktualisasi berdaya saing tinggi dalam yaitu tanggap
mengerjakan tugas sehari-hari. terhadap kebutuhan
masyarakat akan
pelayanan jasa yang
tertib, teratur, tepat
waktu, bersih dan
nyaman
2 Mencari format data Mewujudkan SDM Menerapkan nilai 5
untuk membuat form perhubungan yang memenuhi citra manusia
pengaduan dengan aspek ketersediaan, handal perhubungan ke 4
google drive dan memiliki keunggulan yaitu Terampil dan
dalam setiap pekerjaannya. berperilaku gesit,
ramah, sopan, serta
lugas dan ke 5 yaitu
Tanggung jawab
terhadap
keselamatan dan
keamanan jasa
perhubungan
3 Mempelajari dan Mendukung tercapainya Menerapkan nilai 5
menganalisa data kegiatan yang efektif dan citra manusia
yang telah efisien terhadap kebutuhan perhubungan ke 3
dikumpulkan pekerjaan sehingga yaitu tangguh
terwujudnya kinerja yang menghadapi
optimal tantangan.
4 Membuat sistem Mendukung tercapainya Menerapkan nilai 5
pengaduan kegiatan yang efektif dan citra manusia
kerusakan sesuai efisien terhadap kebutuhan perhubungan ke 3

17
dengan data yang pekerjaan sehingga yaitu tangguh
telah dikumpulkan terwujudnya kinerja yang menghadapi
optimal tantangan.
5 Melakukan Mendukung tercapainya kerja menerapkan nilai 5
sosialisasi sama antar pegawai untuk citra manusia
mengenai cara mewujudkan tujuan bersama perhubungan ke 3
penggunaan sistem yaitu tangguh
layanan pengaduan menghadapi
kerusakan ke tantangan dan yang
rekan-rekan di ke 4 yaitu terampil
UPBU Depati Parbo dan berperilaku
gesit, ramah, sopan,
serta lugas

6 Menerapkan Mewujudkan dan mendukung Menerapkan nilai 5


penggunaan digitalisasi pada unit kerja citra manusia
sistem pengaduan untuk meningkatkan kualitas perhubungan ke 3
kerusakaan lat-alat pekerjaan yaitu tangguh
elektro bandara di menghadapi
UPBU kelas III tantangan dan ke 5
Depati Parbo yaitu tanggung jawab
terhadap
keselamatan dan
keamanan jasa
perhubungan

18
BAB III
PENUTUP

A. KESIMPULAN
Adapun kesimpulan dari pembuatan rancangan aktualisasi yang akan
dilaksanakan pada masa habituasi adalah sebagai berikut :
1. Berdasarkan uraian yang telah diterangkan pada bab sebelumnya dapat
ditarik kesimpulan bahwa Habituasi nilai-nilai BerAkHLAK dalam
penerapan sistem laporan sistem pengaduan kerusakan alat-alat elektro
bandara menggunakan barcode ke unit elektronika bandara di UPBU
kelas III Depati Parbo ini semoga dapat menjadi sebuah solusi untuk
efektivitas pelayanan.
2. Nilai-nilai dasar PNS tersebut juga dapat dikembangkan dalam
membentuk karakter Pegawai Negeri Sipil sehingga dapat menjadi PNS
yang professional dalam melayani masyarakat.
3. Isu yang diangkat merupakan isu teraktual mengenai tupoksi dari lingkup
kerja penulis.
4. Isu utama yang diangkat yaitu berkaitan dengan Smart ASN, serta
pelayanan publik.
5. Rencana kegiatan aktualisasi disusun berdasarkan nilai-nilai dasar ASN
yaitu BERAKHLAK.
6. Hasil daripada rencana kegiatan aktualisasi tersebut untuk
mengoptimalkan nya kinerja unit elektronika bandara.
Demikianlah rancangan aktualisasi yang dapat disusun oleh penulis
berdasarkan pedoman serta bimbingan dari coach dan mentor selama tahap
Distance Learning.

19
LAMPIRAN

Unit Kerja : Unit Elektronika Bandara UPBU Kelas III Depati Parbo Kerinci
Identifikasi Isu :
1. Pengisian data checklist pelaporan dan pemeliharaan fasilitas elektronik di unit elban masih manual.
2. Sistem pengarsipan di unit elektronika bandara masih manual .
3. Pengaduan kerusakan alat elektro ke unit elban masih dilakukan dengan cara manual.

Isu Yang Diangkat : Pengaduan kerusakan alat elektro ke unit elban masih dilakukan dengan cara manual
Gagasan Pemecahan Isu : Sistem pengaduan kerusakan alat-alat elektro bandara dengan scan barcode ke unit elektronika bandara di UPBU
kelas III Depati Parbo.

Kontribusi
No Kegiatan Tahap kegiatan Output Kegiatan Nilai-Nilai berakhlak Terhadap Visi Penguatan Nilai-Nilai
Misi Organisasi Organisasi
1. Melakukan konsultasi Melaporkan dan Persetujuan mentor  Berorientasi Mewujudkan SDM Menerapkan nilai 5
kepada mentor mengkonsultasik terkait gagasan isu pelayanan penerbangan yang citra manusia
mengenai rancangan an terkait rancangan aktualisasi Melaksanakan memiliki nilai perhubungan ke 2
aktualisasi pelaksanaan Rancangan Pembuatan profesional yaitu tanggap
aktualisasi sistem pengaduan beretika dan terhadap kebutuhan
dengan Mentor kerusakan alat elektro berdaya saing masyarakat akan
bandara dengan tujuan tinggi dalam pelayanan jasa yang
menjaga fasilitas yang mengerjakan tugas tertib, teratur, tepat
digunakan penumpang sehari-hari. waktu, bersih dan
bandara. nyaman
 Akuntabel
Berpartisipasi aktif
dalam pembahasan
aktualisasi
 Kompeten
Melakukan identifikasi
dan analisis isu yang
ada.
 Harmonis
Melakukan konsultasi
baik dengan mentor
 Loyal
Melaksanakan tugas
dengan mengutamakan
kepentingan instansi.
 Adaptif
Memiliki kepekaan
terhadap lingkungan
sekitar untuk
mengidentifikasi isu
 Kolaboratif
Melaksanakan
konsultasi dan
menerima saran serta
masukan darimentor

2. Mencari format data- 1. Mencari 1. Mendapatkan  Berorientasi Mewujudkan SDM Menerapkan nilai 5
data untuk membuat format dalam format yang akan pelayanan perhubungan yang citra manusia
form pengaduan di pembuatan dibuat dalam form Berkomitmen dengan memenuhi aspek perhubungan ke 4
google drive form pengaduan tugas dan fungsi yang ketersediaan, yaitu Terampil dan
pengaduan kerusakan. dilaksanakan agar handal dan berperilaku gesit,
2. Memahami 2. Mengetahui dapat memberikan memiliki ramah, sopan, serta
konsep dari prosedur pelayanan maksimal keunggulan dalam lugas dan ke 5 yaitu
kegiatan pengisian sistem kepada penumpang setiap Tanggung jawab
yang akan pengaduan bandar udara pekerjaannya. terhadap keselamatan
dilakukan kerusakan alat  Akuntabel dan keamanan jasa
elektro bandara. Bertanggung jawab perhubungan
terhadap data-data
yang akan dikumpulkan
 Kompeten
Menyusun konsep
pembuatan sistem
pengaduan kerusakan
alat elektro bandara
menggunakan sistem
barcode
 Harmonis
Berinteraksi dengan
rekan kerja dalam
rencana pembuatan
sistem pengaduan
kerusakan alat elektro
di bandara
menggunakan barcode.
 Loyal
Berdedikasi dan
mengutamakan
kepentingan instansi
 Adaptif
Proaktif alam
mengetahui keutuhan
yang diperlukan
didalam instansi
 Kolaboratif
Bekerja sama dalam
melaksanakan konsep
rancangan aktualisasi

3 Mempelajari dan 1. Mengumpu Data yang dibutuhkan  Berorientasi Mendukung Menerapkan nilai 5
menganalisa data lkan data sudah ada dan pelayanan tercapainya citra manusia
yang telah mengenai terkumpulkan Berkomitmen dengan kegiatan yang perhubungan ke 3
dikumpulkan kegiatan tugas dan fungsi yang efektif dan efisien yaitu tangguh
terkait dilaksanakan agar terhadap menghadapi
2. Melakukan dapat memberikan kebutuhan tantangan
koordinasi pelayanan maksimal pekerjaan
dengan kepada penumpang sehingga
rekan kerja bandar udara terwujudnya kinerja
mengenai  Akuntabel yang optimal
format yang Bertanggung jawab
telah ada terhadap data-data
yang akan dikumpulkan
 Kompeten
Menyusun konsep
pembuatan sistem
pengaduan kerusakan
alat elektro bandara
menggunakan sistem
barcode
 Harmonis
Berinteraksi dengan
rekan kerja dalam
rencana pembuatan
sistem pengaduan
kerusakan alat elektro
di bandara
menggunakan barcode.
 Loyal
Berdedikasi dan
mengutamakan
kepentingan instansi
 Adaptif
Proaktif alam
mengetahui keutuhan
yang diperlukan
didalam instansi
 Kolaboratif
Bekerja sama dalam
melaksanakan konsep
rancangan aktualisasi

4. Membuat sistem 1. Format form Form sistem  Berorientasi Mendukung Menerapkan nilai 5
pengaduan kerusakan pengaduan pengaduan kerusakan pelayanan tercapainya citra manusia
sesuai dengan data kerusakan alat-alat elektro Berkomitmen dengan kegiatan yang perhubungan ke 3
yang telah alat–alat menggunakan barcode tugas dan fungsi yang efektif dan efisien yaitu tangguh
dikumpulkan elektro dilaksanakan agar terhadap menghadapi
bandara. dapat memberikan kebutuhan tantangan.
2. Pengisian pelayanan maksimal pekerjaan
format form kepada penumpang sehingga
sistem bandar udara terwujudnya kinerja
pengaduan  Akuntabel yang optimal
kerusakan Bertanggung jawab
terhadap data-data
yang akan dikumpulkan
 Kompeten
Menyusun konsep
pembuatan sistem
pengaduan kerusakan
alat elektro bandara
menggunakan sistem
barcode
 Harmonis
Berinteraksi dengan
rekan kerja dalam
rencana pembuatan
sistem pengaduan
kerusakan alat elektro
di bandara
menggunakan barcode.
 Loyal
Berdedikasi dan
mengutamakan
kepentingan instansi
 Adaptif
Proaktif alam
mengetahui keutuhan
yang diperlukan
didalam instansi
 Kolaboratif
Bekerja sama dalam
melaksanakan konsep
rancangan aktualisasi

5 Melakukan sosialisasi 1. Mensosialisasi Catatan masukan  Berorientasi Mendukung menerapkan nilai 5


pelayanan
mengenai cara kan hasil evaluasi dari pegawai tercapainya kerja citra manusia
Berkomitmen dengan
penggunaan sistem aktualisasi di kantor UPBU kelas III sama antar perhubungan ke 3
tugas dan fungsi yang
layanan pengaduan sistem Depati Parbo pegawai untuk yaitu tangguh
dapat memberikan
kerusakan ke rekan- pengaduan mewujudkan tujuan menghadapi
pelayanan maksimal
rekan di UPBU Depati kerusakan bersama tantangan dan yang
kepada penumpang
Parbo alat-alat ke 4 yaitu terampil
bandar udara
elektro dan berperilaku
 Akuntabel
menggunakan gesit, ramah, sopan,
Teliti dalam
barcode. serta lugas
menyusundata dan
2. Menerima hasil yang dapat
evaluasi, dipertanggungjawab
arahan, dan kan
masukan  Kompeten
dari personil Melaksanakan
kantor sosialisasi dan
UPBU Kelas pelatihan pengisian
III Depati form dari sistem
Parbo pengaduan
terkait hasil kerusalan alat
rancangan elektro bandara
aktualisasi menggunakan
barcode kepada
pegawai di kantor
UPBU kelas III
Depati Parbo.
 Harmonis
Melaksanakan
sosialisasi kepada
unit pegawai kantor
UPBU kelas III
Depati Parbo.
 Loyal
Berdedikasi dan
mengutamakan
kepentingan instansi.
 Adaptif
Menerima masukan
dari personel bandar
udara agar
sempurnanya hasil
aktualisasi.
 Kolaboratif
Bekerjasama dan
pemberian saran
serta masukan dari
personel bandar
udara.
6. Menerapkan Pengoperasion Sistem pengaduan alat-  Berorientasi Mewujudkan dan Menerapkan nilai 5
penggunaan sistem sistem alat elektronik dalam pelayanan mendukung citra manusia
pengaduan pengaduan bentuk digital Berkomitmen dengan digitalisasi pada perhubungan ke 3
kerusakaan alat-alat kerusakan alat- tugas dan fungsi yang unit kerja untuk yaitu tangguh
elektro bandara di alat elektro di dilaksanakan agar meningkatkan menghadapi
UPBU kelas III Depati kantor UPBU dapat memberikan kualitas pekerjaan tantangan dan ke 5
Parbo kelas III Depati pelayanan maksimal yaitu tanggung jawab
Parbo kepada penumpang terhadap keselamatan
bandar udara dan keamanan jasa
 Akuntabel perhubungan
Bertanggung jawab
terhadap data-data
yang akan dikumpulkan
 Kompeten
Menyusun konsep
pembuatan sistem
pengaduan kerusakan
alat elektro bandara
menggunakan sistem
barcode
 Harmonis
Berinteraksi dengan
rekan kerja dalam
rencana pembuatan
sistem pengaduan
kerusakan alat elektro
di bandara
menggunakan barcode.
 Loyal
Berdedikasi dan
mengutamakan
kepentingan instansi
 Adaptif
Proaktif alam
mengetahui keutuhan
yang diperlukan
didalam instansi
 Kolaboratif
Bekerja sama dalam
melaksanakan konsep
rancangan aktualisasi
LAPORAN MINGGUAN PELAKSANAAN AKTUALISASI MINGGU KE-1

Nama Peserta : Ayang Deswari, A.Md.T


NIP : 199712302022032017
Unit Kerja : Bandar Udara Depati Parbo Kerinci–Unit Elektronika Bandara
Jabatan : Teknisi Elektronik
Rumusan Isu : Pelaporan kerusakan alat-alat elektro bandara di UPBU kelas III Depati Parbo masih manual
Tanggal Pelaksanaan : 8-15 September 2022
Minggu Ke : 1

N Keterkaitan Substansi Mata Kontribusi Terhadap Penguatan Nilai


Kegiatan Tahapan Kegiatan Output / Hasil
o Pelatihan Tusi/Tujuan Organisasi Organisasi
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.
1. Melakukan Melaporkan dan Persetujuan  Berorientasi pelayanan Mewujudkan SDM Menerapkan nilai 5
konsultasi kepada mengkonsultasikan mentor terkait Melaksanakan Rancangan penerbangan yang citra manusia
mentor mengenai terkait pelaksanaan gagasan isu Pembuatan sistem pengaduan memiliki nilai profesional perhubungan ke 2
rancangan aktualisasi dengan rancangan kerusakan alat elektro bandara beretika dan berdaya saing yaitu tanggap
aktualisasi Mentor aktualisasi dengan tujuan menjaga fasilitas tinggi dalam mengerjakan terhadap kebutuhan
yang digunakan penumpang tugas sehari-hari. masyarakat akan
.
bandara. pelayanan jasa yang
 Akuntabel tertib, teratur, tepat
Berpartisipasi aktif dalam waktu, bersih dan
pembahasan aktualisasi nyaman
 Kompeten
Melakukan identifikasi dan
analisis isu yang ada.
 Harmonis
Melakukan konsultasi baik
dengan mentor
 Loyal
Melaksanakan tugas dengan
mengutamakan kepentingan
instansi.
 Adaptif
Memiliki kepekaan terhadap
lingkungan sekitar untuk
mengidentifikasi isu
 Kolaboratif
Melaksanakan konsultasi dan
menerima saran serta masukan
darimentor
Dokumentasi
Bukti PengendalianPembelajaranAktualisasi oleh Coach

Nama Peserta : Ayang Deswari, A.Md.T


NIP : 199712302022032017
Unit Kerja : Unit Teknisi Elektronik
Jabatan : Teknisi Elektronika
Pelaporan kerusakan alat-alat elektro bandara di UPBU kelas
Rumusan Isu :
III Depati Parbo masih manual
Kegiatan Ke- : 1 (SATU)

Waktu dan Media


PenyelesaianKegiatan Catatan Coach
Coaching

Tahapan kegiatan

Output kegiatan terhadap


pemecahan isu
Keterkaitan substansi mata
pelatihan
Kontribusi terhadap tusi organisasi

Penguatan nilai organisasi


LAPORAN MINGGUAN PELAKSANAAN AKTUALISASI MINGGU KE-2

Nama Peserta : Ayang Deswari, A.Md.T


NIP : 199712302022032017
Unit Kerja : Bandar Udara Depati Parbo Kerinci–Unit Elektronika Bandara
Jabatan : Teknisi Elektronik
Rumusan Isu : Pelaporan kerusakan alat-alat elektro bandara di UPBU kelas III Depati Parbo masih manual
Tanggal Pelaksanaan : 27 September – 3 Oktober 2022
Minggu Ke : 3

N Keterkaitan Substansi Mata Kontribusi Terhadap Penguatan Nilai


Kegiatan Tahapan Kegiatan Output / Hasil
o Pelatihan Tusi/Tujuan Organisasi Organisasi
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.
1. Membuat sistem 1. Format form Form sistem  Berorientasi pelayanan Mendukung tercapainya Menerapkan nilai 5
pengaduan pengaduan pengaduan Berkomitmen dengan tugas dan kegiatan yang efektif dan citra manusia
kerusakan sesuai kerusakan alat– kerusakan alat-alat fungsi yang dilaksanakan agar
efisien terhadap kebutuhan perhubungan ke 3
dengan data yang alat elektro elektro dapat memberikan pelayanan
telah dikumpulkan bandara. menggunakan maksimal kepada penumpang pekerjaan sehingga yaitu tangguh
1. Pengisian format barcode bandar udara terwujudnya kinerja yang menghadapi
form sistem  Akuntabel
optimal tantangan.
pengaduan Bertanggung jawab terhadap data-
kerusakan data yang akan dikumpulkan
 Kompeten
Menyusun konsep pembuatan
sistem pengaduan kerusakan alat
elektro bandara menggunakan
sistem barcode
 Harmonis
Berinteraksi dengan rekan kerja
dalam rencana pembuatan sistem
pengaduan kerusakan alat elektro
di bandara menggunakan barcode.
 Loyal
Berdedikasi dan mengutamakan
kepentingan instansi
 Adaptif
Proaktif alam mengetahui
keutuhan yang diperlukan didalam
instansi
 Kolaboratif
Bekerja sama dalam
melaksanakan konsep rancangan
aktualisasi
Bukti PengendalianPembelajaranAktualisasi oleh Coach

Nama Peserta : Ayang Deswari, A.Md.T


NIP : 199712302022032017
Unit Kerja : Unit Teknisi Elektronik
Jabatan : Teknisi Elektronika
Pelaporan kerusakan alat-alat elektro bandara di UPBU kelas
RumusanIsu :
III Depati Parbo masih manual
KegiatanKe- : 3 (Tiga)

Waktu dan Media


PenyelesaianKegiatan Catatan Coach
Coaching

Tahapan kegiatan
Output kegiatan terhadap
pemecahan isu
Keterkaitan substansi mata
pelatihan
Kontribusi terhadap tusi organisasi

Penguatan nilai organisasi


Dokumentasi
LAPORAN MINGGUAN PELAKSANAAN AKTUALISASI MINGGU KE-4

Nama Peserta : Ayang Deswari, A.Md.T


NIP : 199712302022032017
Unit Kerja : Bandar Udara Depati Parbo Kerinci–Unit Elektronika Bandara
Jabatan : Teknisi Elektronik
Rumusan Isu : Pelaporan kerusakan alat-alat elektro bandara di UPBU kelas III Depati Parbo masih manual
Tanggal Pelaksanaan : 4 Oktober – 14 Oktober 2022
Minggu Ke : 4

N Keterkaitan Substansi Mata Kontribusi Terhadap Penguatan Nilai


Kegiatan Tahapan Kegiatan Output / Hasil
o Pelatihan Tusi/Tujuan Organisasi Organisasi
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.
1. Melakukan 1. Mensosialisasika Catatan masukan  Berorientasi pelayanan Mendukung tercapainya Mendukung
sosialisasi n hasil evaluasi dari Berkomitmen dengan tugas dan
kerja sama antar pegawai tercapainya kerja
mengenai cara aktualisasi sistem pegawai di kantor fungsi yang dapat memberikan
untuk mewujudkan tujuan sama antar pegawai
penggunaan sistem pengaduan UPBU kelas III
pelayanan maksimal kepada
layanan pengaduan kerusakan alat- Depati Parbo bersama untuk mewujudkan
kerusakan ke alat elektro penumpang bandar udara
tujuan bersama
rekan-rekan di menggunakan  Akuntabel
UPBU Depati barcode.
Teliti dalam menyusundata dan
Parbo 2. Menerima
evaluasi, hasil yang dapat
arahan, dan dipertanggungjawabkan
masukan dari
personil kantor  Kompeten
UPBU Kelas Melaksanakan sosialisasi dan
III Depati
pelatihan pengisian form dari
Parbo terkait
hasil sistem pengaduan kerusalan
rancangan alat elektro bandara
aktualisasi
menggunakan barcode kepada
pegawai di kantor UPBU kelas
III Depati Parbo.

 Harmonis
Melaksanakan sosialisasi
kepada unit pegawai kantor
UPBU kelas III Depati Parbo.

 Loyal
Berdedikasi dan mengutamakan
kepentingan instansi.

 Adaptif
Menerima masukan dari personel
bandar udara agar sempurnanya
hasil aktualisasi.
 Kolaboratif
Bekerjasama dan pemberian saran
serta masukan dari personel
bandar udara.

2 Menerapkan Pengoperasion Sistem pengaduan  Berorientasi pelayanan Mewujudkan dan Menerapkan nilai 5
penggunaan sistem sistem alat-alat elektronik Berkomitmen dengan tugas dan mendukung digitalisasi citra manusia
pengaduan pengaduan dalam bentuk digital
fungsi yang dilaksanakan agar pada unit kerja untuk perhubungan ke 3
kerusakaan alat- kerusakan alat-
alat elektro bandara alat elektro di dapat memberikan pelayanan meningkatkan kualitas yaitu tangguh
di UPBU kelas III kantor UPBU maksimal kepada penumpang pekerjaan menghadapi
Depati Parbo kelas III Depati
bandar udara tantangan dan ke 5
Parbo
 Akuntabel yaitu tanggung
Bertanggung jawab terhadap data- jawab terhadap
data yang akan dikumpulkan keselamatan dan
 Kompeten keamanan jasa
Menyusun konsep pembuatan perhubungan
sistem
pengaduan kerusakan alat elektro
bandara menggunakan sistem
barcode
 Harmonis
Berinteraksi dengan rekan kerja
dalam rencana pembuatan sistem
pengaduan kerusakan alat elektro
di bandara menggunakan barcode.
 Loyal
Berdedikasi dan mengutamakan
kepentingan instansi
 Adaptif
Proaktif alam mengetahui
keutuhan yang diperlukan didalam
instansi
 Kolaboratif
Bekerja sama dalam
melaksanakan konsep rancangan
aktualisasi
Bukti PengendalianPembelajaranAktualisasi oleh Mentor

Nama Peserta : Ayang Deswari, A.Md.T


NIP : 199712302022032017
Unit Kerja : Unit Elektronika Bandara
Jabatan : Teknisi Elektronik
Pelaporan kerusakan alat-alat elektro bandara di UPBU kelas
Rumusan Isu :
III Depati Parbo masih manual
Kegiatan Ke- : 4 (Empat)
Bukti PengendalianPembelajaranAktualisasi oleh Coach

Nama Peserta : Ayang Deswari, A.Md.T


NIP : 199712302022032017
Unit Kerja : Unit Teknisi Elektronik
Jabatan : Teknisi Elektronika
Pelaporan kerusakan alat-alat elektro bandara di UPBU kelas
RumusanIsu :
III Depati Parbo masih manual
KegiatanKe- : 4 (Empat)

Waktu dan Media


PenyelesaianKegiatan Catatan Coach
Coaching

Tahapan kegiatan
Output kegiatan terhadap
pemecahan isu
Keterkaitan substansi mata
pelatihan
Kontribusi terhadap tusi organisasi

Penguatan nilai organisasi


“LAPORAN RANCANGAN AKTUALISASI DAN
HABITUASI PENERAPAN NILAI-NILAI DASAR ASN
BERAKHLAK DALAM PEMBUATAN SISTEM
PENGADUAN KERUSAKAN ALAT-ALAT ELEKTRO
BANDARA DENGAN SCAN BARCODE KE UNIT
ELEKTRONIKA BANDARA DI UPBU KELAS III DEPATI
PARBO”

Oleh:
Ayang Deswari,A.Md.T
NIP.199712302022032017
Mentor Coach
Untung Sugito,S.Ap Rahmad Setyawan,S.Pd.,M.Pd
NIP. 197912162010121001 NIP. 197806262006041001
Latar Belakang Tujuan

Pengaduan kerusakan masih dilakukan Mengimplementasikan nilai-nilai dasar ASN


dengan menggunakan ponsel atau datang ke Berakhlak

unit elektro bandara untuk melaporkan


kerusakan. Tentu pada era ini, cara ini dapat
mempengaruhi proses perbaikan, apalagi jika Terwujudnya system pengaduan yang
berbasis digital
kerusakan tersebut membutuh penanganan
dengan cepat. Maka diperlukan sebuah sistem
untuk memudahkan kita untuk
Mengoptimalkan kerja unit Elektronika
menginformasikan kendala tersebut ke unit
Bandara
elektronika bandara
PELAKSANAAN AKTUALISASI

Kondisi Sebelum Kondisi Setelah Refleksi dari


smart ASN dan
Pengaduan kerusakan alat Management ASN
elektro di bandara Pekerjaan unit Elban lebih
menggunakan ponsel atau optimal dan Pembuatan rancangan
datang langsung ke unit Proses perbaikan lebih efisien. aktualisasi ini menggunalan
Elban untuk melaporkan internet atau secara digital
gangguan (Smart ASN)

. Tujuan RA ini untuk


mengoptimalkan pelayanan
kepada masyarakat
(Management ASN)
TAHAPAN KEGIATAN

No Kegiatan Tahapan Kegiatan


1 Melakukan konsultasi kepada mentor mengenai Mengkonsultasikan Kegiatan dengan mentor
rancangan aktualisasi
2 Mencari format data-data untuk membuat form Mencari format form pengaduan
pengaduan di google form
Memahami konsep format form

3 Mempelajari dan menganalisa data yang telah Mengumpulkan data mengenai kegiatan aktualisasi
dikumpulkan
Melakukan koordinasi dengan rekan kerja

4 Membuat sistem pengaduan kerusakan sesuai Membuat form rancangan aktualisasi


dengan data yang telah dikumpulkan
Melakukan pengisian form sistem pengaduan kerusakan

5 Melakukan sosialisasi mengenai cara penggunaan dari Mensosialisasikan hasil aktualisasi


rancangan aktualisasi
Menerima evaluasi dari rekan-rekan

6 Menerapkan penggunaan sistem pengaduan Pengoperasian dari rancangan aktualisasi


1. MELAKUKAN KONSULTASI KEPADA MENTOR MENGENAI RANCANGAN AKTUALISASI

TAHAPAN KEGIATAN OUTPUT KEGIATAN


NILAI-NILAI DASAR
Ber AKHLAK (Berorientasi Pelayanan, Akuntabel,
Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif, Kolaboratif)
Mengkonsultasikan Persetujuan mentor
Kegiatan dengan mentor terkait gagasan isu
rancangan aktualisasi

KONTRIBUSI TERHADAP
PENGUATAN NILAI-NILAI
VISI MISI

Menerapkan nilai 5 citra Mewujudkan SDM


manusia perhubungan ke penerbangan yang memiliki
2 yaitu tanggap terhadap nilai profesional beretika dan
kebutuhan masyarakat berdaya saing tinggi dalam
akan pelayanan jasa mengerjakan tugas sehari-
yang tertib, teratur, tepat hari.
waktu, bersih dan
nyaman 5
2. MENCARI FORMAT DATA UNTUK MEMBUAT FORM PENGADUAN DENGAN GOOGLE FORM

TAHAPAN KEGIATAN OUTPUT KEGIATAN NILAI-NILAI DASAR


Ber AKHLAK (Berorientasi Pelayanan, Akuntabel,
Mencari format form Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif, Kolaboratif)
Mendapatkan format yang
pengaduan akan dibuat

Memahami konsep format Mengetahui prosedur


form pengisian form

PENGUATAN NILAI-NILAI KONTRIBUSI TERHADAP


VISI MISI
Menerapkan nilai 5 citra
manusia perhubungan ke 4
yaitu Terampil dan Mewujudkan SDM
berperilaku gesit, ramah, perhubungan yang memenuhi
sopan, serta lugas dan ke 5 aspek ketersediaan, handal
yaitu Tanggung jawab dan memiliki keunggulan dalam
terhadap keselamatan dan setiap pekerjaannya.
keamanan jasa
perhubungan
6
3. MEMPELAJARI DAN MENGANALISA DATA YANG TELAH DIKUMPULKAN

NILAI-NILAI
OUTPUT DASAR
KEGIATAN
TAHAPAN KEGIATAN NILAI-NILAI DASAR
Ber AKHLAK Ber AKHLAK (Berorientasi Pelayanan, Akuntabel,
(Berorientasi Pelayanan, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif, Kolaboratif)
Mengumpulkan data mengenai
kegiatan aktualisasi Akuntabel, Kompeten,
Harmonis, Loyal, Adaptif,
Data yang dibutuhkan sudah
Kolaboratif)
ada dan terkumpulkan
Melakukan koordinasi dengan
rekan kerja

PENGUATAN NILAI-NILAI KONTRIBUSI TERHADAP


VISI MISI
Menerapkan nilai 5 citra
manusia perhubungan ke 4
yaitu Terampil dan Mewujudkan SDM
berperilaku gesit, ramah, perhubungan yang memenuhi
sopan, serta lugas dan ke 5 aspek ketersediaan, handal
yaitu Tanggung jawab dan memiliki keunggulan dalam
terhadap keselamatan dan setiap pekerjaannya.
keamanan jasa
perhubungan 7
4. MEMBUAT SISTEM PENGADUAN KERUSAKAN SESUAI DATA YANG TELAH DIKUMPULKAN

TAHAPAN KEGIATAN OUTPUT KEGIATAN NILAI-NILAI DASAR


Ber AKHLAK (Berorientasi Pelayanan, Akuntabel,
Membuat form rancangan Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif, Kolaboratif)
aktualisasi Form sistem pengaduan
kerusakan alat-alat
Melakukan pengisian form elektro menggunakan
sistem pengaduan barcode
kerusakan

KONTRIBUSI TERHADAP
PENGUATAN NILAI-NILAI VISI MISI
Mendukung tercapainya
Menerapkan nilai 5 citra kegiatan yang efektif dan
manusia perhubungan ke efisien terhadap kebutuhan
3 yaitu tangguh pekerjaan sehingga
menghadapi tantangan. terwujudnya kinerja yang
optimal
8
5. MELAKUKAN SOSIALISASI CARA PENGGUNAAN DARI RANCANGAN AKTUALISASI

TAHAPAN KEGIATAN NILAI-NILAI DASAR


OUTPUT KEGIATAN
Ber AKHLAK (Berorientasi Pelayanan, Akuntabel,
Mensosialisasikan hasil Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif, Kolaboratif)
aktualisasi Catatan masukan evaluasi
dari pegawai di kantor
UPBU kelas III Depati
Menerima evaluasi dari rekan-
Parbo
rekan

PENGUATAN NILAI-NILAI KONTRIBUSI TERHADAP


VISI MISI
Menerapkan nilai 5 citra Mendukung tercapainya
manusia perhubungan ke 3 kerja sama antar pegawai
yaitu tangguh menghadapi untuk mewujudkan tujuan
tantangan dan yang ke 4
bersama
yaitu terampil dan
berperilaku gesit, ramah,
sopan, serta lugas
9
6. MENERAPKAN SISTEM PENGADUAN KERUSAKAN

TAHAPAN KEGIATAN NILAI-NILAI DASAR


OUTPUT KEGIATAN
Ber AKHLAK (Berorientasi Pelayanan, Akuntabel,
Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif, Kolaboratif)
Pengoperasian system pengaduan Catatan masukan evaluasi
kerusakan alat-alat elektro bandara dari pegawai di kantor
UPBU kelas III Depati
Parbo

PENGUATAN NILAI-NILAI KONTRIBUSI TERHADAP


VISI MISI
Menerapkan nilai 5 citra Mendukung tercapainya
manusia perhubungan ke 3 kerja sama antar pegawai
yaitu tangguh menghadapi untuk mewujudkan tujuan
tantangan dan yang ke 4
bersama
yaitu terampil dan
berperilaku gesit, ramah,
sopan, serta lugas
10
Rencana jadwal aktualisasi
No Kegiatan September Oktober
I II III IV I II
1 Melakukan konsultasi kepada mentor mengenai rancangan aktualisasi

2 Mencari format data-data untuk membuat form pengaduan di google drive

3 Mempelajari dan menganalisa data yang telah dikumpulkan

4 Membuat sistem pengaduan kerusakan sesuai dengan data yang telah


dikumpulkan

5 Melakukan sosialisasi mengenai cara penggunaan sistem layanan pengaduan


kerusakan
6 Menerapkan penggunaan sistem pengaduan kerusakaan lat-alat elektro bandara
di UPBU kelas III Depati Parbo
Hasil daripada rencana kegiatan aktualisasi
tersebut untuk mengoptimalkan nya kinerja
unit elektronika bandara.

Kesimpulan Rencana kegiatan aktualisasi disusun


berdasarkan nilai-nilai dasar ASN yaitu
BERAKHLAK

Isu utama yang diangkat yaitu berkaitan


dengan Smart ASN, serta pelayanan
publik
Terima Kasih..

Anda mungkin juga menyukai