Anda di halaman 1dari 23

PROPOSAL BANTUAN PROGRAM PELATIHAN

BALAI LATIHAN KERJA KOMUNITAS


PONDOK PESANTREN THARIQUL MAHFUDZ
TAHUN 2022

A. Nama Pelatihan : Bisnis Manajemen


B. Nama Lembaga : BLK Komunitas PP. Thariqul Mahfudz
C. Nomor VIN : 2209510101
D. Nama Pimpinan : H. Ali Fauzi, M.Pd.I
E. Alamat Lembaga : Jl. Raya Gilimanuk-Denpasar KM 12 Sumbersari
- Kabupaten : Jembrana
- Provinsi : Bali
- Telp/HP : 08124692783
- Email : blkkpptm@gmail.com
BALAI LATIHAN KERJA KOMUNITAS
PONDOK PESANTREN THARIQUL MAHFUDZ
Alamat : Jl. Raya Gilimanuk-Denpasar KM 12 Sumbersari, Melaya, Jembrana
Bali 82252 HP : 08124692783

Nomor : 09/ B/PPTM/VI/2022


Lamp : 1 Berkas
Hal : Permohonan Bantuan Program Pelatihan

Kepada
Yth. Bapak Ditjen Pembinaan, Pelatihan & Produktifitas
Direktorat Bina Kelembagaan Pelatihan
Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia
Up. Kepala BLK UPTP Pembina
Jl. Ramban Biak Desa Lenek Kecamatan Lenek
Di,-
Lombok Timur

Assalamu ‘alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh...


Dalam rangka mendukung pencapaian program kerja Pemerintah menuju pembangunan
Sumber Daya Manusia (SDM) di bidang pelatihan dan keahlian maka BLK Komunitas
Pondok Pesantren Thariqul Mahfudz Jembrana Bali, sebagai salah satu Lembaga
Pelatihan Vokasi turut serta melaksanakan Pelatihan Berbasis Kompetensi (PBK) bagi
masyarakat untuk terlaksananya program pelatihan tersebut kami bermaksud
mengajukan permohonan bantuan pelatihan bagi masyarakat komunitas kami yang
kurang mampu membiayai sendiri pelaksanaan pelatihannya dengan perincian
anggaran terlampir.
Demikian harapan kami atas bantuan Bapak kami ucapkan banyak terimakasih

Wassalamu 'alaikum waramatullahi wabarakatuh

Jembrana, 02 Oktober 2022


Kepala,

Ali Fauzi, M.Pd.I


BIODATA PIMPINAN LEMBAGA

Nama : Ali Fauzi, M.Pd..I


Tempat Tanggal Lahir : Negara, 10 Agustus 1972
NIK : 5101011008720006
Jenis Kelamin : Laki-laki
Alamat :
Desa/Kelurahan : Loloan Barat
Kecamatan : Negara
Kabupaten : Jembrana
Provinsi : Bali
Pendidikam Terakhir : S2 PAI
Status Perkawinan : Menikah
Nomor HP : 08124692783
PROPOSAL BANTUAN PROGRAM PELATIHAN
BALAI LATIHAN KERJA KOMUNITAS

BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Dalam menghadapi tantangan era globalisasi modern ini, banyak tantangan
yang harus dihadapi oleh para pencari kerja untuk dapat bersaing dan memenangkan
persaingan dituntut memiliki keunggulan bersaing. Salah satu factor yang dapat
dijadikan pegangan dalam menciptakan keunggulan bersaing adalah dengan memiliki
kualitas sumber daya manusia yang akan memberikan kontribusi terhadap tiap
individu dan organisasi.
SDM yang berkualitas merupakan kunci bagi keberhasilan kita menghadapi
era globalisasi dan perdagangan bebas yang berintikan persaingan, karena berbagai
usaha dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia harus terus menerus
diupayakan.Sebagai langkah awal untuk mendapatkan sumber daya manusia yang
berkualitas adalah dimulai dengan memiliki tenaga kerja yang sesuai dengan setandar
kebutuhan organisasi.Standar ini merupakan persyaratan minimal yang harus dipenuhi
agar seorang individu dapat meningkatkan sumber daya manusia yang terampil dan
berkemampuan tinggi dengan memberikan pelatihan secara berkesinambungan
dengan metode yang sistematis.
Meningkatkan kompetensi antara pencari kerja mengharuskan mereka
memiliki keterampilan khusus dan bias mereka dapatkan melalui pelatihan yang
diselenggarakan oleh pemerintah atau swasta. Oleh karena itu ada kebutuhan
bimbingan untuk pelatihan tujuan pelatihan yang ada sehingga dapat terwujud.
Sehubungan dengan hal itu ternyata dalam kenyataannya masih banyak
permasalahan-permasalahan yang masih harus diselesaikan, antara lain :
a. Anggapan salah tentang jumlah penduduk yang besar, Anggapan yang salah
mengenai jumlah penduduk yang besar hanya merupakan beban pembangunan
dan penciptaan kesempatan kerja dianggap sebagai masalah sampingan di dalam
pembangunan perlu untuk diluruskan. Jumlah penduduk yang sangat besar
hendaknya dijadikan sebagai suatu keunggulan yang apabila dibina dan
dikerahkan sebagai tenaga kerja yang efektif akan merupakan modal
pembangunan yang sangat besar.
b. Tingkat pendidikan yang rendah dari segi pendidikan, sumber daya manusia
Indonesia memang relative berpendidikan rendah karena sebagian besar hanya
menamatkan pendidikannya sampai tingkat sekolah dasar. Ditinjau dari kelompok
umur nampak bahwa semakin tinggi kelompok umurnya maka semakin tinggi
pula presentase yang putus sekolah.
c. Struktur pendidikan tidak sesuai dengan permintaan lapangan kerja dari segi
struktur pendidikan terdapat kekurangan tenaga kerja ahli dan terdidik di bidang-
bidang tertentu di satu oihak dan adanya pengangguran terdidik dipihak lain.
d. Adanya pergeseran pasaran kerja dari sektor pertanian ke sektor non pertanian
seperti industri dan dan jasa semata-mata dikarenakan oleh penanaman modal
yang ada tetapi juga disebabkan karena kejenuhan dari tenaga kerja usia produktif
yang mempunyai selera berbeda, beralih ke arah non pertanian.

Banyak faktor dan aspek yang menyebabkan hal itu terjadi sehingga disinilah
perlunya suatu pembina pelatihan supanya dapat menciptakan tenaga kerja yang
terampil dan yang sesuai dengan kebutuhan pekerjaan terutama di era globalisasi
seperti sekarang ini.
Pada era milenial ini banyak ditemukan pondok pesantren yang membuka diri.
Kurikulum pendidikan, metode pembelajaran dan sarana penunjang dibenahi. Dari
kecamatan sederhana inilah langkah konkrit yang diambil oleh lembanga pendidikan
tertua di indonesia ini. Tumbuh kembangnya pondok pesantren dalam tata kehidupan
masyarakat Indonesia sekaligus memadukan tiga unsur essensial, yaitu ibadah untuk
menanamkan iman, dakwah untuk menyebarkan pengetahuan keagamaan dan ikut
berperan aktif dalam mewujudkan kegiatan kemasyarakatan dalam kehidupan sehari-
hari. Tiga unsur inilah yang menjadikan pondok pesantren dapat diterima oleh
masyarakat.
Pondok Pesantren Thariqul Mahfudz sebagai bagian yang tidak bisa
dipisahkan dalam sistem pendidikan nasional menjadi wajib untuk dikembangkan
untuk mewujudkan tujuan utama pondok pesantren yang menginginkan generasi
penerus yang berkualitas secara moral, kecerdasan intlektual dan mampu dalam
mengikuti arus persaingan yang semakin segit ini.
Sebagai lembaga pendidikan keagamaan Pondek Pesantren harus
mengembangkan para santri agar mampu bekerja dan mempunyai kompetensi kerja,
langkah ini diambil untuk menyelamatkan pondok pesantren dari kepunahan karena
sudah tidak diminati oleh masyarakat.
Dalam upanya untuk mewujudkan keinginan besar pondok pesantren inilah
membutuhkan sarana penunjang yang memadai seperti workshop pelatihan kerja
ataupun sarana pendukung lainnya, sarana pendukung tersebut sangat penting dan
membantu untuk merealisasikan semangat diatas, yaitu siswa atau santri yang
berkualitas.
Program ini tentunya sejalan dengan peraturan pemerintah nomor 60 tahun
1999 pasal 109 tentang pendidikan yang menyatakan bahwa siswa memiliki hak
dalam memproleh layanan kesejahteraan sesuai dengan peraturan perundang-
undangan yang berlaku sebagai mana yang diamanahkan dalam pembukaan UUD
1945.

B. Maksud dan Tujuan


1. Maksud
Maksud pembentukan Balai Latihan Kerja adalah untuk mendukung
suksesnya pelaksanaan misi Pondok Pesantren Thariqul Mahfudz. Utamanya dalam
rangka meningkatkan kualitas dan menyiapkan calon tenaga kerja dan usaha
mandiri melalui penyelenggaraan pelatihan khususnya dalam bidang Teknologi
Informasi yang merupakan kebutuhan dari tuntutan sebagai masyarakat/pemerintah
lintas kabupaten/kota.

2. Tujuan
Pondok pesantren sebagai bagian integral dalam sistem pendidikan nasional
yang tidak bisa dipisahkan sebagai mana pemaparan diatas. Maka pembangunan
workshop pelatihan kerja ini bertujuan untuk:
a. Sebagai aktualisasi keterampilan santri dan masyarakat di lingkungan Pondok
Pesantren Thariqul Mahfudz.
b. Memfasilitasi pendidikan keterampilan santri dan masyarakat di lingkungan
Pondok Pesantren Thariqul Mahfudz.
c. Memfasilitasi santri dan masyarakat di lingkungan Pondok Pesantren Thariqul
Mahfudz Cupel., untuk mendapatkan keterampilan kerja yang layak dan
bermutu.
d. Membantu santri dan masyarakat di lingkungan Pondok Pesantren maupun
masyarakat sekitar dalam memperoleh kesempatan pelatihan kerja.
e. Meningkatkan motivasi santri dan masyarakat di lingkungan Pondok Pesantren
Thariqul Mahfudz dalam kompetisi sehat..
f. Meningkatkan efisiensi dan efektivitas menejmen kelembagaan Pondok
Pesantren Thariqul Mahfudz..
g. Mewujudkan lulusan BLK Komunitas Pondok Pesantren yang berkualitas,
cerdas dan kompetitif, selaras dengan dinamika zaman.
h. Meningkatkan dan mengembangkan lulusan BLK Komunitas Pondok Pesantren
sebagai langkah nyata pemberdayaan masyarakat.

C. Sasaran
Sasaran kegiatan ini adalah masyarakat usia produktif di lingkungan pondok
pesantren dan Kabupaten Jembrana pada umumnya, terutama pengangguran dan
korban PHK yang mempunyai semangat bekerja.
BAB II
PROFIL LEMBAGA

A. Nama Lembaga
Nama Lembaga : BLK Komunitas Pondok Pesantren Thariqul Mahfudz
Kejuruan : Bahasa

B. STRUKTUR ORGANISASI

Kepala BLK
Ali Fauzi, M.Pd.I

Instruktur

Ahmad Wildan, S.Pd

Tim Rekruitmen Pengelola Administrasi

Abdul Wahid Rusna, SPd.I


Zainullah, S.Pd Syamsul Hadi, S.Pd.I
C. Sarana dan Prasarana
BLK Komunitas Pondok Pesantren Thariqul Mahfudz memiliki sarana dan prasarana
yang memadai sebagai sarana untuk mendukung proses pelatihan berbasis kompetensi
yang akan berjalan saat ini sehingga memberikan kenyamanan bagi seluruh peserta
pelatihan serta instruktur pelatihan.

Jumlah Sesuai
Nama Sarana & Keadaan
No Total
Prasarana Sangat Baik
Baik
1 Ruang Praktik 1 1
2 Ruang Teori 1 1
3 Ruang Kepala BLK 1 1
4 Ruang Instruktur 1 1
5 Gudang 1 1
6 Komputer 17 17
7 AC 2 2
8 LCD Projektor 1 1
9 Meja Peserta 16 16
10 Kursi Peserta 16 16
11 Meja Instruktur 1 1
12 Kursi Instruktur 1 1
13 Toilet/WC 1 1
14 Wastafel 2 2
15 Laptop 1 1
16 Printer 2 2
17 Sound System 2 2
18 Mic 1 1
19 White Board 1 1
D. Instruktur dan Tenaga Pelatihan
1. Instruktur
No Nama Tempat Tanggal Lahir Jenis Pendidikam
Kelamis Terakhir

1. Ahmad Wildan Sumberkima, 31-12-1996 L S1 PAI

2. Tena Pelatihan
No Nama Tempat Tanggal Lahir Jenis Pendidikam
Kelamis Terakhir

Abdul Wahid Melaya, 04-09-1988 L S1 Pend.


Zainullah Bahasa
Inggris
BAB III
RENCANA PENYELENGGARAAN PELATIHAN

A. Tujuan Pelatihan
Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia, Lulusan
pelatihan ini memiliki kompetensi dalam bidang pekerjaan bisnis manajemen.

B. Program Pelatihan dan Kurikulum

PROGRAM PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI

1. Nama Pelatihan : Junior Administrative Assistant


2. Kode Program Pelatihan : O.93.00011.01.19
Jenjang Program Pelatihan : Non Jenjang
3. Tujuna Peltihan : setelah mengikuti pelatihan ini peserta
kompeten dalam menerapkan pengetahuan dasar-dasar tentang Junior
Administrative Assistant sesuai standar perkantoran
4. Perkiraan Waktu : 240 Jam (@45 Menit)
5. Persyaratan Peserta Pelatihan :
6.1 Jenis Kelamin : Pria – Wanita
6.2 Umur : Minimal 17 Tahun
6.3 Kesehatan : Sehat Jasmani – Rohani
6. Persyaratan Instruktur :
7.1 Pendidikan Formal : Minimal S1
7.2 Kompetensi Metodologi : Memiliki kompetensi Metodologi Bisnis
Manajemen
7.3 Kompetensi Teknis : Memiliki kompetensi Teknis Bisnis
Manajemen
7.4 Pengalaman Kerja : Minimal 2 tahun mengajar
7.5 Kesehatan : Sehat Jasmani & Rohani
Kurikulum Pelatihan Berbasis Kompetensi

Perkiraan Jam
No. Unit Kode Unit Pelatihan
Kompetensi Kompetensi Penge- keterampi Ket
tahuan lan Jumlah

A. Kelompok Unit Kompetensi Teknis


1 Melakukan Panggilan Telepon/ Making Telephone BHS.IS01.004.01 5 15 20
Calls
Menjelaskan tentang Profile Institusi / Describing the
2 Institution Profile BHS.IS01.005.01 2 6 8

Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat


3 BHS.IS01.006.01 4 20 24
Dasar di Tempat Kerja/ Basic Daily Conversations at
Work
Meninggalkan Pesan Melalui Telepon /
4 BHS.IS02.002.01 3 7 10
Leaving Messages by Telephone
5 Menerima Tamu / Receiving Visitors BHS.IS02.004.01 3 9 12
Menyebutkan dan Menjelaskan Peralatan Kantor /
6 Describing Office Equipment BHS.IS02.005.01 5 15 20

7 Menangani Surat Masuk dan Keluar / Mail Handling BHS.IS02.006.01 15 25 40

Menggunakan Istilah-istilah Komputer /


8 Using Computer Terminologi BHS.IS02.007.01 5 15 20
9 Membuat Janji Temu / Making Appointments BHS.IS02.008.01 6 14 20
Korespondensi Niaga Tingkat Dasar / Basic Business
10 Correspondence BHS.IS01.009.01 15 25 40

Jumlah A 70 162 232


B PELATIHAN DI TEMPAT KERJA
(OJT)
- Jumlah B - - -
C KELOMPOK NON-UNIT KOMPETENSI

1 Sofskills - 6 2 8

Jumlah C 6 2 8

Jumlah A s.d C 76 164 240


C. Daftar Rencaa Pelaksanaan Kegiatan
Nama Pelatihan : Junior Administrative Assistant
Kejuruan : Bahasa
Paket Ke :1

Oktober

10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28

29

30
31
1
2
3
4
5
6
7
8
9

November
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28

29

30
1
2
3
4
5
6
7
8
9

Desember
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27

28

29
30
31
1
2
3
4
5
6
7
8
9

KETERANGAN
: Masa Pendaftaran Calon Peserta Jembrana, 03 Oktober 2022
Kepala BLKK
: Seleksi Calon Peserta
PP. Thariqul Mahfudz
: Daftar Ulang Peserta
: Pembukaan Pelatihan
: Masa Pelatihan
: Penutupan Pelatihan
: Libur Umum
Ali Fauzi, M.Pd. I
D. Jadwal Pelatihan

BALAI LATIHAN KERJA KOMUNITAS


PONDOK PESANTREN THARIQUL MAHFUDZ
Alamat : Jl. Raya Gilimanuk-Denpasar KM 12 Sumbersari, Melaya, Jembrana
Bali 82252 HP : 08124692783

JADWAL PELATIHAN PAKET 1


Nama Pelatihan : Bisnis dan Manajemen Minggu Ke :1
Tanggal Pelatihan : 04 November – 8 Desember 2022 Bulan : November
Jumlah Jam Pelatihan : 240 JP Tahun : 2022
Kejuruan : Bahasa

4 5 7 8 9 10
No Waktu Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P
1 07.30 - 08.15 BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.005.01 AW BHS.IS01.006.01 AW BHS.IS01.006.01 AW
2 08.15 - 09.00 BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.005.01 AW BHS.IS01.006.01 AW BHS.IS01.006.01 AW
3 09.00 - 09.45 BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.005.01 AW BHS.IS01.006.01 AW BHS.IS01.006.01 AW
4 09.45 - 10.30 BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.005.01 AW BHS.IS01.006.01 AW BHS.IS01.006.01 AW
5 10.30 - 11.00 ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT
6 11.00-11.45 BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.005.01 AW BHS.IS01.006.01 AW BHS.IS01.006.01 AW BHS.IS01.006.01 AW
7 11.45 - 12.30 BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.005.01 AW BHS.IS01.006.01 AW BHS.IS01.006.01 AW BHS.IS01.006.01 AW
8 12.30 - 13.00 ISHOMA ISHOMA ISHOMA ISHOMA ISHOMA ISHOMA
9 13.00 - 13.45 BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.005.01 AW BHS.IS01.006.01 AW BHS.IS01.006.01 AW BHS.IS01.006.01 AW
10 13.45 - 14.30 BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.004.01 AW BHS.IS01.005.01 AW BHS.IS01.006.01 AW BHS.IS01.006.01 AW BHS.IS01.006.01 AW

I/P Instruktur/Pengajar T P Jumlah Kepala BLKK


AW Ahmad Wildan 41 7 48 PP. Thariqul Mahfudz,
AF Ali Fauzi - -
Jumlah 41 7 48

Ali Fauzi, M.Pd.I


BALAI LATIHAN KERJA KOMUNITAS
PONDOK PESANTREN THARIQUL MAHFUDZ
Alamat : Jl. Raya Gilimanuk-Denpasar KM 12 Sumbersari, Melaya, Jembrana
Bali 82252 HP : 08124692783

JADWAL PELATIHAN PAKET 1

Nama Pelatihan : Bisnis dan Manajemen Minggu Ke :2


Tanggal Pelatihan : 04 November – 8 Desember 2022 Bulan : November
Jumlah Jam Pelatihan : 240 JP Tahun : 2022
Kejuruan : Bahasa

11 12 14 15 16 17
No Waktu Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P
1 07.30 - 08.15 BHS.IS01.006.01 AW BHS.IS02.002.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW
2 08.15 - 09.00 BHS.IS01.006.01 AW BHS.IS02.002.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW
3 09.00 - 09.45 BHS.IS01.006.01 AW BHS.IS02.002.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW
4 09.45 - 10.30 BHS.IS01.006.01 AW BHS.IS02.002.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW
5 10.30 - 11.00 ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT
6 11.00-11.45 BHS.IS02.002.01 AW BHS.IS02.002.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.005.01 AW
7 11.45 - 12.30 BHS.IS02.002.01 AW BHS.IS02.002.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.005.01 AW
8 12.30 - 13.00 ISHOMA ISHOMA ISHOMA ISHOMA ISHOMA ISHOMA
9 13.00 - 13.45 BHS.IS02.002.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.005.01 AW
10 13.45 - 14.30 BHS.IS02.002.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.004.01 AW BHS.IS02.005.01 AW

I/P Instruktur/Pengajar T P Jumlah Kepala BLKK


AW Ahmad Wildan 41 27 68 PP. Thariqul Mahfudz,
AF Ali Fauzi - - -
Jumlah 41 27 68

Ali Fauzi, M.Pd.I


BALAI LATIHAN KERJA KOMUNITAS
PONDOK PESANTREN THARIQUL MAHFUDZ
Alamat : Jl. Raya Gilimanuk-Denpasar KM 12 Sumbersari, Melaya, Jembrana
Bali 82252 HP : 08124692783

JADWAL PELATIHAN PAKET 1

Nama Pelatihan : Bisnis dan Manajemen Minggu Ke :3


Tanggal Pelatihan : 04 November – 8 Desember 2022 Bulan : November
Jumlah Jam Pelatihan : 240 JP Tahun : 2022
Kejuruan : Bahasa

18 19 21 22 23 24
No Waktu Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P
1 07.30 - 08.15 BHS.IS02.005.01 AW BHS.IS02.005.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW
2 08.15 - 09.00 BHS.IS02.005.01 AW BHS.IS02.005.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW
3 09.00 - 09.45 BHS.IS02.005.01 AW BHS.IS02.005.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW
4 09.45 - 10.30 BHS.IS02.005.01 AW BHS.IS02.005.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW
5 10.30 - 11.00 ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT
6 11.00-11.45 BHS.IS02.005.01 AW BHS.IS02.005.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW
7 11.45 - 12.30 BHS.IS02.005.01 AW BHS.IS02.005.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW
8 12.30 - 13.00 ISHOMA ISHOMA ISHOMA ISHOMA ISHOMA ISHOMA
9 13.00 - 13.45 BHS.IS02.005.01 AW BHS.IS02.005.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW
10 13.45 - 14.30 BHS.IS02.005.01 AW BHS.IS02.005.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.006.01 AW

I/P Instruktur/Pengajar T P Jumlah Kepala BLKK


AW Ahmad Wildan 18 30 48 PP. Thariqul Mahfudz,
AF Ali Fauzi - - -
Jumlah 18 30 48

Ali Fauzi, M.Pd.I


BALAI LATIHAN KERJA KOMUNITAS
PONDOK PESANTREN THARIQUL MAHFUDZ
Alamat : Jl. Raya Gilimanuk-Denpasar KM 12 Sumbersari, Melaya, Jembrana
Bali 82252 HP : 08124692783

JADWAL PELATIHAN PAKET 1

Nama Pelatihan : Bisnis dan Manajemen Minggu Ke :4


Tanggal Pelatihan : 04 November – 8 Desember 2022 Bulan : November & Desember
Jumlah Jam Pelatihan : 240 JP Tahun : 2022
Kejuruan : Bahasa

25 26 28 29 30 1
No Waktu Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P
1 07.30 - 08.15 BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.007.01 AW BHS.IS02.007.01 BHS.IS02.007.01 AW BHS.IS02.008.01 AW BHS.IS02.008.01 AW
2 08.15 - 09.00 BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.007.01 AW BHS.IS02.007.01 BHS.IS02.007.01 AW BHS.IS02.008.01 AW BHS.IS02.008.01 AW
3 09.00 - 09.45 BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.007.01 AW BHS.IS02.007.01 BHS.IS02.007.01 AW BHS.IS02.008.01 AW BHS.IS02.008.01 AW
4 09.45 - 10.30 BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.007.01 AW BHS.IS02.007.01 BHS.IS02.007.01 AW BHS.IS02.008.01 AW BHS.IS02.008.01 AW
5 10.30 - 11.00 ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT
6 11.00-11.45 BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.007.01 AW BHS.IS02.007.01 BHS.IS02.008.01 AW BHS.IS02.008.01 AW BHS.IS02.008.01 AW
7 11.45 - 12.30 BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.007.01 AW BHS.IS02.007.01 BHS.IS02.008.01 AW BHS.IS02.008.01 AW BHS.IS02.008.01 AW
8 12.30 - 13.00 ISHOMA ISHOMA ISHOMA ISHOMA ISHOMA ISHOMA
9 13.00 - 13.45 BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.007.01 AW BHS.IS02.007.01 BHS.IS02.008.01 AW BHS.IS02.008.01 AW BHS.IS02.008.01 AW
10 13.45 - 14.30 BHS.IS02.006.01 AW BHS.IS02.007.01 AW BHS.IS02.007.01 BHS.IS02.008.01 AW BHS.IS02.008.01 AW BHS.IS02.008.01 AW

I/P Instruktur/Pengajar T P Jumlah Kepala BLKK


AW Ahmad Wildan 35 11 46 PP. Thariqul Mahfudz,
AF Ali Fauzi - - -
Jumlah 35 11 46

Ali Fauzi, M.Pd.I


BALAI LATIHAN KERJA KOMUNITAS
PONDOK PESANTREN THARIQUL MAHFUDZ
Alamat : Jl. Raya Gilimanuk-Denpasar KM 12 Sumbersari, Melaya, Jembrana
Bali 82252 HP : 08124692783

JADWAL PELATIHAN PAKET 1

Nama Pelatihan : Bisnis dan Manajemen Minggu Ke :5


Tanggal Pelatihan : 04 November – 8 Desember 2022 Bulan : Desember
Jumlah Jam Pelatihan : 240 JP Tahun : 2022
Kejuruan : Bahasa

2 3 5 6 7 8
No Waktu Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P Mata Pelajaran I/P
1 07.30 - 08.15 BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW Softskills AF
2 08.15 - 09.00 BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW Softskills AF
3 09.00 - 09.45 BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW Softskills AF
4 09.45 - 10.30 BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW Softskills AF
5 10.30 - 11.00 ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT
6 11.00-11.45 BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW Softskills AF
7 11.45 - 12.30 BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW Softskills AF
8 12.30 - 13.00 ISHOMA ISHOMA ISHOMA ISHOMA ISHOMA ISHOMA
9 13.00 - 13.45 BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW Softskills AF
10 13.45 - 14.30 BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW BHS.IS02.009.01 AW Softskills AF

I/P Instruktur/Pengajar T P Jumlah Kepala BLKK


AW Ahmad Wildan 25 15 40 PP. Thariqul Mahfudz,
AF Ali Fauzi - 8 8
Jumlah 25 23 48

Ali Fauzi, M.Pd.I


BAB IV
RENCANA PENGGUNAAN DANA BANTUAN (RAPBD)

Nama Lembaga : BLK Komunitas PP. Thariqul Mahfudz


Desa/Kecamatan : Melaya/ Melaya
Kabupaten : Jembrana
Provinsi : Bali
Jumlah Bantuan : Rp. 50.000.000,-

NO KOMPONEN VOLUME JUMLAH


1 Pendukung Pelatihan, antara lain:
a. Alat Tulis Kantor (ATK) 1 Paket 1.088.000
b. Konsumsi rapat 1 Kali 210.000
c. Konsumsi seleksi peserta 1 Kali 80.000
d. Koordinasi dengan BLK UPTP Pembina 2 Kali 600.000
e. Penggandaan dan pengiriman laporan 1 Paket 500.000
f. Honor panitia pelaksana 3 Org 1.500.000
g. Honor Tim Rekrutmen 2 Org 600.000
h. Dokumentasi 1 Kgtn 600.000
i. Pembuatan spanduk 4 Lembar 240.000
2 Pelatihan, antara lain:
a. Penggandaan modul pelatihan 16 Buah 1.280.000
b. Bahan pelatihan 1 Paket 7.520.000
c. Perlengkapan peserta (Pakaian kerja, ID Card, Tas, Buku,
16 Paket 10.112.000
Polpen, Pensil& Flasdisk)
d. Honor Instruktur/narasumber 240JP 8.400.000
e. Sertifikat Pelatihan 16 Lbr 400.000
f. Bantuan transpor peserta 16 Org x 33 hari 8.640.000
g. Konsumsi peserta pelatihan 16 Org x 33 hari 15.120.000
h. Konsumsi pembukaan 1 Kali 875.000
i. Konsumsi penutupan 1 Kali 875.000
Jumlah 50.000.000

Jembrana, 03 Oktober 2022


Kepala BLK, Bendahara

Ali fauzi, M.Pd.I Syamsul Hadi, S.Pd.I


BAB V
PENUTUP

Demikian proposal ini kami sampaikan dengan harapan apa yang direnacanakan bisa
terealisasi di tahun ini. Akhir kata, kami selaku pengelola BLKK Pondok Pesantren Thariqul
Mahfudz memohon maaf yang sebesar-besarnya jika dalam penyusunan proposal ini terdapat
kekeliruan, kesalahan kata dan kekurangan.

Jembrana, 02 Oktober 2022


Kepala,

Ali Fauzi, M.Pd.I


BALAI LATIHAN KERJA KOMUNITAS
PONDOK PESANTREN THARIQUL MAHFUDZ
Alamat : Jl. Raya Gilimanuk-Denpasar KM 12 Sumbersari, Melaya, Jembrana
Bali 82252 HP : 08124692783

Rencana Pasca Pelatihan


Setelah Pelatihan Bisnis dan Manajemen Tahun 2022 ini dilaksanakan, kami akan melakukan
kegiatan tindak lanjut, diantaranya :
1. Melakukan monitoring kepada lulusan/alumni BLK Komunitas PP. Thariqul Mahfudz untuk
memastikan mereka mendapatkan pekerjaan yang sesuai.
2. Membuat grup alumni peserta pelatihan BLK Komunitas PP. Thariqul Mahfudz, sehingga
bisa menjalin silaturrahmi dan membangun jejaring.
3. Melakukan kerjasama dengan berbagai instansi dan dunia kerja agar bisa menempatkan
lulusan BLK Komunitas PP. Thariqul Mahfudz.
4. Melakukan kerjasama dengan perusahaan dan dunia industri agar bisa mendapatkan bantuan
dan timbal balik.

Kepala BLKK
PP. Thariqul Mahfudz,

Ali Fauzi, M.Pd.I

Anda mungkin juga menyukai