Anda di halaman 1dari 71

LAPORAN PRAKTIKUM

PERBAIKAN TANAH

Disusun Oleh:

Kelompok 11

Andang Ikhsan S 19/446997/SV/16716


Elis Citaningrum 19/447007/SV/16727
Muhammad Wildan Sanjaya 19/447018/SV/16737

Melly Fortuna Wati 19/447247/SV/16941

PROGRAM D-IV TEKNIK PENGELOLAAN DAN


PEMELIHARAAN INFRASTRUKTUR SIPIL

DEPARTEMEN TEKNIK SIPIL SEKOLAH VOKASI

UNIVERSITAS GADJAH MADA

YOGYAKARTA

2021
KATA PENGANTAR

Puji syukur penyusun panjatkan kehadirat Tuhan yang Maha Esa, yang selalu
memberikan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penyusun dapat menyelesaikan
Laporan Perbaikan Tanah ini. Tujuan dari penulisan laporan ini adalah agar mahasiswa
dapat memahami dan menerapkan ilmu-ilmu geoteknik yang sudah didapat dan dapat
menerapkannya di kehidupan sehari-hari.

Dalam hal ini penyusun menyadari tanpa adanya bimbingan, pengarahan, dan
bantuan dari semua pihak yang ada tentu laporan ini tidak akan terselesaikan. Penyusun
menyampaikan terimakasih kepada :

1. Bapak Sindu Nuranto, Dr.,Ir.,MS. Selaku Ketua Prodi D4 Teknik


Pemeliharaan dan Pengelolaan Infrastruktur Sipil Sekolah Vokasi
Universitas Gadjah Mada.

2. Ibu Dr. Devi Oktaviana Latif, S.T., M.Eng. Selaku Dosen Mata
Kuliah Praktikum Perbaikan tanah Universitas Gadjah Mada.

3. Bapak Adhitya Yoga Purnama, S.T., M.Eng. Selaku Dosen Mata


Kuliah Praktikum Perbaikan tanah Universitas Gadjah Mada .

4. Ibu Amalia Ula Haziyah, S.T., M. Sc. Selaku Dosen Mata Kuliah
Praktikum Perbaikan tanah Universitas Gadjah Mada .

5. Para Asisten Dosen Mata Kuliah Praktikum Perbaikan Tanah


Departemen Teknik Sipil Universitas Gadjah Mada

6. Rekan-rekan mahasiswa/i Departemen Teknik Sipil Universitas


Gadjah Mada.

Atas kerjasamanya dalam penyususnan laporan ini.

Laporan ini disusun sebagai syarat kelulusan pada mata kuliah Praktikum Perbaikan
Tanah . Semoga laporan ini dapat memberikan manfaat dan menambah wawasan bagi
kita semua. Apabila ada kesalahan dalam penyusunan laporan ini, penyusun meminta
maaf yang sebesar-besarnya. Untuk itu penyusun memohon saran dan kritik yang
membangun guna memperbaiki dan melengkapi penyusunan laporan ini.

Yogyakarta, 11 November 2021

Kelompok 11 Kelas B

i
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ................................................................................................... i

DAFTAR ISI ................................................................................................................ ii

DAFTAR GAMBAR ................................................................................................... iv

DAFTAR TABEL......................................................................................................... v

RINGKASAN .............................................................................................................. vi

BAB I PENDAHULUAN ............................................................................................. 1

1.1. Latar Belakang ................................................................................................... 1


1.2. Rumusan masalah ............................................................................................... 2
1.3. Tujuan ................................................................................................................ 2
1.4. Manfaat .............................................................................................................. 2
BAB II TINJAUAN PUSTAKA ................................................................................... 3

2.1. Bandar Udara...................................................................................................... 3


2.2. Konsolidasi Tanah dan Waktu Konsolidasi Tanah Dasar..................................... 3
2.3. PVD ................................................................................................................... 6
2.3. Tiang Pancang .................................................................................................. 10
BAB III METODE PENELITIAN .............................................................................. 14

3.1. Studi Literatur................................................................................................... 14


3.2. Input Data Lapangan......................................................................................... 14
3.3. Data Tanah Eksisting ........................................................................................ 14
3.4. Indikator Capaian ............................................................................................. 18
3.5. Teknik Pengumpulan Data dan Analisis Data.................................................... 18
3.6. Penarikan Kesimpulan hasil Penelitian.............................................................. 18
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ..................................................................... 19

4.1 Stratifikasi Tanah............................................................................................... 19


4.2 Data Parameter Tanah ........................................................................................ 19

ii
4.3 Konsolidasi Tanah ............................................................................................. 33
BAB V SOLUSI ......................................................................................................... 39

5.1. PVD (Prefebricated Vertical Drain) .................................................................. 39


5.2. Tiang Pancang .................................................................................................. 47
6.1 Kesimpulan ....................................................................................................... 54
6.2 Saran ................................................................................................................. 54
LAMPIRAN ................................................................. Error! Bookmark not defined.

iii
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.3. 1 Pola Pemasangan PVD Bujursangkar (Sumber : Mochtar, 2012) ........................ 6
Gambar 2.3. 2 Pola Pemasangan PVD Segitiga (Sumber : Mochtar, 2012)................................. 7
Gambar 2.3. 3 Diameter Ekivalen PVD (Sumber : Mochtar, 2012) ............................................ 9

Gambar 4.1. 1 Stratifikasi Tanah ............................................................................................. 19

Gambar 4.2. 1 Tabel korelasi Liquid Limit dnegan Coeficient of consolidation ....................... 31
Gambar 4.2. 2 Permodelan rencana runway Plaxis .................................................................. 32

Gambar 4.3. 1 Faktor Pengaruh Kurva NAVAC DM-7, 1970 .................................................. 35


Gambar 4.3. 2 Grafik Perbandingan waktu konsolidasi dan displacement Tanah...................... 38

Gambar 5.1. 1 Perhitungan Konsolidasi tanah dengan PVD menggunakan Plaxis .................... 46
Gambar 5.1. 2 Grafik Perbandingan Waktu Konsolidasi dan Displacement Tanah dengan PVD
............................................................................................................................................... 46
Gambar 5.1. 3 Grafik Perbandingan Waktu Konsolidasi dan Displacement Tanah Dengan PVD
(Plaxis) ................................................................................................................................... 47

Gambar 5.2. 1 Skema Kapasitas Dukung Pondasi (Qb dan Qs) ................................................ 48

iv
DAFTAR TABEL

Tabel 2.2. 1 Tabel Hubungan U dan TV .................................................................................... 5

Tabel 3.3. 1 Tabel data eksisting tanah (BH1) ......................................................................... 15


Tabel 3.3. 2 Tabel data eksisting tanah (BH2) ......................................................................... 16
Tabel 3.3. 3 Tabel data eksisting tanah (BH3) ......................................................................... 17

Tabel 4.2. 1 Data Parameter Tanah.......................................................................................... 20


Tabel 4.2. 2 Nilai Kohesi tanah tiap lapisan ............................................................................. 20
Tabel 4.2. 3 Korelasi nilai SPT dengan kohesi tanah kohesif Terzaghi dan Peck 1967 ............. 21
Tabel 4.2. 4 Korelasi Nilai SPT dengan kohesi tanah granuler AS 4678, 2002 ......................... 21
Tabel 4.2. 5 Nilai sudut geser tanah ......................................................................................... 21
Tabel 4.2. 6 Korelasi nilai SPT dengan sudut geser tanah kohesif AS 4678, 2002 .................... 22
Tabel 4.2. 7 Korelasi nilai SPT dengan sudut geser tanah granuler Bowles 1977...................... 22
Tabel 4.2. 8 Nilai Berat Jenis Tanah ........................................................................................ 22
Tabel 4.2. 9 Nilai Berat Jenis Tanah Berdasarkan Macam Tanah Buku Mektan 1 .................... 23
Tabel 4.2. 10 Nilai Angka Pori ................................................................................................ 23
Tabel 4.2. 11 Tabel Berat Volume Tanah ................................................................................ 24
Tabel 4.2. 12 Korelasi nilai SPT dengan berat Volume tanah granuler Bowles 1977 ................ 24
Tabel 4.2. 13 Korelasi Nilai SPT dengan berat volume tanah AS 4867,2002 ............................ 25
Tabel 4.2. 14 Tabel Modulus Elastisitas Tanah ........................................................................ 26
Tabel 4.2. 15 Nilai Modulus Elastisitas tanah Bowles 1977 ..................................................... 27
Tabel 4.2. 16 Tabel Nilai Poisson Ration tanah ....................................................................... 27
Tabel 4.2. 17 Tabel Nilai Poisson Ration tanah ....................................................................... 28
Tabel 4.2. 18 Tabel nilai Permeabilitas Tanah ......................................................................... 28
Tabel 4.2. 19 Tabel nilai Permeabilitas Tanah ......................................................................... 28
Tabel 4.2. 20 Tabel nilai Compression Index tanah.................................................................. 29
Tabel 4.2. 21 Tabel nilai Liquid Limit tanah ............................................................................ 30
Tabel 4.2. 22 Tabel nilai Koefisien Konsolidasi Tanah ............................................................ 30

Tabel 4.3. 1 Tabel Perhitungan penurunan Konsolidasi Tanah ................................................. 36


Tabel 4.3. 2 Tabel Fakotr waktu terhadap derajat konsolidasi tanah, Braja M. Das, 1995 ......... 37
Tabel 4.3. 3 Tabel Perbandingan waktu konsolidas dan displacement tanah ............................. 38

Tabel 5.1. 1 Tabel Perhitungan PVD ....................................................................................... 42

v
RINGKASAN

Praktikum ini dilaksanakan untuk melatih dan mengajarkan mahasiswa untuk


dapat mengidentifikasi kekuatan tanah eksisting dan dapat juga memberikan solusi apa
bila tanah eksisting diangga tidak aman untuk dibangun bangunan diatasnya, dalam
pengerjaan praktikum ini dilakukan dalam beberapa langkah mulai dari studi literatur,
pengambilan dan pengolahan data hingga perhitungan Safety Factor tanah eksisting
dilanjutkan dengan memberikan solusi perbaikan tanah apabila diperlukan.
Didapatkanlah bahwa tanah eksisting yang akan dibangun menjadi runway bandar udara
ini tidaklah memenuhi Safety Factor dan perlunya dilakukan perbaikan tanah yaitu
menggunakan PVD ataupun Tiang Pancang.

vi
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Bandar Udara adalah kawasan di daratan dan/atau perairan dengan batas batas
tertentu yang digunakan sebagai tempat pesawat udara mendarat dan lepas landas, naik
turun penumpang, bongkar muat barang, dan tempat perpindahan intra dan antarmoda
transportasi, yang dilengkapi fasilitas keselamatan dan keamanan penerbangan, serta
fasilitas pokok dan penunjang lainnya.

Pembangunan bandar udara baru akan dilakukan di Kabupaten Paser, Kecamatan


Tanah Grogot Kalimantan Timur. Bandara ini merupakan bandara baru dimana
sebelumnya kabupaten ini belum memiliki bandara sehingga untuk mencapai kawasan
ini dilakukand dengan menyeberangi teluk Balikpapan selama kurang lebih 30 menit
dilanjutkan menggunakan kendaraan melalui jalan darat yang memakan waktu sekitar 5
jam. Kabupaten Paser merupakan wilayah Provinsi Kalimantan Timur yang tertelak
paling selatan. Kabupaten paser memiliki Ibu Kota di Tana Paser. Batas wilayah
Kabupaten paser meliputi Kabupaten kutai di Utara, Kabupaten Penajam Paser Utara
dan Selat Makasar di Timur, di sebelah selatan berbatasan dengan Kabupaten Kota Baru
Provinsi Kalimantan Selatan, dan di Barat berbatasan dengan Kabupaten Tabalong.

Rencana pembangunan bandar udara ini meliputi pembangunan berbagai fasilitas


bandar udara pada umumnya yaitu terminal, taxiway, apron dan runway. Untuk kondisi
tanah di sekitar lokasi rencana pembangunan didominasi oleh lapisan lempung
mempumampat yang relatif dalam sehingga perlu dilakukannya penanganan berupa
perbaikan tanah ataupun perkuatan lainnya agar hasil dari pembangunan ini mampu
sesuai rencana. Rencananya runway bandara akan dibangun diatas timbunan dengan
tinggi timbunan rencana adalah 4 meter dengna mempertimbangkan adanya sistim
drainase. Panjang rencana runway adalah 2090 meter dengan landing stirp 150 meter
dan arah runway 02°-20°.

1
1.2. Rumusan masalah

Bersasarkan latar belakang yang telah dipaparkan, didapatakan rumusan masalah :


1.Bagaimana kondisi dan permasalahan tanah eksisting pada daerah perencanaan bandar
udara?
2.Bagaimana solusi yang dapat diterapkan terhadap tanah eksisting?

1.3. Tujuan

Berdasarkan rumusan masalah yang didapat, tujuan dari praktikum ini adalah
untuk mengetahui apakah tanah eksisting pada area rencana pembangunan bandar udara
pada Kabupaten Paser sudah memenuhi Safety factor dan bila tidak apakah solusi
perbaikan dan/atau perkuatan yang terbaik untuk tanah tersebut.

1.4. Manfaat

Manfaat dari Praktikum ini adalah mahasiswa mampu menganalisa tanah


eksisting suatu daerah dan dapat mengembangkan solusi penanganan dari tanah
eksisting tersebut dalam bentuk perkuatan maupun perbaikan tanah, dan dapat
memberikan manfaat bagi nusaa dan bangsa.

2
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

2.1. Bandar Udara

Bandar udara atau Bandara atau Airport adalah sebuah fasilitas dimana pesawat
udara dan helikopter dapat lepas landas dan mendarat. Suatu bandar udara yang paling
sederhana minimal memiliki sebuah landasan pacu atau helipad, sedangkan untuk
bandara-bandara besar biasanya dilengkapi berbagai fasilitas lain, baik untuk operator
layanan penerbangan maupun bagi penggunanya seperti bangunan terminal dan hanggar.

Menurut Annex 14 dari ICAO (International Civil Aviation Organitation):


Bandar udara adalah area tertentu di dartan atau perairan yang diperuntukkan baik
secara keseluruhan atau sebagian untuk kedatangan, keberangkatan, dan pergerakan
pesawat. Sedangkan menurut PT. Angkasa Pura I adalah lapangan udara, termasuk
segala bangunan dan peralatan yang merupakan kelengkapan minimal untuk menjamin
tersedianya fasilitas bagi angkutan udara untuk masyarakat.

2.2. Konsolidasi Tanah dan Waktu Konsolidasi Tanah Dasar

Konsolidasi merupakan Fenomena dalam mekanika tanah yang sering


menimbulkan permasalahan geoteknik. Konsolidasi tanah sendiri merupakan peristiwa
penurunan tanah akibat terdisipasinya ekses air pori yang berlangsung pada waktu yang
lama. tanah merupakan suatu material multi fase yang terdiri dari pertikel tanah padat,
air serta udara. Pemberian beban keapda tanh akan menyebabkan meningkatnya
tegangan yang bekerja pada tanah tersebtu. tegangan tambahan yang bekerja apda tanah
awalnya akan dipikul oleh air pori karena sifat incompressible air. Ekses air pori ini
akan terdisipasi dengan mengalir keluarnya air pori melalui pori pori tanah, hal ini akan
menyebabkan beban akan secara bertahap berpindah dipikul oleh partikel tanah padat.
Hal ini akan mengakibatkan berkurangnya volume tanah sehingga terjadi penurunan
konsolidasi.

Penurunan konsolidasi tanah sendiri membutuhkan waktu tersendiri untuk


terjadi biasanya membutuhkan waktu yang cukup lama terlebih dalam situasi tanah

3
dasar berjenis tanah lempung. Perbandingan antara pemapatan tanah pada waktu t
dengan pemapatan konsolidasi ini berkisar antara 0% hingga 100%. Oleh karena itu,
dapat disimpulkan perhitungan derajat konsolidasi dalam rumusan sebagai berikut :

𝑆𝑡
U= x 100%
𝑆

U = Derajat Konsolidasi
St = Pemapatan pada waktu t
S = Pemapatan total yang terjadi
Terdapat dua jenis pemampatan, yaitu single drainage dimana proses
pemampatan terjadi karena keluarnya air pori ke lapisan yang lebih porous, yaitu ke atas
saja atau ke bawah saja. Sementara itu pada suatu keadaan memungkinkan air pori
keluar menuju dua arah, yakni ke atas dan kebawah. Kondisi tersebut dinamakan jenis
pemampatan double drainage. Waktu konsolidasi dapat diasumsikan sebagai berikut :

𝑇(𝐻𝑑𝑟)2
U= 𝐶𝑣

t = waktu yang dibutuhkan untuk menyelesaikan proses pemampatan


(konsolidasi)

T = time factor
Hdr = jarak terjauh air pori untuk mengalir keluar
Cv = koefisien konsolidasi akibat aliran pori arah vertikal

Harga faktor waktu berhubungan dengan derajat konsolidasi, nilai, dari faktor
waktu dapat diperoleh dengan melihat tabel variasi faktor terhadap derajar konsolidasi:

4
Tabel 2.2. 1 Tabel Hubungan U dan TV

Kecepatan pemapatan pada umur jalan dapat dihitung melalui rumus berikut ini :

𝑇(𝐻𝑑𝑟)2
Tv = 𝐶𝑣

Hdr = jarak terjauh air pori untuk mengalir keluar


Cv = koefisien konsolidasi akibat aliran pori arah vertikal
t = waktu yang ditentukan

Untuk U antara 0-60%

𝑇𝑣
Uv = (2 √ 𝜋 ) x 100%

Untuk U > 60%

1.781−𝑇𝑣
Uv = (100-a)% dimana nilai a adalah 𝑎 = 0.933

5
2.3. PVD

PVD adalah sistem drainase buatan yang dipasang vertikal di dalam lapisan
tanah lunak. Sistem drainase vertikal ini mempunyai bentuk berupa sabuk
berpenampang persegi panjang, terdiri dari begian liar berupa penyaring yang terbuat
dari bahan sintetik seperti geotextile, kertas atau goni dan bagian dalam yang berfungsi
sebagai media aliran air yang terbuat dari plastik atau serabut organik.

Kombinasi sistem ini bertujuan untuk memperpendek waktu perbaikan lapisan


tanah lempung yang cukup tebal karena dengan penggunaan PVD akan menyebabkan
terjadinya aliran air pori arah radial/horizontal selain aliran arah vertikal yang
menyebabkan air pori dapat dikeluarkan lebih cepat. Penerapan PVD ini biasanya
dianalisis menggunakan metode elemen hingga untuk peningkatan kinerja pada tanggul
pada tanah lempung lunak.

Gambar 2.3. 1 Pola Pemasangan PVD Bujursangkar (Sumber : Mochtar, 2012)

6
Gambar 2.3. 2 Pola Pemasangan PVD Segitiga (Sumber : Mochtar, 2012)

Fungsi F(n) merupakan fungsi hambatan akibat jarak antar titik pusat PVD.
Berdasarkan hasil pengembangan oleh Hansbo (1979), harga F(n) didefinisikan sebagai
berikut :

Dimana : n = D/dw
dw = Diameter ekivalen dari Vertical drain Pada umumnya n>20
sehingga dianggap l/n =0

Jadi : F(n) = ln(n0-3/4 atau


F(n) = ln(D/dw)-3/4

Hansbo (1979) menentukan waktu konsolidasi dengan menggunakan persamaan


sebagai berikut :

7
Dimana : Fs = Faktor hambatan tanah yang terganggu
Fr = faktor hambatan akibat gangguan pada PVD sendiri

Harga Fr sendiri merupakan faktor tahunan akibat daya gangguan PVD dan
dirumuskan sebagai berikut :

Dimana : z = Kedalaman titik yang ditinjau terhadap PVD


L = Panjang PVD
kh = koefisien permeabilitas arah horizontal dalam tanah yang tidak
terganggu (undisturbed)
qw = Kapasitas discharge dari PVD (tergantung jenis PVD)

Harga Fs merupakan faktor yang disebabkan oleh keberadaan perubahan tanah


disekitar PVD akibat pemancangan PVD itu sendiri. Faktor ini memastikan pengaruh
gangguan terhadap tanah karena pamancangan tersebut. Fs dapat dirumuskan sebagai
berikut :

Dimana : Ks = Koefisien permeabilitas tanah arah horizontal pada tanah yang


sudah terganggu.
Ds = Diameter daerah yang terganggu di sekeliling Vertical Drain
Dw = Diameter ekivalen

8
Gambar 2.3. 3 Diameter Ekivalen PVD (Sumber : Mochtar, 2012)

Dapat disimpukan dari persamaan diatas bahwa adanya faktor Fs dan Fr


memperlambat kecepatan konsolidasi. Diketahui bahwa faktor yang paling penting
adalah F(n). Besar Fs dapat mendekati atau lebih besar dari pada F(n) tergantung dari
besar kerusakan tanah akibat Pemancangan PVD. Untuk memudahkan perencanaan
dapat diasumsikan F(n) = Fs. Pengaruh perlawanan aliran (Fr) umumnya kecil dan tidak
begitu penting, maka harga Fr dapat diabaikan atau dianggap 0

Maka dari asumsi diatas, persamaan waktu konsolidasi dapat ditulis seperti
berikut

Dimana : t = Waktu untuk menyelesaikan konsolidasi primer

D = Diameter ekuivalen dari lingkaran tanah yang merupakan


daerah pengaruh dari PVD 1,13 x S untuk pola susunan
bujursangkar dan 1,05 x S untuk pola susunan segitiga

Ch = Koefisien konsolidasi tanah arah horizontal

Uh = derajat konsolidasi tanah akibat aliran air arah radial

S = Jarak antar PVD

9
Dengan memasukkan harga t yang direncanakan, dapat dicari harga ū h pada lapisan
tanah tempat dipasangnya PVD. Selain itu juga terjadi konsolidasi tanah arah vertikal
(ūv) yang dapat dihitung dengan rumus :

Untuk U antara 0-60%

𝑇𝑣
UV = (2√ 𝜋 ) x 100%

Untuk U diatas 60%

UV = 2 x √𝑇𝑣 ∗ 𝜋 x 100%

Untuk perhitungan Tv bisa dilihat di sub-bab 2.2

Derajat Konsolidasi rata-rata U dapat dicari dengan rumus :

ū = [10(1-ūh).(1. ūv)]x100%

2.3. Tiang Pancang

Tiang Pancang adalah salah satu pondasi yang dapt digunakan untuk tanah jenis
tanah lempung. Tiang pancang biasanya digunakan untuk mentrasfer beban dari struktur
atas ke lapisan tanah yang dalam dimana dapat di capai daya dukung yang lebih baik.
Dan dapat pula digunakan untuk menahan gaya angkat akibat gaya apung air tanah,
menahan gaya lateral. Cara pemasangan tiang pancang berpengaruh terhadap perilaku
tiang. Pemancangan tiang umumnya mengikuti langkah berikut :

a. Penentuan lokasi titik dimana tiang akan dipancang

b. Pengangkatan tiang

c. Pemeriksaan kelurusan tiang

d. Pemukulan tiang dengan palu(Hammer) atau cara hidrolik

10
` Beberapa keuntungan menggunakan tiang pancang adalah beban tiang pancang
dapat diperiksa sebelum pemancangan, prosedur pemancangan tidak dipengaruhi oleh
air tanah, tiang dapat dipancang sampai kedalaman yang dalam, pemancangan tiang
dapat menambah kepadatan tanah granuler. Untuk kekurangan dari tiang pancang
adalah Penggembungan permukaan tanah dan gangguan tanah akibat pemancangan
dapat menimbulkan masalah, tiang terkadang rusak akibat pemancangan, pemancangan
sulit bila diameter tiang terlalu besar, pemancangan menimbulkan gangguan suara,
getaran dan deformasi tanah yang dapat menimbulkan kerusakan banggunan
disekitarnya, penulangan dipengaruhi oelh tegangan yang terjadi pada saat
pengangkutan dan pemancangan tiang.

Daya dukung pondasi tiang pancang ditentukan oleh kemampuan material tiang
untuk menahan beban atau daya dukung tanah dengan daya dukung terkecil yang lebih
menentukan. Daya dukung pondasi tiang pancang dapat dihitung secara statis klasik,
berdasarkan korelasi langung dengan uji lapanga, dengan formula dinamik, analisis
perambatan gelombang, berdasarkan hasil pendogkrakan hidrolik, dan dengan pengujian
di lapangan.

Perhitungan perhitungan yang digunakan dalam penentuan solusi perbaikan


tanah menggunakan tiang pancang sebagai berikut:

Perhitungan Tahanan Ujung tiang (Qp) menurut nilai N-SPT (Mayerhof, 1956)

Qptiang = 4 x Aptiang x Np

Dimana : Qptiang = Daya dukung ujung tiang (ton)

Aptiang = Luas penampang ujung tiang pancang (ft 2)

Np = Nilai N-SPT di sekitar ujung tiang

Perhitungan Tahanan Selimut Tiang (Qs)

̅
𝐴𝑠tiang x N
Qstiang = Untuk Tiang Perpindahan besar
50

11
̅
𝐴𝑠tiang x N
Qstiang = Untuk Tiang Perpindahan kecil
50

Dimana : Qstiang = Daya dukung friksi tiang (ton)

As tiang = Luas selimut dinding tiang (Ft 2)

̅
N = Nilai N-SPT rata-rata disepanjang tiang

Cek Kekuatan Bahan Tiang (P tiang)

Ptiang = σbahan x Atiang

Dimana : Ptiang = Kekuatan yang diizinkan pada tiang pancang (kg)

σbahan = Tegangan ijin bahan tiang (kg/cm2)

Atiang = Luas Penampang tiang pancang (cm2)

Daya Dukung Ultimate dan Allowable (Ijin)

Qutiang = Qptiang + Qstiang

Qalltiang = Qutiang/SF

Perhitungan Kebutuhan Jumlah Tiang (Np)

𝑉
Np = 𝑄𝑡𝑖𝑎𝑛𝑔

Dimana : V = Beban per titik pemancangan

Qtiang = adalah QallTiang

Peletakan tiang pancang pada rencana runway memiliki syarat spasi antar tiang
yang sebesar 2,5 D ≤ S ≤ 3 D, D melambangkan Diameter tiang sementara S
merupakan spasi antar tiang

Perhitungan Efisiensi Kelompok Tiang (Eg)

𝜃 (𝑛−1)𝑚+(𝑚−1)𝑛
Eg = 1 - 90 [ 𝑚𝑛
]

12
Dimana : m = Jumlah baris tiang

n = Jumlah tiang dalam satu baris

θ = arc.tg(d/s), dalam derajat

s = Jarak pusat ke pusat tiang (m)

d = diameter tiang (m)

Daya dukung kelompok tiang dapat dihitung dengan perhitungan:

Qtk = Eg x n x Qtiang

yang Qtk melambangkan Daya dukung kelompok tiang

Eg melambangkan Efisiensi kelompok tiang

Perhitungan Penurunan Fondasi dapat dihitung seperti berikut

Dimana : S = Penurunan pondasi tiang

p = beban total

L = Panjang pondasi

A = Luas penampang pondasi

Ep Modulus elastisitas tiang

13
BAB III
METODE PENELITIAN

3.1. Studi Literatur

Studi literatur pada praktikum perbaikan tanah ini ditujukan sebagai sarana
penunjang untuk menyelesaikan praktikum perbaikan tanah. Di dalam proses studi
literatur, penulis dapat mengetahui bermacam dasar teori yang akan digunakan dalam
pengerjaan proses perbaikan tanah, meliputi pengetahuan tentang tanah, metode
perbaikannya, dan berbagai macam perkuatan timbunan. Studi literatur didapatkan dari
berbagai sumber seperti, dari buku diktat kuliah, jurnal, peraturan-peraturan terkait,
internet, serta dokumen dokumen penunjang lainnya yang berhubungan dengan
praktikum perbaikan tanah.

3.2. Input Data Lapangan

Data data yang digunakan dalam praktikum ini antara lain :

 Data Tanah Eksisting di Kabupaten Paser, Tanah Grogot , Kalimantan


Timur

 Data tinggi timbunan tanah rencana

3.3. Data Tanah Eksisting

Data data yang tanah eksisting yang didapat merupakan hasil dari data
pengeboran pada daerah yang akan ditimbun dengan timbunan tanah, hasil pengolahan
data tanah eksisting bisa dilihat seperti berikut

14
Tabel 3.3. 1 Tabel data eksisting tanah (BH1)

15
Tabel 3.3. 2 Tabel data eksisting tanah (BH2)

16
Tabel 3.3. 3 Tabel data eksisting tanah (BH3)

17
3.4. Indikator Capaian

Indikasi dari capaian praktikum ini adalah munculnya kemampuan pada


mahasiswa dalam menentukan apakah suatu lahan tanah yang akan digunakan memiliki
daya dukung yang cukup untuk digunakan secara aman dan nyaman dan dapat
menentukan perbaikan tanah mana yang paling baik untuk digunakan.

3.5. Teknik Pengumpulan Data dan Analisis Data

Data tanah eksisting telah diberikan oleh pihak dosen dan asisten dosen akan
tetapi untuk data yang digunakan dalam merenencanakan perbaikan tanah diserahkan
kepada mahasiswa untuk mencari dan memahami lebih lanjut.

Analisis data dilakukan dengan menggunakan perhitungan, apabila perhitungan


yang dilakukan mahasiswa tidak mencapai suatu nilai aman maka mahasiswa akan
menyatakan bahwa tanah eksisting yang ada diharuskan untuk dilaksanakan perbaikan
tanah agar menambah keamanan dalam pembangunan bandar udara diatasnya.

3.6. Penarikan Kesimpulan hasil Penelitian

Dari hasil perhitungan data data yang ada maka akan ditentukan apabila
sebidang tanah eksisting yang akan dibangun bandara membutuhkan perbaikan tanah
atau tidak, bila tidak maka bisa dilanjutkan dengan penimbunan tanah eksisting dengan
tanah timbunan, bila membutuhkan perbaikan tanah maka di hitung kembali
kemampuan tanah eksisting yang telah ditambah dengan perbaikan tanah yang
direncanakan.

18
BAB IV
HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Stratifikasi Tanah

Dari data 3 borelog di titik yang berbeda, dilakukan stratifikasi tanah. Nilai
stratifikasi tanah diambil dengan merata-rata data dari 3 borelog sehingga didapatkan
hasil stratifikasi tanah sebagai berikut.

Gambar 4.1. 1 Stratifikasi Tanah

4.2 Data Parameter Tanah

Dalam perhitungan parameter-parameter tanah didapat dari korelasi nilai N-SPT dengan
parameter tanah. Parameter tanah yang dihasilkan adalah sebagai berikut.

19
Depth C E 𝑆𝑎𝑡 𝑑 LL Cv
Jenis Tanah SPT j KN/m v KN/m k KN/m e Gs Cc
(m) (KN/m2) KN/m2 KN/m3 % m2/hari
3 3 3
2
4
6
8 Soft Clay 3 18,5 28,75 17 3500 0,3 17,3 0,00001 7,49 11,86 1,25 2,72 0,486 61,6 0,0082192
10
12
14
16
18
20
Clay 23 64,33 34,75 18,5 5000 0,4 20,3 1E-07 10,44 16,57 0,61 2,72 0,14 27 0,0575342
22
24
26
28
30
Dense Sand 48 9 39,5 21,5 33917,8 0,39 20 0,01 10,2 16,43 0,6 2,68 - - -
32
34
36
38 Stiff Clay 57 126,67 41,5 19 20000 0,5 22 1E-07 12,19 18,98 0,38 2,67 0,016 14,6 0,0739726
40

Tabel 4.2. 1 Data Parameter Tanah

4.2.1 Kohesi Tanah


Nilai kohesi tanah didapatkan dari tabel korelasi nilai SPT dengan kohesi tanah
lempung Terzaghi dan Peck (1967) untuk tanah kohesif dan tabel AS 4678,2002 untuk
nilai kohesi tanah granuler.

Kedalaman (m) Jenis Tanah SPT C (KN/m2)

0-14 Soft clay 2 18,5

14-26 clay 23 64,33

26-34 Dense sand 48 9

34-40 Stiff clay 57 126,67

Tabel 4.2. 2 Nilai Kohesi tanah tiap lapisan

20
Tabel 4.2. 3 Korelasi nilai SPT dengan kohesi tanah kohesif Terzaghi dan Peck 1967

Tabel 4.2. 4 Korelasi Nilai SPT dengan kohesi tanah granuler AS 4678, 2002

4.2.2 Sudut Geser Tanah (j)


Nilai sudut geser tanah didapatkan dari tabel korelasi nilai SPT dengan sudut
geser tanah AS 4678,2002 dan Bowless 1977.

Kedalaman (m) Jenis Tanah SPT j

0-14 Soft clay 2 28,75

14-26 clay 23 34,75

26-34 Dense sand 48 39,5

34-40 Stiff clay 57 41,5

Tabel 4.2. 5 Nilai sudut geser tanah

21
Tabel 4.2. 6 Korelasi nilai SPT dengan sudut geser tanah kohesif AS 4678, 2002

Tabel 4.2. 7 Korelasi nilai SPT dengan sudut geser tanah granuler Bowles 1977

4.2.3 Berat Jenis


Nilai berat jenis didapat dengan asumsi tabel nilai berat jenis berdasarkan jenis
tanah.

Kedalaman (m) Jenis Tanah SPT Gs

0-14 Soft clay 3 2,65

14-26 clay 23 2,65

26-34 Dense sand 48 2,68

34-40 Stiff clay 57 2,65

Tabel 4.2. 8 Nilai Berat Jenis Tanah

Macam Tanah Berat Jenis

Kerikil 2,65 – 2,68

Pasir 2,65 – 2,68

22
Lanau anorganik 2,62 – 2,68

Lempung organic 2,58 – 2,65

Lempung anorganik 2,68 – 2,75

Humus 1,37

Gambut 1,25 – 1,80

Tabel 4.2. 9 Nilai Berat Jenis Tanah Berdasarkan Macam Tanah Buku Mektan 1

4.2.4 Angka Pori (e)


Nilai angka pori didapat dari perhitungan berat volume jenuh tanah ( 𝑠𝑎𝑡) dari
tiap lapisan tanah.

Kedalaman (m) Jenis Tanah Gs e

0-14 Soft clay 2,65 1,25

14-26 clay 2,65 0,61

26-34 Dense sand 2,68 0,60

34-40 Stiff clay 2,65 0,38

Tabel 4.2. 10 Nilai Angka Pori

Nilai angka pori lapisan soft clay kedalaman 0-14 m :

𝑤(𝐺𝑠 − 𝑒)
𝑠𝑎𝑡 =
1+𝑒

9,81 (2,65 − 𝑒)
17,3 =
1+𝑒

𝑒 = 1,25

23
4.2.5 Berat Volume Tanah
Berat volume tanah terdiri dari berat volume basah ( γb), berat volume jenuh air
(γsat), berat volume efektif (γ’), berat volume kering (γd) didapatkan dari tabel korelasi
nilai SPT dengan berat volume tanah Bowles (1977) dan AS 4687 (2002).

Kedalaman Jenis Tanah SPT γb γsat γ' γd


(m)
KN/m2 KN/m2 KN/m2 KN/m2

0-14 Soft clay 3 17 17,3 7,49 11,86

14-26 clay 23 18,5 20,3 10,44 16,57

26-34 Dense sand 48 21,5 20 10,2 16,43

34-40 Stiff clay 57 19 22 12,19 18,98

Tabel 4.2. 11 Tabel Berat Volume Tanah

Tabel 4.2. 12 Korelasi nilai SPT dengan berat Volume tanah granuler Bowles 1977

24
Tabel 4.2. 13 Korelasi Nilai SPT dengan berat volume tanah AS 4867,2002

Berat volume efektif (γ’)

γ’= γb – γw

Berat volume efektif tanah lapisan soft clay kedalaman 0-14 m :

γ’= γb – γw

= 17 – 9,81

= 7,49 KN/m2

Berat volume kering (γd)

𝐺𝑠 𝑤
𝑑=
1+𝑒

25
Nilai berat volume tanah soft clay kedalaman 0-14 m :

𝐺𝑠 𝑤
𝑑=
1+𝑒

2,65 (9,81)
=
1 + 1,25

= 11,68 𝐾𝑁/𝑚2

4.2.6 Modulus Elastisitas (E)


Nilai modulus elastisitas didapatkan dari tabel nilai modulus berdasarkan jenis
tanah Bowles 1977.

Kedalaman (m) Jenis Tanah SPT E (KN/m2)

0-14 Soft clay 2 3500

14-26 clay 23 5000

26-34 Dense sand 48 33917,8

34-40 Stiff clay 57 20000

Tabel 4.2. 14 Tabel Modulus Elastisitas Tanah

Jenis Tanah Modulus Elastisitas


(KN/m2)

Lempung

Sangat lunak 300 – 3000

Lunak 3000 - 4000

Sedang 4000 – 9000

Keras 9000 – 20000

Berpasir 30000 – 42500

26
Tabel 4.2. 15 Nilai Modulus Elastisitas tanah Bowles 1977

4.2.7 Poisson Ration (v)


Nilai poison ratio didapat dari tabel poisson ratio berdasarkan jenis tanah
(Bowles 1977)

Kedalaman (m) Jenis Tanah SPT v

0-14 Soft clay 2 0,3

14-26 clay 23 0,4

26-34 Dense sand 48 0,39

34-40 Stiff clay 57 0,5

Tabel 4.2. 16 Tabel Nilai Poisson Ration tanah

Jenis Tanah v

Lempung jenuh 0,4 – 0,5

Lempung tak jenuh 0,1 -0,3

Lempung berpasir 0,2 – 0,3

Lanau 0,3 – 0,35

Pasir padat 0,2 – 0,4

Pasir kasar 0,15

Pasir halus 0,25

Batu 0,1 – 0,4

27
Loess 0,1 – 0,3

Beton 0,15

Tabel 4.2. 17 Tabel Nilai Poisson Ration tanah

4.2.8 Permeabilitas Tanah (k)


Nilai permeabilitas tanah didapat dari tabel nilai permeabilitas tanah berdasarkan
jenis tanah (Das, 1983)

Kedalaman (m) Jenis Tanah SPT k (mm/det)

0-14 Soft clay 2 0,00001

14-26 clay 23 0,0000001

26-34 Dense sand 48 0,01

34-40 Stiff clay 57 0,000001

Tabel 4.2. 18 Tabel nilai Permeabilitas Tanah

Jenis Tanah k (mm/det)

Butiran kasar 10 - 103

Kerikil halus, butiran kasar bercampur pasir butiran sedang 10-2 - 10

Pasir halus, lanau longgar 10-4 - 10-2

Lanau padat, lanau berlempung 10-5 - 10-4

Lempung berlanau, lempung 10-6 - 10-5

Tabel 4.2. 19 Tabel nilai Permeabilitas Tanah

2.4.9 Compression Index (Cc)


Nilai compression index didapat dari perhitungan dengan nilai angka pori
(Nashida, 1956).

𝐶𝑐 = 0,54(𝑒 − 0,35)

28
Keterangan :

Cc = Compression index

e = Angka pori

Kedalaman (m) Jenis Tanah e Cc

0-14 Soft clay 1,25 0,486

14-26 clay 0,61 0,14

26-34 Dense sand 0,60 -

34-40 Stiff clay 0,38 0,016

Tabel 4.2. 20 Tabel nilai Compression Index tanah

Nilai Cc lapisan soft clay kedalaman 0-14 m

𝐶𝑐 = 0,54(𝑒 − 0,35)

= 0,54(1,25 − 0,35)

= 0,486

4.2.10 Liquid Limit (LL)


Nilai compression index didapat dari perhitungan dengan nilai compression ratio
(USACE, 1990).

𝐶𝑐 = 0,01(𝐿𝐿 − 13)

Keterangan :

Cc = Compression index

LL = Liquid limit

29
Kedalaman (m) Jenis Tanah Cc LL

0-14 Soft clay 0,486 61,6

14-26 clay 0,14 27

26-34 Dense sand - -

34-40 Stiff clay 0,016 14,6

Tabel 4.2. 21 Tabel nilai Liquid Limit tanah

Nilai LL lapisan soft clay kedalaman 0-14 m

𝐶𝑐 = 0,01(𝐿𝐿 − 13)

0,486 = 0,01(𝐿𝐿 − 13)

𝐿𝐿 = 61,6

4.2.11 Koefisien Konsolidasi (Cv)


Nilai koefisien konsolidasi didapat dari grafik korelasi nilai liquid limit (after
U.S. NAVY, 1982)

Kedalaman (m) Jenis Tanah LL Cv (m2/tahun) Cv (m2/hari)

0-14 Soft clay 61,6 3 0,008

14-26 clay 27 21 0,057

26-34 Dense sand - - -

34-40 Stiff clay 14,6 27 0,073

0,016

Tabel 4.2. 22 Tabel nilai Koefisien Konsolidasi Tanah

30
Gambar 4.2. 1 Tabel korelasi Liquid Limit dnegan Coeficient of consolidation

(𝐻0−14 𝑚 + 𝐻14−26 𝑚 )2
𝐶𝑣 𝑔𝑎𝑏𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛 =
𝐻 𝐻
( 0−14 𝑚 + 14−26 𝑚 )2
√𝐶𝑣0−14 𝑚 √𝐶𝑣14−26 𝑚

(14 + 12)2
= 2
14 12
( + )
√0,008 √0,057

= 0,016 𝑚2 /ℎ𝑎𝑟𝑖

31
4.3 Penurunan Tanah

Berdasarakan perhitungan nilai parameter tanah dilakukan pemodelan runway


menggunakan software plaxis yang kemudian didapatkan penurunan segera dari tanah
asli.

Gambar 4.2. 2 Permodelan rencana runway Plaxis

Dari pemodelan pada software plaxis, didapat penurunan dari tanah asli setelah
diberi beban diatasnya sebesar 46,5 cm. Analisis pemodelan menggunakan
consolidation analysis dengan jarak penimbunan 7 hari. Mayerhoff (1965) menyatakan
bahwa penurunan izin yang terjadi pada lapisan tanah dasar akibat beban di atasnya
adalah 2,54 cm (1 inch) apabila penurunan lebih besar dari 2,54 cm maka penurunan
dianggap tidak aman. Karena penurunan tanah yang terjadi lebih dari 2,54 cm maka
dilakukan perbaikan tanah.

Beban yang diterima oleh tanah asli meliputi beban timbunan, beban perkerasan,
dan beban pesawat (Pesawat Boeing 737-900 ER) dengan rincian besar beban adalah :

 Beban pesawat = 13,72 KN/m2

 Beban timbunan setinggi 4 m

32
 Beban perkerasan = 25,76 KN/m2 diperoleh dari :

- Subbase course + semen (5%) = 73 cm ; (ɣ = 19,73 KN/m2)

- Base course + semen (5%) = 43 cm ; (ɣ = 20,71 KN/m2)

- ATB = 6 cm ; (ɣ = 21,70 KN/m2)

- AC = 6 cm ; (ɣ = 21,70 KN/m2)

4.4 Konsolidasi Tanah

Berdasarkan perencanaan beban diatas, beban-beban tersebut dapat menyebabkan tanah


dasar mengalami konsolidasi. Perhitungan konsolidasi dilakukan hingga keadalaman 26
m dari tanah asli dengan jenis tanah lempung. Perhitungan dilakukan dengan membagi
tanah dasar per 50 cm. Hasil perhitungan besar konsolidasi adalah :

Data tanah :

e = 1,25

Cc = 0,468

Ƴ’= 7,49 KN/m2

a = 16 m

𝑙𝑒𝑏𝑎𝑟 𝑟𝑢𝑛𝑤𝑎𝑦 𝑟𝑒𝑛𝑐𝑎𝑛𝑎


𝑏=
2

18
=
2

=9𝑚

Data timbunan :

Ƴ timbunan = 17,5 KN/m2

H timbunan = 4 m

33
Data beban :

Pesawat (Boeing 737-900 ER) = 1,4 t/m2 = 13,72 KN/m2

Perkerasan = 2,627 t/m2 = 25,76 KN/m2

Tebal perkerasan lentur :

- Subbase course + semen (5%) = 73 cm

- Base course + semen (5%) = 43 cm

- ATB = 6 cm

- AC = 6 cm

 Perhitungan beban timbunan

q=ƳxH

= 17,5 x 4

= 70 KN/m

 Perhitungan pada lapisan 50cm pertama

Po’ = 0,5 x Ƴ ‘ x z

= 0,5 x 7,49 x 0,5

= 1,87 KN/m2

𝑎 16
= = 32
𝑧 0,5

𝑏 9
= = 18
𝑧 0,5

34
Gambar 4.3. 1 Faktor Pengaruh Kurva NAVAC DM-7, 1970

Penambahan tegangan tanah akibat beban diatasnya pada hari ke-1 :

∆𝑝 = (𝑞 𝑡𝑖𝑚𝑏𝑢𝑛𝑎𝑛 𝑥 𝐼 𝑥 2) + (𝑏𝑒𝑏𝑎𝑛 𝑝𝑒𝑠𝑎𝑤𝑎𝑡 𝑥 𝐼 )


+ (𝑏𝑒𝑏𝑎𝑛 𝑝𝑒𝑟𝑘𝑒𝑟𝑎𝑠𝑎𝑛 𝑥 𝐼 )

= (70 𝑥 0,48 𝑥 2) + (13,72 𝑥 0,48) + (25,76 𝑥 2)

= 86,16 𝐾𝑁/𝑚2

Perhitungan penurunan konsolidasi tanah pada hari ke-1

𝐻 𝑝𝑜 + ∆𝑝
𝑆𝑐 = 𝐶𝑐 𝑙𝑜𝑔
1+𝑒 𝑝𝑜′

4 1,87 + 86,16
= (0,468) 𝑙𝑜𝑔
1 + 1,25 1,87

= 2,06 𝑚

35
H z ′ po' ∆𝑝 ∆𝑝 + 𝑝𝑜′ Sc Sc kumulatif
No e Cc a/z b/z I
(m) (m) KN/m2 KN/m2 KN/m3 KN/m3 (m) (m)
1 0,5 0,5 1,25 0,486 7,49 1,87 32,0 18,0 0,48 86,16 88,03 0,18 0,18
2 0,5 1 1,25 0,486 7,49 3,75 16,0 9,0 0,46 82,57 86,31 0,15 0,33
3 0,5 1,5 1,25 0,486 7,49 5,62 10,7 6,0 0,43 77,18 82,80 0,13 0,45
4 0,5 2 1,25 0,486 7,49 7,49 8,0 4,5 0,42 75,39 82,88 0,11 0,57
5 0,5 2,5 1,25 0,486 7,49 9,36 6,4 3,6 0,32 57,44 66,80 0,09 0,66
6 0,5 3 1,25 0,486 7,49 11,24 5,3 3,0 0,28 50,26 61,49 0,08 0,74
7 0,5 3,5 1,25 0,486 7,49 13,11 4,6 2,6 0,28 50,26 63,37 0,07 0,81
8 0,5 4 1,25 0,486 7,49 14,98 4,0 2,3 0,23 41,28 56,26 0,06 0,87
9 0,5 4,5 1,25 0,486 7,49 16,85 3,6 2,0 0,21 37,69 54,55 0,06 0,93
10 0,5 5 1,25 0,486 7,49 18,73 3,2 1,8 0,21 37,69 56,42 0,05 0,98
11 0,5 5,5 1,25 0,486 7,49 20,60 2,9 1,6 0,47 84,36 104,96 0,08 1,06
12 0,5 6 1,25 0,486 7,49 22,47 2,7 1,5 0,47 84,36 106,83 0,07 1,13
13 0,5 6,5 1,25 0,486 7,49 24,34 2,5 1,4 0,46 82,57 106,91 0,07 1,20
14 0,5 7 1,25 0,486 7,49 26,22 2,3 1,3 0,46 82,57 108,78 0,07 1,27
15 0,5 7,5 1,25 0,486 7,49 28,09 2,1 1,2 0,44 78,98 107,06 0,06 1,33
16 0,5 8 1,25 0,486 7,49 29,96 2,0 1,1 0,44 78,98 108,94 0,06 1,39
17 0,5 8,5 1,25 0,486 7,49 31,83 1,9 1,1 0,44 78,98 110,81 0,06 1,45
18 0,5 9 1,25 0,486 7,49 33,71 1,8 1,0 0,41 73,59 107,30 0,05 1,50
19 0,5 9,5 1,25 0,486 7,49 35,58 1,7 0,9 0,4 71,80 107,37 0,05 1,55
20 0,5 10 1,25 0,486 7,49 37,45 1,6 0,9 0,4 71,80 109,25 0,05 1,61
21 0,5 10,5 1,25 0,486 7,49 39,32 1,5 0,9 0,4 71,80 111,12 0,05 1,65
22 0,5 11 1,25 0,486 7,49 41,20 1,5 0,8 0,39 70,00 111,20 0,05 1,70
23 0,5 11,5 1,25 0,486 7,49 43,07 1,4 0,8 0,38 68,21 111,27 0,04 1,75
24 0,5 12 1,25 0,486 7,49 44,94 1,3 0,8 0,38 68,21 113,15 0,04 1,79
25 0,5 12,5 1,25 0,486 7,49 46,81 1,3 0,7 0,36 64,62 111,43 0,04 1,83
26 0,5 13 1,25 0,486 7,49 48,69 1,2 0,7 0,36 64,62 113,30 0,04 1,87
27 0,5 13,5 1,25 0,486 7,49 50,56 1,2 0,7 0,36 64,62 115,17 0,04 1,91
28 0,5 14 1,25 0,486 7,49 52,43 1,1 0,6 0,33 59,23 111,66 0,04 1,94
29 0,5 14,5 0,61 0,1404 10,44 180,55 1,1 0,6 0,33 59,23 239,7822 0,005373 1,95
30 0,5 15 0,61 0,1404 10,44 183,16 1,1 0,6 0,33 59,23 242,3922 0,005306 1,95
31 0,5 15,5 0,61 0,1404 10,44 185,77 1,0 0,6 0,33 59,23 245,0022 0,005241 1,96
32 0,5 16 0,61 0,1404 10,44 188,38 1,0 0,6 0,33 59,23 247,6122 0,005177 1,96
33 0,5 16,5 0,61 0,1404 10,44 190,99 1,0 0,5 0,29 52,05 243,0425 0,004564 1,97
34 0,5 17 0,61 0,1404 10,44 193,6 0,9 0,5 0,29 52,05 245,6525 0,004509 1,97
35 0,5 17,5 0,61 0,1404 10,44 196,21 0,9 0,5 0,29 52,05 248,2625 0,004456 1,98
36 0,5 18 0,61 0,1404 10,44 198,82 0,9 0,5 0,29 52,05 250,8725 0,004404 1,98
37 0,5 18,5 0,61 0,1404 10,44 201,43 0,9 0,5 0,29 52,05 253,4825 0,004353 1,99
38 0,5 19 0,61 0,1404 10,44 204,04 0,8 0,5 0,29 52,05 256,0925 0,004303 1,99
39 0,5 19,5 0,61 0,1404 10,44 206,65 0,8 0,5 0,29 52,05 258,7025 0,004254 1,99
40 0,5 20 0,61 0,1404 10,44 209,26 0,8 0,5 0,29 52,05 261,3125 0,004207 2,00
41 0,5 20,5 0,61 0,1404 10,44 211,87 0,8 0,4 0,32 57,44 269,3072 0,004542 2,00
42 0,5 21 0,61 0,1404 10,44 214,48 0,8 0,4 0,32 57,44 271,9172 0,004493 2,01
43 0,5 21,5 0,61 0,1404 10,44 217,09 0,7 0,4 0,32 57,44 274,5272 0,004445 2,01
44 0,5 22 0,61 0,1404 10,44 219,7 0,7 0,4 0,32 57,44 277,1372 0,004398 2,02
45 0,5 22,5 0,61 0,1404 10,44 222,31 0,7 0,4 0,32 57,44 279,7472 0,004352 2,02
46 0,5 23 0,61 0,1404 10,44 224,92 0,7 0,4 0,32 57,44 282,3572 0,004307 2,03
47 0,5 23,5 0,61 0,1404 10,44 227,53 0,7 0,4 0,32 57,44 284,9672 0,004262 2,03
48 0,5 24 0,61 0,1404 10,44 230,14 0,7 0,4 0,32 57,44 287,5772 0,004219 2,03
49 0,5 24,5 0,61 0,1404 10,44 232,75 0,7 0,4 0,32 57,44 290,1872 0,004177 2,04
50 0,5 25 0,61 0,1404 10,44 235,36 0,6 0,4 0,32 57,44 292,7972 0,004135 2,04
51 0,5 25,5 0,61 0,1404 10,44 237,97 0,6 0,4 0,32 57,44 295,4072 0,004094 2,05
52 0,5 26 0,61 0,1404 10,44 240,58 0,6 0,3 0,29 52,05 292,6325 0,003709 2,05
53 10 36 0,38 0,0162 12,19 489,82 0,4 0,3 0,26 46,67 536,4878 0,00464 2,05
54 0,5 36,5 0,38 0,0162 12,19 492,8675 0,4 0,2 0,23 41,28 534,1505 0,000205 2,05
55 0,5 37 0,38 0,0162 12,19 495,915 0,4 0,2 0,23 41,28 537,198 0,000204 2,06
56 0,5 37,5 0,38 0,0162 12,19 498,9625 0,4 0,2 0,23 41,28 540,2455 0,000203 2,06
57 0,5 38 0,38 0,0162 12,19 502,01 0,4 0,2 0,23 41,28 543,293 0,000201 2,06
58 0,5 38,5 0,38 0,0162 12,19 505,0575 0,4 0,2 0,23 41,28 546,3405 0,0002 2,06
59 0,5 39 0,38 0,0162 12,19 508,105 0,4 0,2 0,23 41,28 549,388 0,000199 2,06
60 0,5 39,5 0,38 0,0162 12,19 511,1525 0,4 0,2 0,23 41,28 552,4355 0,000198 2,06
61 0,5 40 0,38 0,0162 12,19 514,2 0,4 0,2 0,23 41,28 555,483 0,000197 2,06
PENURUNAN TOTAL AKIBAT TIMBUNAN 2,06

Tabel 4.3. 1 Tabel Perhitungan penurunan Konsolidasi Tanah

36
4.5 Waktu Konsolidasi

Cv = 0,024 m2/hari

Hdr = 26 m

(Faktor waktu terhadap derajat konsolidasi tanah, Braja M. Das,1995)

Tabel 4.3. 2 Tabel Fakotr waktu terhadap derajat konsolidasi tanah, Braja M. Das, 1995

Waktu yang dibutuhkan untuk mencapai konsolidasi tanah 90% :

𝐻𝑑𝑟 2
𝑡 = 𝑇𝑣 𝑥
𝐶𝑣

262
= 0,848 𝑥
0,016

= 35447 ℎ𝑎𝑟𝑖

= 97 𝑡𝑎ℎ𝑢𝑛

37
Derajat Konsolidasi (%) Penurunan (m) Waktu (Hari) Waktu (Tahun)
0 0 0 0
10 0,21 334 1
20 0,41 1296 4
30 0,62 2968 8
40 0,82 5267 14
50 1,03 8235 23
60 1,23 11997 33
70 1,44 16846 46
80 1,64 23701 65
90 1,85 35447 97

Tabel 4.3. 3 Tabel Perbandingan waktu konsolidas dan displacement tanah

Perbandingan Waktu Konsolidasi dan Displacement Tanah


Waktu Konsolidasi (Tahun)
0 20 40 60 80 100 120
0
0.2
0.4
Displacement (m)

0.6
0.8
1
1.2
1.4
1.6
1.8
2

Gambar 4.3. 2 Grafik Perbandingan waktu konsolidasi dan displacement Tanah

Dari perhitungan diatas, didapatkan nilai penurunan konsolidasi tanah akibat beban
diatasnya tanah akan mengalami penurunan sebesar 1,85 m dalam waktu 97 tahun untuk
mencapai derajat konsolidasi tanah 90%.

38
BAB V
SOLUSI

5.1. PVD (Prefebricated Vertical Drain)

Berdasarkan hasil perhitungan diatas, diperoleh waktu yang dibutuhkan untuk


konsolidasi adalah 97 tahun. Maka dari itu, dipasang PVD untuk mempercepat
konsolidasi. PVD yang dipasang merupakan kombinasi PVD secara radial dan
horizontal dengan pola segitiga dengan jarak pemasangan 1,5 m sedalam 26 m.

Perhitungan dimulai dengan menentukan diameter ekivalen vertical drain (D),


faktor vertical drain (n), faktor hambatan (fn), faktor hambatan akibat tanah terganggu
(fs), dan faktor hambatan akibat PVD sendiri (fr).

Data PVD :

Diameter PVD (a) = 0,1 m

Tebal PVD (b) = 0,003 m

Tinggi PVD Hdr = 26 m

Jarak pemasangan (s) = 1,5 m

Data tanah :

cv = 0,024 m2/hari

ch = 2cv = 0,048 m2/hari

Perhitungan PVD :

D = 1,05 s

= 1,05(1,5)

= 1,575 m

39
𝑎+𝑏
𝑑𝑤 = 2( )
𝜋

0,1 + 0,003
= 2( )
𝜋

= 0,066 𝑚

𝐷 1,575
𝑛= = = 24,019
𝑑𝑤 0,066

Faktor pengaruh (fn)

𝑛2 3 1
𝑓 (𝑛 ) = ( 2 2
) [ln(𝑛) − − ( 2 )]
𝑛 −1 4 4𝑛

24,0192 3 1
=( 2 2
) [ln(24,019) − − ( )]
24,019 − 1 4 4(24,0192 )

= 3,184

Perhitungan derajat konsolidasi dan penurunan pada hari ke-1

Faktor waktu PVD radial (Tv)

𝐶𝑣
𝑇𝑣 = 𝑥𝑡
𝐻𝑑𝑟 2

0,0016
= 𝑥1
262

= 0,0000239

40
Derajat konsolidasi PVD radial

𝑇𝑣
𝑈𝑣 = 2√ 𝑥 100%
𝜋

0,0000239
= 2√ 𝑥 100%
𝜋

= 0,552%

Faktor waktu PVD horizontal (Th)

𝐶ℎ
𝑇ℎ = 𝑥𝑡
𝐷2

0,032
= 𝑥1
1,5752

= 0,013

Derajat konsolidasi PDV horizontal hari ke-1

8𝑇ℎ
−{ }
𝑈ℎ = 1 − 𝑒 2𝑓(𝑛)

8(0,013)
−{ }
= [1 − 𝑒 3,184 ] 𝑥 100%

= 1,62%

Derajat konsolidasi dengan PVD hari ke-1

𝑈 = [1 − (1 − 𝑈𝑣)(1 − 𝑈ℎ)]𝑥 100%

0,552 2,16
= [1 − (1 − ) (1 − )] 𝑥 100%
100 100

= 2,16%

41
Penurunan tanah dengan PVD pada hari ke-1

𝑆𝑡 = 𝑈 𝑥 𝑆𝑐

= 2,16% 𝑥 2,06

= 0,045 𝑚

t (hari) s (m) D n F(n) Tv Uv Th Uh U St (m)


1 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0000239 0,552 0,013 1,625 2,167 0,045
2 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0000478 0,780 0,026 3,223 3,978 0,082
3 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0000718 0,956 0,039 4,795 5,705 0,117
4 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0000957 1,104 0,052 6,341 7,375 0,152
5 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0001196 1,234 0,065 7,863 9,000 0,185
6 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0001435 1,352 0,078 9,360 10,585 0,218
7 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0001675 1,460 0,091 10,832 12,134 0,250
8 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0001914 1,561 0,104 12,281 13,650 0,281
9 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0002153 1,655 0,117 13,706 15,134 0,311
10 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0002392 1,745 0,130 15,108 16,589 0,341
11 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0002632 1,830 0,143 16,487 18,015 0,370
12 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0002871 1,911 0,156 17,843 19,414 0,399
13 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0003110 1,990 0,170 19,178 20,786 0,427
14 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0003349 2,065 0,183 20,491 22,133 0,455
15 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0003588 2,137 0,196 21,783 23,454 0,482
16 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0003828 2,207 0,209 23,053 24,752 0,509
17 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0004067 2,275 0,222 24,303 26,026 0,535
18 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0004306 2,341 0,235 25,533 27,276 0,561
19 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0004545 2,405 0,248 26,743 28,505 0,586
20 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0004785 2,468 0,261 27,933 29,711 0,611
21 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0005024 2,529 0,274 29,104 30,896 0,635
22 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0005263 2,588 0,287 30,255 32,060 0,659
23 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0005502 2,646 0,300 31,388 33,204 0,683
24 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0005742 2,703 0,313 32,503 34,328 0,706
25 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0005981 2,759 0,326 33,600 35,431 0,729
26 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0006220 2,814 0,339 34,678 36,516 0,751
27 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0006459 2,867 0,352 35,739 37,582 0,773
28 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0006698 2,920 0,365 36,783 38,629 0,794
29 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0006938 2,971 0,378 37,810 39,658 0,815
30 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0007177 3,022 0,391 38,821 40,670 0,836
31 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0007416 3,072 0,404 39,814 41,663 0,857
32 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0007655 3,121 0,417 40,792 42,640 0,877
33 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0007895 3,170 0,430 41,754 43,600 0,897
42
34 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0008134 3,217 0,443 42,700 44,544 0,916
35 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0008373 3,264 0,456 43,631 45,471 0,935
36 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0008612 3,311 0,469 44,547 46,383 0,954
37 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0008852 3,356 0,482 45,448 47,279 0,972
38 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0009091 3,401 0,495 46,334 48,159 0,990
39 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0009330 3,446 0,509 47,206 49,025 1,008
40 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0009569 3,490 0,522 48,063 49,876 1,026
41 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0009808 3,533 0,535 48,907 50,712 1,043
42 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0010048 3,576 0,548 49,737 51,534 1,060
43 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0010287 3,618 0,561 50,554 52,343 1,076
44 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0010526 3,660 0,574 51,357 53,137 1,093
45 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0010765 3,702 0,587 52,147 53,918 1,109
46 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0011005 3,742 0,600 52,924 54,686 1,124
47 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0011244 3,783 0,613 53,689 55,441 1,140
48 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0011483 3,823 0,626 54,442 56,183 1,155
49 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0011722 3,863 0,639 55,182 56,913 1,170
50 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0011962 3,902 0,652 55,910 57,630 1,185
51 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0012201 3,941 0,665 56,626 58,335 1,200
52 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0012440 3,979 0,678 57,331 59,028 1,214
53 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0012679 4,017 0,691 58,024 59,710 1,228
54 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0012918 4,055 0,704 58,706 60,380 1,242
55 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0013158 4,092 0,717 59,377 61,039 1,255
56 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0013397 4,129 0,730 60,036 61,687 1,268
57 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0013636 4,166 0,743 60,686 62,324 1,282
58 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0013875 4,202 0,756 61,324 62,950 1,294
59 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0014115 4,238 0,769 61,953 63,565 1,307
60 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0014354 4,274 0,782 62,571 64,171 1,319
61 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0014593 4,310 0,795 63,179 64,766 1,332
62 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0014832 4,345 0,808 63,777 65,351 1,344
63 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0015072 4,380 0,821 64,365 65,926 1,356
64 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0015311 4,414 0,834 64,944 66,492 1,367
65 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0015550 4,449 0,848 65,514 67,048 1,379
66 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0015789 4,483 0,861 66,074 67,595 1,390
67 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0016028 4,517 0,874 66,625 68,133 1,401
68 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0016268 4,550 0,887 67,167 68,661 1,412
69 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0016507 4,584 0,900 67,701 69,181 1,423
70 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0016746 4,617 0,913 68,225 69,692 1,433
71 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0016985 4,649 0,926 68,742 70,195 1,443
72 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0017225 4,682 0,939 69,249 70,689 1,454
73 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0017464 4,715 0,952 69,749 71,175 1,464
74 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0017703 4,747 0,965 70,240 71,653 1,473
75 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0017942 4,779 0,978 70,724 72,123 1,483

43
76 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0018182 4,810 0,991 71,199 72,585 1,493
77 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0018421 4,842 1,004 71,667 73,039 1,502
78 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0018660 4,873 1,017 72,128 73,486 1,511
79 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0018899 4,904 1,030 72,580 73,925 1,520
80 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0019138 4,935 1,043 73,026 74,357 1,529
81 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0019378 4,966 1,056 73,464 74,782 1,538
82 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0019617 4,997 1,069 73,895 75,199 1,546
83 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0019856 5,027 1,082 74,319 75,610 1,555
84 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0020095 5,057 1,095 74,736 76,014 1,563
85 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0020335 5,087 1,108 75,147 76,411 1,571
86 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0020574 5,117 1,121 75,551 76,802 1,579
87 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0020813 5,147 1,134 75,948 77,186 1,587
88 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0021052 5,176 1,147 76,338 77,563 1,595
89 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0021292 5,206 1,160 76,723 77,935 1,603
90 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0021531 5,235 1,173 77,101 78,300 1,610
91 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0021770 5,264 1,187 77,473 78,659 1,617
92 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0022009 5,293 1,200 77,839 79,012 1,625
93 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0022248 5,321 1,213 78,199 79,359 1,632
94 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0022488 5,350 1,226 78,553 79,700 1,639
95 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0022727 5,378 1,239 78,902 80,036 1,646
96 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0022966 5,406 1,252 79,244 80,366 1,653
97 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0023205 5,435 1,265 79,581 80,691 1,659
98 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0023445 5,462 1,278 79,913 81,010 1,666
99 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0023684 5,490 1,291 80,239 81,324 1,672
100 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0023923 5,518 1,304 80,560 81,633 1,679
101 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0024162 5,545 1,317 80,876 81,937 1,685
102 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0024401 5,573 1,330 81,187 82,235 1,691
103 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0024641 5,600 1,343 81,493 82,529 1,697
104 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0024880 5,627 1,356 81,793 82,818 1,703
105 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0025119 5,654 1,369 82,089 83,102 1,709
106 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0025358 5,681 1,382 82,380 83,381 1,715
107 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0025598 5,708 1,395 82,666 83,656 1,720
108 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0025837 5,734 1,408 82,948 83,926 1,726
109 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0026076 5,761 1,421 83,225 84,191 1,731
110 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0026315 5,787 1,434 83,497 84,452 1,737
111 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0026555 5,813 1,447 83,765 84,709 1,742
112 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0026794 5,840 1,460 84,029 84,962 1,747
113 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0027033 5,866 1,473 84,289 85,210 1,752
114 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0027272 5,892 1,486 84,544 85,454 1,757
115 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0027511 5,917 1,499 84,795 85,695 1,762
116 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0027751 5,943 1,512 85,042 85,931 1,767
117 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0027990 5,969 1,526 85,285 86,163 1,772

44
118 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0028229 5,994 1,539 85,524 86,392 1,776
119 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0028468 6,019 1,552 85,759 86,616 1,781
120 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0028708 6,045 1,565 85,991 86,837 1,786
121 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0028947 6,070 1,578 86,218 87,055 1,790
122 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0029186 6,095 1,591 86,442 87,268 1,794
123 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0029425 6,120 1,604 86,662 87,478 1,799
124 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0029665 6,145 1,617 86,879 87,685 1,803
125 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0029904 6,169 1,630 87,092 87,888 1,807
126 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0030143 6,194 1,643 87,302 88,088 1,811
127 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0030382 6,218 1,656 87,508 88,285 1,815
128 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0030621 6,243 1,669 87,711 88,478 1,819
129 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0030861 6,267 1,682 87,911 88,668 1,823
130 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0031100 6,291 1,695 88,107 88,855 1,827
131 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0031339 6,316 1,708 88,300 89,039 1,831
132 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0031578 6,340 1,721 88,490 89,220 1,835
133 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0031818 6,364 1,734 88,677 89,398 1,838
134 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0032057 6,387 1,747 88,861 89,573 1,842
135 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0032296 6,411 1,760 89,042 89,745 1,845
136 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0032535 6,435 1,773 89,220 89,914 1,849
137 1,5 1,575 24,019 3,184 0,0032775 6,459 1,786 89,395 90,080 1,852

Tabel 5.1. 1 Tabel Perhitungan PVD

Dari perhitungan diatas, didapatkan waktu untuk mencapai derajat konsolidasi


90% tanah adalah 137 hari dengan menggunakan PVD kombinasi radial dan horizontal.

Dari perhitungan waktu konsolidasi tanah dengan PVD menggunakan software


plaxis didapatkan waktu untuk tanah mencapai konsolidasi 90% dibutuhkan 122 hari.

45
Gambar 5.1. 1 Perhitungan Konsolidasi tanah dengan PVD menggunakan Plaxis

Perbandingan Waktu Konsolidasi dan Displacement Tanah


Dengan PVD
Waktu Konsolidasi (Hari)
0 20 40 60 80 100 120 140 160
0.000
0.200
0.400
0.600
Displacement (m)

Dengan PVD
0.800
Tanpa PVD
1.000
1.200
1.400
1.600
1.800
2.000

Gambar 5.1. 2 Grafik Perbandingan Waktu Konsolidasi dan Displacement Tanah dengan PVD
46
Perbandingan Waktu Konsolidasi dan Displacement Tanah
Dengan PVD (Hasil Plaxis)
Waktu Konsolidasi (Hari)
0 20 40 60 80 100 120 140 160
0

0.2

0.4
Displacement (m)

0.6 Dengan PVD


0.8 Tanpa PVD
1

1.2

1.4

1.6

1.8

Gambar 5.1. 3 Grafik Perbandingan Waktu Konsolidasi dan Displacement Tanah Dengan PVD
(Plaxis)

5.2. Tiang Pancang

Berdasarkan letaknya kapasitas dukung pondasi terbagi menjadi dua bagian


yaitu bagian tahanan gesek selimut atau friction (Qs) dan tahanan ujung atau end
bearing (Qb). Skema kapasitas dukung terhadap pondasi dapat dilihat pada Gambar 5.1
berikut ini.

47
Gambar 5.2. 1 Skema Kapasitas Dukung Pondasi (Qb dan Qs)

5.2.1 Kapasitas Dukung Pondasi


Analisis kapasitas dukung pondasi kelompok dilakukan menggunakan data N-
SPT dari hasil pengujian SPT di lapangan. Perhitungan kapasitas dukung pondasi tiang
mengacu pada persamaan Meyerhof (1956) sebagai berikut.

a. Analisis Kapasitas Dukung Ujung (End Bearing)


Kapasitas dukung ujung tiang dipengaruhi oleh luas penampang ujung
tiang dan nilai N-SPT di sekitar bidang runtuh tiang. Berikut merupakan data
yang digunakan untuk menganalisis kapasitas dukung ujung tiang.

Dimensi penampang (D) = 50 cm

Luas penampang (Ap) =PxL

= 50 x 50

= 2500 cm2

= 0,25 m2

N-SPT di sekitar ujung tiang (Np) = 54

Qp = 4 x Ap x Np

= 54 ton

= 532,79 kN

Jadi, nilai kapasitas dukung ujung tiang adalah sebesar 532,79 kN


48
b. Analisis Kapasitas Dukung Selimut (Friction)
Kapasitas dukung selimut tiang dipengaruhi oleh luas selimut dinding
tiang dan nilai N-SPT rata-rata di sepanjang tiang. Berikut merupakan data yang
digunakan untuk menganalisis kapasitas dukung selimut tiang.

Kedalaman (d) = 38 m

Luas selimut (As) = Keliling penampang x d

= (4 x 0,5) x 38

= 76 m2

N-SPT rata-rata di sepanjang tiang (Ñ) = 24


𝐴𝑠 𝑥 𝑑
Qs = 50

76 𝑥 24
= 50

= 36,48 ton

= 362,17 kN

Jadi, nilai kapasitas dukung selimut tiang adalah sebesar 362,17 kN

c. Daya Dukung Ultimate dan Allowable


Daya dukung ultimate diperoleh dari akumulasi daya dukung ujung dan
daya dukung selimut tiang. Sedangkan daya dukung allowable diperoleh dari
perbandingan antara daya dukung ultimate dengan faktor aman terhadap
keruntuhan. Berikut merupakan analisis daya dukung ultimate dan daya dukung
allowable.

Daya Dukung Ultimate

Qu = Qp + Qs

= 532,79 + 362,17

= 894,96 kN

Daya Dukung Allowable


49
Qall = Qu / SF

= 894,96 / 3

= 298,32 kN

Jadi, nilai daya dukung ultimate adalah sebesar 894,96 kN dan daya dukung
allowable adalah sebesar 298,32 kN.

5.2.2 Kebutuhan Tiang Pancang


Setelah merencanakan kapasitas dukung tiang dilakukan analisis terhadap
kebutuhan tiang untuk menentukan jumlah tiang yang akan digunakan. Berikut
merupakan analisis kebutuhan tiang pancang ditinju dari penampang melintang runway.

a. Lokasi Pemancangan dan Distribusi Beban


Panjang runway = 2090 m

Lebar runway = 42 m

Total beban = 3650,82 kN

Jarak titik pemancangan =4m


𝐿𝑒 𝑎𝑟 𝑟𝑢𝑛𝑤𝑎𝑦
Jumlah titik pemancangan = 𝑅𝑒𝑛𝑐𝑎𝑛𝑎 𝑗𝑎𝑟𝑎𝑘 𝑡𝑖𝑡𝑖𝑘 𝑝𝑒𝑚𝑎𝑛𝑐𝑎𝑛𝑔𝑎𝑛

= 11 titik pemancangan
𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑒 𝑎𝑛
Distribusi beban (V) = 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑡𝑖𝑡𝑖𝑘 𝑝𝑒𝑚𝑎𝑛𝑐𝑎𝑛𝑔𝑎𝑛

= 347,70 kN

b. Kelompok Tiang
1. Kebutuhan Jumlah Tiang (Np)
𝑉
Np = 𝑄

= 1,17 ≈ 2 buah

2. Spasi Tiang (S)


Syarat spasi antar tiang adalah 2,5 D ≤ S ≤ 3D

Maka, S = 3D

= 3 x 0,5
50
= 1,5 m

3. Efisiensi Kelompok Tiang (Eg)


Nilai efisiensi kelompok tiang fondasi sangat dibutuhkan untuk
mengetahui penambahan atau pengurangan jumlah tiang terhadap daya
dukung yang dibutuhkan. Dalam analisis ini digunakan metode Converse-
Labarre untuk menentukan nilai efisiensi kelompok tiang.
Ɵ (𝑛−1)𝑚+(𝑚−1)𝑛
Eg = 1 - 90 [ ]
𝑚𝑛

= 0,898

4. Daya Dukung Kelompok Tiang (Qtk)


Nilai daya dukung kelompok tiang dipengaruhi oleh nilai efisiensi
kelompok, jumlah tiang, dan kapasitas dukung.

Qtk = Eg x n x Q

= 0,898 x 2 x 298,32

= 535,53 kN

Jadi, nilai daya dukung tiang kelompok adalah sebesar 535,53 kN. Nilai
daya dukung ini aman terhadap beban per kelompok tiang.

c. Pile Cap
Penggunaan pile cap bertujuan untuk menyatukan sekelompok tiang
pancang dan menyebarkan beban dari struktur di atasnya. Berikut merupakan
analisis desain rencana pile cap yang akan digunakan.

1. Dimensi Pile Cap


Jarak tiang pancang = 3D

= 1500 mm

Jarak tiang ke tepi pile cap = 2D

= 1000 mm

Total panjang pile cap = 2500 mm

Diasumsikan tebal pile cap = 500 mm


51
Reaksi masing-masing tiang pancang

Vu2 = 173.85 kN

Tinggi efektif pile cap

d = tebal pile cap - selimut beton

d = 425 mm

2. Analisis Terhadap Kuat Geser Dua Arah Terfaktor


2
Vc1 = 0,17 (1 + 𝛽 ) 𝜆√𝑓′𝑐𝑏0 𝑑
𝑐

= 3118435,213 N
𝛼𝑠 𝑑
Vc2 = 0,083 ( + 2) 𝜆√𝑓′𝑐𝑏0 𝑑
𝑜

= 5578038,327 N

Vc3 = 0,33 𝜆√𝑓′𝑐𝑏0 𝑑

= 3363018,367 N

Dari tiga nilai Vc di atas digunakan nilai Vc terkecil, sehingga

FVc = 0,75 x min(Vc1, Vc2, Vc3)

= 2338826,41 N

= 2338,8 kN

Nilai Vc > Vu2, maka desain rencana pile cap dapat digunakan.

d. Penurunan
Analisis penurunan fondasi dilakukan untuk mengantisipasi penurunan fondasi
yang berlebihan sehingga dapat mencegah terjadinya kegagalan struktur
bangunan yang diakibatkan beban yang berlebih. Berikut merupakan data yang
diperlukan untuk menganalisis penurunan fondasi.

Ap = 2,5 m2

Q = 173,85 kN

Ep = 4700 √500

52
= 105095,2 kN/m3
2,5 173,85
S = 100 + 2,5 𝑥 105095,2

= 0,025662 m

= 2.57 cm

Dari hasil perhitungan didapatkan nilai penurunan sebesar 2,57 cm atau 1 inch
sehingga penurunan dianggap aman.

53
BAB VI
PENUTUP
6.1 Kesimpulan

Setelah dilaksanakan perhitungan perhitunga di bab sebelumnya didapatkan


bahwa tanah yang akan di timbun untuk dijadikan Runway masih belum aman dan harus
di laksanakan perbaikan tanah, yaitu PVD ataupun Tiang Pancang.

Dari analisis data SPT 3 borelog yang dilakukan, didapatkan bahwa tanah akan
mengalami penurunan sebesar 45 cm setelah dibebani dengan timbunan setinggi 4 m
dan beban perkerasan serta beban pesawat. Nilai ini dianggap tidak aman karena
menurut Mayerhoff (1956) penurunan tanah yang terjadi akibat beban diatasnya yang
diijinkan adalah 2,54 cm. Diatas itu tanah dikatakan tidak aman. Karena penurunan
yang terjadi lebih besar dari 2,54 cm maka tanah tidak aman sehingga memerlukan
perbaikan. Disamping itu kondisi tanah yang didominasi tanah lempung dan muka air
yang tinggi menyebabkan waktu konsolidasi yang lama. Dari analisis yang telah
dilakukan tanah akan mengalami konsolidasi sebesar 2,06 m dalam waktu 97 tahun.

Solusi yang diberikan untuk memperbaiki tanah adalah PVD dan tiang pancang. Untuk
mempercepat waktu konsolidasi dipasang PVD sedalam 26 m dengan diameter 100 mm
dan tebal 3 mm. PVD dipasang dengan jarak pemasangan 1,5 m menggunakan pola
segitiga. Dengan pemasagan PVD waktu konsolidasi tanah dapat dipercepat dari 97
tahun menjadi 137 hari.

Untuk memperbaiki kekuatan tanah, dipasang group pile sedalam 38 m dengan ukuran
50 cm x 50 cm dan jarak pemasagan 1,5 m. Dari hasil analisis yang dilakukan setelah
dipasang tiang pancang tanah akan mengalami penurunan sebesar 2,57 cm. Dimana
Terzaghi dan Peck (1948) menyatakan tekanan tanah dalam pondasi rakit dapat dipilih
sedemikian rupa sehingga penurunan yang maksimum 2 inch (5 cm). Karena penurunan
tanah yang terjadi lebih kecil dari 5 cm, maka tanah dikatakan aman.

6.2 Saran

Saran penulis terhadap Stakeholder adalah untuk melaksanakan perbaikan tanah


terlebih dahulu sebelum tanah yang direncanakan menjadi runway ditimbun, karena dari
perhitungan penurunan konsolidasi kami, tanah tersebut akan mengalami penurunan
dalam tahun tahun yang akan datang.

54
DAFTAR PUSTAKA
Das, Braja M. 1988. Mekanika Tanah 1: Prinsip-Prinsip Rekayasa Geoteknik.
Diterjemahkan oleh Noor Endah dan Indrasurya B.M. Surabaya: Erlangga

Das, Braja M. 1988. Mekanika Tanah 2: Prinsip-Prinsip Rekayasa Geoteknik.


Diterjemahkan oleh Noor Endah dan Indrasurya B.M. Surabaya: Erlangga.

Mochtar, Noor Endah. 2012. Modul Ajar Metode Perbaikan Tanah. Surabaya: ITS Press.

Nugroho Aspar, W., Nur Fitriani, E. (2016) Pengaruh Jarak dan Pola Prefabricated
Vertical Darin (PVD) pada Perbaikan Tanah Lempung Lunak. M.P.L. Vol.10, No
1. ISSN 1410-3680

Nawird H., Apoji, D., Fatimaruzahro, R., Dwi Pamudji, M., (2012) Prediksi Penurunan
Tanah Menggunakan Prosedur Observasi Asaoka Studi Kasaus : Timbunan di
Bontang, Kalimantan Timur. Jurnal Teknik Sipil. Vol. 19 No. 2 Agustus 2012.
ISSN 0853-2982

Isnaniati. (2013). Pengaruh Penggunaan Tiang Bor dan Tiang Pancang Terhadap
Besarnya Penurunan Konsolidasi Pada Tanah Lempung. Seminar Nasional III
Teknik sipil 2013.

55
Output Version 20.0.0.119

-16,00 -8,00 0,00 8,00 16,00 24,00 32,00 40,00 48,00 56,00 64,00 72,00 80,00 [m]

8,00
10

0,00 9

-8,00

-16,00 6

5
-24,00

-32,00
3

2
-40,00

-48,00
0

Deformed mesh |u| (scaled up 5,00 times) (Time 64,00 day)


Maximum value = 0,3166 m (Element 84 at Node 1902)

Project description Date

Analisis Melintang Dengan Beban Timbunan dan Beban P ... 15/11/2021


Project filename Step Company

coba analisis 164 only @ ::LAVTeam:: (R)


Output Version 20.0.0.119

-8,00 0,00 8,00 16,00 24,00 32,00 40,00 48,00 56,00 64,00 72,00 [m]

8,00
10

0,00 9

-8,00

-16,00
6

5
-24,00

-32,00
3

2
-40,00

-48,00
0

Deformed mesh |u| (scaled up 5,00 times) (Time 266,0 day)


Maximum value = 0,4654 m (Element 26 at Node 1651)

Project description Date

Analisis Melintang Dengan Beban Timbunan, Beban ... 15/11/2021


Project filename Step Company

coba analisis 7 hari semua 282 only @ ::LAVTeam:: (R)


Output Version 20.0.0.119

-8,00 0,00 8,00 16,00 24,00 32,00 40,00 48,00 56,00 64,00 72,00 [m]

8,00
10

0,00 9

-8,00

-16,00 6

5
-24,00

-32,00
3

2
-40,00

-48,00
0

Deformed mesh |u| (scaled up 5,00 times) (Time 144,2 day)


Maximum value = 0,9338 m (Element 26 at Node 6776)

Project description Date

Metode PVD 15/11/2021


Project filename Step Company

coba analisis 1,5 meter k ... 129 only @ ::LAVTeam:: (R)

Anda mungkin juga menyukai