Anda di halaman 1dari 4

INSTRUMEN VERIFIKASI DAN VALIDASI

DOKUMEN I - KTSP
Nama Sekolah : SMP KRISTEN GRACIA
Nama Kepala Sekolah : JANRI PASARIBU, S.Pd, Ek, M.Si
Alamat Sekolah : KAMPUNG CIKAHURIPAN NEGLASARI
Hari/tanggal/Tahun verifikasi : September 2022

PENILAIAN
NO KOMPONEN DAN INDIKATOR
0 1 2 3 4
COVER/HALAMAN JUDUL
1 Logo sekolah dan atau logo Kota Tangerang
2 Judul
3 Tahun pelajaran 2022/2023
4 Alamat sekolah
LEMBAR PENGESAHAN
1 Rumusan kalimat pengesahan
2 Tanda tangan kepala sekolah dan stempel/cap sekolah
Tanda tangan ketua komite sekolah dan stempel/cap Komite
3 Sekolah
4 Tempat untuk tanda tangan kepala / pejabat dinas pendidikan
5 Tempat tanda tangan verval pengawas pembina
DAFTAR ISI
1 Kesesuaian halaman
BAB I PENDAHULUAN
A LATAR BELAKANG MEMUAT
 Alasan penyusunan Dokumen KTSP
 Kondisi ideal dan kondisi nyata
 Potensi dan Karakteristik Satuan Pendidikan
B MENCANTUMKAN DASAR HUKUM YANG RELEVAN
 Undang-undang No 20 tahun 2003 tentang sistem pendidikan
nasional
 PP No. 4 Tahun 2022 tentang Perubahan atas Peraturan
Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021 tentang Standar Nasional
Pendidikan

 Peraturan Pemerintah No. 19 tahun 2017 tentang Perubahan


PP No.74 tahun 2008 tentang Guru
 Peraturan Presiden No. 87 tahun 2017 tentang Penguatan
Pendidikan Karakter
 Permendikbudristek No. 5 tahun 2022 tentang Standar
Kompetensi Lulusan Pada Pendidikan Anak Usia Dini,
Jenjang Pendidikan Dasar, Dan Jenjang Pendidikan Menengah
PENILAIAN
NO KOMPONEN DAN INDIKATOR
0 1 2 3 4
 Permendikbudristek No. 7 tahun 2022 tentang Standar Isi Pada
Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan
Jenjang Pendidikan Menengah
 Permendikbudristek No. 16 tahun 2022 tentang Standar Proses
Pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar,
dan Jenjang Pendidikan Menengah
 Permendikbudristek No. 21 tahun 2022 tentang Standar
Penilaian Pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan
Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah
 Kepmendikbudristek Nomor 56 Tahun 2022 tentang Pedoman
Penerapan Kurikulum Dalam Rangka Pemulihan Pembelajaran
 Perda Kota Tangerang No. 3 tahun 2022 tentang Pengelolaan
Dan Penyelenggaraan Pendidikan

 Keputusan Kepala Dinas Pendidikan Kota Tangerang No.


800/Kep.139-Dispendik/2022 tentang Pedoman Penyusunan
Kalender Pendidikan Tahun Ajaran 2022/2023

C TUJUAN PENGEMBANGAN KTSP


 Adanya tujuan pengembangan Dokumen KTSP
 Mengembangkan kompetensi yang mencakup tiga ranah
(Afektif, Kognitif dan Ketrampilan)
D PRINSIP PENYUSUNAN KTSP
 Mencakup tujuh prinsip Pengembangan dan Pelaksanaan
KTSP

BAB II VISI, MISI DAN TUJUAN SATUAN PENDIDIKAN


A VISI SATUAN PENDIDIKAN
1 Tampak realistis, kredibel dan atraktif
Mudah dipahami, relatif singkat, ideal dan berfokus pada
2
mutu
3 Memotivasi setiap pemangku kepentingan
4 Memiliki indikator setiap kata kunci
5 Berorientasi pada profil pelajar Pancasila
B MISI SATUAN PENDIDIKAN
Menunjukkan secara jelas mengenai apa yang hendak
1
dicapai oleh satuan pendidikan mencakup seluruh indikator visi
Rumusan misi selalu dalam bentuk kalimat yang
2
menunjukkan tindakan
Menggambarkan upaya bersama yang berorientasi kepada
3
peserta didik
C TUJUAN SATUAN PENDIDIKAN
1 Dibuat sederhana dan spesifik (Specific)
2 Dapat diukur dan dapat memotivasi agar tercapai (Measurable)
PENILAIAN
NO KOMPONEN DAN INDIKATOR
0 1 2 3 4
Dapat dicapai dan dilaksanakan oleh seluruh warga satuan
3
pendidikan (Archiebable)
4 Relevan dengan misi dan masuk akal (Relevant)
Memiliki alokasi waktu yang lebih fleksibel disesuaikan dengan
5
kebutuhan (Time bound)
STRUKTUR DAN MUATAN KURIKULUM TINGKAT
II
SATUAN PENDIDIKAN
1 Kerangka dasar Kurikukum Satuan Pendidikan
2 Daftar mata pelajaran Wajib A, Wajib B,
KEGIATAN PENGEMBANGAN
Uraian tentang jenis dan strategi pelaksanaan program layanan
1 konseling dan ataulayanan akademik/belajar, social dan
pengembangan karier peserta didik.
Uraian tentang jenis dan strategi pelaksanaan program
2
pengembangan bakat, minat dan prestasi peserta didik.
3 Kegiatan ekstrakurikulerwajib, dan/atau Kegiatan akhir pekan.
PENGATURAN BEBAN
Uraian tentang pengaturan alokasi waktu pembelajaran per jam
1 tatapmuka, jumlah jam pelajaran per minggu, jumlah minggu
efektif per tahun pelajaran, jumlah jam pelajaran per tahun.
2 Uraian tentang pemanfaatan waktu belajar
KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL
1 Prosedur Penetapan KKM
2 Daftar KKM untuk masing-masing mata pelajaran
KENAIKAN KELAS
Uraian tentang pelaksanaan penilaian hasil belajar siswa
(ulangan harian, ulangan tengah semester, ulangan akhir
1
semester ), sesuai dengan ketentuan yang diatur dalam Standar
Penilaian Pendidikan.
Uraian tentang mekanisme dan prosedur pelaporan hasil belajar
2
peserta didik.
3 Uraian tentang pelaksanaan program remedial dan pengayaan.
KELULUSAN
1 Kriteria kelulusan
2 Uraian tentang pelaksanaan ujian nasional dan ujian sekolah.
Target kelulusan yang akan dicapai oleh sekolah.
3
Uraian tentang program-program sekolah dalam meningkatkan
4 kualitas lulusan.

Uraian tentang program pasca ujian nasional sebagai antisipasi


5 bagi peserta didik yang belum lulus ujian.
PENILAIAN
NO KOMPONEN DAN INDIKATOR
0 1 2 3 4
PENDIDIKAN KECAKAPAN HIDUP
1 Uraian tentang penerapan pendidikan kecakapan hidup.
III KALENDER PENDIDIKAN
1 Pengaturan tentang permulaan tahun pelajaran.
2 Jumlah minggu efektif belajar satu tahun pelajaran
Jadwal waktu libur (jedatengah semester, antar semester, libur
3
akhir tahun, libur keagamaan/libur nasional/libur khusus).
LAMPIRAN, antara lain;
1 Contoh satu silabus dan RPP
2 SK dan UraianTugas TPK Sekolah Penyusun Dokumen KTSP
3 Laporan hasil analisis Kontek satauan alisis kondisi riil sekolah.
4 Hasil Verifikasi dan Validasi Dinas Pendidikan Kota Tangerang
SKORE
TOTAL
KRITERIA

KRITERIA NILAI
Sangat Kurang < 52
Kurang 53 - 104
Cukup 105 - 156
Baik 157 - 208
Sangat Baik 209 - 260

CATATAN/KOMENTAR UMUM

Petugas Validasi dan Verifikasi,


Pengawas Pembina

SOLIKHATUN, S.Ag, M.Ag


. NIP 197110202007012013

Anda mungkin juga menyukai