Anda di halaman 1dari 4

E.ISSN.

2614-6061
P.ISSN.2527-4295 Vol.8 No.1 Edisi Februari 2020
PENYULUHAN PEMAKAIAN PLASTIK SEBAGAI KEMASAN
MAKANAN DAN MINUMAN YANG AMAN DIGUNAKAN UNTUK
KESEHATAN DI DESA LABUHAN RASOKI
Oleh :
Ayus Diningsih1), Nur Aliyah Rangkuti2)
1,2
STIKes Aufa Royhan Kota Padangsidimpuan
1
email :ayusdiningsih@gmail.com
2
email :udauzi@yahoo.com

Abstrak
Paparan terhadap zat tambahan pada plastik (plasticizers) berdampak luas terhadap kesehatan,
khususnya pada anak. Plastik digunakan secara luas sebagai kemasan makanan dan minuman. Mengetahui
bagaimana memilih dan menggunakan jenis plastik yang tepat yang akan berkontak dengan makanan penting
untuk menghindari risiko paparan bahan kimia berbahaya pada plastik. Program pengabdian kepada masyarakat
ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan meningkatkan pemahaman masyarakat tentang jenis-jenis
plastik dan penggunaan bahan plastik yang tepat di dalam rumah tangga. Sasaran kegiatan penyuluhan adalah
masyarakat terutama ibu rumah tangga desa Labuhan Rasoki yang lebih sering menggunakan bahan plastik di
dalam kemasan makanan. Berdasarkan identifikasi awal permasalahan, masyarakat terutama ibu rumah tangga
sering menggunakan bahan plastik untuk tempat/wadah makanan. Berdasarkan data bahwa masyarakat sering
menggunakan bahan plastic untuk tempat makanan yang masih dalam keadaan panas. Maka dari itu, perlu di
laksanakan kegiatan yang meliputi penyuluhan tentang pemakaian plastik sebagai kemasan makanan dan
minuman yang aman digunakan untuk kesehatan. Kegiatan ini berkontribusi dalam peningkatan taraf kesehatan
masyarakat terutama pada dampak penggunaan bahan plastic.

Kata Kunci : Kemasan, Makanan, Minuman, Plastik


plasticizers ini diantaranya adalah berbagai
1. PENDAHULUAN senyawa phthalate yang dipakai pada pembuatan
Plastik adalah salah satu bahan yang dapat plastik jenis polyvinyl chloride (PVC). Senyawa
kita temui di hampir setiap barang. Mulai dari botol phthalate dapat mengalami leaching atau terbebas
minum, alat makanan (sendok, garpu, wadah, dari plastik dan menguap dengan mudah. Selain itu,
gelas), kantong pembungkus/kresek, TV, kulkas, bisphenol-A (BPA), yang digunakan untuk
pipa pralon, plastik laminating, gigi palsu, sikat pembuatan plastik jenis polikarbonat juga telah
gigi, compact disk (CD), kutex (cat kuku), mainan diidentifikasi dapat terlepas dari plastic dan
anak-anak, mesin, alat-alat militer hingga pestisida. mencemari makanan dan minuman.
Menurut penelitian, penggunaan plastik yang tidak Plastik sebagai kemasan makanan dan
sesuai persyaratan akan menimbulkan berbagai minuman merupakan sumber utama paparan BPA
gangguan kesehatan, karena dapat mengakibatkan dan phthalate pada populasi umum. Sebagai negara
pemicu kanker dan kerusakan jaringan pada tubuh berkembang dengan tingkat konsumsi masyarakat
manusia (karsinogenik). Selain itu plastik pada yang terus meningkat, masyarakat Indonesia
umumnya sulit untuk didegradasikan (diuraikan) pastilah terpapar pada kedua senyawa ini. Selain
oleh mikro organisme. Berbagai penelitian telah makanan dan minuman kemasan dari pabrik,
menghubungkan Bisphenol-A dengan dosis rendah pemakaian plastik sehari-hari dalam proses
dengan beberapa dampak terhadap kesehatan, pengolahan dan sebagai wadah makanan juga
seperti meningkatkan kadar prostat, penurunan berperan dalam paparan BPA dan phthalate.
kandungan hormon testoteron, memungkinkan Sebagai contoh, maraknya plastik impor berharga
terjadinya kanker payudara, sel prostat menjadi murah dalam bentuk perkakas dapur seperti papan
lebih sensitif terhadap hormon dan kanker, dan iris, sendok, piring, cangkir, panci, teko, dan lain
membuat seseorang menjadi hiperaktif. sebagainya, dengan kualitas yang diragukan dan
Pemakaian plastik sebagai kemasan komposisi kimia yang tidak bisa diverifikasi. Di
makanan dan minuman tidak dapat dihindari dalam samping itu, penulis mengamati adanya kebiasaan
kehidupan masyarakat sehari-hari. Plastik masyarakat menggunakan plastik sebagai wadah
merupakan bahan polimer sintetis yang murah dan gorengan dan cetakan makanan (seperti lontong
mudah didapat serta sangat praktis dalam dan kue-kue) yang diolah dengan suhu tinggi.
penggunaannya. Namun demikian, dalam proses Pemilihan jenis plastic yang relatif aman untuk
produksi plastic berbagai zat yang secara umum wadah makanan dan cara pemakaian wadah plastik
disebut plasticizers ditambahkan untuk yang benar akan meminimalkan paparan terhadap
mendapatkan karakter plastik yang diinginkan BPA, phthalate, dan senyawa berbahaya lainnya.
seperti bening, kuat, rentang toleransi suhu yang Penelitian pada manusia menunjukkan
lebar dan fleksibel. Bahan yang tergolong adanya korelasi positif antara konsentrasi BPA urin

Jurnal Education and development Institut Pendidikan Tapanuli Selatan Hal. 17


E.ISSN.2614-6061
P.ISSN.2527-4295 Vol.8 No.1 Edisi Februari 2020
dan prevalensi diabetes, penyakit jantung, dan warga desa labuhan Rasoki. Peserta yang hadir
toksisitas pada hati. Penelitian longitudinal pada pada saat penyuluhan adalah 32 orang ibu rumah
wanita Afro- Amerika dan Dominika juga tangga. Berdasarkan data masih banyak ibu rumah
menunjukkan adanya korelasi antara paparan BPA tangga yang menggunakan bahan platik sebagai
sewaktu dalam kandungan dengan perkembangan tempat untuk makanan yang masih panas.
perilaku pada anak. Penyuluhan dilaksanakan dengan
Konsumsi makanan dan minuman memberikan presentasi kepada peserta penyuluhan
kemasan merupakan rute utama paparan terhadap tentang bahan plastik dan langsung memberikan
BPA. BPA dapat berpindah dari kontainer berbahan contoh langsung cara aman menggunakan tempat
polikarbonat ke dalam cairan atau makanan. Pada makanan yang berbahan plastik. Kiat untuk
suhu yang tinggi perpindahan BPA akan mengenali wadah makanan dan minuman yang
berlangsung lebih banyak aman. Memenuhi salah satu kriteria : Simbol gelas
Penyuluhan tentang pemakaian plastik dan garpu, Tulisan food grade, atau Tulisan
sebagai kemasan makanan dan minuman yang approved by FDA (Food & Drug Administration),
aman digunakan untuk kesehatan bertujuan untuk efsa (EUROPEAN FOOD SAFETY
memberikan pengetahuan dan meningkatkan AUTHORITY), SGS dari Jerman dan lain lain dan
pemahaman masyarakat tentang jenis-jenis plastik Merupakan merek dagang yang dipatenkan.
dan penggunaan bahan plastik yang tepat di dalam a. Jenis-jenis Utama Plastik
rumah tangga. Plastik merupakan bahan yang kelihatan
bersih, praktis, sehingga barang-barang kebutuhan
2. METODE PENELITIAN sehari-hari dibuat dari plastik seperti botol
Kegiatan Pengabdian kepada masyarakat minuman, gelas, piring, kantong kresek, dan
tentang tentang pemakaian plastik sebagai kemasan sebagainya Dengan demikian hampir semua orang
makanan dan minuman yang aman digunakan memakai barang-barang yang terbuat dari plastik
untuk kesehatan dilaksanakan pada hari Selasa (13 karena kepraktisannya, walaupun berdampak
Maret 2019), pada pukul (09.00-selesai) WIB di terhadap kesehatan dan lingkungan. Oleh karena itu
Desa Labuhan Rasoki Kecamatan sebaiknya dipelajari mengenai jenis-jenis utama
Padangsidimpuan Tenggara. Yang berperan dalam plastik, cara dan dampak pemanfaatannya.
penyuluhan ini yaitu tim dosen dan mahasiswa Jenis – jenis utama plastik adalah sebagai berikut :
STIKes Aufa Royhan Kota Padangsidimpuan. 1. PET — Polyethylene Terephthalate
Yang menjadi peserta pada penyuluhan ini adalah Mayoritas bahan plastik PET di dunia untuk
masyarakat Desa Labuhan Rasoki Kecamatan serat sintetis (sekitar 60 %), dalam pertekstilan PET
Padangsidimpuan Tenggara Penyuluhan dilakukan biasa disebut dengan polyester (bahan dasar botol
dengan cara mendatangi Labuhan Rasoki kemasan 30 %). Botol Jenis PET/PETE ini
kecamatan Padangsidimpuan Tenggara, kemudian direkomendasikan HANYA SEKALI PAKAI. Bila
mengidentifikasi masalah-masalah yang dialami terlalu sering dipakai, apalagi digunakan untuk
masyarakat setempat seputar bahan plastik sebagai menyimpan air hangat apalagi panas, akan
tempat makanan dan minuman. Identifikasi mengakibatkan lapisan polimer pada botol tersebut
permasalahan dilakukan dengan menyebarkan akan meleleh dan mengeluarkan zat karsinogenik
sejumlah kuisioner terhadap beberapa responden (dapat menyebabkan kanker). Titik lelehnya 85ºC.
yaitu masyarakat desa Labuhan Rasoki Kecamatan Di dalam membuat PET, menggunakan bahan yang
Padangsidimpuan Tenggara. disebut dengan antimoni trioksida, yang berbahaya
Pada tahap pelaksanaan, setelah masalah bagi para pekerja yang berhubungan dengan
yang di hadapi masyarakat setempat telah di pengolahan ataupun daur ulangnya, karena
identifikasi, maka solusi yang dilakukan untuk antimoni trioksida masuk ke dalam tubuh melalui
mengatasi permasalahan adalah dengan sistem pernafasan, yaitu akibat menghirup debu
memberikan sosialisasi atau penyuluhan kepada yang mengandung senyawa tersebut.
masyarakat tentang pemakaian plastik sebagai Terkontaminasinya senyawa ini dalam periode
kemasan makanan dan minuman yang aman yang lama akan mengalami: iritasi kulit dan saluran
digunakan untuk kesehatan Selanjutnya akan pernafasan.
diakhiri dengan tahap monitoring dan evaluasi. Bagi pekerja wanita, senyawa ini
meningkatkan masalah menstruasi dan keguguran,
3. HASIL DAN PEMBAHASAN pun bila melahirkan, anak mereka kemungkinan
Kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah besar akan mengalami pertumbuhan yang lambat
tentang pemakaian plastik sebagai kemasan hingga usia 12 bulan. Biasa dipakai untuk botol
makanan dan minuman yang aman digunakan plastik yang jernih/transparan/tembus pandang
untuk kesehatan. seperti botol air mineral, botol jus, dan hampir
Berdasarkan dari data pengamatan isian semua botol minuman lainnya. Jenis PET/PETE ini
daftar hadir peserta penyuluhan adalah perempuan direkomendasikan HANYA SEKALI PAKAI.
dengan status tidak bekerja (sebagai ibu rumah Biasanya, pada bagian bawah kemasan botol
tangga). Penyuluhan dilakukan disalah satu rumah plastik, tertera logo daur ulang dengan angka 1 di

Jurnal Education and development Institut Pendidikan Tapanuli Selatan Hal. 18


E.ISSN.2614-6061
P.ISSN.2527-4295 Vol.8 No.1 Edisi Februari 2020
tengahnya dan tulisan PETE atau PET pembungkus (cling wrap), dan botol-botol, pipa,
(polyethylene terephthalate) di bawah segitiga. konstruksi bangunan. Tertera logo daur ulang
(terkadang berwarna merah) dengan angka 3 di
tengahnya, serta tulisan V — V itu berarti PVC
(polyvinyl chloride), yaitu jenis plastik yang paling
sulit didaur ulang.

Gambar 1. Plastik yang termasuk dalam jenis


PET
2. HDPE — High Density Polyethylene
HDPE merupakan salah satu bahan plastik Gambar 3. Plastik yang termasuk dalam jenis
yang aman untuk digunakan karena kemampuan Polyvinyl Chloride
untuk mencegah reaksi kimia antara kemasan 4. LDPE — Low Density Polyethylene
plastik berbahan HDPE dengan makanan/minuman Biasa dipakai untuk tempat makanan, plastik
yang dikemasnya. HDPE memiliki sifat bahan yang kemasan, dan botol-botol yang lembek. Tertera
lebih kuat, keras, buram dan lebih tahan terhadap logo daur ulang dengan angka 4 di tengahnya, serta
suhu tinggi jika dibandingkan dengan plastik tulisan LDPE
dengan kode PET. Ada baiknya tidak menggunakan 5. PP — Polypropylene
wadah plastik dengan bahan HDPE terus menerus Biasanya dipakai untuk tempat menyimpan
karena walaupun cukup aman tetapi wadah plastik makanan, botol minum dan terpenting botol minum
berbahan HDPE akan melepaskan senyawa untuk bayi, kantong plastik, film, automotif,
antimoni trioksida secara terus menerus. maianan mobil-mobilan, ember. Tertera logo daur
ulang dengan angka 5 di tengahnya, serta tulisan PP

Gambar 4. Plastik yang termasuk dalam jenis


Polypropylene
Gambar 2. Plastik yang termasuk dalam jenis
6. PS — Polystyrene
HDPE PS biasa dipakai sebagai bahan tempat makan
3. V — Polyvinyl Chloride
styrofoam, tempat CD, karton tempat telor, dan
Bahan ini lebih tahan terhadap bahan senyawa
lain-lain. Selain tempat makanan, styrene juga bisa
kimia, minyak, dll. PVC mengandung DEHA yang
didapatkan dari asap rokok, asap kendaraan dan
dapat bereaksi dengan makanan yang dikemas
bahan konstruksi gedung. Tertera logo daur ulang
dengan plastik berbahan PVC ini saat bersentuhan
dengan angka 6 di tengahnya, serta tulisan PS
langsung dengan makanan tersebut, tititk lelehnya
70 – 140ºC. Kandungan dari PVC yaitu DEHA
yang terdapat pada plastik pembungkus dapat bocor
dan masuk ke makanan berminyak bila dipanaskan.
Reaksi yang terjadi antara PVC dengan makanan
yang dikemas dengan plastik ini berpotensi
berbahaya untuk ginjal, hati dan penurunan berat
badan.
Jika jenis plastik PVC ini dibakar dapat
mengeluarkan racun. Sebaiknya kita mencari
alternatif pembungkus makanan atau kemasan Gambar 5. Plastik yang termasuk dalam jenis
minuman, seperti bahan alami (daun pisang Polystyrene
misalnya). Plastik ini bisa ditemukan pada plastik

Jurnal Education and development Institut Pendidikan Tapanuli Selatan Hal. 19


E.ISSN.2614-6061
P.ISSN.2527-4295 Vol.8 No.1 Edisi Februari 2020
7. Other plastik, penggunaan plastik sebagai kemasan
Tertera logo daur ulang dengan angka 7 di makanan dan risiko kesehatan terkait penggunaan
tengahnya, serta tulisan OTHER – Other (SAN - plastik yang tidak tepat. Diharapkan masyarakat
styrene acrylonitrile, ABS – acrylonitrile butadiene dapat meneruskan ilmu pengetahuan ini pada
styrene, PC – polycarbonate, Nylon). PC – populasi yang lebih luas dengan menggunakan
Polycarbonate dapat ditemukan pada botol susu buku panduan yang diberikan sebagai rujukan.
bayi, gelas anak balita (sippy cup), cobalah pilih
dan gunakan botol susu bayi berbahan kaca, 5. REFERENSI
polyethylene, atau polypropylene. Untuk dot, Anti Limbah Plastik,
gunakanlah yang berbahan silikon karena tidak http://www.angelfire.com/indie/shefoughtbr
akan mengeluarkan zat karsinogenik sebagaimana avely/sejarah.htm diunggah pada
pada dot berbahan latex., dan kaleng kemasan 18/02/2019.
makanan dan minuman, termasuk kaleng susu Rismayadi, Budi. 2017. Penyuluhan Kesadaran
formula. Juga dapat ditemukan pada tempat Masyarakat Seputar kampus Universitas
makanan dan minuman seperti botol minum Buana Perjuangan Karawang Mengenai
olahraga, suku cadang mobil, alat-alat rumah Dampak Sampah Serta Pelatihan
tangga, komputer, alat-alat elektronik, dan plastik Pemanfaatan Sampah Plastik Untuk
kemasan. Kegiatan Ekonomi Kreatif. Universitas
Jika penggunaan plastik berbahan Buana Perjuangan Vol.1 (2).
polycarbonate tidak dapat dicegah, janganlah Calafat AM, Ye X, Wong LY, Reidy JA, Needham
menyimpan air minum ataupun makanan dalam LL. 2008. Exposure of the U.S. population
keadaan panas. Biasanya SAN terdapat pada to bisphenol A and 4- tertiary-octylphenol:
mangkuk mixer, pembungkus termos, piring, alat 2003-2004. Environmental Health
makan, penyaring kopi, dan sikat gigi, sedangkan Perspective. 116:39-44.
ABS biasanya digunakan sebagai bahan mainan https://regional.kompas.com/read/2019/03/01/1931
lego dan pipa. 261/tim-labfor-polri-ambil-sampel-limbah
plastik-di-karawang-untuk-dicek. Penulis :
Kontributor Karawang, Farida Farhan,
diakses pada 02/03/2019.
Ilmiahwati, Cimi dkk. 2017. Edukasi Pemakaian
Plastik Sebagai Kemasan Makanan dan
Minuman Serta Resiko Terhadap Kesehatan
Pada Komunittas di Kecamatan Bungus
Teluk Kabung, Padang. Jurnal Ilmiah
Pengabdian Kepada Masyarakat Logista.
Vol 1 (1).
Rahma, W, 2009. Bahaya Penggunaan Plastik.
Seminar Kimia Universitas Palangkaraya.
Gambar 6. Plastik yang termasuk dalam jenis Shea KM, Committee on Environmental Health.
OTHER Kode-kode yang tertera pada bawah 2003. Pediatric exposure and potential
tempat dari bahan plastik sebagai berikut : toxicity of phthalate plasticizers. Pediatrics.
111:1467-1474.
Tim Labfor Polri Ambil Sampel Limbah Plastik di
Karawang untuk Dicek Kandungannya
Artikel Kompas.com

Gambar 7. Kode-kode bahan plastic.

4. KESIMPULAN
Penyuluhan mengenai pemakaian plastik
sebagai kemasan makanan dan minuman yang
aman digunakan untuk kesehatan memberikan efek
positif dan berhasil memodifikasi pengetahuan dan
pemahaman masyarakat mengenai jenis-jenis

Jurnal Education and development Institut Pendidikan Tapanuli Selatan Hal. 20

Anda mungkin juga menyukai