Anda di halaman 1dari 7

MATA KULIAH : PENGANTAR AKUNTANSI 2

DOSEN PENGAMPUH : AULIYA ALWI

MAKALAH
REKONSILIASI BANK

DISUSUN OLEH :

NAMA : MUH. YUSFHA ATRA RASYID


NIM : 22199002

INSTITUT BISNIS & KEUANGAN NITRO


TAHUN AJARAN 2023 – 2024
KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan limpahan
rahmat-Nya sehingga makalah ini dapat terselesaikan dengan baik dan tepat pada waktunya.
Adapun tujuan penulisan makalah ini adalah untuk memenuhi Tugas Akuntansi 2 pada
Semester Dua Tahun Ajaran 2023.

Dalam menyusun makalah ini, saya banyak mengalami kesulitan terutama disebabkan oleh
kurangnya ilmu pengetahuan yang saya miliki, namun berkat bimbingan dan bantuan dari
berbagai pihak sehingga saya dapat menyelesaikan makalah ini tepat pada waktu yang telah
di tentukan. Sudah sepantasnya jika saya mengucapkan terima kasih kepada semua pihak
yang terlibat.

Sebelumnya saya mohon maaf apabila terdapat kesalahan dalam hal penulisan atau
ketidaksesuaian materi, Saya menyadari sepenuhnya bahwa penulisan makalah ini masih
banyak kekurangan. Oleh karna itu, saya mengharapkan adanya kritik, Saran dan Usulan
demi perbaikan penulisan makalah pada kesempatan berikutnya, mengingat tidak ada sesuatu
yang sempurna tanpa saran yang membangun.

Semoga makalah yang sederhana ini dapat memberi wawasan yang luas bagi diri saya sendiri
maupun bagi orang-orang yang membaca makalah ini.

Makassar, 29 Maret 2023

Penyusun
DAFTAR ISI

KATA PENGANGTAR...........................................................................................................2
DAFTAR ISI............................................................................................................................3
BAB I.......................................................................................................................................4
PENDAHULUAN....................................................................................................................4
A. Latar Belakang..........................................................................................................4
B. Rumusan masalah.....................................................................................................4
C. Tujuan.......................................................................................................................4
BAB II......................................................................................................................................5
PEMBAHASAN......................................................................................................................5
A. Rekonsiliasi Bank.....................................................................................................5
B. Tujuan Rekonsiliasi Bank.........................................................................................5
BAB III.....................................................................................................................................6
PENUTUP................................................................................................................................6
A. Kesimpulan...............................................................................................................6
DAFTAR PUSTAKA...............................................................................................................7
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Puji dan syukur saya ucapkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, sebagai pencipta
atassegala kehidupan yang senantiasa memberikan rahmat-Nya sehingga saya
dapatmenyelesaikan tugas makalah ini dengan judul “ REKONSILIASI BANK ”

Dalam kesempatan ini, saya juga ingin mengucapkan terima kasih dengan hati
yangtulus kepada seluruh pihak yang telah membantu dalam penyelesaian makalah ini
semogaTuhan senantiasa membalas dengan kebaikan yang berlipat ganda.

Penulis menyadari bahwa penyusunan makalah ini masih jauh dari sempurna,
olehkarena itu saya mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari semua
pihakguna perbaikan dan kelengkapan penyusunan makalah ini. Harapan saya semoga
makalah inidapat bermanfaat bagi kita semua .

B. Rumusan Masalah

1. Apa itu Rekonsiliasi Bank ?


2. Apa Saja Tujuan Rekonsiliasi Bank ?

C. Tujuan

1. Untuk mengetahui Definisi Dari Rekonsiliasi bank.


2. Untuk Memahami Tujuan Dari Rekonsiliasi Bank.
BAB II
PEMBAHASAN

A. Rekonsiliasi Bank

Dalam dunia akuntansi juga terdapat istilah yang disebut dengan rekonsiliasi bank.
Rekonsiliasi bank ini dapat diartikan sebagai suatu proses pencocokan data keuangan di
dalam perusahaan dan data keuangan yang terdapat di bank.Seperti yang telah diketahui bila
banyak kasus laporan keuangan yang menyajikan data tidak akurat atau tidak sesuai dengan
data keuangan yang terdapat di perusahaan dan juga di bank. Oleh karenanya, rekonsiliasi
bank ini memiliki peran yang sangat penting terutama untuk para petugas atau staff di
perusahaan yang memiliki posisi penanggung jawab keuangan.

Ada beberapa faktor yang menyebabkan munculnya rekonsiliasi bank ini, salah satunya
adalah terdapatnya perbedaan catatan atau laporan keuangan. Meskipun demikian, hal
tersebut sebenarnya sah-sah saja pada sebuah perusahaan atau organisasi akan tetapi, untuk
mencegah terjadinya resiko buruk lainnya maka perusahaan tetap harus melakukan
rekonsiliasi bank. Oleh sebab itu, proses rekonsiliasi bank ini sebaiknya dilakukan sebanyak
minimal 1 bulan sekali atau bisa juga dilakukan setiap seminggu sekali.

B. Tujuan Rekonsiliasi Bank

1. Untuk Mengecek Ketelitian Pencatatan


Data transaksi perusahaan dan catatan bank harus sesuai melalui laporan mutasi Bank.
Dengan kecocokan tersebut, perusahaan Anda dapat memeriksa apakah ada kesalahan
perekaman. Jika ada perbedaan dalam laporan, itu harus disesuaikan dan dilaporkan segera.
2. Mendeteksi Adanya Kecurangan
Rekonsiliasi bank juga dimaksudkan untuk mendeteksi penipuan pada tahap awal.
Penipuan akuntansi dapat menjadi transaksi fiktif, pendaftaran yang tidak semestinya dan
bentuk penipuan lainnya di luar kepentingan perusahaan.
3. Mengontrol Keuangan
Rekonsiliasi memungkinkan perusahaan Anda untuk menentukan apakah dana sudah
melebihi batas atau tidak. Dalam hal ini, rekonsiliasi dimaksudkan untuk mengendalikan
keuangan perusahaan Anda. Selain itu, keselarasan juga dapat digunakan sebagai alat kontrol
internal untuk mengelola uang tunai untuk menentukan apakah penggunaan sumber daya
yang optimal.
4. Memvalidasi Informasi
Rekonsiliasi juga dimaksudkan untuk memvalidasi informasi. Jika pelanggan
perusahaan Anda melakukan pembayaran untuk produk tertentu, bisnis Anda dapat
diverifikasi melalui rekonsiliasi. Selain itu, informasi tentang piutang usaha juga akan terlihat
dari proses ini.
5. Pemeriksaan Selisih Kurs Secara Berkala
Anda sering memiliki pelanggan asing dengan pembayaran mata uang asing? Sekarang,
jika perusahaan Anda melakukan transaksi mata uang asing, maka akan diberikan selisih kurs
yang digunakan. Laporan keuangan Anda harus lebih jelas berkat rekonsiliasi Bank.
BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan

Rekonsiliasi bank adalah proses pencocokan data keuangan yang ada di perusahaan dan
data keuangan di Bank karena sering terjadi perbedaan.

Yang menyebabkan rekonsiliasi bank, terkadang ada beberapa faktor seperti perbedaan
pencatatan laporan keuangan, tapi hal ini pun wajar terjadi.
DAFTAR PUSTAKA

Contoh Rekonsiliasi Bank: Pengertian, Soal, dan Pembahasannya (gramedia.com)


Rekonsiliasi Bank Adalah: Definisi, Tujuan, hingga Contoh (ocbcnisp.com) Makalah
Rekonsiliasi Bank.docx - M A K A LA H Pengantar Akuntansi Rekonsiliasi Bank
Disusun Oleh : Siti Aulia Hajar D3-0319005 PROGRAM STUDI | Course
HeroRekonsiliasi Bank: Pengertian, Tujuan, Fungsi, Komponen, Bentuk
(pengajar.co.id)

Anda mungkin juga menyukai