Anda di halaman 1dari 6

No Aktivitas

Identifikasi Isu Kunci


Pengumpulan dan Analisis Data Sekunder
-Profil perusahaan (visi-misi dan nilai-nilai perusahaan)
-Sasaran strategis organisasi
-Struktur organisasi
-Laporan capaian kinerja setiap bidang/unit kerja
-Jenis dan nama program pelatihan yang telah berjalan
1 -Laporan hasil evaluasi program pelatihan yang telah berjalan

Hybrid Site Visit & Distance Meeting Terkait Pendalaman Isu Kunci (Interview & FGD dengan key person
dan Observasi)
-In Depth Interview pendalaman isu organisasi/perusahaan (kapabilitas kunci)-HQ
-FGD pendalaman isu pelaksanaan tugas di unit kerja terkait
-Pendalaman isu personil/pegawai (isu pengetahuan, ketrampilan/keahlian, kinerja)
-Pendalaman terkait aspirasi profil kompetensi pegawai yang diharapkan
-Pendalaman terkait learning objectives dari setiap profil kompetensi

Analisis Data
-Analisis hasil clustering informasi
2 -Penyusunan prioritas program training
-Strategic alignment program dengan sasaran perusahaan dan profil kompetensi
-Penyusunan Kurikulum

Penyusunan Laporan
-Perumusan laporan roadmap
3
-Diskusi laporan roadmap
-Laporan akhir
Month 1 Month 2
PIC
I II III IV I II III
HQ

counterpart

Berangkat 25 Februari

HQ,
counterpart & consultant

counterpart & consultant

Consultant
nth 2 Month 3
IV I II III IV
Manajemen Perusahaan (HQ)

Kapabilitas apa yang dibutuhkan untuk mendukung


pencapaian sasaran strategis perusahaan?

Pendalaman Isu Organisasi

Program pengembangan pegawai apa saja yang


dibutuhkan untuk membangun kapabilitas
tersebut?

Hal apa saja yang dituntut dari pegawai terkait


Pendalaman Isu Pegawai dengan pencapaian sasaran bisnis (baik terkait area
kompetensi dan kinerja)?

Apakah pegawai di perusahaan memiliki


pengetahuan, ketrampilan, dan sikap (atau
Pendalaman Isu Pelaksanaan Tugas
kompetensi) yang dibutuhkan untuk mendukung
capaian sasaran strategis?
Target Key Person

Pimpinan Unit Kerja/Atasan Langsung

Pelatihan apa saja yang dibutuhkan pegawai di unit kerja


dalam rangka mencapai sasaran unit kerja? Dan apa
alasannya?

Pegawai di bagian mana yang perlu mendapatkan prioritas


pengembangan kompetensi? Mengapa?

Untuk pekerjaan di bagian mana pelatihan akan


mendatangkan manfaat yang sangat besar baik dari sisi
kualitas output maupun efisiensi operasional?
Pegawai

Apakah perusahaan/atasan memberikan kesempatan


untuk mengikuti kegiatan pelatihan yang dibutuhkan
untuk mengasah ketrampilan anda?

Apakah anda tertarik mengikuti kegiatan pelatihan


perusahaan? Cara penyampaian materi seperti apa
yang membuat anda tertarik? Bagaimana anda
mengaplikasikan materi pelatihan yang anda dapatkan?

Pengetahuan, ketrampilan, keahlian apa yang butuh


anda kembangkan untuk membantu penyelesaian
tugas anda saat ini?

Anda mungkin juga menyukai