Anda di halaman 1dari 2

SILABI MATAKULIAH

Matakuliah : PENDIDIKAN QUR’AN – HADITS


Kode Matakuliah : TIK244208
Bobot : 2 sks
Fakultas : FTIK
Jurusan : PGMI
Strata : S1

A. Kompetensi

Mahasiswa dapat memahami dan mengaplikasikan metodik khusus Al Qur’an Hadis untuk MI
serta mampu mengembangkan strategi pembelajaran aktif di kelas pada jenjang MI

B. Pengalaman belajar

Mahasiswa perlu mengkaji Konsep dasar pembelajaran Qur’an Hadits di MI, Fungsi dan tujuan
pembelajaran Qur’an Hadits di MI, Berbagai pendekatan dalam pembelajaran Qur’an Hadits di
MI, Ruang lingkup pembelajaran Qur’an Hadits di MI, Penyusunan rencana pembelajaran
Qur’an Hadits, Berbagai metode pembelajaran Qur,an Hadits, Berbagai variasi media
pembelajaran Qur’an Hadits, Pengembangan penilaian pelajaran Qur’an Hadits , Implementasi
model pembelajaran afektif Qur’an Hadits, Implementasi model pembelajaran kognitif Qur’an
Hadits, Pembelajaran aktif dalam mata pelajaran Qur’an Hadits.

C. Pokok Bahasan

Pertemua
Materi Tanggal Kelompok
n ke
1 Kontrak Belajar
2 Penyampaian Silabus dan Tugas 13 maret 2023 1-12
(pengumpulan) (Microteaching)
3 Konsep dasar pembelajaran Qur’an 1

Hadits di MI
4 Fungsi dan tujuan, Ruang lingkup 2

pembelajaran Qur’an Hadits di MI


5 Berbagai pendekatan dalam 3

pembelajaran Qur’an Hadits di MI


6 Penyusunan rencana pembelajaran 4

Qur’an Hadits
7 Berbagai metode pembelajaran 5

Qur,an Hadits
8 UTS
9 Berbagai variasi media 6

pembelajaran Qur’an Hadits


10 Pengembangan penilaian pelajaran 7

Qur’an Hadits
11 Implementasi model pembelajaran 8

afektif Qur’an Hadits


12 Implementasi model pembelajaran 9

kognitif Qur’an Hadits


13 Pembelajaran aktif dalam mata 10

pelajaran Qur’an Hadits.


14 Microteaching 1-10

15 Microteaching 1-10

16 UAS

D. Evaluasi

JENIS BOBOT
Keaktifan dalam kuliah 15 %
Performen dan kehadiran dalam kuliah 10 %
Tugas mata kuliah 20 %
UTS 25 %
UAS 30 %

E. Referensi

1. Depag RI, 1996, Kurikulum Pendidikan Dasar Berciri Khas Agama Islam, Jakarta.
2. Abdurrahman an-Nahlawi, 1989, Prinsip-prinsip dan Metode Pendidikan Islam, terj. Herry
Nur Ali, Bandung: CV. Diponegoro.
3. Silberman, 2001, Active Learning: 101 Strategi Pembelajaran Aktif, Yogyakarta:
YAPPENDIS.

Anda mungkin juga menyukai