Anda di halaman 1dari 2

Nama : Aan Diana

Nim : 2220060038
Matkul : Metodelogi Penelitian Kuantitatif
Dosen : Dr. Adam Malik, M.Pd.

LATIHAN 5
A. Rumusan masalah Deskriptif
1. Bagaimanakah Kinerja Guru PNS di SMA serba Bakti Suryalaya
2. Bagaimanakah manajemen Keuangan di SMA serba Bakti Suryalaya
3. Bagaimanakah Manajemen Sarana Prasarana dalam memenuhi kebutuhan siswa SMA
Serba Bakti Suryalaya

Judul :

1. Kinerja Guru PNS di SMA Serba Bakti Suryalaya


2. Manajemen Keuangan SMA Serba Bakti Suryalaya
3. Manajemen Sarana Prasarana dalam Memenuhi Kebutuhan Siswa SMA Serba Bakti
Suryalaya

B. Rumusan Masalah Komparatif


1. Adakah perbedaan Kinerja guru PNS dengan Non PNS dalam manajerial pembelajaran
2. Adakah perbedaan manajemen keuangan yang berasal dari Dana Bos dengan Dana yang
dikelola yayasan
3. Adakah perbedaan manajemen sarana prasarana untuk memenuhi kebutuhan siswa
dengan sarana prasarana dalam menunjang minat dan bakat siswa

Judul :

1. Kinerja Guru PNS dan Non PNS dalam Manajerial Pembelajaran


2. Manajemen Keuangan yang berasal dari Dana Bos dan Dana yang dikelila oleh Yayasan
3. Manajemen Sarana Prasarana dalam memenuhi Kebutuhan Siswa dan Sarana Prasarana
yang menunjang Minat dan Bakat Siswa
C. Rumusan Masalah Asosiatif Simetris:
1. Adakah hubungan penilaian kinerja guru dengan prestasi Sekolah
2. Adakah hubungan manajemen keuangan dengan kinerja SDM
3. adakah hubungan manajemen sarana prasarana dengan Prestasi Belajar siswa

Judul :

1. Hubungan antara Kinerja Guru dengan Prestasi Sekolah


2. Hubungan Manajemen Keuangan dengan Kinerja SDM
3. Hubungan Manajemen Sarana Prasarana dengan Prestasi Belajar Siswa
Rumusan masalah Asosiatif Kausal
D. Rumusan Masalah Asosiatif Kausall
1. Seberapa Besar pengaruh kepemimpinan kepala sekolah terhadap Kinerja Guru
2. Adakah pengaruh Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) terhadap Efektivitas
Kegiatan Belajar Mengajar
3. Seberapa besar pengaruh manajemen Sarana prasarana terhadap Minat dan bakat siswa

Judul :

1. Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah terhadap kinerja guru


2. Pengaruh RPP terhadap kegiatan Belajar Mengajar
3. Pengaruh Manajemen Sarana Prasarana terhadap Minat dan Bakat Siswa

E. Rumusan Masalah Asosiatif Interaktif


1. Adakah Hubungan Antara Penilaian Kinerja Guru Dengan Produktifitas guru
2. Adakah hubungan manajemen Keuangan terhadap Jumlah Pendaftar PPDB
3. Adakah hubungan manajemen sarana Prasarana terhadap manajemen Keuangan Sekolah

Judul :

1. Hubungan antara Kinerja guru dan produktivitas Guru


2. Hubungan Antara Manajemen Keuangan dan Jumlah Pendaftar PPDB
3. Hubungan antara Manjemen Sarana Prasarana dan Manajemen Keuangam Sekolah

Anda mungkin juga menyukai