Anda di halaman 1dari 10

Jurnal SCRIPTURA, Vol. 12, No. 2, Desember 2022, 82-91 DOI: 10.9744/scriptura.12.2.

82-91
ISSN 1978-385X (Print) / ISSN 2655-4968 (Online)

YOUTUBE ADVERTISEMENT SEBAGAI IMPLEMENTASI KOMUNIKASI


BISNIS PADA PRODUK SKINCARE LOKAL

Sabila Nurul Fauziah1*, Cecep Safa’atul Barkah2, Lina Aulina3, Iwan Sukoco4
1,2,3,4
Departemen Administrasi Bisnis, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Padjadjaran,
Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Jatinangor, Sumedang 45363, INDONESIA
*Penulis korespondensi; E-mail: sabila20001@mail.unpad.ac.id

ABSTRAK

Skincare menjadi industri yang sedang hangat dibicarakan perkembangannya. Kemunculan banyaknya brand skincare lokal
mulai mewarnai persaingan dalam industri kecantikan. Dalam melakukan perluasan pasar dan memperkenalkan produknya
kepada calon konsumen, perusahaan melakukan kegiatan promosi salah satunya iklan di Youtube. Tujuan dari penelitian ini
adalah untuk mengetahui penerapan Youtube advertisement pada produk skincare lokal dengan meninjau penyampaian
pesan yang dilakukan oleh MS Glow, Scarlett dan Somethinc. Metode penelitian yang digunakan yaitu pendekatan kualitatif
dengan jenis penelitian deskriptif. Selain itu, dilakukan juga analisis isi yang dilakukan dengan meninjau penyampaian pesan,
visual yang ditampilkan, dan reaksi atau ulasan dari konsumen yang dilakukan melalui Youtube Ads. Brand skincare lokal
seperti MS. Glow, Scarlett, dan Somethinc memiliki ciri khas masing-masing dalam menyampaikan pesannya dan konsep
visual yang ditampilkan melalui Youtube Ads yang mereka miliki. MS. Glow dengan cara penyampaian soft sell yang
mengarah pada perasaan konsumen dan konsep visual komedinya, Scarlett menggunakan soft sell untuk cara penyampaian
pesannya dan visual yang fresh dan berwarna, sedangkan Somethinc menggunakan hard sell dengan mengarah langsung
pada ajakan membeli produknya dan visual putih menggambarkan kesejukan dari produknya. Youtube Ads sebagai
implementasi komunikasi bisnis akan menyampaikan semua informasi yang ingin disampaikan perusahaan kepada
konsumennya.

Kata kunci: Youtube advertisement, skincare lokal, komunikasi bisnis

ABSTRACT
Skincare is an industry that’s being warmly discussed for its development. The emergence of many local skincare brands has
begun to color competition in beauty industry. In expanding market and introducing its products to potential customers,
company carries out promotional activities, that’s advertising on YouTube. Purpose of this study was to find out the
application of Youtube advertisements to local skincare products by reviewing the delivery of messages by MS Glow, Scarlett
and Somethinc. Research method used is qualitative approach with descriptive research. In addition, content analysis was
also carried out by reviewing message delivery, visuals displayed, and reactions/reviews from consumers who were carried
out through Youtube Ads. Local skincare brands such as MS Glow, Scarlett, and Somethinc have their own characteristics in
conveying their messages and visual concepts that are displayed through their Youtube Ads. Ms. Glow by conveying soft sell
that leads to consumer feelings and visual concept of comedy, Scarlett uses soft sell and fresh and colorfull visuals, while
Somethinc uses hard sell by directing the invitation to buy her product and white visuals depicting the coolness. Youtube Ads
as implementation of business communication will convey all information that company wants to convey to its consumers.

Keywords: Youtube advertisement, local skincare, business communication.

1. PENDAHULUAN didalamnya terdapat industri kecantikan/kosmetika


berada pada angka 5,59% (Rizaty, 2021). Data lain
Perkembangan industri kecantikan mendapat banyak disampaikan bahwa terdapat 760 perusahaan yang
perhatian dalam beberapa tahun belakangan ini. Di ada dalam industri kosmetika yang berada di
Indonesia sendiri persaingan bisnis dalam industri ini Indonesia (Dwitari & Kusdibyo, 2019). Industri ini di
sedang hangat terjadi antar satu perusahaan dengan proyeksikan akan terus mengalami peningkatan dan
perusahaan lainnya. Persaingan terjadi bukan hanya mendapatkan peluang pasar yang semakin luas untuk
dengan perusahaan lokal saja, namun banyak juga kedepannya. Industri kecantikan secara garis besar
perusahaan asing yang masuk ke Indonesia. Berdasar- dikategorikan menjadi dua jenis yaitu kosmetik yang
kan data yang ditampilkan oleh Badan Pusat Statistik identik dengan make up atau merias wajah dan
(BPS) pada kuartal I tahun 2020 menunjukkan perawatan yang didalamnya terdapat produk skincare.
pertumbuhan industri farmasi dan kimia yang Produk skincare dapat diartikan sebagai produk yang

82
Ningrum: Youtube Advertisement Sebagai Implementasi Komunikasi Bisnis pada Produk Skincare Lokal

digunakan secara rutin dan memiliki kegunaan untuk sebagian skincare lokal di Indonesia banyak meng-
merawat dan menjaga kesehatan kulit demi meng- gunakan iklan melalui media Youtube. Hal tersebut
hasilkan kulit yang sehat, lembap, dan segar (Dwitari didasari oleh perubahan gaya hidup masyarakat yang
& Kusdibyo, 2019). Hal yang menarik dari kemun- awalnya menggunakan televisi untuk melihat infor-
culan berbagai produk skincare adalah target pasar masi dan hiburan tetapi saat ini terjadi penurunan
yang dituju tidak dikhususkan bagi wanita saja, peminat dan lebih memilih platform digital yaitu
namun ada perluasan target pasar yaitu pada pria. Youtube untuk memenuhi kebutuhan tersebut.
Keputusan ini didasarkan pada kegunaan skincare Penonton Youtube di Indonesia pada awal 2022
yang ditujukan untuk merawat kesehatan kulit, dalam mencapai 139,0 juta penonton (Nuryama, 2022). Jika
menjaga kesehatan kulit tentu bisa dilakukan oleh dibandingkan dengan penonton televisi pada tahun
siapapun tanpa melihat gender yang ada. Tentunya 2022 sebanyak 96 juta penonton (Jainata, 2022).
produk yang ditawarkan antara wanita dan pria Perbedaan yang signifikan terlihat pada situasi diatas.
dikategorikan sesuai kebutuhannya. Keunggulan lain dari Youtube adalah jangkauan yang
dimiliki tidak terbatas oleh ruang dan waktu, siapa
Melihat pertumbuhan industri skincare yang semakin pun dapat mengakses Youtube. Hal tersebut menjadi
berkembang, mengakibatkan munculnya perusahaan- peluang bagi brand skincare untuk menjangkau kon-
perusahaan skincare lokal dan tergolong baru yang sumennya melalui Youtube. Beberapa brand skincare
mewarnai industri ini. Berdasarkan hasil riset terdapat lokal di Indonesia seperti MS Glow, Scarlett, Some-
10 brand skincare lokal terlaris yang menghasilkan thinc dan lainnya menjadi brand skincare yang meng-
penjualannya di marketplace yaitu MS Glow, Scar- gunakan Youtube Ads sebagai media promosi.
lett, Somethinc, Avoskin, Wardah, White Lab, Bio
Beauty Lab, Emina, Elshe Skin dan Everwhite Dalam kegiatan promosi di Youtube Ads, perusahaan
(Compas, 2021). Meskipun khasiat yang ditawarkan skincare akan menampilkan produknya melalui visual
dari berbagai produknya rata-rata sama seperti untuk dan pesan yang telah disusun dan direncanakan
melembapkan kulit, menutrisi kulit, menghilangkan dengan tujuan untuk menarik perhatian konsumen,
jerawat atau pori-pori, mencerahkan wajah dan masih meningkatkan brand awareness produk dan diharap-
banyak lagi, namun perusahaan akan menampilkan kan akan meningkatkan penjualan produknya. Penen-
ciri khasnya masing-masing dalam membangun suatu tuan postingan produk yang ditujukan untuk kegiatan
produknya. Perbedaan tersebut biasanya digunakan promosi harus mempertimbangkan beberapa aspek
sebagai unique selling product yang akan ditampilkan yaitu jenis postingan, visual yang ditampilkan, pesan
dalam kegiatan promosi produk pada konsumennya. yang disampaikan, dan penggunaan fitur pendukung
Persaingan yang terjadi diantara perusahaan skincare lainnya (Damastuti, 2021). Salah satu contoh iklan di
lokal satu dengan yang lain bisa dilihat dengan Youtube yang disampaikan oleh Scarlett adalah me-
kemampuannya dalam menjangkau pasar, selain itu nampilkan visual brand ammbassdor dan produknya
dapat ditinjau juga dari tingkat penjualan produknya, dengan berbagai sudut tampilan, serta memberikan
brand awareness terhadap produknya, dan lain kata-kata manis untuk memikat konsumennya seperti
sebagainya. Dalam mencapai beberapa indikator yang “bersamamu hari-hariku jadi lebih cerah, lebih halus
menjadi tolok ukur persaingan tersebut, kegiatan dan wangi”, penggunaan pesan tersebut ditujukan
penting yang dapat dilakukan perusahaan yaitu untuk menarik konsumen untuk menjadi tertarik
dengan melakukan kegiatan promosi. terhadap produknya dan tujuan lebih jauh untuk
mengajak konsumen membeli produknya (Putranto et
Kegiatan promosi yang biasa dilakukan dapat terbagi al., 2022).
dalam berbagai cara diantaranya iklan, personal
selling, direct marketing, sales promotion, public Banyak penelitian yang meninjau penerapan iklan
relations dan lainnya (Sarastuti, 2017). Salah satu yang dilakukan oleh perusahaan dalam menjangkau
kegiatan promosi yang banyak digunakan oleh pro- konsumennya dengan melihat efektivitas yang diberi-
duk skincare adalah iklan. Dalam melakukan iklan, kan, tetapi dalam penelitian ini iklan yang diterapkan
media penyampaiannya pun terbagi lagi pada beber- menggunakan platform Youtube yang ditinjau adalah
apa ketegori yaitu di televisi, majalah, billboard, implementasi dari komunikasi bisnis. Dinyatakan
social media, di platform seperti Youtube Advertise- bahwa, iklan menjadi salah satu bentuk komunikasi
ment (Youtube Ads), Google Ads dan platform yang dilakukan dalam bisnis. Manfaat dari adanya
sejenis lainnya. Penentuan media yang digunakan komunikasi yang dilakukan dalam bisnis dapat di-
akan ditentukan sesuai dengan kebutuhan dan hasil gunakan sebagai penyalur ide/informasi yang biasa-
analisis pasar yang telah dilakukan. Namun, bagi nya dilakukan antar satu dengan yang lain dengan

83
Jurnal SCRIPTURA, Vol. 12, No. 2, Desember 2022: 82-91

tujuan memiliki makna dan pemahaman yang sama masuklah pada tahap bagaimana cara menyampaikan
(Monica et al., 2021). Berdasarkan hal tersebut semua pesan tersebut, dalam konsep tersebut dibagi menjadi
brand skincare yang ada pasti akan melakukan dua cara yaitu hard sell dan soft sell. Penyampaian
komunikasi untuk menyampaikan segala informasi iklan secara hard sell artinya pesan yang disampaikan
kepada konsumennya. Penelitian ini juga akan meng- termasuk dalam pesan persuasif, penekanan terhadap
gambarkan bagaimana pentingnya memperhatikan isi penjualan dan menyampaikan informasi berupa fakta
pesan dan konten pada iklan di Youtube dan bisa juga dari produk tersebut. Sedangkan penyampaian iklan
diperhatikan untuk iklan di media lain supaya mem- secara soft sell disampaikan secara emosional supaya
berikan hasil dari pesan yang tersampaikan dari dapat menumbuhkan perasaan tertarik. Pesan yang
perusahaan ke konsumen dengan pemahaman dan digunakan biasanya dikonsep secara lebih real dengan
makna yang sama sehingga akan menimbulkan cerita kehidupan (Harahap et al., 2019). Penggunaan
pencapaian brand awareness bagi produk tersebut pesan yang dilakukan secara halus melalui perasaan
(Pusung et al., 2020). Penerapan Youtube Ads yang (emosional) biasanya dapat menjangkau rasa tertarik
dilakukan oleh setiap brand skincare lokal ditujukan konsumen terhadap produk yang diiklankan
untuk menjadi bentuk komunikasi yang dilakukan. (Budovich, 2019). Proses penyampaian iklan suatu
Youtube Ads akan menjadi jembatan informasi produk harus menggunakan prinsip kesesuaian
produk antara brand dan konsumen yang ditujunya. dengan fakta yang ada. Iklan yang dilakukan oleh
Namun, bagaimana penerapan iklan tersebut diterap- brand skincare harus menyampaikan pesan dan
kan menjadi suatu hal yang harus ditinjau lebih visualnya sesuai dengan fakta dari produk tersebut,
dalam, maka dari itu tujuan penelitian ini untuk hal tersebut termasuk dalam prinsip dan etika yang
mendeskripsikan bagaimana penerapan Youtube harus dilakukan ketika melakukan iklan (Vasudevan
advertisement sebagai implementasi komunikasi & Aslan, 2021).
bisnis yang dilakukan oleh beberapa brand skincare
lokal, sehingga penulis tertarik untuk menulis pene- Media yang digunakan dalam iklan dibagi dalam
litian dengan judul “Youtube Advertisement Sebagai beberapa jenis yaitu televisi, majalah, social media,
Implementasi Komunikasi Bisnis Pada Produk Skin- platform Youtube, website dan lain-lain. Terdapat dua
care Lokal”. kategori yang digunakan sebagai media iklan yaitu
hasilnya berupa video atau gambar. Jika mengguna-
2. TINJAUAN PUSTAKA kan video, iklan yang ditampilkan bisa menyampai-
kan pesan dan visual yang lebih persuasif dan
2.1 Iklan tergambar sehingga bisa memberikan kemudahan
dalam menggambarkannya dan lebih diperhatikan.
Promosi menjadi kegiatan yang banyak dilakukan Sedangkan iklan yang ditampilkan melalui gambar
oleh perusahaan dengan tujuan untuk memperkenal- akan menghasilkan suatu pesan yang bisa dibaca
kan produk. Media yang bisa digunakan dalam pro- sehingga mudah untuk disimpulkan (Damastuti,
mosi itu terbagi menjadi beberapa jenis, salah satunya 2021).
iklan (advertising). Iklan adalah bentuk komunikasi Dalam melakukan iklan, perusahaan harus mampu
yang dilakukan perusahaan dengan menampilkan memenuhi beberapa indikator dibawah ini:
produk dan menyampaikan informasi yang ditujukan 1. Memberikan informasi (to inform).
kepada khalayak umum untuk menarik calon konsu- 2. Membujuk (to persuade).
men terhadap produknya. Iklan menjadi salah satu 3. Mengingatkan (to remid)
cara kegiatan promosi yang ditujukan untuk perluasan (Haryani, 2019).
pasar dan biasanya menampilkan ciri khas yang di-
miliki produk dari perusahaan tersebut sebagai pem- Iklan sangat penting untuk diperhatikan sebab akan
beda dengan kompetitor bisnisnya (Haryadi et al., menjadi representasi dari suatu brand. Dibawah ini
2021). terdapat peran-peran iklan dalam menyampaikan
produk sebagai berikut:
Dalam penyampaian iklan suatu produk, perusahaan 1. Sebagai proses pemberian informasi bagi konsu-
harus menyiapkan perencanaan yang matang mulai men sasarannya.
dari konsep iklan yang akan digunakan, alur cerita, 2. Iklan yang disampaikan dengan cara yang per-
visual produk, isi pesan yang akan disampaikan, suasif akan meninggalkan kesan menarik bagi
kebutuhan yang harus ada bahkan sampai detail konsumen.
terkecil pun sangat penting untuk diperhatikan. 3. Iklan sebagai interaksi hubungan antara perusaha-
Setelah penyusunan isi pesan yang akan disampaikan, an dengan konsumen.

84
Ningrum: Youtube Advertisement Sebagai Implementasi Komunikasi Bisnis pada Produk Skincare Lokal

4. Iklan yang dilakukan oleh perusahaan dalam satu dengan yang lain sebagai pertukaran informasi,
menginformasikan produknya dapat ditujukan se- dengan harapan hasil dari penyampaian pesan ter-
bagai pembeda antara produk perusahaan tersebut sebut memberikan kesamaan makna, maksud dan
dengan kompetitor sejenisnya (Sarastuti, 2017). pesan itu sendiri. Jika kedua belah pihak memiliki
kesamaan makna dari informasi yang mereka bicara-
2.2 Youtube Advertisement kan, komunikasi dapat dikatakan sesuai. Komunikasi
juga dapat dilakukan melalui perilaku, tentu dengan
Youtube menjadi salah satu aplikasi digital yang tujuan kesamaan makna yang ditangkap (Muslih,
banyak digunakan baik kalangan muda hingga tua. 2020). Dalam komunikasi terdapat komponen-kom-
Platform ini berupa kumpulan video yang menyatu- ponen yang menjadi penyusun kegiatan komunikasi
kan antara visual dan teks didalamnya. Youtube biasa dapat berlangsung, komponen tersebut adalah komu-
digunakan untuk memenuhi kebutuhan hiburan, nikator, komunikan, pesan, saluran, dan efek. Kom-
edukasi, pengetahuan, tips dan masih banyak lagi. ponen tersebut akan berpengaruh pada kegiatan
Namun, disamping itu Youtube juga menyediakan komunikasi yang dilakukan (Suka & Lubis, 2019).
layanan berupa iklan bagi bisnis yang ingin mem-
promosikan produknya lewat platform mereka, hal ini Memiliki keterkaitan erat dengan berbagai lapisan
disebut sebagai Youtube Advertisement atau Youtube kehidupan, komunikasi bukan hanya digunakan untuk
Ads. interaksi sehari-hari saja namun lebih luas dari itu
seperti dalam kegiatan bisnis. Penyampaian informasi
Peneliti sebelumnya telah menemukan bahwa, You- mengenai produk kepada konsumennya dan infor-
Tube memiliki karakteristik ramah bagi pengguna- masi perusahaan bagi stakeholders tentu dilakukan
nya, Youtube juga menjadi platform yang mudah melalui komunikasi. Komunikasi yang dilakukan
untuk digunakan bagi masyarakat khususnya generasi biasanya disebut sebagai komunikasi bisnis. Secara
milenial dan remaja. Semua kebutuhan mulai dari garis besar, komunikasi bisnis terdiri dari dua konsep
hiburan, edukasi, dan lainnya dapat dengan mudah yaitu komunikasi dan bisnis. Komunikasi bisnis
didapatkan dari platform ini. Alih-alih menjadi plat- adalah proses penyampaian pesan yang dilakukan
form terkemuka dan digunakan dalam kehidupan dalam lingkup bisnis dengan isi bahasan seputar
sehari-hari, YouTube juga berfungsi sebagai alat bagi bisnis yang memiliki peran untuk pencapaian tujuan
pemasar untuk mempromosikan produk mereka baik perusahaan. Proses komunikasi yang dilakukan pada
produk ataupun jasa (Ahmad et al., 2020). dasarnya memiliki proses yang sama, tetapi dalam isi
pesan yang digunakan memiliki arah yang berbeda.
Youtube Ads merupakan suatu fitur yang ada pada Komunikasi bisnis biasa terjadi dalam lingkup dunia
Youtube, yang ditujukan untuk brand atau marketer bisnis yang ditujukan dalam pencapaian tujuan
yang ingin melakukan promosi dengan memasang perusahaan (Praditya, 2019).
iklan pada platform video creator Youtube atau
channel yang dimiliki brand tersebut untuk menjang- Komunikasi bisnis yang dilakukan oleh perusahaan
kau audience yang lebih luas. Youtube Ads sendiri harus dilakukan secara jelas, menarik, dan konsisten,
diatur dan dikelola oleh Youtube. Jangkauan yang hal ini dimaksudkan supaya penerima pesan (calon
ingin dituju ketika melakukan iklan pada Youtube konsumen) dapat memahami secara jelas maksud dan
dapat diatur oleh marketer. Setelah marketer meng- tujuan yang disampaikan oleh perusahaan (Rizkiany
atur target sasaran yang diinginkannya, selanjutnya & Millanyani, 2021).
Youtube akan mengatur hal tersebut supaya iklan
yang ditampilkan oleh brand terkait bisa muncul pada Komunikasi bisnis terbagi menjadi beberapa jenis
pengguna sasarannya. Biasanya penggunaan iklan di kelompok, salah satunya iklan. Salah satu tujuan di-
Youtube Ads ditujukan untuk menumbuhkan aware- lakukannya komunikasi bisnis khususnya dalam iklan
ness dan ketertarikan pada target sasarannya. adalah untuk menyampaikan informasi yang dimiliki
perusahaan terhadap produknya untuk menanamkan
2.3 Komunikasi Bisnis kesadaran mengenai perusahaan dan produknya
kepada konsumen sasarannya yang diharapkan dapat
Komunikasi erat kaitannya dengan kehidupan manu- menjadi ketertarikan melakukan pembelian. Bukan
sia, kegiatan ini sebagai bentuk interaksi antar satu hanya itu, komunikasi dalam bisnis digunakan untuk
dengan yang lain. Komunikasi bisa dikatakan sebagai mendukung dan menjembatani berbagai kegiatan
kebutuhan bagi setiap individu untuk mendapatkan bisnis baik dengan internal ataupun eksternal
berbagai informasi yang dibutuhkan. Komunikasi perusahaan untuk mencapai tujuan yang telah
adalah proses penyampaian pesan yang dilakukan ditentukan (Hidayat et al., 2022).

85
Jurnal SCRIPTURA, Vol. 12, No. 2, Desember 2022: 82-91

3. METODE PENELITIAN 1. MS Glow

Penelitian mengenai penerapan Youtube Ads pada MS Glow merupakan salah satu brand kecantikan
skincare lokal menggunakan metode kualitatif dengan lokal di Indonesia yang berdiri sejak 2013. Ditahun
jenis penelitian deskriptif. Selain itu, akan dilakukan 2021 MS Glow berhasil menjadi brand terlaris di
analisis isi yang akan membedah isi iklan dari brand marketplace berdasarkan data yang diberikan oleh
skincare pilihan. Proses analisis yang dilakukan akan Compas. Kategori produk yang dimiliki oleh MS
meninjau isi pesan yang disampaikan, visual yang di- Glow adalah skincare dan body care. Untuk bisa
tampilkan, dan reaksi atau ulasan calon konsumen ter- menjadi brand terlaris, MS Glow tentu melakukan
hadap iklan ataupun produknya. Peninjauan tersebut berbagai promosi supaya bisa dikenal dan menarik
akan memuat hasil data berupa penjelasan berupa bagi calon konsumennya. Selain itu, berbagai jenis
kalimat. Selain itu juga didukung oleh data sekunder media promosi juga digunakan dalam mempromosi-
kan produknya, salah satunya Youtube Ads. Berikut
yang berasal dari jurnal penelitian dan artikel ilmiah
ini pembedahan terhadap penyampaian Youtube Ads
dengan melihat teori-teori terdahulu yang berkaitan
yang dilakukan oleh MS Glow:
dengan iklan produk dan komunikasi bisnis.

4. PEMBAHASAN

Dalam melakukan kegiatan promosi, berbagai brand


skincare lokal akan menggunakan berbagai jenis
media untuk memaksimalkan promosi yang dilaku-
kannya. Pemilihan jenis media yang digunakan biasa-
nya disesuaikan dengan target dan kebutuhan brand
tersebut. Jenis iklan yang akan dibahas dalam peneliti-
an ini adalah melalui platform Youtube atau biasa
disebut Youtube advertisement. Dibawah ini akan
dibedah bagaimana penerapan iklan dengan meninjau Gambar 1. Video Youtube Iklan MS. Glow (Sumber:
pesan yang disampaikan, visual yang ditampilkan, Glow, 2022)
dan reaksi atau ulasan yang diberikan calon kon- Pesan yang disampaikan dalam iklan yang dibintangi
sumennya terhadap iklan atau produk yang ditampil- oleh Keanu adalah sebagai berikut:
kan (Damastuti, 2021). Brand skincare lokal yang
dipilih adalah tiga brand yang dilihat dari penjualan Tabel 2. Transkrip Pesan Iklan Youtube MS. Glow
tertinggi di marketplace. Transkrip Pesan Iklan MS. Glow
Netizen Kak Ken, aku diputusin gara-gara aku enggak
Tabel 1. 10 Brand Skincare Lokal Terlaris di E-Commerce good looking!
Tahun 2021 Keanu Good looking itu bukan kewajiban, yang penting
Brand Total Penjualan lo jadi orang baek aja dulu.
Netizen Alah, gue udah baek, setia, masih aja ditinggalin!
MS Glow Rp 38,5 M
Teori doang lo!
Scarlett Rp 17,7 M
Keanu Eh dukun kobra, itu kan gara-gara lo gak bisa
Somethinc Rp 8,1 M ngejaga penampilan lo makanya liat tuh muka
Avoskin Rp 5,9 M sama kulit lo standar!
Wardah Rp 5,3 M Netizen Kalo udah dari sononya begini, begimane teori
White Lab Rp 3,1 M mulu lo!
Bio Beauty Lab Rp 2,6 M Setan Dasar batu lo! Ganteng sama cantik itu emang
Emina Rp 2,1 M (Keanu) takdir, tapi good looking itu pilihan.
Elshe Skin Rp 1,8 M Malaikat Kalo mau good looking jangan cuma ngeluh, nih
Everwhite Rp 1,05 M (Keanu) pakai produk “MS. Glow”.
Sumber: (Compas, 2021) Netizen Bisa bikin noda hitam gue ilang?
Keanu Bisa dong
Berikut ini pembedahan penyampaian iklan yang Netizen Bisa gak cerahin kulit muka gue?
digunakan oleh tiga brand skincare lokal, dengan Keanu Heh muka mulu lo urusin liat tuh tangan lo belang!
pembedahan isi dari pesan yang disampaikan, visual Makanya, pake ini (tampilan produk “Body Serum
yang ditampilkan, deskripsi yang digunakan, dan - Easy Bright”.
Netizen Kalau udah glowing gini bisa dapet endorse dong!
reaksi serta ulasan yang diberikan calon konsumen- Keanu Heh, sempet-sempetnya! Tapi, boleh juga sih.
nya terhadap iklan atau produk yang ditampilkan Keanu Cakep itu nasib, good looking itu pilihan!
(Damastuti, 2021), berikut penjelasannya: Sumber: (Glow, 2022)

86
Ningrum: Youtube Advertisement Sebagai Implementasi Komunikasi Bisnis pada Produk Skincare Lokal

Inti pesan yang disampaikan adalah “cakep itu nasib, berdiri sejak tahun 2017. Dalam perkembangan bis-
good looking itu pilihan”. Pesan yang disampaikan nisnya, Scarlett mengalami pertumbuhan yang cukup
tersebut digambarkan dengan alur pesan yang dimulai pesat hal ini dapat dilihat dari pencapaiannya yang
dari adanya permasalahan kulit berupa noda hitam berhasil meraih penjualan produk tertinggi kedua di
dan kulit belang, lalu ditampilkan produk skincare marketplace. Proses promosi yang dilakukan oleh
dari MS Glow untuk menjadi solusi permasalahan- brand ini disebarluaskan secara massal dengan peng-
nya. Pesan yang disampaikan diawali dari perma- gunaan influencer, pemanfaatan social media, peng-
salahan, lalu diberikan solusi berupa produk skincare gunaan brand ambassador mulai dari artis lokal
yang ditawarkan. Cara penyampaian iklan memiliki sampai artis Korea Selatan dan iklan di Youtube.
vibes tegas namun dikemas dengan komedi.

Disimpulkan bahwa cara penyampaian pesan dilaku-


kan secara soft sell dalam iklan tersebut. Pesan yang
disampaikan secara jelas sebab menampilkan solusi
dari permasalahan dengan menawarkan produk MS
Glow dan diakhir menampilkan khasiat yang akan
didapatkan (Harahap et al., 2019).

Visual yang ditampilkan memiliki konsep real


dengan cerita kehidupan sehingga cerita iklan tersebut
lebih menarik, sebab jika hanya produk yang ditam-
pilkan akan terasa membosankan. Deskripsi yang
digunakan dalam iklan ini menjelaskan mengenai Gambar 2. Video Youtube Iklan Scarlett (Sumber:
khasiat produk, kandungan produk, dan kalimat pene- Scarlett, 2021)
gas legalnya produk. Dalam postingan iklan di You-
tube MS Glow edisi Keanu, mendapatkan banyak Dibawah ini adalah pembedahan dalam penyampaian
ulasan menarik sebab dengan adanya iklan tersebut iklan produk Scarlett melalui Youtube, sebagai ber-
calon konsumen merasa terhibur dan iklan tersebut ikut:
berhasil menarik perhatian. Dengan begitu, hal ter-
sebut dapat menjadi peluang dalam meningkatkan Tabel 3. Transkrip Pesan Iklan Youtube Scarlett
brand awareness calon konsumen terhadap produk
yang diiklankan oleh brand tersebut. Transkrip Pesan Iklan Scarlett Twice
Jihyo dan Nayeon Feeling so fresh!
Jika dikaitkan dengan indikator dalam iklan, penyam- Tzuyu, Sana, dan Dahyun Go, go, go!
Ready to glow.
paian pesan ini mencakup semua indikator yang
Tzuyu, Sana, dan Dahyun Make our day shine, shine,
disampaikan oleh Haryani (2019), mulai dari me-
shine!
nyampaikan informasi yang digambarkan dari khasiat Jihyo Let’s rise together.
yang diberikan dari produknya, membujuk yang Twice With Scarlett power!
digambarkan dengan “kalo mau good looking jangan Scarlett reveal your beauty!
cuma ngeluh, nih pake produk MS. Glow”. Terakhir Sumber: (Scarlett, 2021)
mengingatkan dengan pengulangan “cakep itu nasib,
good looking itu pilihan” yang disampaikan pada Dalam iklan yang ditampilkan, terdapat girl group
penutup iklan dan digambarkan dengan penggunaan yang berasal dari Korea Selatan yaitu Twice sebagai
produk MS. Glow yang membuat permasalahan kulit brand ambassador dan bintang iklan dari Scarlett.
dapat teratasi.
Berdasarkan hasil pembedahan dalam penyampaian
Pesan yang disampaikan, visual yang ditampilkan, iklan, bahasa yang digunakan dalam iklan tersebut
dan respon dari konsumen terhadap iklan tersebut adalah bahasa Inggris. Pesan yang dibawa oleh
merupakan bagian dari bentuk komunikasi dalam Scarlett dalam iklan tersebut “reveal your beauty”.
bisnis yang disampaikan melalui iklan di Youtube. Pesan pendukung lainnya yang disampaikan feeling
so fresh, make our day shine, let’s rise together with
2. Scarlett Scarlett power. Pesan tersebut menjelaskan bahwa
dengan produk yang ditawarkan Scarlett kepada calon
Scarlett adalah brand perawatan kecantikan yang konsumennya dalam mencapai kecantikannya dapat
memiliki produk dalam beberapa kategori yaitu pera- diraih dengan lebih percaya diri dan menggunakan
watan tubuh, perawatan wajah, dan rambut. Scarlett produknya.

87
Jurnal SCRIPTURA, Vol. 12, No. 2, Desember 2022: 82-91

Dalam iklan ini, menurut pengelompokkan dan ciri Berdasarkan hal tersebut, berikut ini pembedahan
yang disampaikan oleh Harahap et al., (2019) peru- dalam penyampaian iklan terhadap produk yang di-
sahaan menggunakan cara penyampaian soft sell yang tawarkan oleh brand Somethinc:
menekankan pada perasaan calon konsumen, bukan
pada orientasi penjualan yang disampaikan langsung, Tabel 4. Transkrip Pesan Iklan Youtube Somethinc
meskipun di kolom deskripsi terdapat informasi
mengenai platform penjualannya. Transkrip Pesan Iklan Somethinc
Pengisi Suara Baru, Somethinc Holyshield UV Watery
Visual yang ditampilkan lebih berwarna dan fresh Sunscreen Gel!
sebab menampilkan produk dengan khasiat kulit sehat dingin, sejuk, nyaman, dengan molekul
dan segar. Produk yang ada dalam iklan tersebut ada- salju, lima kali memproteksi kulit dari UVA,
lah serum dan facial foam. Deskripsi yang ditampil- UVB, polusi, radiasi bluelight, dan infrared,
kan dalam iklan tersebut memberikan informasi tanpa white cast dan tanpa gumpal, dapatkan
Somethinc sensasi salju di toko-toko
mengenai keamanan produk Scarlett dan berbagai
kecantikan terdekat di kotamu!
platform penjualan yang dimilikinya. Untuk reaksi
Sumber: (Somethinc, 2022)
yang didapatkan, iklan tersebut meraih 3 ribu like dan
ditelah ditonton sebanyak 12,4 juta kali (Scarlett,
2021). Dalam iklan tersebut pesan yang disajikan berupa
penjelasan dari produknya yaitu sunscreen, dengan
Jika dikaitkan dengan indikator dalam iklan yang kata pilihan yang menyebutkan produknya sebagai
disampaikan oleh Haryani (2019), penyampaian “Somethinc Holyshield UV Watery Sunscreen Gel:
pesan ini mencakup semua indikator yang ada, mulai Dingin, Sejuk dan Nyaman”. Dilanjutkan dengan
dari menyampaikan informasi yang digambarkan dari informasi mengenai khasiat dan kandungan yang
khasiat yang diberikan dari produknya dengan dimiliki produk tersebut. Pesan yang disampaikan
penegasan pesan “feeling so fresh!”, membujuk yang oleh Somethinc menjelaskan langsung apa yang
digambarkan dengan “let’s rise together with Scarlett mereka tawarkan tanpa adanya kata kiasan dalam
power!”. Terakhir mengingatkan dengan pengulang- mempromosikan produknya.
an “Scarlett reveal your beauty” yang menandakan
bahwa Scarlett dapat mengungkapkan kecantikanmu. Menurut pengelompokkan dan ciri yang disampaikan
oleh Harahap et al., (2019), cara penyampaian iklan
3. Somethinc kali ini menggunakan cara hard sell, sebab terdapat
pesan di akhir iklan yang menyatakan “dapatkan
Somethinc berdiri pada tahun 2019, brand ini tercatat
memiliki pertumbuhan yang cukup pesat di Indo- Somethinc sensasi salju di toko-toko kecantikan di
nesia. Hal ini dibuktikan dengan pencapaian Some- kotamu”. Iklan semacam ini memang mudah untuk
thinc yang berada di posisi ketiga dalam kategori dipahami sebab fokus pada kandungan dan khasiat
penjualan tertinggi di marketplace yang dianalisis yang dimiliki, ketertarikan yang akan muncul berasal
oleh Compas. Somethinc identik dengan banyaknya dari penjelasan infromasi tersebut yang disesuaikan
jenis serum yang berbeda-beda dalam memberikan dengan kebutuhan kulitnya.
khasiat. Sebagai brand yang terbilang baru dalam
dunia skincare, kegiatan promosi yang dilakukan Visual yang ditampilkan menggambarkan suasana
Somethinc dilakukan dengan beragam penggunaan sejuk sebab produk yang dimiliki dibuat dengan
jenis medianya, salah satu yang digunakan adalah positioning sedingin salju. Deskripsi yang diberikan,
iklan di Youtube. banyak membahas mengenai kandungan produk
tersebut dengan penjelasan dampak akhir pada kulit.
Reaksi dan ulasan yang diberikan calon konsumen
beragam, terdapat ulasan yang fokus terhadap brand
ambassador dan ada pula yang memuji produknya
(Somethinc, 2022).

Jika dikaitkan dengan indikator yang disampaikan


oleh Haryani (2019) dalam penyampaian pesan dan
visual iklan, penyampaian pesan ini mencakup semua
indikator yang ada, mulai dari menyampaikan infor-
masi yang digambarkan dari khasiat yang diberikan
Gambar 3. Video Youtube Iklan Somethinc (Sumber: dari produknya yaitu “memberikan rasa dingin, sejuk,
Somethinc, 2022) nyaman dengan molekul salju”, membujuk yang

88
Ningrum: Youtube Advertisement Sebagai Implementasi Komunikasi Bisnis pada Produk Skincare Lokal

digambarkan dengan “perlindungan kulit dari UVA, konsumen sebab menampilkan karakteristik pesan
UVB, polusi, radiasi bluelight, dan infrared”. Terakhir yang diberikan. Selain itu, MS Glow juga me-
mengingatkan dengan pengulangan bahwa “produk nyampaikan salah satu iklannya dengan konsep
Somethinc sensasi salju bisa didapatkan di toko-toko komedi sehingga merasa terhibur ketika menon-
kecantikan terdekat di kotamu” yang menandakan tonnya.
bahwa Somethinc mudah didapatkan dan penawaran 3. Iklan sebagai interaksi hubungan antara perusa-
khasiat yang didapatkan dari produknya. haan dengan konsumen, untuk selalu mengingat-
kan keberadaan adanya produk yang mereka
Berdasarkan pembedahan mengenai penerapan iklan tawarkan. Dalam penyampaian setiap iklan pro-
produk yang telah dilakukan oleh ketiga brand lokal duk skincare dari ketiga brand yang diambil, iklan
di Indonesia yaitu MS. Glow, Scarlett, dan Some- yang ditampilkan hanya memberikan informasi
thinc, setiap pesan yang disajikan merupakan bentuk dan ajakan persuasif untuk menjadi bagian dari
komunikasi yang dilakukan bisnis terhadap calon produknya. Adanya proses interaksi antara per-
konsumennya. Dengan penyampaian iklan berupa usahaan dan konsumen, diharapkan konsumen
informasi mengenai produknya berupa iklan, brand dapat menjadi pelanggan dengan loyalitas tinggi
lokal dapat menjangkau calon konsumennya ke ber- terhadap produknya, hal ini diawali dengen penge-
bagai kawasan yang ada di Indonesia karena adanya nalan yang dilakukan iklan.
kemudahaan dalam mengakses Youtube. Selain itu, 4. Iklan yang dilakukan oleh setiap perusahaan dapat
dibawah ini terdapat penjelasan mengenai peranan ditujukan sebagai pembeda dengan produk peru-
Youtube Ads pada produk skincare lokal sebagai sahaan lain. Oleh karena itu, setiap brand akan
implementasi komunikasi bisnis. Berikut ini penjelas- memiliki konsep iklan yang berbeda-beda, pe-
annya jika dikaitkan dengan pernyataan dari Sarastuti nyampaian pesan yang khas, begitupun cara
(2017), sebagai berikut: penyampaiannya. Diantara ketiga brand yang
1. Iklan bisa digunakan sebagai proses penyampaian diambil, MS Glow melakukan penyampaian iklan
informasi yang dapat diberikan oleh perusahaan dengan berlandaskan dari masalah yang dihadapi
kepada calon konsumennya. Seperti yang dilaku- lalu diberikan solusi oleh produk MS Glow. Cara
kan oleh ketiga brand skincare lokal yaitu MS penyampaian yang dilakukan pun dikemas secara
Glow, Scarlett dan Somethinc yang melakukan komedi. Untuk brand Scarlett memberikan infor-
iklan di Youtube dengan menampilkan produknya masi produk dengan pemilihan kata kiasan yang
dan menyampaikan pesan berupa kandungan sam- merujuk pada produknya. Sedangkan untuk
pai khasiat yang diberikannya. Kata dan bahasa Somethinc menyampaikan pesan dengan mem-
yang biasanya digunakan disajikan secara menarik berikan informasi mengenai kandungan dan
supaya memiliki kesan yang kreatif namun tetap khasiat yang diberikan. Selain itu juga, brand ini
mudah dipahami. Scarlett menyampaikan infor- menawarkan produknya yang tersedia di berbagai
masi mengenai produknya dengan pesan feeling toko kecantikan terdekat. Dari ketiga contoh
so fresh, make our day shine, let’s rise together brand tersebut, komunikasi yang dilakukan me-
with Scarlett power, berdasarkan hal tersebut miliki ciri khasnya dan penyampaiannya masing-
dinyatakan bahwa iklan menjadi proses penyam- masing sehingga iklan yang ditampilkan memiliki
paian informasi yang dapat menjangkau sasaran- perbedaan. Konsumen pun akan mudah dalam
nya dengan media yang bisa digunakan berupa membedakan produk dari setiap brand yang
iklan. Contoh tersebut menjelaskan bahwa iklan ditampilkan dalam iklan sebab komunikasi yang
ditujukan sebagai bentuk implementasi komuni- disajikan pasti berbeda.
kasi bisnis.
2. Iklan yang disampaikan dengan persuasif akan Berdasarkan peranan iklan dalam menyampaikan
memberikan kesan menarik bagi calon konsumen. produk skincare lokal diatas dapat disimpulkan bah-
Berarti iklan berperan dalam mempengaruhi wa iklan menjadi kebutuhan yang harus dilakukan
pikeran dan perasaan calon konsumen. Dimulai oleh setiap bisnis, penekanan ditujukan pada kegiatan
dengan ketertarikan, calon konsumen akan men- promosi tetapi iklan juga memiliki posisi yang
cari informasi detail mengenai produk dan penting dalam menjangkau konsumen. Iklan akan
diharapkan dapat melakukan pembelian. Seperti menjadi representasi produk yang dimiliki suatu
halnya MS Glow yang menyampaikan setiap perusahaan. Iklan memiliki peranan yang penting
pesannya sesuai dengan kondisi yang ada, lalu sebagai implementasi komunikasi bisnis, dengan
diberi solusi yang menuju pada produknya. Iklan penyampaian setiap pesan dalam iklan, proses
yang persuasif akan mudah diingat oleh calon komunikasi sedang dijalankan antara perusahaan dan

89
Jurnal SCRIPTURA, Vol. 12, No. 2, Desember 2022: 82-91

calon konsumennya, penentuan terakhir tercapainya kulit sehat dan segar. Brand terakhir yang dianalisis
komunikasi dapat dilihat dari proses memahami calon adalah Somethinc. Dalam iklan tersebut pesan yang
konsumen terhadap pesan yang disajikan apakah disajikan berupa penjelasan dari produknya yaitu
memiliki maksud dan makna yang sama atau sunscreen, dengan kata pilihan yang menyebutkan
berbeda. Selain itu, iklan yang disusun harus diper- produknya sebagai “Somethinc Holyshield UV
siapkan dengan konsep yang matang supaya pesan Watery Sunscreen Gel: Dingin, Sejuk dan Nyaman”
yang ada dalam bisa diterima dan dimaknai sama oleh yang menjelaskan tanpa adanya kata kiasan didalam-
calon konsumen. Dapat disimpulkan bahwa urgensi nya. Cara penyampaian iklan kali ini menggunakan
iklan khususnya Youtube Ads sebagai implementasi cara hard sell, sebab terdapat pesan di akhir iklan
komunikasi bisnis dalam penyampaian produk di- yang menyatakan “dapatkan Somethinc sensasi salju
gambarkan sebagai posisi penentu yang penting, di toko-toko kecantikan di kotamu”. Visual yang
sebab iklan akan tersampaikan pesannya jika komu- ditampilkan menggambarkan suasana sejuk sebab
nikasi disertakan didalamnya. Tidak ada bentuk produk yang dimiliki dibuat dengan positioning
promosi yang tidak menggunakan komunikasi, semua sedingin salju.
jenis promosi termasuk iklan akan berkaitan selalu
dengan komunikasi. Maka, iklan khususnya Youtube Iklan sebagai implementasi komunikasi bisnis akan
Ads sebagai implementasi komunikasi bisnis harus menyampaikan semua informasi yang ingin disam-
diperhatikan bagi setiap perusahaan khususnya brand paikan perusahaan supaya bisa diketahui oleh calon
skincare. konsumennya. Peranan iklan juga dapat dilihat se-
bagai penggerak dari penyampaian pesan mengenai
5. KESIMPULAN produk yang ingin ditampilkan.

Penerapan iklan akan membantu perusahaan dalam 6. DAFTAR PUSTAKA


memberikan informasi mengenai produknya kepada
calon konsumen melalui berbagai media salah Ahmad, A. H., Idris, I., Ilham, S., & Masri, R. (2020).
satunya melalui platform Youtube. Penerapan iklan Creating Brand Awareness through YouTube
yang dilakukan pada Youtube Ads yang dilakukan Advertisement Engagement. TEST Engineering
oleh produk skincare lokal harus memperhatikan & Management, April, 7970–7976. https://www.
beberapa aspek penting yang harus terkandung dalam researchgate.net/publication/340661250
iklannya diantaranya pesan yang disampaikan, visual Budovich, L. S. (2019). Experiential marketing as a
yang ditampilkan, dan reaksi atau ulasan calon konsu- basis for modern communications with consu-
men serta faktor pendukung lainnya yang dapat mers. Espacios, 40(6).
menunjang proses berjalannya iklan. Pembedahan Compas. (2021). 10 Brand Skincare Lokal Terlaris di
dari iklan di Youtube yang dilakukan oleh MS. Glow Online Marketplace. Compas. https://compas.co.
memiliki inti pesan yaitu “cakep itu nasib, good id/article/brand-skincare-lokal-terlaris/
looking itu pilihan”. Pesan yang disampaikan tersebut Damastuti, R. (2021). Membedah Feeds Instagram
menggambarkan bahwa untuk mengatasi permasalah- Produk Skincare Lokal (Analisis Isi Kuantitatif
an kulit dapat ditentukan oleh kemauan konsumen, Akun Instagram Avoskin). Perspektif Komuni-
salah satu solusi untuk mengatasi permasalahan ter- kasi: Jurnal Ilmu Komunikasi Politik 5(2), 189–
sebut dengan menggunakan produk skincare dari MS 199. https://jurnal.umj.ac.id/index.php/perspektif/
Glow. Visual yang ditampilkan memiliki konsep real article/view/12027%0Ahttps://jurnal.umj.ac.id/i
dengan cerita kehidupan sehingga cerita iklan tersebut ndex.php/perspektif/article/viewFile/12027/6785
lebih menarik. MS. Glow juga menggunakan pen- Dwitari, D. M., & Kusdibyo, L. (2019). Mengukur
dekatan soft sell dalam mempromosikan produknya. Sikap dan Minat Beli Konsumen Terhadap
Reaksi yang diberikan juga menjadi positif sebab Produk Skin Care dengan Menggunakan Brand
adanya hiburan dari iklan yang ditampilkan. Brand Image Merek Lokal. Industrial Research Work-
kedua yaitu Scarlett Pesan yang dibawa dalam iklan shop and National Seminar, 10(1), 686–696.
tersebut “reveal your beauty”. Pesan tersebut men- Glow, M. (2022). MS Glow x Keanu - Cakep itu
jelaskan bahwa Scarlett dapat mencapai kecantikan- Nasib, Good Looking itu Pilihan! https://youtu.
nya dengan lebih percaya diri dan menggunakan be/fRq4CBtew00
produknya. Scareltt menggunakan cara penyampaian Harahap, A. T. M., Pradekso, T., & Santosa, H. P.
soft sell yang menekankan pada perasaan calon (2019). Hubungan Terpaan Iklan Youtube dan
konsumen. Visual yang ditampilkan lebih berwarna Terpaan Influencer Marketing di Instagram pada
dan fresh sebab menampilkan produk dengan khasiat Kampanye #EminaBeautyBestie dengan Kepu-

90
Ningrum: Youtube Advertisement Sebagai Implementasi Komunikasi Bisnis pada Produk Skincare Lokal

tusan Pembelian Rangkaian Produk Emina Pusung, F., Revia, B., & Nugraheni, Y. (2020). Pene-
Bright Stuff Series. Jurnal Ilmu Komunikasi. rimaan Penonton Perempuan Mengenai Kecan-
Haryadi, T., Senoprabowo, A., & Sulistiyawati, P. tikan Perempuan Melalui Corporate Advertising
(2021). Analisis Perubahan Trend Iklan Gojek Sk II “Bare Skin Project.” Scriptura, 10(2), 85–
Versi Video Animasi Dalam Sudut Pandang 96. https://doi.org/10.9744/scriptura.10.2.85-96
Media Dependency. Jurnal Desain Komunikasi Putranto, T. D., Suyanto, B., & Ariadi, S. (2022).
Visual, 2(01), 16–27. Digital marketing communication of skincare
Haryani, D. S. (2019). Pengaruh Periklanan Dan products to develop men’s consumptive beha-
Promosi Penjualan Terhadap Keputusan Pem- viour. Jurnal Studi Komunikasi (Indonesian
belian Pada Perumahan Griya Puspandari Asri Journal of Communications Studies), 6(1), 199–
Tanjungpinang. Jurnal Dimensi, 8(1), 54–70. 212. https://doi.org/10.25139/jsk.v6i1.4346
https://doi.org/10.33373/dms.v8i1.1827 Rizaty, M. A. (2021). Industri Kosmetik Tumbuh 5,59
Hidayat, A. Z. R., Fauzia, B., & Damora, L. (2022). Persen. Databoks. https://databoks.katadata.co.id/
Strategi Komunikasi Pemasaran Digital Zyta- Rizkiany, R. F., & Millanyani, H. (2021). Pengaruh
delia dalam Meningkatkan Brand Awareness di Komunikasi Pemasaran Merek Ponds Terhadap
Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Akbar Juara, Brand Authenticity Dengan Variabel Antara
7, 203–217. Clarity of Positioning. E-Proceeding of Mana-
Jainata, U. (2022). Riset Nielsen tunjukkan kenaikan gement, 8(6), 7892–7906. https://openlibrary-
penonton di Indonesia. Antaranews. https://www. publications.telkomuniversity.ac.id/index.php/m
antaranews.com/berita/3010785/riset-nielsen- anagement/article/view/16919%0Ahttps://openli
tunjukkan-kenaikan-jumlah-penonton-tv-indo- brarypublications.telkomuniversity.ac.id/index.p
nesia hp/management/article/view/16919/16636
Monica, D., Herman, M., & Sari, A. N. A. (2021). Sarastuti, D. (2017). Strategi Komunikasi Pemasaran
Peran Komunikasi Bisnis Dalam Upaya Online Produk Busana Muslim Queenova.
Meningkatkan Minat Beli Konsumen Di Eiger Jurnal Visi Komunikasi, 16(01), 71–90.
Store Kabupaten Kapuas. Jurnal Uniska. Scarlett. (2021). Reveal Your Beauty With Twice And
Muslih, B. (2020). Urgensi Komunikasi dalam Scarlett ! https://youtu.be/YbMzeQ8nPSE
Menumbuhkan Motivasi di Era Pandemi Covid- Somethinc. (2022). Kembaran Sunscreen Salju Sama
19. Jurnal Penelitian Manajemen Terapan Han So Hee! https://youtu.be/mSh4xPCu8Lo
Penataran, 5, 57–65. Suka, E. A. A. G., & Lubis, S. (2019). Strategi
Nuryama, R. (2022). Jumlah Pengguna Youtube di Komunikasi Pemasaran Dalam Mempromosi-
Indonesia Pada 2022. Timeewss. https://www. kan Produk Homemade Kefir di Kota Medan.
tinewss.com/indonesia-news/pr-1853617916/ Network Media, 2(2), 1–27. https://core.ac.uk/
jumlah-pengguna-youtube-di-indonesia-pada- download/pdf/288306497.pdf
2022 Vasudevan, H., & Aslan, I. (2021). Cosmetology
Praditya, A. (2019). Pengaruh Media Sosial Dan Advertising Perspectives: Application of Ethical
Komunikasi Bisnis Terhadap Perkembangan Theories During Covid-19 Crisis. Jurnal
Bisnis Online Shop. Jurnal Semarak, 2(1), 31– Marketing and Management of Innovations, 4,
43. https://doi.org/10.32493/smk.v2i1.2664 121–136.

91

Anda mungkin juga menyukai