Anda di halaman 1dari 9

ASUHAN KEBIDANAN

PADA IBU A. P1 AO AH1 8 JAM POST PARTUM NORMAL


DI PUSKESMAS MEBUNG KECAMATAN ALOR TENGAH UTARA
KABUPATEN ALOR- NUSA TENGGARA TIMUR

“Di Susun Sebagai Tugas Mata kuliah Stase Nifas


Prodi Profesi Kebidanan”

Penyusun :
Nama : Konsolidasi R. Atafani
Nim : 2282B1133
Kelas : Profesi Alor

PROGRAM STUDI PROFESI

FAKULTAS KEPERAWATAN DAN KEBIDANAN

INSTITUT ILMU KESEHATAN STRADA INDONESIA

TAHUN 2022
ASUHAN KEBIDANAN IBU NIFAS

1. PENGKAJIAN
1.1 DATA SUBJEKTIF
Anamnesa dilakukan oleh : Konsolidasi R. Atafani, Str,Keb
Di Ruang Bersalin Puskesmas Mebung
Pada tanggal 20/10/2022 Pukul : 11.30 WITA
1.1.1 IDENTITAS KLIEN No. Register : 03.1201.20
Nama Klien : Ny. A Nama Suami : Tn. P
Umur : 25 Tahun Umur : 28 Tahun
Suku/ Bangsa : Alor/Indonesia Suku/ Bangsa : Alor/Indonesia
Agama : Protestan Agama : Protestan
Pendidikan : SMA Pendidikan : SMA
Pekerjaan : IRT Pekerjaan : Petani
Penghasilan : - Penghasilan : 1.000.000/ min/bln
Alamat : Mebung Alamat : Mebung

1.1.2 Keluhan utama Ibu mengatakan sudah selesai melahirkan anak pertama tanggal 20
Oktober 2022 pukul 03.00 wita mengeluh perut mules dan nyeri pada luka jahitan
perineum.
1.1.3 Riwayat menstruasi
 Menarche : Umur 14 Tahun
 Siklus menstruasi : 28 hari teratur
 Lama : 4-5 Hari
 Banyaknya darah : ± 100 ml
 Konsistensi : cair merah segar
 Dysmenorhoe : Tidak ada (sebelum/selama/sesudah menstruasi)
 Flour albus : Tidak ada (sebelum/selama/sesudah menstruasi)
Warna: - Bau:- Gatal: -
 HPHT :11/1/2022
 Taksiran persalinan : 18/10/2022

1.1.4 Status perkawinan


 Kawin : YA 1 Kali
 Lama kawin : 1 tahun

1.1.5 Riwayat kehamilan, persalinan, dan nifas yang lalu


Kehamilan Persalinan Nifas Anak
No K Ke
Suami ke Umu penyu Peno jeni tem penyu penyu L/ BB/ menyusu H/
. B t
r l l s p l l P PB i M
1 Ini - - - - - - -
G1P0A
0

1.1.6 Riwayat kehamilan sekarang


- Hamil yang ke 1.dengan umur kehamilan 40-41 Minggu
- Gerakan anak dirasakan pertama kali sejak umur kehamilan 18 Minggu
- gerak anak sekarang 10 gerakan dalam 1 hari
- Selama hamil, memeriksakan kehamilannya di Puskesmas Mebung 8 kali
- Imunisasi : TT, dimana : di Puskesmas Mebung, berapa kali : 2 kali,
kapan tanggal 15/05/2022,15/06/2022
- Keluhan yang dirasakan selama hamil ini Ibu Mengatakan susah Tidur
1.1.7 Riwayat persalinan sekarang
KALA I
Perdarahan : ± 0,5 ml
Lama : 8 jam
Tindakan : Observasi djj, TTV, kontraksi, kemajuan persalinan
Komplikasi : Tidak Ada

KALA II
Perdarahan : ± 50 ml
Lama : 20 Menit
Tindakan : APN
Komplikasi : Tidak Ada

KALA III
Perdarahan : ± 100 ml
Lama : 10 Menit
Tindakan : MAK III
Komplikasi : tidak ada

KALA IV
Perdarahan : ±50 ml
Lama : 2 Jam
Tindakan : Observasi, kontraksi TFU,TTV
Komplikasi : tidak ada

1.1.8 Riwayat kesehatan keluarga


a. Keturunan kembar : Ibu mengatakan dirinya dan keluarganya tidak ada
keturunan kembar
Dari pihak siapa : -
Penyakit keturunan: Ibu mengatakan dirinya dan keluarganya tidak sedang dan
tidak ada yang menderita penyakit menurun seperti Asma, Hipertensi, Jantung,
DM maupun penyakit menular seperti HIV/AIDS, TBC, Hepatitis B
Jenis penyakit : Tidak ada
Dari pihak siapa : tidak ada
b. Penyakit lain dalam keluarga : Tidak ada
Jenis penyakit : Tidak ada
Dari pihak siapa : Tidak ada
1.1.9 Riwayat kesehatan yang lalu
c. Penyakit menahun: Ibu mengatakan dirinya dan keluarganya tidak sedang dan
tidak ada yang menderita penyakit menurun seperti Asma, Hipertensi,
Jantung, DM maupun penyakit menular seperti HIV/AIDS, TBC, Hepatitis B

d. Penyakit menurun : Ibu mengatakan dirinya dan keluarganya tidak sedang dan
tidak ada yang menderita penyakit menurun seperti Asma, Hipertensi,
Jantung, DM maupun penyakit menular seperti HIV/AIDS, TBC, Hepatitis B

e. Penyakit menular : Ibu mengatakan dirinya dan keluarganya tidak sedang dan
tidak ada yang menderita penyakit menurun seperti Asma, Hipertensi,
Jantung, DM maupun penyakit menular seperti HIV/AIDS, TBC, Hepatitis B

1.1.10 Latar belakang budaya dan dukungan keluarga


- Kebiasaan/upacara adat istiadat saat hamil : Ibu mengatakan tidak ada
pantangan dalam keluarga
- Pantangan saat sesudah melahirkan/ masa menyusui: ibu mengatakan tidak
ada pantangan dalam menyusui
- Kebiasaan keluarga yang menghambat : ibu mengatakan tidak ada
keluarga yang menghambat
- Kebiasaan keluarga yang menunjang : ibu mengatakan keluarganya
mendukung
- Dukungan dari suami : ibu mengatakan suaminya
mendukung
- Dukungan dari keluarga yang lain : ibu mengatakan bahwa family
lainya juga mendukung
1.1.11 Pola kebiasaan sehari-hari
a. Pola Nutrisi
Selama hamil Makan Komposisi : Nasi, Lauk pauk, sayur Porsi : : ½ -1 piring
Frekuensi : 3 x sehari Makanan pantangan :Tidak ada Minum Komposisi : air
putih. Frekuensi : 7-8 gls/hari
Sesudah melahirkan Makan Komposisi : Nasi, Lauk pauk, sayur Porsi :1 piring
Frekuensi : 3 x sehari Makanan pantangan :Tidak ada Minum Komposisi : air
putih. Frekuensi : 8-10 gls/hari
Masalah yang dirasakan : Tidak ada masalah dalam pola nutrisi.
b. Pola Eliminasi
Selama hamil BAB Frekuensi : 1x sehari Konsistensi : lunak Warna : kuning
Masalah : Tidak ada BAK Frekuensi : 5-6 x sehari Warna : kuning jernih
Masalah : tidak ada
Sesudah melahirkan BAB Frekuensi : 1x sehari Konsistensi : lunak Warna :
kuning Masalah : Tidak ada BAK Frekuensi : 5-6 x sehari Warna : kuning
jernih Masalah : tidak ada
Masalah yang dirasakan : Tidak ada
c. Pola istirahat tidur
Selama hamil Siang : 1-2 jam Malam : 7-8 jam
Masalah : tidak ada
Sesudah melahirkan. Siang : 2 jam Malam : 8 jam
Masalah : tidak ada
d. Pola Aktivitas
Selama hamil.ibu mengatakan selama hamil ibu melakukan pekerjaan yang
ringan seperti menyapu,masak
Sesudah melahirkan.ibu mengatakan setelah melahirkan ini ibu hanya betres
total dan fokus untuk kesembuhan dan kesehatan bayi.
Masalah yang dirasakan : TIdak Ada
e. Perilaku Kesehatan
Penggunaan obat/jamu/rokok, dll selama hamil: Mandi : 2 x sehari Gosok gigi :
2x sehari Keramas : 2x seminggu
Penggunaan obat/jamu/rokok, dll sesudah melahirkan: Mandi : 2 x sehari
Gosok gigi : 2x sehari Keramas : 2x seminggu

1.1.12 Sistem Psikososial


a. Fase taking in
Ibu mengatakan sudah mengetahui apa itu masa nifas.
b. Fase taking hold
Pengambil ke putusan oleh : Ibu dan suami
c. Fase letting go
Ibu mulai memdefenisikan perannya mulai dari mempersiapkan kelahiran dan
memilki anak dan ibu menerima.
d. Fase post partum blues
Ibu menerima semua fase dan telah melewati dengan baik.

1.2 DATA OBJEKTIF


1.2.1 Riwayat persalinan sekarang
Kala I
Perdarahan : ± 0,5 ml
Lama : 8 jam
Tindakan : Observasi djj, TTV, kontraksi, kemajuan persalinan
Komplikasi : Tidak Ada

Kala II
Perdarahan : ±50 ml
Lama : 20 Menit
Tindakan : APN
Komplikasi : Tidak Ada

Kala III
Perdarahan : ±100 ml
Lama : 10 Menit
Tindakan : MAK III
Komplikasi : tidak ada

Kala IV
Perdarahan : ±50 ml
Lama : 2 Jam
Tindakan :Observasi, kontraksi TFU,TTV
Komplikasi :tidak ada

1.2.2 Pemeriksaan Umum


 Kesadaran : composmentis
 Tekanan Darah :110/70 mmHg
 Suhu : 36,5 C
 Nadi : 80 x/m
 RR :.20 x/m
 BB (sebelum hamil) 48 Kg sekarang:. 63 Kg
 TB : 155 cm
 Pemeriksaan Khusus
a. Inspeksi
 Kepala : bersih, tidak ada benjolan/ massa, kulit kepala tidak ada ketombe.
 Muka :
Kelopak mata : simetris,
Conjungtiva : conjungtiva tidak pucat/merah muda,
Sklera : sclera putih
 Mulut dan gigi :
Bibir :Bibir lembab, tidak ada stomatitis, bersih, tidak ada karies,
Lidah : bersih,
Gigi: bersih dan tidak ada pembengkakan gusi
 Hidung : bersih, tidak ada polib dan tidak ada pernapasan cuping hidung
Simetris : simetris
Sekret : tidak ada secret
Kebersihan : bersih
 Leher : Pembesaran vena jugularis : tidak ada, Pembesaran kelenjar
thyroid : tidak ada, Pembesaran kelenjar getah bening: tidak ada
 Dada :
Simetris : semetris,
Pembesaran payudara : tidak ada benjolan putting susu menonjol,
Hiperpigmentasi: aerola hiperpigmentasi
Papila mammae : aerola hiperpigmentasi
Keluaran : colostrum sudah keluar
Kebersihan : bersih
 Perut : Pembesaran : Tidak ada luka bekas operasi, tidak ada retraksi dinding
dada, TFU 2 jari dibawah pusat, kandung kemih kosong.
 Anogenetalia : Ada luka jahitan ruptur derajat IV, tidak ada pembesaran kelenjar
bartolini, lokhea rubra
 Ekstremitas atas dan bawah : Tangan : Tidak oedema, Kaki : Tidak oedema,
Palpasi
 Leher : Pembesaran vena jugularis : tidak ada
Pembesaran kelenjar thyroid : tidak ada
Pembesaran kelenjar getah bening : tidak ada
Struma : tidak ada
 Dada : Benjolan/ Tumor : tidak ada benjolan, Keluaran : clostrum keluar
 Perut : Pembesaran lien/ liver : tidak ada pembesaran
TFU : 2 jari dibawah pusat
Kontraksi uterus : membaik tidak lembek
Kandung kemih : kosongg
 Ekstremitas atas dan bawah : Oedema : tidak oedema

1.2.3 Pemeriksaan penunjang


Golongan darah : O
Hb : 11.2 gr%
Protein Urin : Negatif

2. DIAGNOSA
Ny “A” umur 25 tahun P1 A0 AH1 8 Jam Postpartum normal
3. RENCANA
1) Memberitahu hasil pemeriksaan bahwa keadaan ibu sehat Hasil pemeriksaan TD: 110/70
mmHg, RR: 20 x/i, Pols: 78 x/i, Temp: 36,5 0C, TFU: 2 Jari dibawah Pusat.
Ibu sudah mengetahui hasil pemeriksaan.
2) Memberitahu bahwa involusi uteri ibu berjalan normal, TFU 2 Jari dibawah Pusat, tidak
ada perdarahan, berbau, dan Keadaan ibu normal.
3) Menganjurkan ibu untuk menjadi akseptor KB dan memberikan konseling macam-
macam alat kontrasepsi yang sesuai kepada kondisi ibu yaitu MAL, IUD, suntik 3 bulan
dan AKBK. Kemudian menjelaskan tentang keuntungan dan efek samping dari tiap- tiap
alat kontrasepsi tersebut.
Ibu sudah mengerti dengan penjelasan macam- macam KB tersebut dan mengatakan
ingin berdiskusi terlebih dahulu dengan suaminya.
4) Mengingatkan ibu kembali untuk tetap menyusui bayinya sesuai kebutuhan dari 0-6 bulan
supaya bayi mendapat ASI eksklusif serta mengajarkan ibu cara melakukan perawatan
payudara supaya mencegah terjadinya bendungan ASI.
Ibu sudah mengerti tentang pemberian ASI pada bayi dan sudah mengerti cara perawatan
payudara.
5) Mengingatkan ibu kembali untuk tetap memakan makanan bergizi dan asupan nutrisi
yang cukup, seperti mineral, vitamin, protein. Minum air putih minimal 3 liter/hari,
minum pil zat besi.
Ibu sudah minum +8 gelas/hari dan telah minum pil zat besi sesuai aturan yang diberikan
petugas.

4. PELAKSANAAN (Tanggal.20/10/2022 Jam 14.30.)


Tanggal/jam Kegiatan/Monitoring
20/10/2022
1. Memberitahu hasil pemeriksaan bahwa keadaan ibu sehat Hasil
pemeriksaan TD: 120/70 mmHg, RR: 20 x/i, Pols: 72 x/i, Temp:
36,50C, TFU: sudah tidak teraba di atas simfisis. Ibu sudah
mengetahui hasil pemeriksaan
2. Memberitahu bahwa involusi uteri ibu berjalan normal, TFU
tidak teraba diatas simfisis dan tidak ada perdarahan yang berbau.
Keadaan ibu normal.
3. Menganjurkan ibu untuk menjadi akseptor KB dan memberikan
konseling macam-macam alat kontrasepsi yang sesuai kepada
kondisi ibu yaitu MAL, IUD, suntik 3 bulan dan AKBK.
Kemudian menjelaskan tentang keuntungan dan efek samping dari
tiap- tiap alat kontrasepsi tersebut. Ibu sudah mengerti dengan
penjelasan macam- macam KB tersebut dan mengatakan ingin
berdiskusi terlebih dahulu dengan suaminya.
4. Mengingatkan ibu kembali untuk tetap menyusui bayinya sesuai
kebutuhan dari 0-6 bulan supaya bayi mendapat ASI eksklusif
serta mengajarkan ibu cara melakukan perawatan payudara supaya
mencegah terjadinya bendungan ASI. Ibu sudah mengerti tentang
pemberian ASI pada bayi dan sudah mengerti cara perawatan
payudara.
5. Mengingatkan ibu kembali untuk tetap memakan makanan
bergizi dan asupan nutrisi yang cukup, seperti mineral, vitamin,
protein. Minum air putih minimal 3 liter/hari, minum pil zat besi.
Ibu sudah minum +8 gelas/hari dan telah minum pil zat besi sesuai
aturan yang diberikan petugas.
5. EVALUASI (Tanggal. 20/10/2022 Jam 15.30)

Subyektif Obyektif Assesment Planning

Ny “A” umur 25 Pemeriksaan Umum 1. Memberitahu hasil 1. Memberitahu hasil


tahun P1 A0 Ah1 8 KU : Baik pemeriksaan bahwa pemeriksaan bahwa
jam Postpartum Kesadaran: keadaan ibu sehat keadaan ibu sehat
normal composmentis Hasil pemeriksaan Hasil pemeriksaan
T D : 110/70 mmHg TD: 110/70 mmHg, TD: 110/70 mmHg,
Suhu : 36,5 C RR: 20 x/i, Pols: 78 RR: 20 x/i, Pols: 78
Nadi : 80 x/m x/i, Temp: 36,50C, x/i, Temp: 36,50C,
RR :.20 x/m TFU: 2 Jari dibawah TFU: 2 Jari dibawah
pusat. Ibu sudah pusat. Ibu sudah
mengetahui hasil mengetahui hasil
pemeriksaan pemeriksaan
2. Memberitahu 2. Memberitahu
bahwa involusi uteri bahwa involusi uteri
ibu berjalan normal, ibu berjalan normal,
TFU 2 jari dibawah TFU 2 Jari dibawah
pusat dan tidak ada pusat dan tidak ada
perdarahan yang perdarahan yang
berbau. Keadaan ibu berbau. Keadaan ibu
normal. normal.
3. Menganjurkan ibu 3. Menganjurkan ibu
untuk menjadi untuk menjadi
akseptor KB dan akseptor KB dan
memberikan memberikan
konseling macam- konseling macam-
macam alat macam alat
kontrasepsi yang kontrasepsi yang
sesuai kepada kondisi sesuai kepada kondisi
ibu yaitu MAL, IUD, ibu yaitu MAL, IUD,
suntik 3 bulan dan suntik 3 bulan dan
AKBK. Kemudian AKBK. Kemudian
menjelaskan tentang menjelaskan tentang
keuntungan dan efek keuntungan dan efek
samping dari tiap- samping dari tiap-
tiap alat kontrasepsi tiap alat kontrasepsi
tersebut. Ibu sudah tersebut. Ibu sudah
mengerti dengan mengerti dengan
penjelasan macam- penjelasan macam-
macam KB tersebut macam KB tersebut
dan mengatakan dan mengatakan
ingin berdiskusi ingin berdiskusi
terlebih dahulu terlebih dahulu
dengan suaminya. dengan suaminya.
4. Mengingatkan ibu 4. Mengingatkan ibu
kembali untuk tetap kembali untuk tetap
menyusui bayinya menyusui bayinya
sesuai kebutuhan dari sesuai kebutuhan dari
0-6 bulan supaya 0-6 bulan supaya
bayi mendapat ASI bayi mendapat ASI
eksklusif serta eksklusif serta
mengajarkan ibu cara mengajarkan ibu cara
melakukan melakukan
perawatan payudara perawatan payudara
supaya mencegah supaya mencegah
terjadinya bendungan terjadinya bendungan
ASI. Ibu sudah ASI. Ibu sudah
mengerti tentang mengerti tentang
pemberian ASI pada pemberian ASI pada
bayi dan sudah bayi dan sudah
mengerti cara mengerti cara
perawatan payudara. perawatan payudara.
5. Mengingatkan ibu 5. Mengingatkan ibu
kembali untuk tetap kembali untuk tetap
memakan makanan memakan makanan
bergizi dan asupan bergizi dan asupan
nutrisi yang cukup, nutrisi yang cukup,
seperti mineral, seperti mineral,
vitamin, protein. vitamin, protein.
Minum air putih Minum air putih
minimal 3 liter/hari, minimal 3 liter/hari,
minum pil zat besi. minum pil zat besi.
Ibu sudah minum +8 Ibu sudah minum +8
gelas/hari dan telah gelas/hari dan telah
minum pil zat besi minum pil zat besi
sesuai aturan yang sesuai aturan yang
diberikan petugas. diberikan petugas.

Pembimbing Akademik Pembimbing Lahan

(Nining Istighosah,SST.,M.Keb) (Yosinta Dei Bala, S.Tr. Keb)


INSTITUT ILMU KESEHATAN
STRADA INDONESIA
Jln.Manila.No.37 Sumberece Telp (0354) 7009713 Fax. (0354)
695139 Kota Kediri-Jawa Timur

Nama : Konsolidasi R. Atafani


NIM : 2282B1133
Stase : Nifas
Dosen Pembimbing : Nining Istighosah,SST.,M.Keb
Nama CI : Yosinta Dei Bala, S.Tr. Keb
NO TANGGAL URAIAN TANDA
TANGAN
1 5/11/2022 Perbaikan Tanggal Pelaksanaan

Anda mungkin juga menyukai