Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

A. Identitas
Identitas Sekolah : SMA Negeri 2 Percontohan Karang Baru
Mata Pelajaran : Kimia
Kelas /Semester : XI / 1
Materi Pokok : Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pergeseran Kesetimbangan
Alokasi waktu : 8 JP × 45 menit (4 Pertemuan)

B. Kompetensi Inti
KI-1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif,
dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan
anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam
sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional”.
KI-3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan
metode sesuai kaidah keilmuan.

C. Kompetensi Dasar
KD dari KI 3 KD dari KI 4
3.9 Menganalisis faktor-faktor yang 4.9 Merancang, melakukan, dan
mempengaruhi pergeseran arah menyimpulkan serta menyajikan hasil
kesetimbangan dan penerapannya percobaan faktor-faktor yang
dalam industri mempengaruhi pergeseran arah
kesetimbangan

D. Indikator Pencapaian Kompetensi


Indikator KD dari KI 3 Indikator KD dari KI 4
3.9.1 Menganalisis pengaruh 4.9.1 Melakukan percobaan faktor-faktor
konsentrasi terhadap yang mempengaruhi pergeseran
pergeseran kesetimbangan arah kesetimbangan
3.9.2 Menganalisis pengaruh suhu 4.9.2 Menyimpulkan hasil percobaan
terhadap pergeseran faktor-faktor yang mempengaruhi
kesetimbangan pergeseran arah kesetimbangan
Indikator KD dari KI 3 Indikator KD dari KI 4
3.9.3 Menganalisis pengaruh tekanan
terhadap pergeseran
kesetimbangan
3.9.4 Menganalisis pengaruh volume
terhadap pergeseran
kesetimbangan
3.9.5 Menghubungkan penerapan
prinsip kesetimbangan dalam
kehidupan sehari-sehari dan
industri.

E. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan:
1. Peserta didik secara komunikatif dan tanggung jawab mampu menganalisis
pengaruh konsentrasi terhadap pergeseran kesetimbangan melalui diskusi
kelompok.
2. Peserta didik secara komunikatif dan tanggung jawab mampu menganalisis
pengaruh suhu terhadap pergeseran kesetimbangan melalui diskusi kelompok.
3. Peserta didik secara komunikatif dan tanggung jawab mampu menganalisis
pengaruh tekanan terhadap pergeseran kesetimbangan melalui diskusi kelompok.
4. Peserta didik secara komunikatif dan tanggung jawab mampu menganalisis
pengaruh volume terhadap pergeseran kesetimbangan melalui diskusi kelompok.
5. Peserta didik secara komunikatif dan tanggung jawab mampu menghubungkan
penerapan prinsip kesetimbangan dalam kehidupan sehari-sehari dan industri melalui
diskusi kelompok.
6. Peserta didik secara komunikatif dan bekerjasama mampu melakukan percobaan faktor-
faktor yang mempengaruhi pergeseran arah kesetimbangan melalui percobaan.
7. Peserta didik secara komunikatif dan bekerjasama mampu menyimpulkan hasil
percobaan faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran arah kesetimbangan melalui
hasil percobaan.

F. Materi Pembelajaran
1) Faktual :
Dalam industri, terdapat bahan-bahan yang dihasilkan melalui reaksi-reaksi
kesetimbangan, misalnya industri pembuatan ammonia, pembuatan asam nitrat, dan
pembuatan asam sulfat.

2) Konseptual :
1. Azas Le Chatelier
2. Faktor-Faktor yang mempengaruhi arah pergeseran kesetimbangan
a) Faktor konsentrasi
b) Faktor suhu
c) Faktor tekanan
d) Faktor volume
3. Penerapan kesetimbangan dalam kehidupan sehari-hari dan industri

3) Prosedural :
Melakukan percobaan mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran
kesetimbangan.

G. Pendekatan, Model dan Metode Pembelajaran


Pendekatan : TPACK (Technological Pedagogic Content Knowledge)
Model Pembelajaran : Problem Based Learning (PBL)
Metode : Diskusi, tanya jawab, dan presentasi

H. Media Pembelajaran
a. Media
1. Slide Powerpoint
2. Video Pembelajaran
b. Alat
1. LCD Proyektor
2. Laptop dan infocus
c. Sumber Belajar
1. Purba, M dan Eti, S. (2018). Kimia 2 Untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta: Erlangga.
2. Raharjdo, S.B. (2013). Kimia Berbasis Eksperimen Untuk Kelas XI SMA dan MA
Kelompok Peminatan Matematika dan Ilmu Alam. Solo: Platinum.
3. Sudarmo, U. (2014). Kimia untuk SMA/MA Kelas XI Kelompok Peminatan
Matematika dan Ilmu Alam. Jakarta: Erlangga.
4. Bahan ajar : Modul dan LKPD
5. Internet

I. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan 1 (2 × 45 menit membahas IPK 3.9.1 dan 3.9.2)
Sintak Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Awal (10 menit)
Pendahuluan  Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan
syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai
pembelajaran (religius)
 Memeriksa kehadiran peserta didik dan menanyakan kabar
peserta didik (disiplin, tanggung jawab)
 Peserta didik mendengarkan apersepsi dengan yang diajukan
guru dengan diberikan pertanyaan: “Pertemuan sebelumnya
kita sudah mempelajari tentang hubungan nilai tetapan
kesetimbangan, coba sebutkan salah satu aturan hubungan
nilai tetapan kesetimbangan antara reaksi-reaksi yang
berkaitan!”
 Peserta didik memberikan jawaban atas pertanyaan yang
diberikan.
Sintak Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
 Peserta didik mendengarkan motivasi:

“Pernahkah kalian berjalan di atas kayu? Apa yang kalian


lakukan agar tidak terjatuh?
Ya, untuk melewatinya pasti kita membutuhkan keseimbangan
tubuh antara kanan dan kiri agar tidak jatuh. Apa yang akan
kalian lakukan ketika tubuh kalian lebih cenderung ke kanan?
Ya, kalian akan menyeimbangkan tubuh dengan bergeser ke
arah berlawanan. Sama halnya dalam reaksi kesetimbangan
kimia. Ada beberapa faktor yang dapat mempengaruhi
pergeseran kesetimbangan. Namun, reaksi kesetimbangan
tersebut akan cenderung mempertahankan
kesetimbangannya”.
 Peserta didik mendengarkan tujuan pembelajaran/ KD dan
yang ingin dicapai dan rubrik penilaian.
 Peserta didik mendengarkan mekanisme pelaksanaan belajar
sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran yang
disampaikan oleh guru.
 Peserta didik diarahkan oleh guru untuk duduk dalam
kelompoknya masing-masing yang terdiri dari 5-6 orang
(berdasarkan kelompok yang sudah dibagikan pada pertemuan
sebelumnya).
Kegiatan Inti (65 menit)
Orientasi Peserta Didik Kegiatan Literasi
pada Masalah  Peserta didik diberikan LKPD yang berkaitan dengan
permasalahan sesuai dengan materi pembelajaran.
 Peserta didik mengidentifikasi masalah pada tayangan video:
Video 1 : https://www.youtube.com/watch?v=2oqxvkvQ_Aw
mengenai percobaan faktor konsentrasi terhadap pergeseran
kesetimbangan
Video 2 : https://www.youtube.com/watch?v=ScWBj0hqOLE
mengenai percobaan faktor suhu terhadap pergeseran
kesetimbangan
 Peserta didik mengamati tayangan video yang ditampilkan
oleh guru dan menganalisa permasalahan yang ditemukan.
Sintak Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
 Peserta didik diberikan referensi sumber-sumber informasi
yang dapat digunakan untuk menggali informasi.
(TPACK-Technological Pedagogic Content Knowledge)
Mengorganisasi Peserta Critical Thinking
Didik  Peserta didik diberikan pertanyaan-pertanyaan stimulus yang
bisa membantu peserta didik dalam menganalisis
permasalahan yang diamati dari tayangan video yang
diberikan.
 Dari stimulus yang diberikan peserta didik diminta untuk
membuat hipotesis permasalahan dari tayangan video
sebelumnya.
(TPACK-Technological Pedagogic Content Knowledge)
Membimbing Collaboration
penyelidikan individu  Peserta didik berdiskusi dalam kelompok dan membagi tugas
maupun kelompok untuk menyelesaikan permasalahan yang ada di LKPD.
 Peserta didik dalam kelompoknya mengkaji dari berbagai
literatur untuk mengumpulkan informasi mengenai faktor
konsentrasi dan suhu terhadap pergeseran kesetimbangan.
 Peserta didik bekerja sama dalam kelompok untuk
memecahkan permasalahan yang terdapat dalam LKPD
(bekerja sama)
(TPACK-Technological Pedagogic Content Knowledge)
Mengembangkan dan Creativity, Communication
menyajikan hasil karya  Peserta didik dipantau oleh guru dalam pengumpulan data
selama diskusi (tanggung jawab)
 Peserta didik bersama dengan kelompoknya menjawab
pertanyaan yang ada pada LKPD (bekerjasama)
 Peserta didik membuat kesimpulan terkait hasil diskusi.
 Masing-masing perwakilan kelompok mempresentasikan
analisis faktor konsentrasi dan suhu terhadap pergeseran
kesetimbangan berdasarkan LKPD yang sudah dikerjakan
(tanggung jawab, komunikatif)
(TPACK-Technological Pedagogic Content Knowledge)
Menganalisis dan Communication
Mengevaluasi proses  Peserta didik yang berasal dari kelompok lain diarahkan untuk
pemecahan masalah menanggapi hasil presentasi (komunikatif)
 Peserta didik diberikan kesempatan untuk bertanya mengenai
materi yang belum dipahami.
Kegiatan Akhir (15 menit)
Penutup  Peserta didik diminta oleh guru untuk mengumpulkan LKPD
yang telah dikerjakan.
 Peserta didik melakukan refleksi dari kegiatan pembelajaran.
Sintak Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
 Peserta didik menyimak penguatan yang diberikan oleh guru.
 Peserta didik mengerjakan kuis melalui google form.
 Peserta didik diberikan penilaian oleh guru berdasarkan hasil
presentasi yang telah dilakukan.
 Peserta didik melihat rekapitulasi hasil presentasi kelompok
dengan kinerja terbaik diberikan reward oleh guru.
 Peserta didik mendengarkan informasi materi pembelajaran
yang akan dilaksanakan untuk pertemuan selanjutnya.
 Mengakhiri kegiatan pembelajaran dengan berdoa sesuai
agama dan keyakinan masing-masing.

Pertemuan 2 (2 × 45 menit membahas IPK 3.9.3 dan 3.9.4)


Sintak Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Awal (10 menit)
Pendahuluan  Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan
syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai
pembelajaran (religius)
 Memeriksa kehadiran peserta didik dan menanyakan kabar
peserta didik (disiplin, tanggung jawab)
 Peserta didik mendengarkan apersepsi dengan yang diajukan
guru dengan diberikan pertanyaan: “Pertemuan sebelumnya
kita sudah belajar mengenai faktor suhu dalam
mempengaruhi pergeseran kesetimbangan. Coba jelaskan
bagaimana pengaruh suhu terhadap pergeseran
kesetimbangan pada reaksi kimia?”
 Peserta didik mendengarkan motivasi :

“Coba perhatikan gambar di atas. Apa yang harus kamu


lakukan agar jungkat-jungkit dapat naik turun?
Bagaimana jika hanya sisi sebelah kiri yang memberikan
tekanan/tolakan dengan kaki? apakah jungkat-jungkit dapat
dimainkan?
Sintak Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
Dengan begitu maka untuk dapat bermain jungkat-jungkit
harus memiliki keseimbangan. Begitu juga dengan reaksi
kimia, untuk mencapai kesetimbangan maka salah satunya
dengan memperbesar/memperkecil tekanan”.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran/ KD yang ingin dicapai
dan rubrik penilaian.
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan belajar sesuai dengan
langkah-langkah pembelajaran kepada peserta didik.
 Peserta didik diarahkan oleh guru untuk duduk dalam
kelompoknya masing-masing yang terdiri dari 5-6 orang
(berdasarkan kelompok yang sudah dibagikan pada pertemuan
sebelumnya)
Kegiatan Inti (65 menit)
Orientasi Peserta Didik Kegiatan Literasi
pada Masalah  Peserta didik diberikan modul dan LKPD sesuai dengan materi
pembelajaran.
 Peserta didik diberikan tayangan video mengenai percobaan
faktor tekanan dan volume terhadap pergeseran kesetimbangan
untuk mengidentifikasi masalah.
https://www.youtube.com/watch?v=9yQMXZL13og
 Peserta didik mengamati tayangan video yang ditampilkan
oleh guru dan menganalisa permasalahan yang ditemukan.
 Peserta didik diberikan referensi sumber-sumber informasi
yang dapat digunakan untuk menggali informasi.
(TPACK-Technological Pedagogic Content Knowledge)
Mengorganisasi Peserta Critical Thinking
Didik  Peserta didik diberikan pertanyaan-pertanyaan stimulus yang
bisa membantu peserta didik dalam menganalisis
permasalahan yang diamati dari tayangan video yang
diberikan.
 Dari stimulus yang diberikan peserta didik diminta untuk
membuat hipotesis permasalahan dari tayangan video
sebelumnya.
(TPACK-Technological Pedagogic Content Knowledge)
Membimbing Collaboration
penyelidikan individu  Peserta didik berdiskusi dalam kelompok dan membagi tugas
maupun kelompok untuk menyelesaikan permasalahan yang ada di LKPD.
 Peserta didik dalam kelompoknya mengkaji dari berbagai
literatur untuk mengumpulkan informasi mengenai faktor
tekanan dan volume terhadap pergeseran kesetimbangan.
Sintak Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
 Peserta didik bekerja sama dalam kelompok untuk
memecahkan permasalahan yang terdapat dalam LKPD
(bekerja sama)
(TPACK-Technological Pedagogic Content Knowledge)
Mengembangkan dan Creativity, Communication
menyajikan hasil karya  Peserta didik dipantau oleh guru dalam pengumpulan data
selama diskusi.
 Peserta didik bekerja sama dengan kelompoknya menjawab
pertanyaan yang ada pada LKPD (bekerja sama)
 Peserta didik membuat kesimpulan terkait hasil diskusi.
 Masing-masing perwakilan kelompok mempresentasikan
analisis faktor tekanan dan volume terhadap pergeseran
kesetimbangan berdasarkan LKPD yang sudah dikerjakan
(tanggung jawab, komunikatif)
(TPACK-Technological Pedagogic Content Knowledge)
Menganalisis dan Communication
Mengevaluasi proses  Peserta didik yang berasal dari kelompok lain diarahkan untuk
pemecahan masalah menanggapi hasil presentasi (komunikatif)
 Peserta didik diberikan kesempatan untuk bertanya mengenai
materi yang belum dipahami.
Kegiatan Akhir (15 menit)
Penutup  Peserta didik diminta oleh guru untuk mengumpulkan LKPD
yang telah dikerjakan.
 Peserta didik melakukan refleksi dari kegiatan pembelajaran.
 Peserta didik menyimak penguatan yang diberikan oleh guru.
 Peserta didik mengerjakan kuis melalui google form.
 Peserta didik diberikan penilaian oleh guru berdasarkan hasil
presentasi yang telah dilakukan.
 Peserta didik melihat rekapitulasi hasil presentasi kelompok
dengan kinerja terbaik diberikan reward oleh guru.
 Peserta didik mendengarkan informasi materi pembelajaran
yang akan dilaksanakan untuk pertemuan selanjutnya.
 Mengakhiri kegiatan pembelajaran dengan berdoa sesuai
agama dan keyakinan masing-masing.

Pertemuan 3 (2 × 45 menit membahas IPK 3.9.5)


Pertemuan 4 (2 × 45 menit membahas IPK 4.9.1 dan 4.9.2)

J. Penilaian Pembelajaran

No Aspek Mekanisme Instrumen Keterangan


1 Afektif Observasi Lembar Observasi Terlampir
No Aspek Mekanisme Instrumen Keterangan
2 Kognitif Tes Tulis Soal Kuis (Pilihan Ganda) Terlampir
Penugasan LKPD
3 Psikomotor Kinerja Presentasi Kinerja Presentasi Terlampir

K. Instrumen Penilaian (Terlampir)

Karang Baru, September 2022


Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Ayjumirta, S.Pd Rina Ika Octaviana, S.Pd


NIP. 19770602 200604 2 008 NIP.

Anda mungkin juga menyukai