Anda di halaman 1dari 12

KEPUTUSAN KEPALA BPJPH

NOMOR 22 TAHUN 2023

Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal


Kementerian Agama Republik Indonesia
2023

halal.indonesia bpjphkemenag www.halal.go.id Halal Indonesia-BPJPH Kemenag RI


Keputusan Kepala BPJPH Nomor 22 Tahun 2023
Perubahan Atas Keputusan Kepala Badan Penyelenggara Jaminan Produk
Halal Nomor 150 Tahun 2022 Tentang Petunjuk Teknis Pendamping
Proses Produk Halal Dalam Penentuan Kewajiban Bersertifikat Halal Bagi
Pelaku Usaha Mikro Dan Kecil Yang Didasarkan Atas Pernyataan Pelaku
Usaha

Berlaku sejak tanggal 18 Maret 2023

halal.indonesia bpjphkemenag www.halal.go.id Halal Indonesia-BPJPH Kemenag RI


Kriteria dan Prioritas UMK

• Kriteria Self Declare


Mengikuti ketentuan Kepkaban 150 Tahun 2022

• Jenis Produk
Mengikuti ketentuan Kepkaban 22 Tahun 2023

halal.indonesia bpjphkemenag www.halal.go.id Halal Indonesia-BPJPH Kemenag RI


Kriteria Self Declare
Berdasarkan Keputusan Kepala BPJPH Nomor 150 Tahun 2022

1. Produk tidak berisiko atau menggunakan bahan yang sudah dipastikan kehalalannya;
2. Proses produksi yang dipastikan kehalalannya dan sederhana;
3. Memiliki Nomor Induk Berusaha (NIB);
4. Memiliki hasil penjualan tahunan (omset) maksimal Rp500.000.000,00 (lima ratus juta rupiah) yang
dibuktikan dengan pernyataan mandiri;
5. Memiliki lokasi, tempat dan alat Proses Produk Halal (PPH) yang terpisah dengan lokasi, tempat dan alat
proses produk tidak halal;
6. Memiliki atau tidak memiliki surat izin edar (PIRT/MD/UKOT), Sertifikat Laik Higiene Sanitasi (SLHS) untuk
produk makanan/minuman dengan daya simpan kurang dari 7(tujuh) hari, atau izin industri lainnya atas
produk yang dihasilkan dari dinas/instansi terkait;
7. Produk yang dihasilkan berupa barang sebagaimana rincian jenis produk dalam Lampiran Keputusan
Kepala BPJPH nomor 150 tahun 2022;
8. Bahan yang digunakan sudah dipastikan kehalalannya dibuktikan dengan sertifikat halal atau termasuk
dalam daftar bahan sesuai Keputusan Menteri Agama Nomor 1360 Tahun 2021 tentang Bahan yang
Dikecualikan dari Kewajiban Bersertifikat Halal;
9. Tidak menggunakan bahan yang berbahaya;
10. Telah diverifikasi kehalalannya oleh pendamping proses produk halal;

halal.indonesia bpjphkemenag www.halal.go.id Halal Indonesia-BPJPH Kemenag RI


Kriteria Self Declare
Berdasarkan Keputusan Kepala BPJPH Nomor 150 Tahun 2022

11. Jenis produk/kelompok produk yang disertifikasi halal atau tidak mengandung unsur hewan hasil
sembelihan, kecuali berasal dari produsen atau rumah potong hewan/rumah potong unggas
yang sudah bersertifikat halal;
12. Menggunakan peralatan produksi dengan teknologi sederhana atau dilakukan secara manual
dan/atau semi otomatis (usaha rumahan bukan usaha pabrik);
13. Proses pengawetan produk sederhana dan tidak menggunakan kombinasi lebih dari 1 metode
pengawetan;
14. Melengkapi dokumen pengajuan sertifikasi halal dan mekanisme pernyataan pelaku usaha secara
online melalui SIHALAL.

halal.indonesia bpjphkemenag www.halal.go.id Halal Indonesia-BPJPH Kemenag RI


Poin Perubahan Jenis Produk
SEBELUM MENJADI
Kategori: Makanan, Minuman, Obat Kategori: Makanan, Minuman
Jenis Produk: Makanan Jenis Produk: Makanan
Pangan Siap Saji Penyediaan Makanan dan Minuman dengan
Pangan siap saji terdiri dari campuran Pengolahan
produk pangan dalam kondisi terkemas • Kedai makanan
yang apabila dilakukan pemanasan hanya • Penyediaan makanan dan minuman
untuk tujuan menghangatkan. Pangan siap dengan pengolahan lainnya
saji ini memiliki umur masa simpan 7 (tujuh)
hari atau lebih pada kondisi sesuai dengan
petunjuk penyimpanan sebagaimana
ketentuan peraturan perundang-
undangan.

halal.indonesia bpjphkemenag www.halal.go.id Halal Indonesia-BPJPH Kemenag RI


Jenis Produk Self Declare
Berdasarkan Keputusan Kepala BPJPH Nomor 22 Tahun 2023

1. Susu dan analognya


Makanan 2. Lemak, minyak, dan emulsi minyak
3. Es untuk dimakan (edible ice) termasuk sherbet dan sorbet
4. Buah dan sayur dengan pengolahan dan penambahan bahan tambahan pangan
5. Kembang gula/permen dan cokelat
6. Serealia dan produk serealia yang merupakan produk turunan dari biji serealia, akar dan
umbi, kacang-kacangan dan empulur dengan pengolahan dan penambahan bahan
tambahan pangan
7. Produk bakeri
8. Ikan dan produk perikanan, termasuk moluska, krustase, dan ekinodermata dengan
pengolahan dan penambahan bahan tambahan pangan
9. Telur olahan dan produk-produk telur hasil olahan
10. Gula dan pemanis termasuk madu
11. Garam, rempah, sup, saus, salad, serta produk protein
12. Makanan ringan siap santap
13. Penyediaan makanan dan minuman dengan pengolahan

1. Minuman dengan pengolahan: sari buah dan sari sayuran; konsentrat sari buah dan sari
Minuman sayur; minuman berbasis air, berperisa; kopi, teh; minuman berbasis susu; minuman
tradisional.

halal.indonesia bpjphkemenag www.halal.go.id Halal Indonesia-BPJPH Kemenag RI


Penyediaan Makanan dan Minuman
dengan Pengolahan
1. Kedai makanan
Jenis produk ini mencakup penyediaan makanan atau minuman untuk dikonsumsi segera
berdasarkan pemesanan.
Contoh 1: Contoh 2:
Kedai gado-gado “Barokah”, memiliki 9 menu/ Kedai kelapa “Abang”, memiliki 8
nama produk, dengan rincian sebagai berikut: menu/nama produk, dengan rincian
1. gado-gado sebagai berikut:
2. karedok 1. Es kelapa muda
3. pecel 2. Es kelapa hijau
4. tempe mendoan 3. Es kelapa gula merah
5. tahu isi 4. Es kelapa gula putih
6. pisang goreng 5. Es kelapa sirop
7. teh tawar 6. Es kelapa susu
8. teh manis 7. Es kelapa jeruk
9. air putih 8. Es kelapa sirsak

halal.indonesia bpjphkemenag www.halal.go.id Halal Indonesia-BPJPH Kemenag RI


Penyediaan Makanan dan Minuman
dengan Pengolahan
2. Penyediaan makanan dan minuman dengan pengolahan lainnya
Jenis produk ini mencakup gerai pangan jajanan yang produknya siap dikonsumsi untuk umum
dengan ataupun tanpa pengolahan yang dikelola menggunakan perlengkapan semi permanen
yang bergerak/berkeliling.

Contoh 1: Contoh 2:
Bubur Kacang Hijau & Ketan Hitam yang Bubur ketan hitam Gorengan “AA” yang dijual
dijual dengan gerobak keliling, memiliki dengan gerobak memiliki 7 nama produk, dengan
2 menu/ nama produk, dengan rincian rincian sebagai berikut:
sebagai berikut: 1.Tahu goreng
1.Bubur kacang hijau 2.Tempe goreng
2.Bubur ketan hitam 3.Cireng
4.Bakwan
5.Risol
6.Pisang molen
7.Ubi goreng

halal.indonesia bpjphkemenag www.halal.go.id Halal Indonesia-BPJPH Kemenag RI


IDENTIFIKASI PRODUK
Nama Produk Jenis Produk Daftar Bahan PPH

Identifikasi nama Identifikasi kesesuaian Identifikasi • Pastikan tidak ada


produk dalam 1 merek nama produk dengan penggunaan bahan lokasi lain untuk
yang diproduksi oleh jenis produk sesuai yang digunakan pada memproduksi produk.
Pelaku Usaha. ketentuan yang telah proses produksi, • Perhatikan cara
ditetapkan. termasuk bahan memproduksi produk
Tips: Identifikasi dari pengganti. di fasilitas produksi.
media promosi Pemilihan KBLI yang • Periksa penulisan
penjualan produk / sesuai dengan jenis Tips: Identifikasi tahapan proses
daftar menu, sehingga produk. • komposisi bahan; produksi dengan jelas
diketahui varian • resep; atau pada SIHalal.
produk atau jumlah • pengamatan
produk yang dijual. langsung pada
proses produksi
saat verval.

halal.indonesia bpjphkemenag www.halal.go.id Halal Indonesia-BPJPH Kemenag RI


KONTAK
• Website: www.halal.go.id
• Call Center: 146
• Whatsapp: 0811-1068-3146
• E-mail: layanan@kemenag.go.id

halal.indonesia bpjphkemenag www.halal.go.id Halal Indonesia-BPJPH Kemenag RI


Terima kasih.

Illustrations made by https://undraw.co/illustrations

halal.indonesia bpjphkemenag www.halal.go.id Halal Indonesia-BPJPH Kemenag RI

Anda mungkin juga menyukai