Anda di halaman 1dari 4

KARYA TULIS ILMIAH

DAMPAK KEGIATAN FULL DAY SCHOOL BAGI

PELAJAR SMA

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Dalam Menyelesaikan Tugas pada Mata
Pelajaran Bahasa Indonesia SMAN 1 Trenggalek Jurusan MIPA

Disusun Oleh:

ANDREEAS LIANTONO (05)

AULYVIA AUDRI R. (07)

BAGUS CAHYA S. (08)

FLORENA ZANETI (13)

RENI NURDIANA (26)

TIARA AULIA RAHMA (28)

Jl. Soekarno Hatta No.13, Ngantru, Kec. Trenggalek, Kabupaten


Trenggalek, Jawa Timur 66311
Angkatan 2021
ABSTRAK

DAMPAK KEGIATAN FULL DAY SCHOOL BAGI PELAJAR SMA

Penulisan karya ilmiah tersebut bertujuan untuk memaparkan dampak full day school bagi
pelajar. Adapun yang melatar belakangi penelitian tersebut adalah karena perbaikan mutu
pendidikan di Indonesia sampai pada masa ini tidak pernah berhenti, salah satu cara yang
dilakukan oleh pemerintah adalah mencanangkan program full day school, namun masih banyak
timbul pro dan kontra terhadap program full day school. Penelitian tersebut termasuk jenis
penelitian studi pustaka dan teknik kuesioner yang mengacu pada beberapa pendapat para ahli
dan hasil sebar angket. Populasi penelitian tersebut adalah pelajar SMA di Trenggalek.
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah
memberikan rahmat dan karunia, sehingga kami dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah
dengan judul “Dampak Kegiatan Full Day School Bagi Pelajar SMA” tepat pada
waktunya.
Tujuan dari penulisan Karya tulis ilmiah ini adalah untuk memenuhi salah satu
syarat dalam menyelesaikan tugas pada mata pelajaran Bahasa Indonesia di SMAN 1
Trenggalek Jurusan MIPA.
Dalam proses penyusunan karya tulis ilmiah ini ada banyak pihak yang membantu,
oleh karena itu penulis dengan kerendahan dan keikhlasan hati mengucapkan banyak
terima kasih sebesar-besarnya terutama kepada Bapak Aditya Candra Ermada, S.Pd
selaku Pembimbing yang telah banyak membimbing sehingga karya tulis ilmiah ini dapat
di selesaikan tepat pada waktunya. Dan orang tua dan Teman-teman, yang telah
memberikan dukungan kepada penulis dalam menulis karya ilmiah ini.
Kami menyadari bahwa karya tulis ilmiah ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena
itu kritik dan saran yang bersifat membangun sangat penulis harapkan dalam
penyempurnaan karya tulis ilmiah ini serta sebagai bahan pembelajaran dalam
penyusunan karya tulis ilmiah selanjutnya.

Trenggalek, 9 Februari 2023

Penulis

Anda mungkin juga menyukai