Anda di halaman 1dari 7

Nama : Moh.

Irsyad

Nim : A62122068

Masalah

Seorang guru professional diberi tugas oleh kepala sekolah untuk mengikuti
kegiatan diluar kota. Dalam waktu yang sama, guru tersebut juga harus melakukan
pembelajaran. Oleh karena itu, guru harus melakukan pembelajaran jarak jauh. Jika
suatu hari, masalah ini terjadi pada anda, buatlah rancangan pembelajaran jarak
jauh, sesuai petunjuk dibawah ini:

1. Pilihlah salah satu Kompetensi Dasar di Bidang studi Anda untuk diajarkan
secara jarak jauh
KD 3.10 Menganalisis hubungan antar struktur jaringan penyusun organ pada
sistem regulasi dan mengaitkannya pada proses regulasi sehingga dapat
menjelaskan peran saraf dan hormone dalam mekanisme regulasi serta
gangguan yang mungkin terjadi pada sistem regulasi pada manusia melalui
studi literatur, pengamatan, percobaan dan stimulasi.
2. Buatlah bahan ajarnya dan masukkan dalam website sederhana yang Anda buat
sendiri agar siswa anda dapat mengaksesnya.
Bahan ajar bisa diakses melalui link yang akan dibagikan kepada peserta didik.
Bahan ajar ini berbentuk bahan ajar interaktif, sehingga memudahkan siswa
untuk mengakses kapan saja dan dimana saja. Solusi dari bahan ajar ini adalah
Ketika tidak memenuhi sinyal maka bahan ajar ini menyediakan modul ajar yang
bisa didownload dan diakses secara offline.
3. Buatlah media pembelajaran berbasis multimedia berdasarkan materi yang akan
diajarkan.
Pembelajaran mencakup media video, teks, gambar, quis berskor. Sehingga
pembelajaran yang saya buat adalah berbasis multimedia.
4. Tautkan website dan multimedia yang telah Anda buat dalam Langkah-langkah
pembelajaran jarak jauh pada point 1.
Tautan website https://sites.google.com/program.belajar.id/media-
pembelajaran-biologi-uas/home
Langkah-langkah pembelajaran jarak jauh
Tampilan interface depan, guru akan menjelaskan setiap komponen yang ada
pada bahan ajar interactive, mulai dari home, KD, Tujuan, Materi, Video dan
Evaluasi. Sehingga pada awal pembelajaran peserta didik bisa memahami fitur-
fitur yang terdapat pada media pembelajaran interaktif berbasis web. Guru
menyediakan bahan ajar berupa modul ajar yang bilamana, terdapat gangguan
jaringan maka peserta didik bisa mendownload terlebih dahulu modul ajar pada
fitur materi. Peserta didik juga bisa mengakses terlebih dahulu video dan
mendownload video sehingga pembelajaran bisa tetap dilaksanakan. Pada
prinsipnya media interactive ini merupakan media semi internet, artinya tidak
membutuhkan sepenuhnya internet.
Pada menu home merupakan pusat Kembali dari fitur-fitur yang ada. Berikut
adalah tampilan menu home.
Sebelum masuk pada mata pelajaran guru akan menjelaskan komponen-
komponen yang terdapat pada media interactive digital berbasis web ini. Mulai
dari kompetensi inti sampai dengan evaluasi.
Berikut adalah komponen yang terdapat pada media interactive.
Pada Langkah evaluasi guru akan menjelaskan terkait teknis pengisian nama pada
evaluasi.
Media interactive ini bisa diterapkan pada semua model pembelajaran, karena
media ini lebih dikhususkan kepada peserta didik untuk bisa lebih efektif, jika tidak
ada guru yang mendampingi. Sehingga media ini bisa dikatakan sebagai media
pendamping guru.

Pada penerapannya saya mencontohkan penggunaan model pembelajaran


Discovery Learning, dengan memanfaatkan google meet / zoom meeting.
Catatan : Langkah-langkah pembelajaran ini dilaksanakan dengan virtual. Dan
modul ajar bisa digunakan via offline maupun online.
Kegiatan Fase Kegiatan Guru
Pendahuluan Orientasi ✓ Guru memberikan salam
✓ Guru menanyakan kabar siswa
✓ Guru mengkondisikan siswa dan berdo’a
bersama
✓ Guru mengabsen siswa

Guru memberikan apersepsi, yaitu dengan


Apersepsi
merangsang keingintahuan siswa dengan cara
memberikan pertanyaan “Kenapa respon mata
(bulu mata) kalian ketika terkena debu akan
langsung berkedip?”

✓Guru memberikan kata-kata motivasi untuk


menumbuhkan motivasi belajar siswa terkait
dengan kemampuan otak.
Motivasi
✓Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
Inti Mengamati ✓ Guru memperlihatkan media pembelajaran 3
dimensi yaitu media struktur sel saraf .
✓ Guru merangsang siswa untuk memahami
media.
✓ Setelah menunjukkan media 3 dimensi, guru
Menanya merangsang siswa untuk menanyakan materi
yang meliputi :
✓ Bagaimana struktur sel saraf pada manusia?
✓ Apa saja fungsi dari masing-masing alat
struktur sel saraf pada manusia?

✓ Guru mengorganisasikan peserta didik.


✓ Guru menginstruksikan siswa untuk
Mengumpulkan mempelajari dan mengumpulkan informasi
Informasi tentang system saraf.

✓ Guru mengistruksikan pada siswa untuk


mendiskusikan tugas yang diberikan oleh
Menalar/ guru. Struktur sel saraf. Struktur sel saraf,
Mengasosiasi macam-macam sel saraf, mekanisme
penghantar impuls.

✓ Siswa melaporkan hasil diskusi kepada guru


dan teman-teman kelompok lainnya dalam
Mengkomunikasi
bentuk presentasi.
✓ Guru membimbing jalannya diskusi dan
mengkonfirmasi dari presentasi siswa

✓ Guru memberikan kesempatan pada siswa


untuk menanyakan materi yang belum
Penutup
dipahami
✓ Guru dan siswa membahas dan menyimpulkan
bersama mengenai system saraf.
✓ Guru memberikan evaluasi berupa soal PG
yang ada di media interactive.

Anda mungkin juga menyukai