Anda di halaman 1dari 3

BINCANG-BINCANG SIANG

Hari/ Tanggal : Sabtu 18 Pebruari 2023


Waktu : 11.00 – 12.00 WITA
Tempat : Studio Pro1 RRI Denpasar

Nama Organisasi : Perkumpulan Agent Asuransi Indonesia & BPJS

Tema : Pentingnya Asuransi Kesehatan dan BPJS

Narsum: Wong Sandy Surya – PAAI


Ni Made Adhe Sugi Windariani - BPJS

Foto & Logo


PERTANYAAN- PERTANYAAN

1. Apa persamaan manfaat Asuransi kesehatan dan BPJS?


2. Apa pula perbedaan yang mendasar antara Asuransi Kesehatan dan
BPJS?
3. Apakah dalam manfaat Asuransi semua penyakit yang ada pasti di
cover? Apakah semua manfaat Asuransi kesehatan dari berbagai
BRAND PERUSAHAAN ASURANSI itu sama?
4. Bagaiamana sebaiknya seorang masyarakat untuk membeli polisa
asuransi kesehatan, mengingat pemerintah kita sudah mewajibkan
semua masyarakat memiliki kartu BPJS?
5. Apakah semua penyakit kritis di cover oleh asuransi kesehatan?
6. Berapa uang premi yang harus dibayar seseorang jika hendak
membeli manfaat polis asrusansi kesehatan?
7. Apa penyebab asuransi kesehatan gagal dibayarkan oleh perusahaan
asuransi?
8. Apa tips yang harus diketahui oleh masyarakat yang sudah memiliki
polis asuransi dari waktu ke waktu agar manfaat yang tertera dalam
polis bisa dirasakan jika diperlukan?
9. Apa syarat-syarat untuk bisa membeli polis asuransi kesehatan
untuk setiap orang?
10.Apa pesan Bapak untuk masyarakat di Bali dan di Indonesia yang
belum memiliki asuransi kesehatan atau yang sudah memiliki polis
asuransi kesehatan?

Anda mungkin juga menyukai