Anda di halaman 1dari 2

Lembar Kerja Peserta Didik

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


Kompetensi Dasar Indikator
3.7 Menganalisis jenis dan  Menjelaskan adaptasi bencana
penangulangan bencana alam  Menganalisis sebaran daerah rawan
melalui dukasi, kearifan lokal, dan bencana alam di indonesia.
pemanfaatan teknologi modern.

4.7 Membuat sketsa, denah, dan/atau


peta potensi bencana wilayah
setempat serta strategi mitigasi
bencana berdasarkan peta
tersebut.

B. Tujuan Pembelajaran
1. Mampu menjelaskan adaptasi bencana.
2. Menganalisis sebaran daerah rawan bencana alam di Indonesia.

C. Materi

1. Adaptasi bencana adalah penyesuaian system alam dan manusia terhadap stimulus
bencana alam nyata atau yang diharapkan tidak ada dampak-dampaknya, yang
menyebabkan kerugian atau mengeksploitasi kesempatan-kesempatan yang memberi
manfaat.

Hal-hal yang penting adaptasi dan ancaman bencana alam sebagai berikut
a. Kesadaran publik
b. Kesiapsiagaan
c. Ketangguhan/Tangguh
d. Langkah-langkah strukturak/non structural
e. Manajemen risiko bencana
f. Diperlukan partisipasi
Berikut contoh beberapa adaptasi dalam berbagai bidang kehidupan manusia

a. Adaptasi dibidang pertanian


Perubahan cuaca ekstrim dapat berpengaruh terhadap tanaman pertanian. Oleh
karena itu, pemilihan varietas tanaman yang tepat perlu dilakukan. Contohnya,
petani harus dapat memilih tanaman mana saja yang dapat ditanam dilahan
pertaniannya pada saat musim kemarau atau pada saat musim hujan.

b. Adaptasi dibidang Kesehatan


Masalah Kesehatan yang timbul akibat terjadinya bencana harus dapat diatasi
dengan ketersedian fasilitas Kesehatan yang memadai. Selain itu, diperlukan
petugas-petugas Kesehatan yang dapat mengatasi penyakit atau masalah
Kesehatan yang timbul.

c.

Anda mungkin juga menyukai