Anda di halaman 1dari 3

Nama : Irda Diana Hakim

NPK : 8891200101065

LK 0.1: Lembar Kerja Belajar Mandiri

Judul Modul FISIKA MODERN


Judul Kegiatan Belajar (KB) 1. Radiasi Elektromagnetik
2. Teori Relativitas Khusus
3. Konsep dan Fenomena Kuantum
4. Inti Atom, PLTN, dan Teknologi
Digital
No Butir Refleksi Respon/Jawaban
1 Garis besar materi yang KB. 1 Radiasi Elektromagnetik
dipelajari  Benda pada suhu tertentu akan
memancarkan gelombang elektromagnetik
yang disebut sebagai radiasi termal dan
dikenal juga sebagai radiasi benda hitam.
Daya total yang dipancarkan oleh benda
seluas A bersuhu T mengikuti hukum
Stefan
P= e  A T4
dengan e: emisivitas  :konstanta Stefan-
Boltzmann
 Pada radiasi benda hitam, Max Planck
menyatakan bahwa tenaga osilator dengan
frekuensi f, terkuantisasi, tercatu secara
diskrit mengikuti
E=nhf
dengan h: tetapan Planck
 Rapat tenaga radiasi terdistribusi, fungsi
suhu dan panjang gelombang mengikuti
distrbusi radiasi Max Planck. Pancaran
maksimum terjadi pada panjang
gelombang tertentu disebut max,
mengikuti hukum pergeseran Wien:
max T = 2,898 ×10-3 m K
 Gelombang elektromagnet memiliki
jangkau panjang gelombang yang sangat
lebar. Banyak bentuk terapan dari
gelombang elektromagnet untuk keperluan
hidup harian misalnya untuk penerangan,
komunikasi, diagnosa penyakit, pemanas
makanan
KB. 2 Teori Relativitas Khusus
 Transformasi koordinat pada kerangka acuan
S’ yang bergerak dengan kelajuan v ke arah
sumbu x terhadap kerangka yang diam S:
Transformasi Galileo
Nama : Irda Diana Hakim
NPK : 8891200101065

𝑥′=𝑥−𝑣𝑡
𝑦′=𝑦
𝑧′=𝑧
𝑡′=𝑡
 Untuk kerangka acuan yang bergerak dengan
kelajuan u yang mendekati kecepatan cahaya,
menggunakan transformasi Lorentz:
𝑥′ = 𝛾(𝑥 − 𝑢𝑡)
𝑦′=𝑦
𝑧 ′ = 𝑧 𝑡′ = 𝛾(𝑡 − 𝑢𝑥/𝑐2 )
 Dua postulat relativitas khusus Einstein:
“Hukum-hukum fisika sama di semua
kerangka acuan inersial” “Kecepatan cahaya
memiliki nilai yang sama pada setiap
kerangka acuan inersial”
KB. 3 Konsep dan Fenomena Kuantum
 Cahaya mempunyai sifat sebagai gelombang
atau partikel. Sifat cahaya sebagai gelombang
dapat diamati pada peristiwa difraksi,
interferensi dan polarisasi. Sifat ini tidak
dapat digunakan untuk menjelaskan efek
fotolistrik
 Pada efek fotolistrik tenaga foton diberikan
sepenuhnya kepada elektron yang terikat,
untuk melepaskan dari ikatan dan untuk
tenaga gerak Ek mengikuti persamaan h f =
W + Ek dengan W: fungsi kerja atau tenaga
ikat elektron dalam bahan.
 Efek Compton terjadi ketika cahaya
dihamburkan oleh elektron bebas. Panjang
gelombang cahaya terhambur lebih besar
daripada panjang gelombang cahaya datang
 Efek fotolistrik, pembangkitan sinar X dan
efek Compton menunjukkan bahwa cahaya
bersifat sebagai partikel.
 Sebaliknya sifat gelombang dari partikel
mengikuti postulat de Broglie. Hal ini berarti
partikel juga bersifat sebagai gelombang yang
ditunjukkan dengan besaran panjang
gelombang

KB.4 Inti Atom, PLTN, dan Teknologi Digital


 Inti atom ditemukan pada eksperimen
hamburan sinar alpha oleh Rutherford. Inti
terdiri dari proton dan neutron dinyatakan
dengan
Nama : Irda Diana Hakim
NPK : 8891200101065
A
Z XN
dengan X: nama unsur A: nomor massa Z:
nomor atom: jumlah proton N: jumlah
neutron
 Inti dapat bereaksi dengan memenuhi hukum
kekekalan
o Hukum kekekalan tenaga
o Hukum kekekalan jumlah nukleon
(jumlah proton dan neutron)
 Pada reaksi fisi, inti berat terbelah menjadi
inti lain yang lebih ringan.
 Pada reaksi fusi, inti ringan bergabung
membentuk inti yang lebih berat Paparan
radiasi dapat membahayakan karena tenaga
radiasi yang sangat besar akan dapat
mengubah struktur benda yang dikenainya.
 Pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN)
bekerja dengan menggunakan tenaga yang
sangat besar dari proses pembelahan inti.

2 Daftar materi yang sulit 1. Transformasi lorentz


dipahami di modul ini 2. Relativitas Khusus Enstein
3. Dilatasi waktu
4. Efek Compton
5. Efek Fotolistrik
6. Momentum relativistik
3 Daftar materi yang sering 1. Transformasi lorents
mengalami miskonsepsi 2. Relativitas Khusus Enstein
3. Efek Compton

Anda mungkin juga menyukai